• Tidak ada hasil yang ditemukan

9 SMP Soal Pembahasan Kesebangunan dan Kongruensi 

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "9 SMP Soal Pembahasan Kesebangunan dan Kongruensi "

Copied!
30
0
0

Teks penuh

9 SMP Soal Pembahasan Kesebangunan dan Kongruensi 

Matematikastudycenter.com- Contoh soal dan pembahasan kesebangunan kongruensi materi matematika kelas 9 SMP.

Kesebangunan persegipanjang, segitiga dan segitiga siku-siku, serta kongruensi pada trapesium.

Soal No. 1

Diberikan dua buah persegipanjang ABCD dan persegipanjang PQRS seperti gambar berikut.

Kedua persegipanjang tersebut adalah sebangun. Tentukan: a) panjang PQ

b) luas dan keliling persegipanjang PQRS Pembahasan

a) Perbandingan panjang garis AB dengan AD bersesuaian dengan perbandingan panjang garis PQ dengan PS. Sehingga

Panjang PQ = 24 cm

b) Luas persegipanjang PQRS = PQ x PS = 24 cm x 6 cm = 144 cm2

Keliling persegipanjang PQRS = 2 x (PQ + PS) = 2 x (24 cm + 6 cm) = 60 cm

Soal No. 2

Perhatikan gambar berikut!

Tentukan panjang DB! Pembahasan

Temukan dulu panjang sisi AB, ambil perbandingan alas dan tinggi dari kedua segitiga seperti berikut ini:

Dengan demikian DB = AB − AD = 15 cm − 10 cm = 5 cm

Soal No. 3

Dari soal berikut, tentukan:

a) QR b) QU

Pembahasan

a) Penyelesaian seperti nomor 2, ambil perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian dari segitiga PQR dan segitiga SUR.

b) QU = QR − UR = 20 cm − 15 cm = 5 cm

Soal No. 4

Perhatikan gambar berikut!

Pembahasan

Kesebangunan dua segitiga siku-siku

Soal No. 5

Dari soal berikut tentukan panjang DE! Pembahasan

Bedakan pengambilan sisi-sisi yang bersesuaian dari soal nomor sebelumnya.

Soal No. 6

Diketahui panjang SR adalah 8 cm.

Tentukan panjang QS! Pembahasan

Soal No. 7

Dari soal berikut ini tentukan panjang EF!

Pembahasan

Buat satu garis yang sejajar dengan garis AD namakan CH seperti gambar berikut.

Terlihat muncul data-data baru yaitu EG = 15 cm, AH = 15 cm dan HB = 13 cm. Ambil dua segitiga sebangun GFC dan HBC bandingkan sisi-sisi yang bersesuaian:

Dengan demikian panjang EF = EG + GF = 15 + 4 = 19 cm

Soal No. 8

Perhatikan gambar berikut ini.

Tentukan panjang EF, jika titik E dan titik F berturut-turut adalah titik tengah diagonal DB dan diagonal CA!

Pembahasan Cara pertama,

Perhatikan garis DB yang dibagi menjadi segmen-segmen DE, EG dan GB. Misalkan

panjang DB adalah 2a maka

Dari kesebangunan segitiga DGC dan segitiga AGB didapatkan perbandingan panjang garis DG : GB = 2 : 1 didapatnya dari 24 cm : 12 cm

Sehingga

Dari pembagian segmen garis DB terlihat bahwa DG = DE + GE

Sehingga

Akhirnya bandingkan sisi-sisi yang bersesuaian pada segitiga kongruen ABG dan EGF.

Cara kedua, namun diingat hanya untuk tipe soal seperti ini saja, jadi titik E dan F nya di tengah-tengah, jangan gunakan untuk tipe soal yang lain:

Soal No. 9

Jarak titik E ke B adalah.... A. 1,5 B. 6 C. 8 D. 10 Pembahasan

Misalkan EB dinamakan x, maka AB nantinya akan sama dengan (2 + x). Perbandingan sisi EB dengan ED pada segitiga kecil (segitiga BDE), harus sama dengan perbandingan AB dengan AC pada segitiga besar (segitiga BCA). Selanjutnya:

Jadi panjang EB adalah 6 cm. Soal No. 10

Perhatikan gambar berikut ini!

