• Tidak ada hasil yang ditemukan

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Daring Tema Save Energy untuk Kelas 3 SD

N/A
N/A
Karina Zulfarida

Academic year: 2025

Membagikan "Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Daring Tema Save Energy untuk Kelas 3 SD"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING

Satuan Pendidikan: SDN BANJARSUGIHAN V / 617 Kelas / Semester : 3 / II

Tema : SAVE ENERGY Pembelajaran ke : 1 Alokasi Waktu : 2 x 35 menit Muatan Pelajaran : Bahasa Inggris Pelaksanaan : Jum’at, 16 Oktober 2020

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Dengan mengamati gambar poster save energy siswa dapat menyebutkan upaya menghemat energi dalam bahasa inggris

2. Setelah mengamati video yang ditayangkan sebelumnya secara daring melalui link YouTube, siswa dapat mendengarkan cara pengucapan berbagai upaya menghemat energi dalam bahasa inggris dengan benar 3. Siswa dapat menyebutkan nama-nama upaya menghemat energi dalam bahasa inggris dengan

pengucapan dan intonasi yang tepat dalam bahasa inggris

4. Dengan permainan daring, siswa dapat menjawab beberapa kosakata bahasa inggris bertema “save energy”

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Pendahuluan

1. Kelas daring dibuka dengan salam, menyakan kabar, dan mengecek kehadiran siswa secara daring dan menyampaikan kegiatan hari ini.

2. Kelas daring dilanjutkan dengan berdoa dipimpin oleh seorang siswa (Menghargai kedisiplinan siswa / PPK)

3. Memberikan penguatan tentang pentingnya menanamkan semangat nasionalisme dengan memberi saran untuk tetap belajar di rumah.

4. Mengingatkan untuk terbiasa membaca / menulis/ mendengarkan /berbicara / praktek materi non pelajaran. Sebelum memberikan tugas, guru menjelaskan tujuan kegiatan literasi.

5. Memastikan bahwa siswa telah menyaksikan video materi tentang save energy yang diberikan dalam bentuk link YouTube melalui aplikasi whatsapp sebelum web meeting ini dimulai

Kegiatan Inti

1. Siswa bersama guru secara daring mengulang kembali isi video yang telah dilihat sebelumnya 2. Guru menayangkan slide module tentang save energy pada umumnya

3. Di dalam module tersebut terdapat beberapa percakapan sederhana, guru mengetes siswa untuk membaca percakapan pendek tersebut.

4. Guru memberikan arahan dan motivasi terkait dengan respond siswa.

5. Guru menampilkan beberapa contoh gambar poster bertema save energy Kegiatan Penutup

1. Guru memberikan penguatan dan kesimpulan

2. Memberikan pesan tentang bagaimana mencegah penularan Covid-19

3. Guru memberikan penugasan kepada siswa untuk membuat poster berwarna bertema save energy dengan desain bebas.

4. Siswa melaporkan hasil gambar poster yang telah mereka kerjakan berupa foto posterbersama dengan siswa tersebut dan dikirim ke guru melalui aplikasi whatsapp dengan bantuan orangtua setelah web meeting selesai

5. Guru memberikan feedback tentang apa saja yang perlu diperbaiki dan yang perlu dipertahankan melalui aplikasi whatsapp setelah web meeting selesai

Kegiatan Bersama Orangtua dirumah

1. Siswa diminta melakukan tanya jawab bersama orangtua berkaitan dengan topik “save enery”

2. Kemampuan tiap siswa berbeda sehingga siswa hendaknya dibimbing dengan baik sehingga mereka benar-benar mampu menyebutkan kosakata bahasa inggris berkaitan dengan topik “transportation”

(2)

C. MEDIA

1. Link video YouTube 2. Google meeting

3. Modul online guru tentang save energy D. PENILAIAN

Penilaian Sikap : Observasi (Bertanggungjawab, teliti, dan percaya diri) Penilaian Pengetahuan : Lisan

Penilaian Keterampilan : Poster

Instrumen Penilaian a. Penilaian Sikap

Petunjuk :

Berilah tanda centang ( V ) pada nilai 1,2,3 , atau 4 sesuai dengan sikap yang ditunjukkan oleh siswa!

Pedoman Observasi Sikap Bertanggungjawab No

.

Aspek Pengamatan 1 2 Skor 3 4

1 2 3 4

1. Menyelesaikan tugas dengan baik

2. Mengakui kesalahan 3. Mengumpulkan tugas tepat

waktu Jumlah Skor

Pedoman Observasi Sikap Teliti No

.

