• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) KELAS 12 IPS MATA PELAJARAN BAHASA INGGRIS (WAJIB)

N/A
N/A
nur aminah

Academic year: 2024

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) KELAS 12 IPS MATA PELAJARAN BAHASA INGGRIS (WAJIB)"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

KELAS XII IPS

MATA PELAJARAN BAHASA INGGRIS (WAJIB)

Nama : HERGA LIZA NANI DEVI YANTI NIM : 2022084610

Bidang Studi : BAHASA INGGRIS (001)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI GURU FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SARJANAWIYATA TAMANSISWA

YOGYAKARTA 2022

(2)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMAN 1 Tarumajaya Mata Pelajaran : Bahasa Inggris (Wajib) Kelas/Semester : XII / 2 (Genap)

Materi : Procedure Text

Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit (2 JP)

A. Kompetensi Inti (KI)

 KI-1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianut.

 KI-2 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Menghayati dan

mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.

 KI-3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

 KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3. 6 Membedakan fungsi sosial, struktur,

dan unsur kebahasaan beberapa teks prosedur lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait manual penggunaan teknologi dan kiat-kiat (tips), pendek dan sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya

3.6.1 Menganalisis (C4) beberapa teks prosedur dengan memperhatikan struktur teks, dan unsur kebahasaan tekait manual penggunaan teknologi.

3.6.2 Membandingkan (C5) beberapa teks prosedur lain dengan memperhatikan struktur teks, dan unsur kebahasaan terkait manual penggunaan teknologi.

(3)

4.6.Menyusun teks prosedur, lisan dan tulis, dalam bentuk manual terkait penggunaan teknologi dan kiat-kiat (tips), dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks.

4.6.1 menyusun (P5) kembali teks procedure dalam bentuk manual terkait penggunaan teknologi yang strukturnya di acak.

4.6.2 Membuat (P5) teks prosedur manual terkait penggunaan teknologi.

C. Tujuan Pembelajaran

Dengan pembelajaran Problem Based Learnind (C), melalui diskusi kelompok, peserta didik (A) diharapkan dapat:

1. Menganalisis (B) beberpa procedure teks mengenai manual penggunaan teknologi dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara benar dan sesuai konteks (D) dengan kerjasama, komunikatif, percaya diri dan tanggung jawab.

2. Membandingkan (B) beberapa teks prosedur lain dengan memperhatikan struktur teks, dan unsur kebahasaan terkait manual penggunaan teknologi secara benar dan sesuai konteks (D) kerjasama, komunikatif, percaya diri dan tanggung jawab.

3. Menyusun (B) kembali teks procedure dalam bentuk manual secara benar dan sesuai konteks (D) terkait penggunaan teknologi yang strukturnya di acak dengan kerjasama, komunikatif, percaya diri dan tanggung jawab.

4. Menyusun (B) teks procedure manual terkait penggunan teknologi secara benar dan sesuai konteks (D) dengan kerjasama, komunikatif, percaya diri dan tanggung jawab.

D. Penguatan Pendidikan Karakter (PPK) 1. Religius

2. Kreatif 3. Kerja sama 4. Percaya diri 5. Komunikatif 6. Tanggung jawab 7. Peduli

E. Materi Pembelajaran Mencakup:

• Fungsi sosial

Memberi informasi untuk mencapai hasil terbaik secara efisien, menghindari kecelakaan, kerusakan, pemborosan, dsb.

• Struktur text Dapat mencakup

(4)

- Tujuan

- Bahan/material

- Langkah-langkah (steps)

• Unsur kebahasaan

- Tata bahasa: kalimat imperatif, negatif dan positif

- Ungkapan dan kosa kata yang lazim digunakan dalam manual dan tip

- Nomina singular dan plural dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb.

- Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan

• Topik

Tindakan dan kegiatan yang lazim atau terkait dengan hidup peserta didikdi sekolah, rumah, dan masyarakat, yang dapat menumbuhkan perilaku yang termuat dalam KI.

F. Model, Pendekatan, dan Metode Pembelajaran Model : Problem based learning.

Pendekatan : Scientific Learning dan TPACK.

