PEMERINTAH KABUPATEN NGAWI
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 3 NGRAMBE
Alamat : Jln Bantar 38 Ngrambe, Ngawi 0351-8511611
NSS : 201050910085 NPSN : 20508518 Email : [email protected]
PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Mata Pelajaran: Pendidikan Agama Katholik Kristen Kelas : IX Nama Guru:
Pilihlah satu jawaban yang paling benar!
1. Setiap manusia beriman membutuhkan keselamatan hidup, sedangkan yang menjadi sumber keselamatan sejati manusia adalah ....
A. Pribadi para nabi B. Allah yang hidup C. Ilmu pengetahuan dan tehnologi D.
harta kekayaan yang melimpah
2. Allah sungguh memperhatikan keselamatan manusia. Keselamatan yang dilakukan oleh Allah terhadap manusia sifatnya
A. Para hirarkis B. Bersama – sama C. Secara pribadi D. suatu kelompok tertentu
3. Beragama seharusny menjadi motivasi untuk membangun hubungan yang semakin mendalam, hubungan yang dibangun oleh manusia itu adalah hubungan ....
A. Tuhan dan sesama C. Imam dan para Rasul
B. Utusan Tuhan dan sesama D. Tuhan dan para rasul
4. Kebersamaan hidup dengan sesama yang beragama dan berkepercayaan lain akan membahagiakan apabila yaang dilakukan semua orang adalah saling ....
A. Menguasai agama orang laian C. Menghormati perbedaan yang ada B. Mendoakan D. berlomba untuk meremehkan agama lain 5. Seorang beriman sering disebut seorang yang religius, kebiasaan yang dilakukan orang
tersebut adalah ....
A. Seharian berada di gereja menyandarkan hidupnya dengan Yesus
B. Hidup apa adanya asal biasa ke gereja, kemana – mana membawa kitab suci C. Setia menjalankan ajaranNya aktif dilingkungan dan bersikap pasrah
D. apapun keadaannya hidup penuh suka cita
6. Manusia menerima wahyu dari Allah sedangkan yang dimaksud sebagai puncak pewahyuan Allah adalah ....
A. Hidup yang diterima setiap hari C. Pribadi Tuhan Yesus B. Semua Santo dan Santa D. orang tua yang baik
7. Iman menjadi pegangan orang yang hidup, tanpa iman dapat diartikan hidup ....
A. Kekurangan makanan C. Tak punya uang
B. Tanpa Allah D. banyak godaan
8. Bunda Maria penuh dengan ... sehingga mau menerima apa yang menjadi kehendak Allah.
A. Agama B. Iman C. Kemampuan D. persaudaraan
9. Bulan yang sering kita pakai untuk melakukan devosi kepada Bunda Maria adalah ....
A. Maret dan Mei B. Mei dan Agustus C. Mei dan Juni D. Mei dan Oktober
10. Bunda Maria ditemui oleh Malaikat Tuhan untuk mengabarkan sukacita dunia, Malaikat berkata kepada Bunda Maria bahwa bayi yang dikandungnya akan disebut
A. Anak Allah yang Maha Tinggi C. Penguasa dunia dan alam
B. Pemberani dan ditakuti orang D. anak Maria yang penuh iman dan takwa
11. Bunda Maria dalam Gereja memiliki peran yang penting, untuk itu peran Bunda Maria dalam Gereja adaalah telah menghadirkan ....
A. Para Imam besar B. Para rasul yang tangguh C. Juru selamat D. wanita yang hebat
12. Bunda Maria patut kita teladani, hal yang dapat kita teladani dari sikap Bunda Maria adalah ....
A. Kerja kerasnya B. Kehematannya C. Kesetiannya D. keuletannya 13. Sebagai umat Tuhan tentunya memiliki kewajiban yang harus dipenuhi, berkaitan
tentang kewajiban kita sebagai warga masyarakat dalam Injil Matius 17 : 24 – 27 adalah keajiban ....
A. Membayar pajak kepada pemerintah C. Memberikan sumbangan pada orang tua
B. Mengikuti kegiatan lingkungan D. menyantuni anak yatim dan terlantar
14. Hak dan kewajiban hendaknya diwujudkan dalam hidup, waktu kita mewujudkan hak dan kewajiban sebagai anggota jemaat beriman Kristiani adalah setiap ....
