• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH PEMBERIAN TEPUNG BIJI LAMTOROTERHADAP EFISIENSI PAKAN DAN INCOME OVER FEEDCOST PADA AYAM PEDAGING

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH PEMBERIAN TEPUNG BIJI LAMTOROTERHADAP EFISIENSI PAKAN DAN INCOME OVER FEEDCOST PADA AYAM PEDAGING"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH PEMBERIAN TEPUNG BIJI LAMTORO TERHADAP

EFISIENSI PAKAN DAN INCOME OVER FEEDCOST PADA AYAM

PEDAGING

Oleh: Budianto Arief. W ( 03910020 )

Animal Hubandry

Dibuat: 2009-04-14 , dengan 3 file(s).

Keywords: Tepung Biji Lamtoro,

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh pemberian tepung biji lamtoro ( Leucaena Leucocephala ) terhadap efisiensi pakan dan Income Over Feed Cost (IOFC) ayam pedaging. Penelitian dilaksanakan di Desa Karang Kunci, Gg. 2 No. 6. Kecamatan Singosari. Materi yang digunakan adalah ayam pedaging sebanyak 100 ekor dengan 4 perlakuan dan masing- masing perlakuan diulang 6 kali. Metode yang di gunakan adalah eksperimen dan rancangan yang digunakan adalah RAL. Selanjutnya data yang diperoleh dianalisis dengan analisis Variansi, apabila terdapat perbedaan dilanjutkan dengan Uji BNT dan Uji Polynomial Ortogonal. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa pemberian tepung biji Lamtoro (Leucaena Leucocephala ) pada pakan hingga aras 9 persen berbeda sangat nyata (P<0,01) terhadap efisiensi pakan dan data masing- masing perlakuan adalah P0 (kontrol) tepung biji lamtoro (Leucaena Leucocephala) pada pakan sebesar 64.56, kelompok perlakuan aras 3 persen (P1) tepung biji lamtoro (Leucaena Leucocephala) pada pakan sebesar 66.24, kelompok perlakuan aras 6 persen (P2) tepung biji lamtoro (Leucaena Leucocephala) pada pakan sebesar 60.14, kelompok perlakuan aras 9 persen (P3) tepung biji lamtoro (Leucaena Leucocephala) pada pakan sebesar 62.72. Data nilai IOFC masing- masing perlakuan pada P0 (kontrol) tepung biji lamtoro (Leucaena Leucocephala) pada pakan sebesar Rp. 13051.55, kelompok perlakuan aras 3 persen (P1) tepung biji lamtoro (Leucaena Leucocephala) pada pakan sebesar Rp. 12794.97, kelompok perlakuan aras 6 persen (P2) tepung biji lamtoro (Leucaena Leucocephala) pada pakan sebesar Rp. 11305.94, kelompok perlakuan aras 9 persen (P3) tepung biji lamtoro (Leucaena

Leucocephala) pada pakan sebesar Rp. 12242.02. Hasil analisa statistik menunjukkan penggunakan tepung biji lamtoro dengan berbagai aras berpengaruh sangat nyata dan meningkatkan nilai IOFC.

Kesimpulan dari penelitian ini adalah Pemberian tepung biji lamtoro dalam pakan memberikan pengaruh sangat nyata terhadap nilai efisiensi pakan dan Income Over Feed Cost (IOFC) ayam pedaging. Perlakuan dengan nilai tertinggi pada efisiensi pakan adalah pada P1 (397,49) dan Income Over Feed Cost (IOFC) adalah pada P1 (76769,8).

Disarankan penggunaan Tepung biji lamtoro bisa diberikan pada ayam pedaging oleh peternak dengan pemberian sebanyak 9 persen dalam pakan, karena sa mpai pakan kontrol dan dapat meningkatkan nilai Income Over Feed Cost (IOFC).

ABSTRACT

The research aim to know Influence Of Giving Seed Flour of Lamtoro (Leucaena Leucocephala) to Efficiency of feed and of Income Over Feed Cost ( IOFC ) Broiler.

(2)

Hereinafter obtained to be data to be analysed with variant analysis, if there are difference continued with BNT test and Polynomial Ortogonal Test.

Result of from research indicate that giving seed flour of lamtoro (Leucaena Leucocephala) in feed till level 9% differ very real ( P<0,01), to effisiency of feed data and each treacment is P0 (control) Seed Flour of Lamtoro (Leucaena Leucocephala) is feed equal to 64.56, group treatment of level 3% (P1) Seed Flour of Lamtoro (Leucaena Leucocephala) is feed equal to 66.24, group treatment of level 6% (P2) Seed Flour of Lamtoro (Leucaena Leucocephala) is feed equal to 60.16, group treatment of level 9% (P3) Seed Flour of Lamtoro (Leucaena

Leucocephala) is feed equal to 62.72. Data assess IOFC of each treatment at P0 (control) of lamtoro (Leucaena Leucocephala) in feed equal to Rp. 13051.55.- group treatment of level 3% (P1) Seed Flour of Lamtoro (Leucaena Leucocephala) is feed equal to Rp. 12794.97.- group treatment of level 6% (P2) Seed Flour of Lamtoro (Le ucaena Leucocephala) is feed equal to Rp. 11305.94.-group treatment of level 9% (P3) Seed Flour of Lamtoro (Leucaena Leucocephala) is feed equal to Rp. 12242.02.-. Result of statistical analysis show usage of Seed Flour of Lamtoro with various level have an effect on very real inprove value of IOFC.

Referensi

Dokumen terkait

Cara memperoleh data dari instansi PDAM, pertama kali mengajukan surat permohonan survei yang diinput ke Bakesbang Linmas sebagai langkah awal untuk mendapatkan surat izin survei

Berdasarkan penjelasan di atas dapat disimpulkan bahwa individu yang memiliki self monitoring tinggi menunjukkan ciri-ciri tanggap terhadap tuntutan lingkungan di

Dalam pembuatannya, tembe nggoli memiliki beberapa tahap, yaitu: persiapan alat dan bahan, penggulungan benang (moro), pemisahan benang (ngane), memasukan benang ke sisir

(1) Campur kode ora dipeksa dening kahanan lan konteks tuturan kaya ing gejala alih kode, nanging gumantung tumrap tuturan (fungsi basa), (2) Campur kode dumadi

Hasil penelitian ini dapat memberikan gambaran dan pemahaman mengenai relevansi nilai laba akuntansi dan nilai buku ekuitas sebagai daya informasi akuntansi pada hubungan

Pada kasus Leni Mathul Kasanah, Majelis Hakim memberikan putusan pidana kepada terdakwa yakni penjara selama 1 tahun 1 bulan, karena ia secara sah dan

[r]

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui harapan siswa-siswi SMPN 62 dan SMAN 54 Jakarta terhadap ketersediaan koleksi dan sarana penunjang di Kantor