PENYUSUNAN RKP DESA
BERDASARKAN PERMENDAGRI
114 2014
PENGERTIAN
• KEWENANGAN DESA :
adalah kewenangan ygn dimiliki desa meliput 1. Bidang Penyelenggaraan Pemdes
2. Pelaksanaan Pembangunan Desa 3. Pembinaan Kemasyarakatan Desa 4. Pemberdayaan Masyarakat Desa
( Rincian Per bidang diatur dalam psl 6 )
• PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
adalah upaya pengembangan kemandirian
dan kesejahteraan masy. dgn meningkatkan
pengetahuan, sikap, keterampilan, perilaku,
kemampuan, kesadaran serta memanfaatkan
sumberdaya melalui penetapan kebijakan,
program, kegiatan dan pendampingan sesuai
dgn esensi masalah dan prioritas kebutuhan
masy. desa
• RENCANA KERJA PEMERINTAH DESA (RKP DESA)
ADALAH PENJABARAN DARI RPJM DESA
UNTUK JANGKA WAKTU 1 (SATU) TAHUN
DASAR PENYUSUNAN RKP DESA
• RPJM DESA
• PAGU INDIKATIF DESA
• RENCANA KEGIATAN PEMERINTAH DAN PEME
RINTAH DAERAH
TAHAPAN KEGIATAN PENYUSUNAN RKP DESA
• Penyus perencanaan pemb. Desa melalui Musyawarah Desa; bulan Juni oleh BPD
• Pembentukan Tim Penyusun RKP Desa; bulan Juni
• Pencermatan pagu indikatf desa dan penyela rasan program/keg masuk desa
• Pencermatan ulang RPJM Desa
• Penyusunan rancangan RKP Desa
• Penyus. RKP Desa melalui Musrenbangdes
• Penetapan RKP Desa
• Perubahan RKP Desa
• Pengajuan Daftar Usulan RKP Desa
MUSDES ( Bulan Juni )
1. Pencermatan Ulang RPJM Desa
2.Menyepakat hasil pencermatan RPJM Desa 3. Membentuk Tim Verifikasi
Penyusunan RKP Desa dan Daftar Usulan RKP Desa untuk didanai Pemerintah dan Pemda
(dilaksanakan Bulan Juli ) BPD
TIM PENYUSUN
RKP Desa ( 7 – 11 org)
MUSRENBANGDES
UNTUK MENYEPAKATI RKP Desa
( RKP ditetapkan paling lambat bulan September) KEPALA
DESA
SUSUNAN TIM PENYUSUN RKP Desa
1. PEMBINA : KADES 2. KETUA : SEKDES
3. SEKRETARIS : KETUA LPM
4. ANGGOTA : PERANGKAT DESA LPM
KPMD
UNSUR MASYARAKAT
TUGAS TIM PENYUSUN RKP Desa
PENCERMATAN PAGU INDIKATIF DESA DAN PENYELA RASAN PROGRAM/KEG MASUK DESA PENCERMATAN ULANG RPJM Desa
PENYUSUNAN RANCANGAN RKP Desa
PENYUSUNAN RANCANGAN DAFTAR USULAN RKP Desa
MENYUSUN DAFTAR USULAN PELAKSANA KEGIATAN DESA SESUAI JENIS KEGIATAN
PEDOMAN DALAM PENYUSUNAN RKP Desa
HASIL KESEPAKATAN MUSDES PAGU INDIKATIF DESA DAN PENDAPATAN ASLI DESA
RENCANA KEG. PEMERINTAH DAN PEMDA
JARING ASPIRASI MASY. YGN DILAKS. OLEH DPRD
HASIL PENCERMATAN ULANG RPJM Desa
HASIL KESEPAKATAN KERJASAMA ANTAR DESA
HASIL KESEPAKATAN KERJASAMA DESA DENGA PIHAK KETIGA
MATERI/ISI RKP Desa
• EVALUASI PELAKSANAAN RKP TAHUN SEBELUMNYA
• PRIORITAS PROGRAM,KEGIATAN DAN ANGGARAN YGN DIKELOLA DESA
• PRIORITAS PROGRAM,KEGIATAN DAN ANGGARAN YGN DIKELOLA MELALUI KERJASAMA DESA DAN PIHAK KETIGA
• RENCANA PROGRAM,KEGIATAN DAN ANGGARAN YGN
DIKELOLA DESA SEBAGAI KEWENANGAN PENUGASAN DARI PEMERINTAH DAN PEMERINTAH DAERAH