Panjang TQ adalah... A. 4

B. 5 C. 6 D. 7

Pembahasan

Dengan cara yang sama dengan nomor 9 diperoleh:

Soal No. 11

Sebuah karton berukuran tinggi 30 cm dan lebar 20 cm. Budi menempelkan sebuah foto sehingga sisa karton di sebelah kiri, kanan, atas foto adalah 2 cm.

Jika foto dan karton sebangun, sisa karton di bawah foto adalah... A. 5 cm

B. 4 cm C. 3 cm D. 2 cm

(Modifikasi Soal Kesebangunan - UN 2010)

Pembahasan

Perbandingan panjang dengan lebar foto harus sama dengan perbandingan panjang dengan lebar dari karton, karena sebangun.

Soal No. 12

Sebuah foto berukuran tinggi 30 cm dan lebar 20 cm ditempel pada sebuah karton. Sisa karton di sebelah kiri, kanan, atas foto 2 cm. Jika foto dan karton sebangun, sisa karton di bawah foto adalah...

A. 5 cm B. 4 cm C. 3 cm D. 2 cm

(Soal Kesebangunan - Soal UN Matematika 2010)

Pembahasan

Perbandingan panjang dengan lebar foto harus sama dengan perbandingan panjang dengan lebar dari karton, karena sebangun.

Perhatikan perbedaannya dengan nomor sebelumnya dalam menempatkan x.

Soal No. 13

Perhatikan gambar!

Panjang EF adalah... A. 20 cm

(UN SMP 2013)

Pembahasan

Tambahaan garis bantu, beri nama BG.

Panjang DG jadi 14 cm, dan GC 21 cm karena tadinya DC = 35 cm. Bandingkan sisi segitiga besar BGC dan segitiga kecil BHF yang bersesuaian hingga diperoleh panjang HF dulu.

Soal No. 14

Perhatikan gambar di samping!

Panjang TR adalah…. A. 2 cm

B. 3 cm C. 4 cm D. 6 cm

(UN Matematika SMP/MTs tahun 2014)

Pembahasan

Share

Read more: http://matematikastudycenter.com/smp/56-9-smp-soal-pembahasan-kesebangunan-dan-kongruensi#ixzz3qnevhBjp

rhatikan Gambar Persegi panjang ABCD dan PQRS dia mempunyai sisi-sisi yang bersesuaian, yaitu

Panjang sisi kedua persegi panjang tersebut mempunyai perbandingan yang senilai.

Keempat sudut dari persegi panjang ABCD dan PQRS adalah 90o sehingga kedua persegi panjang tersebut mempunyai sudut-sudut yang bersesuaian sama besar, yaitu:

ﮮA = ﮮP, ﮮB = ﮮQ, ﮮC = ﮮR. dan ﮮD = ﮮS

Dapat dikatakan bahrva persegi panjang ABCD sebangun dengan persegi panjang PORS dan ditulis ABCD ~ PQRS.

Dua bangun datar dikatakan sebangun jika memenuhi dua syarat berikut.

1. Panjang sisi-sisi yang bersesuaian mempunyai perbandingan yang senilai.

2. Sudut-sudut yang bersesuaian sama besar. #Dua Bangun Yang Sama dan Sebangun

Perhatikan dua lembar uang kertas yang nilainya sama. Misalnya Rp.5.000.00. Apakah uang tersebut panjang dan lebarnya sama? Coba hitunglah perbandingan dari masing-masing sisi-sisinya. Kamu akan memperoleh nilai perbandingan sisi-sisinya sama dengan 1.

Dari hasil perbandingan di atas diperoleh :

1. sisi-sisi yang bersesuaian dari uang tersebut sama panjang.

