• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS ASPEK-ASPEK KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS ASPEK-ASPEK KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS ASPEK-ASPEK KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN

PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Oleh: Nina Kartika Rahayu ( 05610309 )

Management

Dibuat: 2010-06-22 , dengan 7 file(s).

Keywords: Kata Kunci: Analisis Rasio Keuangan, Kinerja Keuangan, Pertambangan

ABSTRAKSI

Jenis penelitian ini adalah penelitian survei yaitu penelitian yang mengambil sampel dari suatu

populasi, dengan judul penelitian yaitu “Analisis Aspek-aspek Kinerja Keuangan Perusahaan

Pertambangan yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia”. Tujuan penelitian ini adalah untuk

mengetahui dan membandingkan kinerja keuangan perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2006-2008. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan menggunakan analisis rasio keuangan, dan perbandingan penilaian terhadap kinerja keuangan dengan metode Time Series dan Cross Section Analysis.

Hasil analisis menggunakan metode time series, PT Resource Alam Indonesia Tbk, sebagai perusahaan yang memiliki aspek-aspek kinerja keuangan terbaik. Predikat tersebut diperoleh karena aspek-aspek kinerja keuangannya untuk tiap-tiap rasio nilainya selalu mengalami peningkatan dari tahun 2006-2008. Hal tersebut menunjukkan bahwa, perusahaan memiliki aspek-aspek kinerja keuangan yang baik dan dalam kondisi sehat.

Hasil analisis data secara cross section menunjukkan bahwa PT International Nickel Indonesia Tbk sebagai perusahaan yang memiliki aspek-aspek kinerja keuangan terbaik. Predikat tersebut diperoleh karena perusaahan tersebut mampu memenuhi 7 dari 11 rasio yang diujikan, dan lebih baik daripada perusahaan-perusahaan lain. Hal tersebut menunjukkan bahwa perusahaan

memiliki aspek-aspek inerja keuangan yang baik dan dalam kondisi sehat.

Perusahaan-perusahaan tersebut dapat dikatakan memiliki kinerja keuangan yang baik

(2)

ABSTRACT

Type of this research is survey, survey research is a research that pick up sample from certain

population, the title of this research is “Analysis Aspect-aspect of Financial Performance Mining

Company that Listed In Bursa Efek Indonesia”. Main purpose of this research is to know and

compare financial performance mining companies that listed in Bursa Efek Indonesia period 2006-2008. The Analysis tools in this research is a financial ratio analysis, and judging

comparison towards financial performance with Time Series and Cross Section Analysis method. Result of time series analysis, PT Resource Alam Indonesia Tbk have a good aspect-aspect of financial performance. They has increasingly ratios on 2006-2008. That showing the company have a good aspect-aspect of financial performance and on healthy condition.

Result of cross section analysis, PT International Nickel Indonesia Tbk have a good aspect-aspect of financial performance. They have a predicate because the company passed 7 from 11 exam ratios and better than other companies. That showing the company have a good aspect-aspect of financial performance and on healthy condition.

Referensi

Dokumen terkait

Dari hasil penelitian yang dilakukan dengan menggunakan ekstrak daun dan biji ( Datural matel L) untuk pembiusan induk ikan lele dumbo ternyata memberi pengaruh

Peranan Perangkat Desa sebagai pelayan masyarakat : Dalam melayani masyarakat pemerintah Desa bisa dikatakan telah memuaskan warga sehingga pembangunan yang

Tujuan dalam penelitian ini adalah Mengetahui pengaruh celebrity endorser terhadap citra merek (brand image) sepeda motor Honda Vario di Surabaya dan Mengetahui pengaruh

Protokol ini dapat, pada sesi yang pertamanya atau sesegera mungkin, lebih menjabarkan pedoman untuk pelaksanaan Pasal ini, termasuk untuk verifkasi dan pelaporan. Suatu Pihak

Hasil penelitian dengan menggunakan metode Expectancy Theory menunjukan bahwa karyawan yang bekerja pada motivasi rendah (46,67%), karyawan yang bekerja pada motivasi

“K egiatan mahasiswa baru diawali dengan pengenalan kultur akademik Fakultas Teknik UNY sehingga diharapkan para mahasiswa baru dapat me mahami cara belajar pada level

Jenis perubahan penggunaan lahan di Kawasan Koridor Jalan Raya Juanda yang terjadi dari tahun 2012 sampai tahun 2016 terdapat pada 18 kavling yang mengalami

 Tujuan & capaiannya, waktu, lokasinya dicirikan oleh perbedaan yang luas; hal.