• Tidak ada hasil yang ditemukan

rencana pembelajaran semester (rps) - Spada UNS

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "rencana pembelajaran semester (rps) - Spada UNS"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PROGRAM STUDI PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Identitas Mata Kuliah Identitas dan Validasi Nama Tanda Tangan

Kode Mata Kuliah : 08063252062 Dosen Pengembang RPS : Dr. PARAMITA RAHAYU S.T., M.T., M.Sc.

Nama Mata Kuliah : International Thematic Planning Workshop 1 Jenis Mata Kuliah

(Wajib/pilihan)

: Koord. Kelompok Mata Kuliah : Dr. PARAMITA RAHAYU S.T.,

M.T., M.Sc.

Semester : 6 Kepala Program Studi : Prof. Ir. WINNY ASTUTI, M.Sc.,

Ph.D.

Bobot Mata Kuliah (SKS) : 2 a. Bobot tatap muka : 1 b. Bobot Praktikum : 0 c. Bobot praktek lapangan : 1 d. Bobot simulasi : 0 Mata Kuliah Prasyarat :

Tanggal Dibuat : 2022-02-23 Perbaikan Ke- : Tanggal Edit :

(2)

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) / Learning Outcome (LO) yang dibebankan pada Mata Kuliah

Kode CPL/LO Unsur CPL/LO

4 : Menjelaskan konsep teoritis yang relevan dalam bidang perencanaan wilayah dan kota yang berkelanjutan 5 : Menjelaskan proses perencanaan wilayah dan kota secara komprehensif, inkremental, strategis dengan

menggunakan prinsip-prinsip di era industri 4.0

8 : Menerapkan teori, konsep, prinsip, nilai dan norma dalam praktek perencanaan wilayah dan kota Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah (CPMK)

: 1. Mahasiswa mampu memahami konsep action research (penelitian tindakan) 2. Mahasiwa mampu merancang rencana penelitian tindakan 3. Mahasiswa mampu menerapkan penelitian tindakan pada satu kasus yang

diberikan Bahan kajian (Subject

Matters)

: . Action Research (Penelitian Tindakan)

Deskripsi Mata Kuliah : Merupakan mata kuliah keahlian khusus yang mengajarkan mahasiswa untuk mampu menjelaskan dan

mempraktekkan metoda penelitian tindakan (action research) dengan fokus pada perencanaan inklusif dengan proses kolaborasi dengan mahasiswa asing

(3)

Basis Penilaian : a. Aktvitas Partisipatif (Case Method) = 50%

: b. Hasil Proyek (Team Based Project) = 50%

: c. Tugas = 0%

: d. Quis = 0%

: e. UTS = 0%

: f. UAS = 0%

Daftar Referensi : Whitehead, Jack and McNiff, Jean. , Action Research Living Theory. , London: Sage Publications Ltd. , 2006 : Bradbury, Hilary. , The SAGE Handbook of Action research. , London: Sage Publications Ltd. , 2015

Tahap Kemampuan akhir/ Sub- CPMK (kode

CPL)

Materi Pokok Referensi (kode dan halaman)

Metode Pembelajaran Waktu Pengalaman Belajar

Penilaian

Luring Daring Basis

penilaian

Teknik penilaian

Indikator, kriteria, (tingkat taksonomi)

Bobot penilaian

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

(4)

1-3 Mahasiswa mampu memahami konsep penelitian tindakan

Konsep penelitian Tindakan Contoh kasus penelitian tindakaan Pemahaman konteks penelitian tindakan

Action Research Living Theory.

,The SAGE Handbook of Action research.

Pembelajaran Berbasis Proyek

3*100 Menit

Mengkaji, Mendiskusikan

Team Based Project

Partisipasi,Unjuk Kerja

Tingkat pemahaman terhadap konsep penelitian tindakan

25%

(5)

4-8 Mahasiwa mampu merancang rencana penelitian tindakan

Konsep utama yang akan diinvestigas dalam penelitian tindakan Metoda, alat, dan etika penelitian Tindakan Pedoman dan rencana penelitian tindakan Remote

knowledge co- production dalam penelitian tindakan Presetasi Rencana penelitian tindakan

Action Research Living Theory.

,The SAGE Handbook of Action research.

Pembelajaran Berbasis Proyek

5*100 Menit

Mengkaji, Mendiskusikan

Team Based Project

Partisipasi,Unjuk Kerja

Kemampuan membuat desain penelitian tindakan

25%

(6)

9-16 Mahasiswa mampu menerapkan riset aksi pada satu kasus yang diberikan

Pemilihan kasus penelitian Tindakan (Bantaran Kali Pepe)

Investigasi kasus terpilih (salah satu urban

neighborhood di Bantaran Kali Pepe) Group discussion:

Diskusi hasil temuan Presentasi Kelompok Groupd doscussiom:

Revisi

pemahaman hasil temuan Visualisasi data dan hasil temuan

Merancang intervensi (inclusive public space) Presentasi final

Action Research Living Theory.

,The SAGE Handbook of Action research.

Studi Kasus

Diskusi Kelompok

8*100 Menit

Menganalisis, Melakukan presentasi

Case Method

Partisipasi,Unjuk Kerja

Hasil rencana intervensi pada komunitas

50%

(7)

RUBRIK NILAI

RUBRIK PENILAIAN KASUS KERJA KELOMPOK PRESENTASI RENCANA, KASUS, DAN INTERVENSI PADA KASUS

Assesment Tools

a, b, c: Assignment, presentation, examination 2

No Aspek Penilaian Kriteria Penilaian Skor

Maksimum

Penilaian

1 Penyajian/Substansi Urutan materi 5

Pemaparan Teori 20

Keterkaitan teori dan data/konteks 20

Elaborasi kasus lapangan 20

Tampilan dan presentasi data 10

2 Proses Pemaparan Efisiensi presentasi 10

Penggunaan bahasa 5

Kejelasan isi presentasi 10

Nilai Max/Total nilai 100

RUBRIK PENILAIAN ANTAR TEMAN

FORM PENILAIAN ANTAR TEMAN UNTUK MAHASISWA Nama Mahasiswa Penilai: ...

DATA MAHASISWA NILAI

(tuliskan √ / centang pada nilai yang dimaksud)

CATATAN (Deskripsi Penilaian)

No NIM Nama 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

1 2

(8)

3 4 5 6 7 8 9 10

Catatan: Penilaian antar teman dilakukan secara tertutup dan individual.

Referensi

Dokumen terkait

Pandangan Umum PP no 27 th 2012 tentang izin Lingkungan • Melakukan Proses Penyusunan Izin Lingkungan 1, 2,3 Presentasi dengan ppt, Gambar, slide, soal-soal serta membuat makalah

8-12 Mempraktikkan keterampilan dasar mengajar dari 8 ketrampilan dasar secara terpisah 8 ketrampilan dasar mengaja 1,3,5 Tugas, simulasi 500’ Mahasiswa mempraktikka n keterampilan