Aspek Pengamatan 1 2 Skor 3 4

1 2 3 4

1. Senantiasa berhati-hati dan penuh perhatian dalam mengerjakan sesuatu 2. Mengerjakan sesuatu sesuai

dengan aturan atau kaidah yang berlaku

Jumlah Skor

Pedoman Observasi Sikap Percaya Diri No

.

Aspek Pengamatan 1 2 Skor 3 4

1 2 3 4

1. Berani berpendapat, bertanya, atau menjawab pertanyaan 2. Berpendapat atau melakukan

kegiatan tanpa ragu-ragu 3. Mampu membuat keputusan

dengan cepat

4. Tidak mudah putus asa/

pantang menyerah Jumlah Skor

Pedoman Penskoran :

4 = Selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan

3 = Sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak melakukan

2 = Kadamg-kadang, apabila kadang-kadang melakukan sesuai pernyataan dan sering tidak melakukan 1= Tidak pernah, apabila tidak pernah melakukannya

(3)

b. Penilaian Pengetahuan Penilaian Pengetahuan : Lisan

Rubrik Penilaian Menyebutkan Kosakata berkaitan dengan topik “Save Energy”

No .

Kriteria Sangat Baik Baik Cukup Perlu

Bimbingan

4 3 2 1

1. Kemampuan Menyebutkan Kosakata

Siswa mampu Menyebutkan Kosakata

berkaitan dengan topik “Save Energy”

Siswa mampu menyebutkan setengah atau lebih Kosakata berkaitan dengan topik “Save Energy”

Siswa mampu menyebutkan kurang dari setengah

Siswaa belum mampu menyebutkan Kosakata

berkaitan dengan topik “Save Energy”

2. Pemahaman isi

teks Mmapu

menjawab semua

pertanyaan yang diajukan secara daring

Mampu menjawab setengah atau lebih pertanyaan yang

diajukan

Mampu menjawab kurang dari setengah

Belum mampu menjawab semua

pertanyaan yang diajukan

c. Penilaian Keterampilan

Rubrik Penilaian Poster dengan tema “Save Energy”

No .

Kriteria Sangat Baik Baik Cukup Perlu

Bimbingan

4 3 2 1

1. Gambar dan warna

Sangat bagus dan penuh warna”

Bagus dan penuh warna

Bagus dan berwarna

Cukup bagus dan berwarna

2. Kalimat

himbauan dalam poster untuk menghemat energi

Penulisan kalimat himbauan panjang dan tepat

Penulisan kalimat

himbauan tepat

Penulisan kalimat himbauan kurang tepat

Penulisan kalimat

himbauan salah

Mengetahui,

Surabaya, 16 Oktober 2020

Guru Mata Pelajaran

MOCHAMAD HIDAYAT, S.Pd

Referensi

Dokumen terkait

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) KURIKULUM 2013 Satuan Pendidikan : SD/MI... Kelas / Semester : 2 /1 Tema : Hidup Rukun (Tema 1) Sub Tema : Hidup Rukun di Rumah (Sub Tema

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : SD Negeri Kowel 3 Kelas /Semester : V/2 (dua ) Tema 7 : Peristiwa dalam Kehidupan Sub tema 1 : Peristiwa Kebangsaan Masa

Dokumen ini berisi rencana pelaksanaan pembelajaran untuk kelas 3 SD, semester 2, tema 5 tentang cuaca, subtema 2 tentang perubahan

Ringkasan rencana pelaksanaan pembelajaran untuk mata pelajaran bahasa Indonesia dan PKn pada tema cuaca, subtema perubahan cuaca, untuk kelas 3 semester 2 di SD Al Hikmah

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) untuk pelajaran Bahasa Indonesia, IPA, dan IPS dengan tema "Selamatkan Makhluk Hidup" untuk kelas 6 semester

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) kurikulum 2013 revisi 2020 untuk kelas 6 SD Negeri Duta Pakuan pada tema persatuan dalam perbedaan sub tema rukun dalam

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) untuk kelas III semester genap dengan tema Praja Muda Karana (Pramuka) dan sub tema Aku Suka Bertualang dengan muatan terpadu Bahasa Indonesia dan

Rencana pelaksanaan pembelajaran kelas 4 SD tentang penghematan air untuk meningkatkan perilaku hemat air siswa di