• Tidak ada hasil yang ditemukan

Board of Commissioners

Dalam dokumen PT. Bayan Resources Tbk - Annual Reports (Halaman 69-71)

Sesuai dengan Akta Perseroan jumlah anggota Dewan Komisaris adalah 5 (lima) orang, 2 (dua) diantaranya atau sekitar 40% dari jumlah anggota Dewan Komisaris adalah Komisaris Independen. Dewan Komisaris dipimpin oleh Komisaris Utama. Penentuan jumlah anggota Dewan Komisaris tersebut sudah melalui kajian di internal Perseroan dengan mempertimbangkan kondisi Perseroan, yang meliputi jumlah anggota ideal, keberagaman keahlian, pengetahuan dan pengalaman yang dibutuhkan.

Tugas, tanggung jawab dan wewenang Dewan Komisaris diatur dalam Anggaran Dasar dan buku pedoman Dewan Komisaris Perseroan, antara lain:

1. Melakukan pengawasan dan memberikan arahan atau saran secara menyeluruh kepada Direksi terkait dengan bisnis Perseroan.

2. Dalam keadaan tertentu Dewan Komisaris wajib menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan dan lainnya.

3. Wajib melaksanakan tugas dengan itikad baik, penuh tanggung jawab dan kehati-hatian.

In accordance with the Company Deed, the Board of Commissioners consists of 5 (ive) members, of which 2 (two) or about 40% of total Board members were Independent Commissioners. The Board of Commissioners is led by a President Commissioner. The determination of the number of members was reviewed internally by the Company in consideration of Company conditions, which include the ideal number of members, variety of skills, knowledge and required experiences.

The duties, responsibilities and authority of the Board of Commissioners were set forth in the Company Articles of Association as well as the guidelines of the Company Board of Commissioners. They were:

1. Supervise and provide comprehensive directives or advice to the Board of Directors in relation to the Company business.

2. Convene Annual General Meeting of Shareholders and other meetings in certain situations.

3. Perform their duties in good faith and in a responsible and prudent manner.

PT Bayan Resources Tbk

68

Laporan Tahunan 2015 | Annual Report 2015

68

4. Wajib membentuk komite audit dan komite lainnya. 5. Wajib mengevaluasi kinerja komite yang berada di

bawahnya.

Sesuai dengan tugas Dewan Komisaris yang secara aktif mengawasi pengelolaan dan kegiatan operasional Perseroan, pada tahun 2015 Dewan Komisaris telah melakukan hal-hal sebagai berikut:

1. Mengkaji dan menyetujui peningkatan sistem Manajemen Risiko dan Tata Kelola Perusahaan yang Baik serta berkelanjutan, di antaranya Buku Panduan Dewan Komisaris dan kode etik.

2. Memastikan terselenggaranya prinsip-prinsip Tata Kelola Perusahaan yang Baik dan kepatuhan terhadap semua peraturan perundang-undangan terkait. 3. Mengevaluasi dan menyetujui pelaksanaan kebijakan

remunerasi dan nominasi yang diusulkan oleh Komite Remunerasi dan Nominasi, termasuk program peningkatan kemampuan masing-masing Anggota Direksi dan Dewan Komisaris guna meningkatkan kompetensinya dalam melaksanakan tugas dan tanggung-jawabnya.

4. Menganalisa, mengarahkan, mengevaluasi dan me- nyetujui serta mengawasi pelaksanaan kebijakan strategis Perusahaan yang diusulkan oleh Direksi, termasuk:

• Menyetujui Anggaran Perseroan untuk tahun 2016 pada akhir tahun 2015.

• Menyarankan kepada Direksi untuk melakukan eisiensi

4. Form audit committee and other committees. 5. Evaluate the performance of its committees.

In line with the duties of the Board of Commissioners to actively supervise the Company’s management and operational activities, the Board of Commissioners have performed the following in 2015:

1. Reviewed and approved the improvement to sustainable Risk Management and Good Corporate Governance system, including Board Manual and code of ethics.

