• Tidak ada hasil yang ditemukan

Tata Tertib Pengunjung Perpustakaan SMK Negeri 1 Kutasari

N/A
N/A
Jensen Round

Academic year: 2023

Membagikan "Tata Tertib Pengunjung Perpustakaan SMK Negeri 1 Kutasari"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Jam Buka Pelayanan Perpustakaan SMK Negeri 1 Kutasari

Senin – Kamis : 07.00 – 15.30 Istirahat : 12.00 – 13.00 Jumat : 07.00 – 14.00 Istirahat : 12.00 – 12.30

Tata Tertib Pengunjung Perpustakaan SMK Negeri 1 Kutasari

1. Mengucapkan salam ketika masuk ruang perpustakaan.

2. Pengunjung harap melepas sepatu sebelum masuk ruang perpustakaan.

3. Dilarang mengotori ruang perpustakaan (mencoret-coret buku, lantai, dan rak perpustakaan).

4. Dilarang makan dan minum di ruang perpustakaan.

5. Kembalikan buku ke tempatnya setelah membaca.

6. Bersikap sopan dan santun di ruang perpustakaan.

7. Tidak diperkenankan membawa tas ke ruang perpustakaan.

8. Tidak diperkenankan menggunakan jaket dan topi ke perpustakaan.

9. Dilarang menggunakan peralatan-peralatan yang ada di ruang perpustakaan tanpa izin dari petugas perpustakaan.

10. Dilarang membuat gaduh di ruang perpustakaan.

Tata Tertib Peminjaman Buku Perpustakaan SMK Negeri 1 Kutasari

1. Koleksi perpustakaan boleh dipinjam oleh anggota perpustakaan yang sudah mempunyai kartu perpustakaan.

2. Peminjaman koleksi perpustakaan harus menyertakan kartu anggota perpustakaan.

3. Kartu anggota perpustakaan hanya dapat digunakan oleh pemiliknya 4. Koleksi yang dapat dipinjam maksimal 2 eksemplar.

(2)

5. Koleksi referensi tidak diperbolehkan untuk dipinjam di luar perpustakaan 6. Lama peminjaman buku maksimal 3 hari.

7. Batas waktu perpanjangan maksimal 2 kali.

8. Pengembalian koleksi secara utuh dan tepat waktu.

9. Keterlambatan dalam pengembalian koleksi akan dikenakan denda sebesar Rp 500,- per buku per hari.

10. Koleksi yang hilang dan atau rusak saat dipinjam harus diganti dengan koleksi yang sama.

11. Tidak diperkenankan meminjam buku lagi apabila masih mempunyai tanggungan buku yang belum dikembalikan.

Referensi

Dokumen terkait

Sebanyak 79 responden (51 %), menjawab bahwa jumlah koleksi yang dapat dipinjam dapat mencukupi kebutuhan siswa, sehingga dapat disimpulkan bahwa batas jumlah peminjaman

Gambar 4.6 System Flow Peminjaman koleksi petugas menginputkan data buku yang akan dipinjam dengan melihat database buku, apabila anggota baru maka dilakukan

Aplikasi peminjaman dan pengembalian koleksi perpustakaan pada Akademi Komunitas Negeri Sumenep dapat membantu mengelola data koleksi, pencarian koleksi, transaksi pemesanan,

Buku yang akan dipinjam diserahkan kepada petugas bersamaan dengan kartu Tanda Anggota Perpustakaan Pascasarjana4. Petugas mengecek Kartu Tanda Anggota Perpustakaan pada

Selain itu, data mengenai pengelolaan perpustakaan SMK sekecamatan dapat dilihat dari pelayanan dan peminjaman bahan koleksi yang dilakukan oleh petugas

1) Jenis koleksi yang boleh dipinjam dan dibawa pulang adalah buku bacaan umum di lantai 4 ruang perpustakaan. 2) Peminjaman dan pengembalian buku hanya diperbolehkan bagi

Kemudian siswa menyerahkan buku dan kartu anggota tersebut di berikan kepada petugas perpustakaan, setelah itu Petugas memeriksa jumlah peminjaman buku siswa di kartu

Layanan sirkulasi di perpustakaan SMK Negeri 2 Surakarta terdapat dua jenis layanan, yaitu layanan peminjaman koleksi buku umu dan peminjaman buku paket.