Asam Basa
Berasa masam Berasa pahit
Korosif (merusak jaringan tubuh, logam, non logam)
Jika mengenai kulit akan terasa licin dan bersifat kaustik (merusak kulit dan gatal) Dalam air terionisasi menjadi hidrogen
(H+) dan sisa asam (ion negatif) HCl H+ + Cl-
Dalam air terionisasi menjadi sisa basa (ion logam) dan ion hidroksida (OH-)
NaOH Na+ + OH- Mengubah kertas lakmus biru menjadi
merah
Mengubah kertas lakmus merah menjadi biru Dapat bereaksi dengan basa menghasilkan
garam dan air
Dapat bereaksi dengan asam menghasilkan garam dan air
Reaksi Asam dan Basa
Asam + Basa ---> Garam
+ Air
Cth : HCl + NaOH ---> NaCl + H
2O
Kekuatan asam basa pada suatu zat diukur dengan pH. pH (Potential of Hydrogen) / derajat keasaman adalah suatu metode pengukuran tingkat
keasaman zat dari rentang 1-14,
apabila asam berada direntang (1-6), dan basa pada rentang (8-14), dan pH = 7 adalah zat pada pH netral.
Derajat keasaman (pH) suatu larutan dapat ditentukan menggunakan indikator universal,
Istilah pH digunakan untuk menyatakan keasaman atau kebasaan suatu larutan.
PENENTUAN Ph ASAM dan Basa
Istilah pH digunakan untuk menyatakan keasaman atau kebasaan suatu larutan.
pH (derajat keasaman) dinyatakan sebagai ukuran konsentrasi ion hidrogen [H+] dalam larutan yang dirumuskan :
pH = −log [H+]
pOH (derajat kebasaan) dinyatakan sebagai ukuran konsentrasi ion hidroksida [OH-] dalam larutan yang dirumuskan :
pOH = −log [OH-] pH = 14−pOH
Hubungan pH dan pOH
Rumus mencari pH larutan asam
Rumus mencari pH larutan basa
pH Basa Lemah
Gambar ph