Metode : Tanya jawab, diskusi, dan penugasan

G. Media/Alat, Bahan dan Sumber Belajar 1. Media

a. Text

https://www.sinau-thewe.com/2020/09/download-e-modul-pembelajaran-sma- mapel_4.html a. Video youtube

1. https://youtu.be/bPCo4ciJzPA 2. https://youtu.be/0I2qPZvbWTI b. Aplikasi Quizizz

https://quizizz.com/admin/quiz/638483e41e3f21001e1a32e4?source=quiz_share c. Aplikasi Whatsapp

d. Slide presentasi (ppt)

e. Worksheet atau lembar kerja (siswa) f. Lembar penilaian

2. A l a t d a n Bahan a. Spidol, papan tulis b. Laptop & infocus c. Handphone 3. Sumber Belajar

a. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku siswa Mata Pelajaran bahasa inggris. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

(5)

b. Link Youtube

1. https://youtu.be/bPCo4ciJzPA 2. https://youtu.be/0I2qPZvbWTI

c. Link quizizz https://quizizz.com/admin/quiz/638483e41e3f21001e1a32e4?source=quiz_share

D. Langkah-langkah Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan

Alokasi Waktu Pendahuluan Orientasi

1. Peserta didik mengucapkan salam. (PPK- religius)

2. Peserta didik berdoa sebelum pelajaran di mulai. (PPK- religius) 3. Peserta didik dicek kehadirannya oleh guru. (PPK-Integritas) 4. Peserta didik dan guru melakukan ice breaking. (PPK-

Integritas)

Apersepsi

5. Peserta didik diberikan pertanyaan tentang materi procedure text untuk mengukur kemampuan awal peserta didik. (4C:

Communication) (Menanya-saintifik)

a. Do you have ever faced some problem about how to use something about technology, because you don’t know how to use or operate it?

b. What should you do to solve it?

c. Where do you find it?

d. Can you explain contains in the manual book?

e. Why should we read manual book before we use something?

f. Does the manual book help you to be able to operate something?

Motivasi

6. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah pembelajaran. (4C: Communication)

15 Menit

(6)

Kegiatan Deskripsi Kegiatan

Alokasi Waktu 7. Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang

topik yang akan diajarkan. (4C:Communication)

Inti Orientasi peserta didik pada masalah (Critical thinking) 1. Peserta didik diperkenalkan topik procedure text dalam bentuk teks yang ditayangkan pada slide ber sumber pada link

https://www.sinau-thewe.com/2020/09/download-e-modul-

pembelajaran-sma-mapel_4.html (TPACK) (Mengamati-saintifik) 2. Peserta didik diberikan sebuah situasi yang berhubungan dengan teks procedure.

3. Peserta didik diberikan pertanyaan berdasarkan situasi yang berkaitan dengan teks tersebut.

a. As a student of Mrs Liza, what can you do to help her?

b. what is kind of the text that suitable with the content above?

4. Peserta didik diberikan topik pembahasaan materi procedure text bersumber pada video youtube. Link

https://youtu.be/bPCo4ciJzPA

6. Peserta didik diminta mengamati penjelasan pada video tersebut, selanjutnya guru menyampaikan garis besar inti dari video tersebut.

4. Guru dan peserta didik melakukan tanya jawab terkait teks situasi sebelumnya dan video yang ditampilkan. (LKPD Task 1).

a. What is the social function of the text?

b. What are the structures of the text?

c. What are the language features of the text? (LKPD Task 1) 6. Peseta didik diarahkan kepada masalah yang harus dicari solusinya. (critical thinking, creativity and Communication)

7. Guru menyampaikan garis besar permasalahan yang harus dipecahkan yaitu menganalisis fungsi sosial dan struktur teks dari procedure text, membandingkan beberapa teks procedure text, kemudian menyusun ulang teks yang sudah di acak susunannya, serta membuat teks proceure text secara berkelompok melalui diskusi. (critical thinking, creativity and Communication)

60 Menit

(7)

Kegiatan Deskripsi Kegiatan

Alokasi Waktu Mengorganisasi peserta didik untuk belajar (Collaboration)

8. Peserta didik dibagi dalam kelompok diskusi sebanyak 4-6 orang 1 kelompok. (KKO: Kerjasama)

9. Peserta didik mendapatkan LKPD dengan topik tentang procedure text dari guru.

10. Guru membimbing peserta didik dalam menentukan masalah yang akan dicari jawaban dan penyelesaiannya.

Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok (Collaborative and problem solving)

11. Melalui diskusi kelompok, dengan bimbingan guru, peserta didik diarahkan untuk menganalisis beberapa teks prosedur dengan memperhatikan struktur teks, dan unsur kebahasaan tekait manual penggunaan teknologi dari teks yang diberikan oleh guru. (4C:

Critical Thinking and Problem Solving). (LKPD Task 1)

12. Melalui diskusi kelompok peserta didik peserta didik membandingkan beberapa teks procedure lain dengan memperhatikan struktur teks, dan unsur kebahasaan tekait manual penggunaan teknologi dari teks yang diberikan oleh guru. 4C:

Critical Thinking and Problem Solving), (PPK-Gotong Royong).

