• Tidak ada hasil yang ditemukan

WALUyO Direktur Umum

Dalam dokumen Annual Report 2010 for web (Halaman 33-37)

AN N U AL R EPO R T PER T AMI N A 2 0 1 0

M. AFDAL BAHAUDIN

Direktur Keuangan PT Pertamina (Persero) sejak 19 Februari 2010.

PT Pertamina (Persero) Finance Director since 19 February 2010.

Ia mendapatkan gelar sarjana Ekonomi di Universitas Padjajaran, pada tahun 1984 dan gelar master di University of Illinois, U.S.A dari jurusan Business Administration pada tahun 1997. Sebelum menjabat sebagai Direktur Keuangan, ia menjabat sebagai Direktur Utama PT Tugu Pratama Indonesia (2007-2010), Deputi Direktur Operasi Keuangan (2006) dan Vice President Risk Management & Assurance (2004-2006) PT Pertamina (Persero).

He earned his degree in Economics from Padjajaran University in 1984 and master’ss degree from University of Illionois, USA with major in Business Administration in 1997. Before he became Finance Director, he held the post of President Director of PT Tugu Pratama Indonesia (2007 – 2010), Deputy Director of Operational Finance (2006) and Vice President for Risk Management & Assurance (2004 – 2006) at PT Pertamina (Persero).

Direksi yang juga pernah menjabat pada tahun 2010 adalah Director who also served in 2010 is

BAGUS SETIARDJA

Direktur Hulu.

Upstream Director.

Lahir di Bandung, 9 Maret 1954. Pendidikan terakhir diselesaikan di Universitas Padjajaran dan mendapat gelar Magister Hukum. Menjabat sebagai Direktur Hulu Pertamina sejak 19 Februari 2010 – 6 Oktober 2010. Sebelumnya menjabat sebagai Direktur Utama PT Pertamina Hulu Energi (2007-2010), Vice President of Planning & Portfolio (2006-2007), GM JOB PERTAMINA-TALISMAN Ogan Komering (2004-2006).

Born in Bandung, 9 March 1954. His highest education was at Padjajaran University and earned a degree of Magister in Law. He held the post of Upstream Director at Pertamina since 19 February 2010 – 6 October 2010. Previously he had held a post of President Director of PT Pertamina Hulu Energy (2007 – 2010), Vice President of Planning & Portfolio (2006 – 2007), GM JOB PETAMINA-TALISMAN Ogan Komering (2004 – 2006).

RUKMI HADIHARTINI

Direktur Sumber Daya Manusia.

Human Resources Director.

Lulus dari jurusan Teknik Kimia Institut Teknologi Surabaya pada 1979 dan memperoleh gelar Magister Management di bidang ekonomi dari Sekolah Tinggi Manajemen, Jakarta pada tahun 1993. Mulai berkarier di Pertamina sejak 1980 di Direktorat Pengolahan. Sejak 2001 Rukmi Hadihartini mengembangkan karier di bidang Sumber Daya Manusia sebagai Manajer Sistem, Metode & Produktiitas OSM (2001-2005), Manajer Pengembangan Organisasi (2005-2006), Vice President SDM (2006-(2005-2006), Deputi Direktur Pengembangan SDM & Organisasi (2006-2008). Beliau menjabat sebagai Direktur Pengolahan PT Pertamina (Persero) sejak 5 Maret 2008.

Graduated from Chemical Engineering Faculty at Surabaya Institute of Technology in 1979 and earned a Master of Management degree in Economics from School of Management, Jakarta in 1993. She began her career at Pertamina since 1980 at Processing Directorate. Since 2001, Rukmi Hadihartini developed her career in Human Resources as a OSM System, Method and Productivity Manager at Pertamina (2001-2005), Organization Development Manager (2005-2006), Vice President of Human Resources 2006), and Deputy Director of Human Resources & Organization Development (2006-2008). She served as Reining Director of PT Pertamina (Persero) since 5 March 2008.

WALUyO

Direktur Umum.

General Affairs Director.

Meraih gelar Sarjana Teknik Mesin dari Universitas Trisakti Jakarta pada 1975. Melanjutkan S2 di Sekolah Tinggi Prasetiya Mulya dan mendapat gelar Magister Manajemen dan pada tahun 2010 telah menyelesaikan pendidikan S3 di Universitas Indonesia dengan jurusan Strategi Manajemen. Beliau mengawali karier di BP Indonesia sejak tahun 1975 sampai menjadi VP Business Ethics and Assurance-BP Indonesia (2003-2004). Pada 2004-2005 menjabat sebagai Deputi Bidang Pencegahan di Komisi Pemberantasan Korupsi KPK dan kemudian berkarier di PT Pertamina (Persero) sebagai Direktur Umum dan Sumber Daya Manusia sejak 5 Maret 2008.