• PELAKSANA KEGIATAN DESA YGN TERDIRI DARI UNSUR PERANGKAT DESA DAN/ATAU UNSUR MASYARAKAT
PERUBAHAN RKP Desa
RKP Desa DAPAT DIRUBAH DGN KETENTUAN :
TERJADI PERISTIWA KHUSUS, SEPERTI BENCANA ALAM,KRISIS SOSIAL, EKONOMI, POLITIK YGNBERKEPANJANGAN
TERDAPAT PERUBAHAN MENDASAR ATAS KEBIJAKAN PEMERINTAH / PEMERINTAH DAEARAH
PEMBAHASAN DILAKSANAKAN DALAM MUSRENBANG DESA KHUSUS, DITETAPKAN DALAM PERATURAN DESA DAN DISAMPAIKAN KEPADA BUPATI MELALUI CAMAT PALING LAMBAT TGL 31 DESEMBER TAHUN BERJALAN
PELAKSANAAN KEGIATAN PEMBANGUNAN DESA
KETENTUAN UMUM
KEPALA DESA MENGKOORDINASIKAN PELAKSANAAN KEGIATAN YGN DILAKSANAKAN OLEH PERANGKAT
DESA DAN/ATAU UNSUR MASYARAKAT DESA
KEGIATAN PEMBANGUNAN DESA MELIPUTI :
PEMBANGUNAN BERSEKALA LOKAL DESA
PEMBANGUNAN SEKTORAL DAN DAERAH YANG MASUK KE DESA
TAHAP PERSIAPAN KEGIATAN :
PENETAPAN PELAKSANA KEGIATAN ; ditetapkan dalam Keputusan Kades
PENYUSUNAN RENCANA KERJA; ditetapkan dalam keputusan Kades
SOSIALISASI KEGIATAN
PEMBEKALAN PELAKSANA KEG. Dikoordinasikan oleh kades dgn pemda
PENYIAPAN DOKUMEN ADMINISTRASI
PENYIAPAN TENAGA KERJA
PENGADAAN BAHAN MATERIAL
TAHAP PELAKSANAAN KEGIATAN
RAPAT KERJA DENGAN PELAKSANA KEGIATAN
PEMERIKSAAN PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUKTUR DESA
PERUBAHAN PELAKSANAAN KEGIATAN
PENGELOLAAN PENGADUAN DAN PENYELESAIAN MASALAH
PELAPORAN HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN
MUSYAWARAH PERTANGGUNGJAWABAN KEGIATAN
PELESTARIAN DAN PEMANFAATAN HASIL KEGIATAN
TAHAP EVALUASI
HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN
KEPALA DESA MELAKSANAKAN RAPAT KERJA MINIMAL 3 (TIGA) KALI DALAM SETAHUN SESUAI DGN TAHAPAN PENCAIRAN DANA DESA
MATERI DALAM RAPAT KERJA ANTARA LAIN :
PERKEMBANGAN PELAKSANAAN KEGIATAN
PENGADUAN MASYARAKAT
MASALAH,KENDALA DAN HAMBATAN
TARGET KEGIATAN DALAM KEGIATAN SELANJUTNYA
PERUBAHAN KEGIATAN; DILAKSANAKAN APABILA ADA PERBEDAAN YGN PRINSIP ANTARA PERENCANAAN DGN KONDISI DI LAPANGAN
( KENAIKAN HARGA YGN TIDAK WAJAR,KELANGKAAN BAHAN MATERIAL ATAU ADANYA KEJADIAN KHUSUS )
TAHAP PEMERIKSAAN KEGIATAN
• GUNA MENDUKUNG EFEKTIVITAS PEMERIKSAAN DAPAT DIBANTU OLEH TENAGA AHLI ( perencana dan pengawas) DARI UNSUR MASYARAKAT, SKPD TEKNIS ATAU TENAGA PENDAMPING PROFESIONAL SESUAI YGN DITETAPKAN DALAM RKP Desa
• PEMERIKSAAN DILAKSANAKAN 3 ( TIGA ) TAHAP :
REALISASI FISIK 40 %
REALISASI FISIK 80 %
REALISASI FISIK 100 %
• PEMERIKSA MELAPORKAN KEPADA KEPALA DESA DAN DIJADIKAN BAHAN PENGENDALIAN KEGIATAN
SELANJUTNYA
LAPORAN PELAKSANAAN KEGIATAN
• PELAKSANA KEGIATAN MELAPORKAN
PERKEMBANGAN PELAKSANAAN KEGIATAN KEPADA KEPALA DESA
• LAPORAN AKHIR KEGIATAN SEKURANG-KURANGNYA DILAMPIRI :
1. PHOTO KEGIATAN 0%, 40%,80% DAN 100% YGN DIAMBIL DARI SUDUT PENGAMBILAN YGN SAMA
