• Tidak ada hasil yang ditemukan

Distribusi Jawaban Responden Terhadap Variabel Kesehatan (X 2 )

HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

2. Distribusi Jawaban Responden Terhadap Variabel Kesehatan (X 2 )

Tabel 4.3 Distribusi Penilaian Responden Terhadap Variabel X2

Count

ITEM SS S KS TS STS Total

Umur f % Umur F % Umur F % Umur F % Umur f % f %

24 34 - 43 44 - 53 24 - 33 34 43 44 - 53 24 - 33 34 43 44 - 53 24 - 33 34 - 43 44 - 53 24 - 33 34 - 43 44 - 53 - 33 7 12 5 3 20 36 5 9 6 20 34 2 1 2 5 10 0 1 1 2 4 0 0 2 0 0 47 100 8 5 5 4 14 42 10 4 2 16 42 2 4 2 8 17 1 2 3 6 12 0 1 0 1 2 47 100 9 6 6 4 16 42 8 7 3 38 42 3 2 1 6 12 1 2 4 7 15 0 0 0 0 0 47 100 10 5 5 4 14 42 8 7 4 40 42 4 2 2 8 17 1 2 3 6 12 0 0 0 0 0 47 100

Sumber : Hasil Penelitian (2013)

7. Untuk pernyataan 7 (Perusahaan telah menyediakan obat-obatan dan

pertolongan pertama apabila terjadi kecelakaan kerja) 20 responden (12 orang

berumur 24-33, 5 orang berumur 34-43, dan 3 orang berumur 44-53) atau

42% menyatakan sangat setuju, 20 responden (5 orang berumur 24-33, 9

orang berumur 34-43, dan 6 orang berumur 44-53) atau 42% menyatakan

setuju, 5 responden (2 orang berumur 24-33 1 orang berumur 34-43, dan 2

orang berumur 44-53) atau10% menyatakan kurang setuju, dan 2 responden (1

orang berumur 34-43 dan 1 orang berumur 44-53) atau 4% menyatakan tidak

setuju. Hal ini menunjukkan bahwa perusahaan telah baik dalam hal

menyediakan obat-obatan dan pertolongan pertama apabila terjadi kecelakaan.

Sementara sebagian responden menganggap perusahaan dalam hal

menyediakan obat-obatan dan pertolongan pertama apabila terjadi kecelakaan

masih kurang.

8. Untuk pernyataan 8 (Kapasitas obat-obatan yang disediakan oleh perusahaan

telah mencukupi kebutuhan karyawan) 14 responden (5 orang berumur 24-33,

5 orang berumur 34-43, dan 4 orang berumur 44-53) atau 29% menyatakan

sangat setuju, 16 responden (10 orang berumur 24-33, 4 orang berumur 34-43,

dan 2 orang berumur 44-53) atau 38% menyatakan setuju, 8 responden (2

orang berumur 24-33, 4 orang berumur 34-43, dan 2 orang berumur 44-53)

atau 17% menyatakan kurang setuju, 6 responden (1 orang berumur 24-33, 2

orang berumur 34-43, dan 3 orang berumur 44-53) atau 12% menyatakan

sangat tidak setuju. Hal ini menunjukkan bahwa kapasitas obat-obatan yang

disediakan oleh perusahaan telah mencukupi. Sementara sebagian responden

menganggap bahwa kapasitas obat-obatan yang telah disediakan oleh

perusahaan belum mencukupi kebutuhan.

9. Untuk pernyataan 9 (Perusahaan menetapkan waktu kerja sesuai dengan

standar yang telah ditetapkan) 16 responden (6 orang berumur 24-33, 6 orang

berumur 34-43, dan 2 orang berumur 44-53) atau 34%) menyatakan sangat

setuju, setuju 18 responden (8 orang berusia 24-33, 7 orang berumur 34-43,

dan 3 orang berumur 44-53) atau 38% menyatakan setuju, 6 responden (3

orang berumur 24-33, 2 orang berumur 34-43, dan 1 orang brumur 44-53)

atau 12% menyatakan kurang setuju, dan 7 responden (1 orang berumur

24-33, 2 orang berumur 34-43, dan 4 orang berumur 44-53) atau 15%

menyatakan tidak setuju. Hal ini menunjukkan perusahaan menetapkan waktu

kerja sesuai dengan standar yang telah ditetapkan. Sementara sebagian

responden menganggap bahwa perusahaan menetapkan waktu kerja tidak

sesuai dengan standar yang telah ditetapkan.

10.Untuk pernyataan 10 (Perusahaan menyediakan fasilitas bagi karyawan yang

bekerja diatas waktu kerja yang telah ditentukan) 14 responden ( 5 orang

berumur 24-33, 5 orang berumur 34-43, dan 4 orang berumur 44-53) atau

29% menyatakan sangat setuju, 19 responden (8 orang berumur 24-33, 7

orang berumur 34-43, dan 4 orang berumur 44-53) atau 40% menyatakan

34-43, dan 2 orang berumur 44-53) atau 17% menyatakan kurang setuju, dan

6 responden (1 orang berumur 24-33, 2 orang berumur 34-43, dan 3 orang

berumur 44-53) atau 12% menyatakan tidak setuju. Hal ini menunjukkan

bahwa perusahaan menyediakan fasilitas bagi karyawan yang bekerja diatas

jam kerja yang telah ditentukan. Sementara itu, sebagian responden

menganggap bahwa perusahaan tidak menyediakan fasilitas bagi karyawan

yang bekerja diatas jam kerja yang telah ditentukan.

3. Distribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Keamanan (X3)

Tabel 4.4 Distribusi Penilaian Responden Terhadap Variabel X3

Count

ITEM SS S KS TS STS Total

Umur F % Umur F % Umur f % Umur F % Umur F % f %

24 34 - 43 44 - 53 24 - 33 34 - 43 44 - 53 24 - 33 34 - 43 44 - 53 24 33 34 - 43 44 - 53 24 - 33 34 43 44 - 53 -33 11 10 5 4 19 40 5 5 5 15 32 1 3 1 5 10 1 2 3 6 12 1 1 1 3 6 47 100 12 8 3 3 14 30 7 6 3 16 34 2 5 2 9 19 1 2 3 6 12 1 0 1 2 4 47 100 13 8 1 2 11 23 7 7 3 17 36 2 5 1 8 17 0 0 1 1 2 0 0 0 0 0 47 100 14 7 3 3 13 27 8 4 4 16 34 2 5 2 9 19 1 2 3 6 12 0 2 1 3 6 47 100

Sumber : Hasil Penelitian (2013)

Berdasarkan Tabel 4.4 dapat dilihat bahwa:

11. Untuk pernyataan 11 (Perusahaan telah menyediakan buku petunjuk tentang

penggunaan alat-alat kerja) 19 responden (10 orang berumur 24-33, 5 orang

berumur 34-43, dan 3 orang berumur 44-53) atau 40% menyatakan sangat

setuju, 15 responden (5 orang berumur 24-33, 5 orang berumur 34-43, dan 5

berumur 24-33, 1 orang berumur 34-43, dan 2 orang berumur 44-53) atau

10% menyatakan kurang setuju, 6 responden (1 orang berumur 24-33, 2

orang berumur 34-43, dan 3 orang berumur 44-53) atau 12% menyatakan

tidak setuju, dan 3 responden (1 orang berumur 34-43 dan 2 orang berumur

44-53) atau 6% menyatakan sangat tiak setuju. Hal ini menunjukkan bahwa

perusahaan telah menyediakan buku petunjuk tentang penggunaan alat-alat

kerja, sementara sebagian responden menganggap bahwa Perusahaan tidak

menyediakan buku petunjuk tentang penggunaan alat-alat kerja.

12. Untuk pernyataan 12 (Terdapat himbauan-himbauan keamanan dari

perusahaan kepada pekerja) 14 responden (8 orang berumur 24-33, 3 orang

berumur 34-43, dan 3 orang berumur 44-53) atau 30% menyatakan sangat

setuju, 16 responden (7 orang berumur 24-33, 6 orang berumur 34-43, dan 3

orang berumur 44-53) atau 34% menyatakan setuju, 9 responden (2 orang

berumur 24-33, 5 orang berumur 34-43, dan 2 orang berumur 44-53) atau

19% menyatakan kurang setuju, 6 responden (1 orang berumur 24-33, 2

orang berumur 34-43, dan 3 orang berumur 44-53) atau 12% menyatakan

tidak setuju, dan 2 responden (1 orang berumur 34-43 dan 1 orang berumur

44-53) atau 4% menyatakan sangat tidak setuju. Hal ini menunjukkan bahwa

terdapat himbauan-himbauan keamanan dari perusahaan kepada pekerja,

sementara sebagian responden menganggap bahwa tidak terdapat

13. Untuk pernyataan 13 (Petugas keamanan memastikan kondisi lingkungan

kerja aman dan bebas dari gangguan baik dari dalam perusahaan maupun

luar perusahaan) 11 responden (8 orang berumur 24-33, 1 orang berumur

34-43, dan 2 orang berumur 44-53) atau 23% menyatakan sangat setuju, 17

responden (7 orang berumur 24-33, 7 orang berumur 34-43, dan 3 orang

berumur 44-53) atau 36% menyatakan setuju, 8 responden (2 orang berumur

24-33, 5 orang berumur 34-43, dan 1 orang berumur 44-53) atau 17%

menyatakan kurang setuju, dan 1 responden (1 orang berumur 44-53) atau

2% menyatakan tidak setuju. Hal ini menunjukkan perusahaan menetapkan

waktu kerja sesuai dengan standar yang telah ditetapkan, sementara sebagian

responden menganggap bahwa tidak terdapat penetapan waktu kerja sesuai

dengan standar yang telah ditetapkan.

14. Untuk pernyataan 14 (Petugas keamanan selalu siap sedia disaat dibutuhkan)

13 responden (7 orang berumur 24-33, 3 orang berumur 34-43, dan 3 orang

berumur 44-53) atau 27% menyatakan sangat setuju, 16 responden (8 orang

berumur 24-33, 4 orang berumur 34-43, dan 4 orang berumur 44-53) atau

34% menyatakan setuju, 9 responden (2 orang berumur 24-33, 5 orang

berumur 34-43, dan 2 orang berumur 44-53) atau 19% menyatakan kurang

setuju, 6 responden (1 orang berumur 24-33, 2 orang berumur 34-43, dan 3

orang berumur 44-53) atau 12% menyatakan tidak setuju, dan 3 responden

(2 orang berumur 34-43 dan 1 orang berumur 44-53) atau 6% menyatakan

siap sedia disaat dibutuhkan, sementara sebagian responden merasa bahwa

petugas keamanan tidak selalu siap sedia disaat dibutuhkan.

4. Distribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Kinerja Karyawan

Dokumen terkait