Earned a Mechanical Engineering degree from Trisakti University, Jakarta in 1975. He continued his education to Prasetya Mulia Graduate School and earned a master’s degree in Management and in 2010 completed his Doctorate degree education at University of Indonesia with major in Management Strategy. His began his career at BP Indonesia since 1975, where he advanced to the position of Vice President of Business Ethics and Assurance-BP Indonesia (2003-2004). In 2004- 2005, he held the post of Deputy for Prevention at the Indonesian Corruption Eradication Commission (KPK) before joining PT Pertamina (Persero) as General Affairs and Human Resources Director since 5 March 2008.

w w w .p e rt a mi n a .co m

65

64

L APO R AN T AH U N AN | AN N U AL R EPO R T PER T AMI N A 2 0 1 0

Proil Anak Perusahaan | Subsidiaries’ Proile

No Nama/Name Kegiatan Usaha /Business Activities Tahun berdiri/Year founded Kepemilikan/Ownership

1 PT PERTAMINA EP

EP

Usaha hulu di bidang minyak dan gas bumi meliputi: Eksplorasi, Eksploitasi serta penjualan produksi minyak dan gas bumi hasil kegiatan eksploitasi

Upstream business in oil and natural gas sectors include: Exploration, Exploitation and sales of oil and natural gas production of exploitation activities

13 September 2005 September 13, 2005

Pertamina (99,99%)

Koperasi Energi Indonesia (0,01%)

2 PT PERTAMINA HULU ENERGI

HULU ENERGI

Pengelolaan usaha sektor hulu minyak & gas bumi serta energi baik dalam maupun luar negeri serta kegiatan usaha yang terkait dan atau menunjang kegiatan usaha di bidang minyak & gas bumi

Operation of oil & natural gas upstream sector business both domestic and overseas as well as related and supporting business in oil and natural gas sector

20 September 2002 (d/h PT Pertahulu Energi) berubah nama menjadi PT Pertamina Hulu Energi Tanggal 13 Agustus 2007

September 20, 2002 (formerly PT Pertahulu Energi) changed its name to PT Pertamina Hulu Energi on August 13, 2007

Pertamina (98,72%) PT PDV (1,28%)

3 PT PERTAMINA GEOTHERMAL ENERGy

GEOTHERMAL ENERGY

Pengelolaan dan pengembangan sumberdaya panas bumi meliputi kegiatan eksplorasi & eksploitasi, produksi uap dan pembangkitan listrik dan jasa konsultasi, konstruksi, operasi dan pemeliharaan serta pengembangan teknologi di bidang panas bumi

Operation and development of geothermal resources covering exploration & exploitation activities, steam production and power generating, and consultation service, operation and maintenance as well as technology development in geothermal sector

12 Desember 2006 December 12, 2006 Pertamina (90,06%) PT PDV (9,94%) 4 PT PERTAMINA EP CEPU

EP

CEPU

Eksplorasi, eksploitasi dan produksi di Blok Cepu Exploration, exploitation and production in Blok Cepu

B e r d i r i t a h u n 2 0 0 5 s e b a g a i a n a k p e r u s a h a a n PT Pertamina EP dan tahun 2007 berubah status menjadi anak perusahaan PT Pertamina (Persero) Founded in 2005 as a subsidiary of PT Pertamina EP and in 2007 changed its status to become a subsidiary of PT Pertamina (Persero)

Pertamina (99%)

Koperasi Energi Indonesia (1%)

5 PT PERTAMINA GAS

GAS

Niaga, transportasi distribusi, pemrosesan dan bisnis lainnya yang terkait dengan gas alam dan produk turunannya

Trading, distribution transportation, processing and other related business of natural gas and its derivatives

23 Pebruari 2007 February 23, 2007

Pertamina (99,99%) PT Pertamina Retail (0,01%)

6 PT PERTAMINA DRILLING SERVICES INDONESIA

DRILLING SERVICES INDONESIA

Pengelolaan dan pengembangan sumber daya jasa drilling meliputi eksplorasi dan eksploitasi baik Migas maupun Panas bumi

Operation and development resources drilling services covering exploration and exploitation of Oil and Gas as well as Geothermal

13 Juni 2008 June 13, 2008

Pertamina (99,87%)

PT Pertamina Hulu Energi (0,13%)

C. JANgkAUAN OPERASI

I. ANAK PERUSAHAAN

C. OPERATIONAl COvERAgE

w w w .p e rt a mi n a .co m

67

66

L APO R AN T AH U N AN | AN N U AL R EPO R T PER T AMI N A 2 0 1 0

Proil Anak Perusahaan | Subsidiaries’ Proile

No Nama/Name Kegiatan Usaha /Business Activities Tahun berdiri/Year founded Kepemilikan/Ownership

7 PT NUSANTARA REGAS Pengelolaan dan Pengembangan Fasilitas Storage and Regasiication Terminal (FSRT) termasuk pembelian LNG dan pemasaran hasil pengelolaan FSRT

Operation and Development of Storage Facilities and Regasiication Terminal (FSRT) including LNG purchase and marketing of FSRT processed products

14 April 2010 April 14, 2010

Pertamina (60%)

PT Perusahaan Gas Negara (40%)

8 PETRAL Niaga Minyak Mentah dan produk kilang lokasi usaha di Singapore Trading of Crude Oil and reinery products with business based in Singapore

tahun 2000 year 2000

Pertamina (100%)

9 PT PATRA NIAGA Jasa teknologi, jasa perdagangan Non BBM serta industri di bidang pertambangan minyak dan gas bumi

Technology Services, Non oil fuel trading and industry of oil and gas mining sector

Berdiri 1997 ( sejak 19 Januari 2004 menjadi PT Patra Niaga)

Pertamina (99,82%)

PT Pertamina Tongkang (0,18%)

10 PT PERTAMINA RETAIL Retail SPBU, Perdagangan BBM dan jasa pengangkutan BBM Retail gas stations, oil trading and oil transportation services

17 Juni 1997 June 17, 1997

Pertamina (99,98%)

PT Pertamina Tongkang (0,02%)

11 PT PERTAMINA TONGKANG Jasa Operasi Perkapalan meliputi supply vessels, tug boat, cargo vessels, keagenan dan pengelolaan dermaga KABIL di Pulau Batam Shipping Operation Services covering supply vessels, tug boat, cargo vessels, agency and KABIL pier operation on Batam Island

09 September 1969 September 9, 1969

Pertamina (99,99%) PT Patra Dok Dumai (0,01%)

12 PT TUGU PRATAMA INDONESIA Jasa Asuransi Kerugian yang berkaitan dengan operasional industri Migas dan Marine Hull Loss insurance services related to the operational of Oil & Gas industry and Marine Hull

25 Nopember 1981 November 25, 1981

Pertamina (65%) Siti Taskiyah (12.15%) M Satya Permadi (5.25%) PT Sakti Laksana Prima (17.60%)

w w w .p e rt a mi n a .co m

69

68

L APO R AN T AH U N AN | AN N U AL R EPO R T PER T AMI N A 2 0 1 0

Proil Anak Perusahaan | Subsidiaries’ Proile

No Nama/Name Kegiatan Usaha /Business Activities Tahun berdiri/Year founded Kepemilikan/Ownership

13 PT PERTAMINA DANA VENTURA Kegiatan modal ventura

Venture capital activities

25 Juli 2002 July 25, 2002

Pertamina (99,93%) PT Patra Niaga (0,07%)

14 PT PERTAMINA BINA MEDIKA Jasa Pelayanan Kesehatan dan Rumah Sakit terletak di Jakarta & sekitarnya, Cirebon, Balikpapan, Tanjung dan Prabumulih Medical Services and Hospitals in Greater Jakarta, Cirebon, Balikpapan, Tanjung and Prabumulih

21 Oktober 1997 October 21, 1997

Pertamina (99,97%)

PT Pertamina Dana Ventura (0,03%)

15 PT PATRA JASA Hotel/Motel, Perkantoran dan penyewaan Real Properti/Hotel Motel, Ofice Space and Real Property Rental

17 Juli 1975 July 17, 1975

Pertamina (99,98%) PT Patra Niaga (0,02%)

16 PT PELITA AIR SERVICE Jasa transportasi udara, penyewaan pesawat udara dan penerbangan terjadwal (reguler), menyelenggarakan usaha lain yang terkait atau menunjang kegiatan usaha

Air transport services, aircraft rental and light scheduled (regular), other business-related conduct or support business activity.

tahun 1970 year 1970

Pertamina (99,99%) PT Patra Jasa (0,01%)

17 PT PERTAMINA TRAINING & CONSULTING Jasa Pengembangan SDM, pengkajian dan konsultasi kesisteman manajemen dalam rangka menunjang kegiatan MIGAS dan Panas Bumi HR development services, review and management system consultation to support Oil & Gas andd Geothermal activities

25 Pebruari 2002 February 25, 2002

Pertamina (91%) PT PDV (9%)

18 PT USAyANA Bidang drilling, work over, well service, teknik bawah air, ticketing, Even organizer, perwismaan, perdagangan, property,pengelolaan Lapangan golf, gedung olahraga, SPBU, perbengkelan dan Konsultan. Drilling, work over, well service, underwater techniques, Event Organizer, housing, trading, property, Golf Course management, sports halls, Gas stations, workshops and Consultancy

10 Januari 1979 January 10, 1979

Pertamina (95%)

Dalam dokumen Annual Report 2010 for web (Halaman 33-37)