2. PHOTO YGN SEDANG MELAKSANAKAN PEKERJAAN 3. PHOTO YGN MEMPERLIHATKAN PERAN SERTA
MASYARAKAT
4. PHOTO PELAKSANAAN PEMBAYARAN UPAH
5. GAMBAR PURNA KALSANA UNTUK KEG. INFRASTRUKTUR
MUSDES PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA (PERTANGGUNGJAWABAN )
• DILAKSANAKAN SETIAPSEMESTER OLEH BPD
• TAHAPAN PROSES MUSDES SBB :
PELAKSANA KEG. MENYERAHKAN LAPORAN AKHIR KEGIATAN KEPADA KADES DENGAN DISAKSIKAN OLEH BPD
KADES MENYERAHKAN LAPORAN AKHIR KEGIATAN KEPADA BPD
MASYARAKAT BERPARTISIPASI UNTUK MEMBERIKAN
MASUKAN/KOREKSI TERHADAP LAPORAN AKHIR KEGIATAN
BPD, PEMDES DAN PELAKSANA MEMBAHAS DAN MENINDAKLANJUTI MASUKAN MASYARAKAT.
STRUKTUR APBDesa
APBDesa TERDIRI DARI
A. PENDAPATAN
MELIPUTI SEMUA PENERIMAAN UANG MELALUI REKENING DESA YGN MERUPAKAN HAK DESA SELAMA 1 (SATU) TAHUN ANGGARAN DAN TIDAK PERLU DIBAYAR KEMBALI
B. BELANJA
MELIPUTI SEMUA PENGELUARAN DARI REKENING DESA YGN MERUPAKAN KEWAJIBAN DESA DALAM SATU THN ANGGARAN DAN TIDAK AKAN DIPEROLEH PEMBAYARAN KEMBALI
C. PEMBIAYAAN
MELIPUTI SEMUA PENERIMAAN YGN PERLU DIBAYAR KEMBALI DAN/ATAU PENGELUARAN YGN AKAN DITERIMA KEMBALI, BAIK PADA THN BERJALAN MAUPUN PADA TAHUN –TAHUN
ANGGARAN BERIKUTNYA
PENDAPATAN DESA :
1. PADesa
usaha desa,hasil aset desa, swadaya, lain-lain pendapatan desa
2. TRANSFER
Dana desa, bagian dari pajak & retribusi daerah, ADD, bantuan keuangan dari pemda
3. PENDAPATAN LAIN-LAIN
Hibah dan sumbangan dari pihak ketga ygn tdak mengikat,lain-lain pendapatan ygn sah (hasil
kerjasama dgn pihak ketga dan bantuan perusahaan ygn ada di desa)
BELANJA DESA
KELOMPOK BELANJA :
1. BELANJA PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DESA
2. BELANJA PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA
3. BELANJA PEMBINAAN KEMASYARAKATAN DESA
4. BELANJA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA
5. BELANJA TAK TERDUGA
JENIS BELANJA :
1. BELANJA PEGAWAI
Diperuntukan untuk pembayaran penghasilan tetap dan tunjangan kepala desa dan perangkat serta tunjangan BPD
2. BELANJA BARANG DAN JASA
Digunakan untuk pembelian barang yang nilai manfaatnya kurang dari 12 bulan
3. BELANJA MODAL
Digunakan untuk pembelian barang/ bangunan
yang nilai manfaatnya lebih dari 12 bulan
PEMBIAYAAN DESA
1. PENERIMAAN PEMBIAYAAN TERDIRI DARI
SILPA tahun sebelumnya
pencairan dana cadangan
hasil penjualan kekayaan desa ygn dipisahkan
2. PENGELUARAN PEMBIAYAAN
PEMBENTUKAN DANA CADANGAN
PENYERTAAN MODAL DESA
PELESTARIAN DAN PEMANFAATAN HASIL KEGIATAN PEMBANGUNAN
PENDATAAN HASIL KEGIATAN YANG PERLU
DILESTARIKAN DAN DIKELOLA PEMANFAATANNYA
MEMBENTUK DAN MENINGKATKAN KAPASITAS PELESTARIAN HASIL KEGIATAN DAN
PEMANFAATANNYA
PENGALOKASIAN ANGGARAN PELESTARIAN HASIL KEGIATAN.