• Tidak ada hasil yang ditemukan

Melalui IT Battle, IT UMM Tingkatkan Potensi Mahasiswa

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Melalui IT Battle, IT UMM Tingkatkan Potensi Mahasiswa"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Universitas Muhammadiyah Malang

Arsip Berita

informatika.umm.ac.id

Melalui IT Battle, IT UMM Tingkatkan Potensi Mahasiswa Tanggal: 2011-12-17

IT Battle merupakan salah agenda tahunan Infotek jurusan informatika UMM. Kegiatan yang bertujuan untuk menggali potensi mahasiswa tersebut, berisikan perlombaan-perlombaan yang berwawasan teknologi informatika. Diantaranya , IT Intention (cerdas cermat IT), algoritma, serta pemprograman. Adapun peserta dibagi menjadi dua kategori yaitu internal yang khusus diperuntukan bagi mahasiswa Teknik Informatika UMM, sedangkan kategori eksternal diperuntukan bagi siswa SMA/SMK Se-Malang Raya.

Acara yang rutin yang dilaksanakan pada semester genap tersebut, banyak di minati oleh peserta. Hal itu terlihat dari antusias peserta yang mendaftar dalam setiap perlombaan yang dilaksankan dalam IT Battle. Untuk IT Intention di ikuti oleh sepuluh , algoritma delapan , serta pemprograman lima tim. “Melalui acara ini diharapkan mahasiswa Teknik Informatika UMM memiliki kemampuan yang cukup memadai, sehingga dapat memberikan prestasi kepada jurusan agar dapat berbicara dikancah internasional”, harapan Haris selaku ketua panitia IT Battle.

Kegiatan tersebut memiliki konsep yang berbeda setiap tahunnya. “Untuk pelaksanaan IT Battle selanjutnya, kami berencana mengkonsep seperti acara Gemastik baik dari segi perlombaannya maupun sistem penilaiannya. Hal tersebut bertujuan untuk mempersiapkan mahasiswa-mahasiswa untuk mengikuti gimnastik tahun depan”, ujar Yanuar selaku ketua Infotek . Rangkaian acara IT Battle di akhiri dengan seminar yang di ikuti oleh mahasiswa TI UMM. (nung/nan)

Referensi

Dokumen terkait

KETIGA : Dengan ditetapkannya Keputusan ini, maka Keputusan Direktur Jenderal Perkebunan Nomor 23/Kpts/RC.110/02/2008 tentang Satuan Biaya Maksimum Pembangunan Kebun

Informan 4 dan informan 5 memiliki alasan bermain Mobile Legends hanya untuk mencari uang, tidak ada alasan yang mendasari informan 4 dan informan 5 bermain game

Hal ini dinyatakan dengan baik di dalam Laporan Kelompok Studi tentang Tujuan-tujuan Pelaporan Keuangan dari FASB, yang memiliki pendapat bahwa “tujuan dari laporan keuangan

Dalam memecahkan masalah pengoptimalan dengan program linear terdapat kendala-kendala atau batasan-batasan yang harus diterjemahkan ke dalam suatu sistem pertidaksamaan linear,

Dari hasil penelitian ini memperlihatkan bahwa permasalahan dari daftar pemilih ini disebabkan Budaya Kinerja PPDP dalam proses pemutakhiran data pemilih yang

Sehingga memaksa Barat untuk mengambil pilihan lain yang mana pilihan tersebut bisa kita lawan secara politik, sebagaimana kita bisa melawan mereka dalam perang gerilya militer

These processes, called dilated fractional stable motions ( DFSMs , in short), are generated by the so-called dissipative flows, and are studied in detail by Pipiras and Taqqu (2004

[r]