2. Ensured the implementation of Good Corporate Governance principles and compliance with all relevant laws and regulations.

3. Evaluated and approved the implementation of remuneration and nomination policies as suggested by the Remuneration and Nomination Committee, including the program to improve the competence of each member of the Board of Directors and Board of Commissioners in performing their duties and responsibilities.

4. Analyzed, directed, evaluated, approved and supervised the implementation of Company strategic policies as suggested by the Board of Directors, including:

- To approve the Company budget for the year 2016 at the end of 2015.

- To suggest eiciency measures to the Board of

Directors

PT Bayan Resources Tbk

5. Mengawasi dan mengevaluasi kinerja Direksi, Komite Audit, Komite Manajemen Risiko dan Tata Kelola Perusahaan serta Komite Remunerasi dan Nominasi.

Seluruh Anggota Dewan Komisaris bekerja secara professional dan independen serta tidak mempunyai hubungan keluarga maupun keuangan antar sesama anggota Dewan Komisaris.

Remunerasi Dewan Komisaris yang diberikan berada dalam batasan yang ditetapkan oleh RUPS Tahunan 2015 sesuai dengan hasil kajian dan rekomendasi Komite Remunerasi dan Nominasi dan sebagaimana disetujui Dewan Komisaris atas dasar kinerja Perusahaan. Penentuan besaran remunerasi masing-masing anggota ditentukan oleh Dewan Komisaris berdasarkan kinerja, jasa, kontribusi, tanggung jawab dan pengalaman serta reputasi masing-masing Anggota Dewan Komisaris di dalam Perseroan. Besaran remunerasi yang diterima oleh Dewan Komisaris selama tahun 2015 adalah sebesar AS$1.440.853.

Kebijakan Perseroan tentang frekuensi rapat Dewan Komisaris dan rapat gabungan telah disesuaikan dengan POJK No. 33 tentang Dewan Komisaris dan Direksi Perusahaan Terbuka, yang mengatur frekuensi rapat Dewan Komisaris minimum dilaksanakan 6 kali dan Rapat gabungan minimum 3 kali dalam setahun. Namun hal ini tidak menutup kemungkinan rapat tambahan apabila dianggap penting oleh Manajemen.

Dewan Komisaris mengadakan rapat sebanyak enam (6) kali dan rapat gabungan dengan Direksi sebanyak dua (2) kali selama tahun 2015 dengan frekuensi kehadiran setiap Anggota Komisaris dan Direksi sebagai berikut ini:

5. Supervised and evaluated the performance of the Board of Directors, the Audit Committee, the Risk Management and Good Corporate Governance Committee, and the Remuneration and Nomination Committee.

All members of the Board of Commissioners worked professionally and independently and did not have family relationships or inancial afiliations with other members of the Board of Commissioners.

Remuneration granted for the Board of Commissioners was set within the limit agreed in the 2015 Annual General Meeting of Shareholders in accordance with the review and recommendations of the Remuneration and Nomination Committee approved by the Board of Commissioners based on Company Performance. The remuneration amount for each Board member was determined based on their respective performance, service, contribution, responsibility, experience and reputation within the Company. Total remuneration received by the Board of Commissioners during 2015 was US$1,440,853.

The Company policy on the frequency of Board of Commissioners meetings and joint meetings had been aligned with OJK Regulation No. 33 on Board of Commissioners and Board of Directors of Public Company, which set forth a minimum of 6 Board of Commissioners meetings and a minimum of 3 joint meetings in a year. However, this does not rule out the possibility of additional meetings if deemed necessary by the management. The Board of Commissioners held six (6) meetings and two (2) joint meetings with the Board of Directors during 2015, with the attendance of each Commissioner and Director as shown below:

Dalam dokumen PT. Bayan Resources Tbk - Annual Reports (Halaman 69-71)