(LKPD Task 2)

14. Peserta didik mengisi LKPD berdasarkan hasil diskusi pada teks procedure yang diberikan oleh guru. (4C: Critical Thinking and Problem Solving), (PPK-Gotong Royong)

Mengembangkan dan menyajikan hasil karya (Communication) 16. Guru menyajikan sebuah video terkait manual penggunaan teknologi. Link https://youtu.be/0I2qPZvbWTI

7. Peserta didik diminta mengamati penjelasan pada video terkait manual penggunaan teknologi.

18. Peserta didik diarahkan untuk mengumpulkan informasi terkait materi procedure text, kemudian peserta didik menyusun kembali teks procedure dalam bentuk manual terkait penggunaan teknologi yang strukturnya di acak. (LKPD Task 3)

19. Peserta didik diarahkan untuk mengumpulkan informasi mengenai materi procedure text untuk kemudian menyusun text

(8)

Kegiatan Deskripsi Kegiatan

Alokasi Waktu procedure terkait manual penggunan teknologi. (4C: Critical

Thinking and Problem Solving), (Menganalisis data-saintifik), (PPK-Gotong Royong). (LKPD 4)

17. Guru membimbing Peserta didik untuk berdiskusi dengan kelompoknya untuk mengumpulkan informasi dari teks yang diberikan dan menuliskannya di lembar LKPD yang telah disediakan. (4C: Critical Thinking and Problem Solving), (Menganalisis data-saintifik), (PPK-Gotong Royong)

18. Peserta didik mempersentasikan hasil diskusi kelompoknya. (4C:

Communication), (Mengomunikasikan-saintifik), (PPK:

Kemandirian)

Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah (Communication)

19. Peserta didik dan Guru menanggapi hasil diskusi setiap kelompok yang melaksanakan persentasi. (4C: Communication), (Mengomunikasikan-saintifik).

20. Guru memberikan apresiasi.(4C: Communication)

21. Peserta didik mengumpulkan lembar LKPD masing-masing peserta didik untuk melakukan penilaian.

Penutup 1. Peserta didik diberikan evaluasi mandiri pembelajaran melalui aplikasi quizizz.

Link

https://quizizz.com/admin/quiz/638483e41e3f21001e1a32e4?so urce=quiz_share (TPACK)

1. Peserta didik dan guru membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait materi procedure text.

(4C: communication and Collaboration)

2. Peserta didik diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum di pahami. (4C: communication and Collaboration)

3. Guru dan peserta didik merefleksikan pengalaman belajar. (4C:

communication and Collaboration)

4. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya. (4C: communication)

5. Guru menutup pelajaran dan diakhiri dengan berdoa. (PPK- religius)

15 menit

(9)

E. Penilaian Terlampir

(10)

F. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan 1. Remedial

a. Remedial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM maupun kepada peserta didik yang sudah melampui KKM. Remidial terdiri atas dua bagian : remedial karena belum mencapai KKM dan remedial karena belum mencapai Kompetensi Dasar.

b. Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal). Guru akan memberikan tugas bagi peserta.

c. Membuat sebuah teks tentang berita terkini yang dipersiapkan untuk dimuat di platform berita berbasis online (Kompasiana, detik, dan lain-lain).

2. Pengayaan

a. Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas mencapai KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.

b. Mengerjakan soal-soal dengan level kognitif yang lebih tinggi.

(11)

Refleksi Guru

(12)

Mengetahui Bekasi, Januari 2023 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dhayu Selasi Pangestuningsih, S.Pd., M.Pd. Herga Liza Nani Devi Yanti, S.Pd NIP. 19720229 199702 2 001 NIP.

(13)

Referensi

Dokumen terkait

Peserta didik memahami fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan (bunyi, kata, dan makna) dan menganalisis gagasan dari teks naratif sederhana yang berkaitan dengan

Melalui Kegiatan tayangan video, peserta didik mampu menganalisis fungsi sosial, struktur dan unsur kebahasaan teks prosedural tentang Manual Penggunaan Teknologi dan Kiat-Kiat

3.20 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta

Melalui diskusi kelompok, peserta didik dapat mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, unsur kebahasaan dari teks undangan resmi lisan dan tulis, terkait

Melalui Model Pembelajaran Aktif Learning dengan mode DARING menggunakan Google Classroom & WA peserta didik dapat Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan

Dengan bimbingan dan arahan dari guru peserta didik menganalisis fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan dari tindakan memberi dan meminta informasi

Menyusun teks prosedur, lisan dan tulis, dalam bentuk manual terkait penggunaan teknologi dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara

Menyusun teks lisan dan tulis sederhana, untuk memaparkan, menanyakan, dan merespon pemaparan jati diri, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara