• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

C. Analisis dan Pengujian Hipotesis

1. Uji Instrumen a. Uji Validitas

delapan 21

Enam 10

Sumber: Data diolah, 2022

Berdasarkan data di atas menunjukkan bahwa responden pada penelitian ini didominasi oleh anggota semester delapan yang berjumlah sebanyak 23 orang, semester enam sebanyak 9 orang, semester empat belas dan sepuluh masing-masing 1 orang. Artinya, pada semester delapan ini pada masanya menyusun skripsi sedangkan semester enam mulai pengajuan judul dan penyusunan proposal, dan sisanya adalah anggota semester empat belas dan sepuluh sedang dalam proses penyelesaian tahap akhir menuju ujian skripsi.

57

kelompok variabel tertentu.59 Dasar pengambilan keputusan dalam uji validitas adalah dengan membandingkan nilai r hitung dan r tabel untuk degree of freedom (df). Ketentuan r hitung ˃ r tabel dikatakanvalid. Nilai N= 34, lalu df = n-2 dan siginifikansi 5% di dapatkan nilai r tabel: 0,2869. Sehingga r hitung ˃ r tabel maka dinyatakan valid. Data yang dapat disajikan uji validitas menggunakan SPSS adalah sebagai berikut:

Tabel 4.5

Hasil Uji Validitas Variabel (X) Dukungan Teman Sebaya

No Item r hitung r tabel Keterangan r hitung ≥ r tabel 1 item 1 0,512

0,2869

valid

2 item 2 0,455 valid

3 item 3 0,372 valid

4 item 4 0,444 valid

5 item 5 0,343 valid

6 item 6 0,760 valid

7 item 7 0,488 valid

8 item 8 0,493 valid

9 item 9 0,416 valid

10 item 10 0,432 valid

11 item 11 0,480 valid

12 item 12 0,405 valid

13 item 13 0,358 valid

14 item 14 0,343 valid

15 item 15 0,512 valid

16 item 16 0,384 valid

17 item 17 0,352 valid

18 item 18 0,581 valid

19 item 19 0,558 valid

20 item 20 0,435 valid

21 item 21 0,705 valid

22 item 22 0,395 valid

23 item 23 0,612 valid

24 item 24 0,413 valid

59 Wiratna Sujarweni, SPSS Untuk Penelitian, (Yogyakarta: Alfabeta, 2015) 192.

25 item 25 0,504 valid

26 item 26 0,303 valid

Sumber: Data diolah, 2022

Hasil dari data tabel di atas terdapat 26 item pernyataan dukungan teman sebaya menunjukkan koefisien correlation dengan total 0,303-0,760. Dikatakan valid apabila r hitung > nilai r tabel, nilai r tabel sebesar 0,2869 yang diperoleh dari distribusi nilai r tabel dengan signifikasi 5%.

Tabel 4.6

Hasil Uji Validitas Variabel (Y) Motivasi Diri

No Item r hitung r tabel Keterangan r hitung ≥ r tabel 1 item 1 0,458

0,2869

valid

2 item 2 0,749 valid

3 item 3 0,562 valid

4 item 4 0, 712 valid

5 item 5 0,623 valid

6 item 6 0,777 valid

7 item 7 0,744 valid

8 item 8 0,520 valid

9 item 9 0,617 valid

10 item 10 0,719 valid

11 item 11 0,450 valid

12 item 12 0,507 valid

13 item 13 0,564 valid

14 item 14 0,700 valid

15 item 15 0,755 valid

16 item 16 0,522 valid

17 item 17 0,555 valid

18 item 18 0,624 valid

19 item 19 0,671 valid

20 item 20 0,618 valid

21 item 21 0,568 valid

22 item 22 0,660 valid

23 item 23 0,415 valid

Sumber: Data Diolah, 2022

59

Hasil dari data tabel di atas terdapat 23 item pernyataan motivasi diri koefisien correlation dengan total 0,415-0,777.

Dikatakan valid apabila r hitung > nilai r tabel, nilai r tabel sebesar 0,2869 yang diperoleh dari distribusi nilai r tabel dengan signifikasi 5%.

b. Uji Reliabilitas

Reliabilitas adalah salah satu instrumen penelitian berupa ukuran atau kestabilan responden dalam menjawab pertanyaan yang diberikan pada suatu angket.

Reliabilitas secara umum menunjukkan pengertian bahwa suatu instrumen dapat dipercaya. Pada analisis statistik yang terdapat dalam suatu penelitian, uji reliabilitas ini berguna untuk mengetahui tingkat konsistensi alat ukur (kuesioner) yang digunakan untuk penelitian. Uji reliabilitas dapat dilakukan secara Bersama-sama atau one shot terhadap seluruh item pernyataan guna untuk menentukan suatu kuesioner yang reliabel atau tidak maka menggunakan Cronbach Alpha, jika nilai Cronbach Alpha ˃ 0,60 maka dapat dinyatakan reliabel. Data yang didapatkan oleh peneliti setelah melakukan uji reliabilitas secara bersama-sama pada seluruh item pernyataan menggunakan aplikasi SPSS sehingga data yang diperoleh sebagai berikut:

Tabel 4.7

Hasil Uji Reliabilitas Teman Sebaya Reliability Statistics

Cronbach’s AlPha N of Items

0,849 26

Sumber: Hasil pengolahan data SPSS, 2022

Tabel 4.8

Hasil Uji Reliabilitas Motivasi Diri Reliability Statistics

Cronbach’s AlPha N of Items

0,919 23

Sumber: Hasil pengolahan data SPSS, 2022

Dari tabel diatas dapat kita lihat bahwa nilai cronbach's alpha adalah 0,919. Artinya lebih dari 0,60. Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa semua variabel dalam penelitian ini reliabel.

c. Deskripsi Variabel Penelitian

Deskripsi variabel pada penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan tinggi rendahnya atau kategorisasi dukungan teman sebaya dan motivasi diri dengan menggunakan ketentuan dalam buku penyusunan Skala Psikologi oleh Azwar ialah:60

Tinggi : M + 1SD >= X

Sedang : M – 1SD <= X < M + 1SD Rendah : X < M – 1SD

Keterangan:

60 S. Azwar, Penyusunan Skala Psikologi edisi 2 (Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2020), 147.

61

M = Mean

SD = Standar Devisi

Kategorisasi dukungan teman sebaya yang terdapat pada anggota UKK KSR PMI Unit UIN KH. Achamd Siddiq Jember menggunakan ketentuan di atas dengan perhitungan menggunakan bantuan Microsoft Excel, sebagai berikut:

Tabel 4.9

Perhitungan Kategorisasi Variabel (X)

M = 97 M – SD = 87

SD = 9 M + SD = 106

Rendah X < 87

Sedang 87 <= X < 106

Tinggi X >= 106

Sehingga berdasarkan hasil perhitungan dapat diketahui mengenai presentase dalam setiap kategori, yang akan dijabarkan dalam tabel berikut:

Tabel 4.10

Jumlah Kategorisasi Variabel (X)

Keterangan Kategori Jumlah Responden Presentase Anggota UKK

KSR PMI Unit UIN KH. Achmad Siddiq Jember

Tinggi 4 12%

Sedang 28 82%

Rendah 2 6%

Total 34 100%

Gambar 4.2

Presentase Kategori Variabel (X)

berdasarkan hasil penelitian pada 34 responden, kategorisasi dukungan teman sebaya didapatkan 4 responden dengan presentase 12% mempunyai dukungan teman sebaya yang tinggi, 28 responden dengan prsentase 82% mempunyai dukungan teman sebaya sedang, dan kategori rendah sebesar 6% dengan 2 responden yang mempunyai dukungan teman sebaya rendah. Hal ini dapat dilihat bahwa dukungan teman sebaya didominasi oleh responden dengan kategori sedang.

Kategorisasi motivasi diri yang dimiliki anggota UKK KSR PMI Unit UIN KH. Achmad Siddiq Jember sesuai dengan ketentuan di atas, maka dengan perhitungan menggunakan Microsoft Excel ditemukan sebagai berikut:

6%

82%

12%

Kategori Dukungan Teman Sebaya

Rendah Sedang Tinggi

63

Tabel 4.11

Perhitungan Kategorisasi Variabel (Y)

M = 96 M – SD = 86

SD = 10 M + SD = 105

Rendah X < 86

Sedang 86 <= X < 105

Tinggi X >= 105

Sehingga berdasarkan hasil perhitungan dapat diketahui mengenai presentase dalam setiap kategori, yang akan dijabarkan dalam tabel berikut:

Tabel 4.12

Jumlah Kategorisasi Variabel (Y)

Keterangan Kategori Jumlah Responden Presentase Anggota UKK

KSR PMI Unit UIN KH. Achmad Siddiq Jember

Tinggi 27 79%

Sedang 5 15%

Rendah 2 6%

Total 34 100%

Gambar 4.3

Presentase Kategori Variabel (Y)

berdasarkan hasil penelitian pada 34 responden, kategorisasi motivasi diri didapatkan 27 responden dengan presentase 79% mempunyai dukungan teman sebaya yang tinggi, 5 responden dengan prsentase 15% mempunyai dukungan teman sebaya sedang, dan kategori rendah sebesar 6% dengan 2 responden yang mempunyai dukungan teman sebaya rendah. Hal ini dapat dilihat bahwa dukungan teman sebaya didominasi oleh responden dengan kategori sedang.

d. Uji Asumsi Klasik 1) Uji Normalitas

Peenelitian ini menggunakan analisis data normal dilakukan dengan metode Kolmogorov-Smirnov. Keputusan dibuat untuk menentukan apakah suatu data mengikuti distribusi normal atau tidak, serta nilai yang berguna. Uji

6%

15%

79%

Kategori motivasi Diri

rendah sedang tinggi

65

normalitas menggunakan uji Kolmogorov-Smirnov, dan jika nilai signifikansi ˃ 0,05 berarti distribusi data normal. Ini adalah hasil dari tes normal yang dilakukan dengan menggunakan software SPSS:

Tabel 4.13 Hasil Uji Normalitas

Asymp. Sig. (2-tailed) Nilai Sig. N keterangan

0,122 0,05 34 Berdistribusi

Normal

Sumber: Hasil Pengolahan SPSS, 2022

Pada table 4.13 dapat diketahui bahwa hasil uji normalitas dengan menggunakan Kolmogorov-Smirnov diperoleh nilai Asymp. Sig. (2-tailed) sebesar 0,122, sehingga disimpulkan bahwa 0,122 > 0,05 sehingga dapat dikatakan terdistribusi normal.

2) Uji Linearitas

Uji linieritas digunakan untuk mengetahui atau membuktikan bahwa variabel yang diteliti memiliki hubungan yang linier. Berdasarkan uji linearitas yang dilakukan dengan SPSS, diperoleh hasil yakni:

Tabel 4.14 Hasil Uji Linearitas

Deviation From Linearity Nilai Sig. N

0,864 0,05 34

Sumber: Hasil pengolahan SPSS, 2022.

Berdasarkan tabel 4.14 diketahui bahwa nilai Devination from Linearity sig. 0,884 maka dapat

disimpulkan bahwa nilai sig 0,864 > 0,05 sehingga pengambilan keputusan terdapat hubungan yang linear dari dua variabel (dukungan teman sebaya dan motivasi diri).

e. Analisis Regresi Linier Sederhana 1) Uji Koefisien Determinasi (R2)

Koefisien determinasi merupakan besarnya kontribusi variabel bebas terhadap variabel terikat. Semakin tinggi koefisien determinasi maka semakin tinggi variabel bebas dalam menjelaskan variasi perubahan pada variabel terikatnya.

Hasil yang diperoleh dari perhitungan analisis regresi linear sederhana tampak pada tabel berikut:

Tabel 4.15

Hasil Uji Koefisien Determinasi

Model R R Square

Adjusted R Square

Std. Error of the Estimate

1 .518 .268 .245 8.619

Sumber: Hasil pengolahan SPSS, 2022.

67

Dari hasil tabel 4.15 menjelaskan bahwa diketahui nilai R Square (R2) sebesar 0,268 atau 26,8%. Hal tersebut memiliki arti bahwa pengaruh dukungan teman sebaya (X) terhadap motivasi diri dalam menyusun skripsi (Y) sebesar 26,8%. Maka sisanya (100% - 26,8% = 73,2%), dengan hasil 73,2% motivasi diri dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak disebutkan dalam penelitian ini.

2) Uji ANOVA

Tabel 4.16 ANOVA

S umb er:

Hasil peng olaha n

SPSS, 2022

Sesuai dengan tabel 4.15 menjelaskan apakah ada pengaruh variabel dukungan teman sebaya (X) terhadap variabel motivasi diri (Y). dari hasil di atas terlihat F hitung 11.725 dengan tingkat signifikasi 0,002 < 0,05, maka model regresi dapat dipakai untuk memprediksi variabel dukungan teman sebaya atau dengan kata lain terdapat pengaruh variabel X terhadap variabel Y.

Model

Sum of

Squares df

Mean

Square F Sig.

1 Regressio

n 871.069 1 871.069 11.725 .002

Residual 2377.401 32 74.294

Total 3248.471 33

a. Dependent Variable: MOTIVASI_DIRI b. Predictors: (Constant), TEMAN_SEBAYA

3) Uji Hipotesis (Uji t)

Tabel 4.17 Hasil Uji t

Sesuai dengan tabel 4.17 di atas maka persamaan yang didapatkan regresi linear sederhana dalam penelitian ini sebagai berikut:

Y = a + bX + e Y = 42.625+ 0,547X

Sehingga model regresi adalah:

motivasi diri = 42.625 + 0,547 dukungan teman sebaya sebagai model regresi di atas dijelaskan sebagai berikut:

Nilai konstanta sebesar 42.625 menyatakan bahwa jika tidak ada nilai variabel dukungan teman sebaya pada motivasi diri atau di anggap sama dengan nol, maka nilai variabel dukungan teman sebaya adalah sebesar 42.625.

Nilai koefisien regresi sebesar 0,547, jika dukungan teman sebaya meningkat sebesar 1 satuan maka motivasi diri akan meningkat sebesar 0,547. Hasil analisis regresi sederhana

Coefficientsa

Model

Unstandardized Coefficients

Standardiz ed Coefficient

s

t Sig.

B Std. Error Beta

1 (Constant) 42.625 15.521 2.746 .010

TEMAN_SE

BAYA .547 .160 .518 3.424 .002

a. Dependent Variable: MOTIVASI_DIRI

69

diatas menunjukkan bahwa dukungan teman sebaya memiliki pengaruh terhadap motivasi diri.

Tanda + memiliki arti variabel X yang berpengaruh positif terhadap variabel Y, untuk kenaikan 1 satuan dari variabel X akan menaikkan nilai Y sebesar b.61

Selain menggambarkan persamaan regresi hasil tabel di atas juga menunjukan uji signifikansi menggunakan uji t yang mana uji t digunakan untuk menguji dan melihat apakah terdapat pengaruh variabel X dengan variabel Y juga dilakukan dengan melihat nilai probalitasnya (signifikansi). Uji t ini dapat dilakukan dengan melihat hipotesis sebagai berikut:

H0 : Dukungan teman sebaya tidak berpengaruh terhadap peningkatan motivasi diri dalam menyusun skripsi pada mahasiswa UKK KSR PMI Unit UIN KH. Achmad Siddiq Jember.

H1 : Dukungan teman sebaya berpengaruh terhadap peningkatyan motivasi diri dalam menyusun skripsi pada mahasiswa UKK KSR PMI Unit UIN KH. Achmad Siddiq Jember.

Sesuai dengan tabel di atas diketahui bahwa nilai sig. 0,002 sesuai dengan ketentuan jika nilai sig < 0,05, yang artinya terdapat pengaruh antara satu variabel independen terhadap

61 Tukiran Taniredja dan Hidayati Mustafida, Penelitian Kuantitatif (Sebuah Pengantar), (Bandung, ALFABETA, 2014), 91.

variabel dependen. Apabila nilai sig > 0,05 artinya tidak terdapat pengaruh antara satu variabel independen terhadap variabel dependen. Maka dapat disimpulkan bahwa nilai sig 0,002 < 0,05. Maka H1 berbunyi bahwa terdapat pengaruh antara dukungan teman sebaya terhadap motivasi diri dalam menyusun skripsi pada mahasiswa UKK KSR PMI Unit UIN KH. Achmad Siddiq Jember.

Dokumen terkait