A. Hari B. Minggu C. Bulan D.
tahun
15. Setiap murid Tuhan Yesus selalu ambil bagian tiga tugas, yang dimaksud tiga tugas Yesus adalah ....
A. Pastor, bruder, suster B. Penebus, Nabi, Malaikat C. Imam, Nabi, RajaD. katekis, Prodiakon, sie pewartaan
16. Kita mengenal berbagai masyarakat, sedangkan masyarakat yang setia pada adat istiadat lama sering disebut masyarakat ....
A. Kuno B. Modern C. Tradisional D. madani 17. Allah menciptakan manusia dengan segala keluhurannya, kitab kisah penciptaan
manusia dapat kita baca di ....
A. Kejadian B. Bilangan C. Keluaran D. Ulangan 18. Kita mengenal beberapa Sakramen dalam gereja Katolik, Sakramen yang
memeteraikan panggilan sebagai seorang Imam / Pastor adalah sakramen ....
A. Baptis B. Imamat C. Krisma D. Ekaristi 19. Karena manusia memiliki martabat yang luhur dibanding dengan ciptaan lainnya,
maka manusia oleh Allah dijadikan ....
A. Pembantu B. Penolong C. Pelindung D. Partner 20. “ Berikanlah kepada Kaisar apa yang wajib kamu berikan kepada Kaisar dan kepada
Allah apa yang wajib kamu berikan kepada Allah “ ( Matius 15 : 21 ). Makna sabda Yesus tersebut adalah kita harus ....
A. Membayar pajak kepada Kaisar C. Tidak perlu memperhatikan pemerintah jika telah taat pada Allah
B. Memberikan persembahan kepada Allah D. mengusahakan keseimbangan hidup beriman dan bermasyaarakat
21. Menghayati hak dan kewajiban sebagai anggota jemaat beriman Kristiani terjadi dalam ....
A. Kehidupan sehari – hari C. Saat didalam gereja B. Saat berkumpul dilingkungan Kristiani D. waktu sudah menikah
22. Bertanggung jawab dalam melaksanakan hak dan kewajiban sebagai anggota jemaat gereja adalah ....
A. Orang yang sudah dibaptis C. Umat yang beriman Kristiani B. Orang yang sering ke gereja D. orang yang sudah dewasa
23. Bunda Maria sungguh akrab dengan ibu Elisabet, sedangkan yang dikandung ibu Elisabet saat Bunda Maria berkunjung kerumahnya adalah ....
A. Yohanes Pembaptis B. Yohanes Paulus ke II C. Yohanes Rasul D.
Yohanes Don Bosco
24. Karena Bunda Maria memiliki penuh iman kepada Allah, maka yang menjadi tempat Bunda Maria berpasrah adalah ....
A. Kekuatan diri sendiri B. Allah pencipta C. Pasangan hidupnya D.
para penatua Yerusalem
25. Iman tanpa perbuatan, bagaikan hidup tanpa ....
A. Roh B. Tangan C. Kaki D. mata
26. Sikap Allah dalam menawarkan keselamatan kepada manusia adalah ....
A. Sedikit memaksa manusia B. Memberi ancaman manusia C. Memberi kebebasan D. mengaruniakan kelimpahan rejeki
27. Pada dasarnya yang mendapatkan keselamatan dari Allah adalah ....
A. Semua manusia tanpa kecuali C. Mereka yang sering ke gereja B. Mereka yang miskin dan menderita D. mereka yang mengaku beragama 28. Perbuatan yang dilakukan orang berdosa supaya mendapatkan keselamatan hidup
adalah ....
A. Rajin setiap hari ditempat ibadah C. Rajin membaca Kitab Suci
B. Menghafalkan ayat Kitab Suci D. bertobat dan merubah sikap hidup 29. Akibat dari dosa yang dialami manusia adalah ....
A. Sakit – sakitan terus C. Keselamatan abadi B. Kebahagiaan kekal D. maut dan kematian
30. Untuk mencapai keselamatan dari Allah, maka relasi yang dibangun manusia adalah A. Pengorbanan pada Allah C. Sikap otoriter
B. Kesetiaan pada Allah D. sikap lemahlembut