2. sudut-sudut yang bersesuaian dari uang tersebut sama besar (90o). Jadi, kedua uang tersebut mempunyai bentuk dan ukuran yang sama. Bangun-bangun yang mempunyai bentuk dan ukuran yang sama disebut bangun-bangun yang kongruen, yakni bangun-bangun yang sama dan sebangun. Bangun-bangun yang kongruen jika diimpitkan akan saling menutupi satu sama lain.

Dua bangun bersisi lurus dikatakan kongruen jika :

2. sudut-sudut yang bersesuaian dari bangun tersebut sama besar

#Menghitung Panjang Salah Satu Sisi yang Belum Diketahui dari Dua Bangun yang Sebangun

Kita dapat menggunakan sifat dari dua bangun datar yang sebangun. yaitu perbandingan panjang sisi yang bersesuaian senilai untuk menghitung panjang salah satu sisi yang belum diketahui dari dua bangun yang sebangun.

Contoh :

Diketahui dua bangun datar di bawah sebangun. Tentukan nilai x dan y !

Jawab :

Perbandingan sisi yang bersesuaian yang diketahui adalah 21/9 = 7/3 maka sisi yang lain juga harus mempunyai perbandingan yang sama. Nilai x dan y dapat diperoleh dari perbandingan di atas, yaitu :

Jadi, x = 3 cm dan y = 6 cm

#Segitiga-segitiga Kongruen

#Sifat Dua Segitiga yang Kongruen

Dua segitiga kongruen dapat ditentukan dari ketiga sisi dan sudutnya.

a. Tiga Sisi (S - S - S)

b. Dua Sisi dan Satu Sudut Apit (S - Sd - S) Dua segitiga yang kongruen maka dua sisi segitiga pertama sama dengan dua sisi segitiga kedua, dan sudut yang diapitnya sama besar.

#Perbandingan Sisi-sisi Dua Segitiga Kongruen

Jika dua buah segitiga kongruen, maka sisi-sisi yang berada di depan sudut yang sama besar mempunyai panjang sama. Perbandingan sisi-sisi segitiga pertama sama dengan perbandingan sisi-sisi segitiga yang kedua.

Misalkan

Diberikan: Δ KLM = Δ PQR dengan sifat (s-sd-s) Diketahui: KM = PR, K = P, KL = PQ

#Syarat Dua Segitiga yang Sebangun

#Sifat Dua Segitiga yang Sebangun

a. Sisi-sisi yang Bersesuaian Sebanding

Dari kegiatan tersebut, ternyata pada dua buah segitiga yang sebangun memiliki tiga pasang sisi-sisi yang seletak dengan perbandingan yang sama atau faktor skala k.

Kesimpulan:

Ternyata dari kegiatan tersebut kita dapat mengetahui bahwa sudut-sudut yang bersesuaian memiliki besar yang sama dan ketiga sisi yang bersesuaian sebanding. Artinya kedua segitiga itu sebangun. Jadi,

c. Satu Sudut Sama Besar dan Kedua Sisi yang Mengapitnya

Sebanding (S-Sd-S)

#Perbandingan Sisi-sisi Dua Segitiga Sebangun

Sisi-sisi yang bersesuaian pada dua segitiga yang sebangun adalah sebanding. Oleh karena itu jika diketahui faktor skala perbandingannya maka kita dapat mencari panjang sisi-sisi segitiga yang belum diketahui.

Perhatikan gambar berikut. Δ ABC ~ Δ CDE

Dari gambar tersebut kita ketahui bahwa: ∠ DCE = ∠ ACB (berimpitan)

#Penerapan Konsep Kesebangunan dalam Pemecahan Masalah

Dalam kehidupan sehari-hari banyak sekali pemanfaatan konsep kesebangunan. Pembuatan miniatur suatu bangunan, penggambaran peta suatu daerah semuanya menggunakan konsep kesebangunan. Lebih jelasnya perhatikan contoh berikut.

Contoh :

Sebuah model/rancangan suatu pesawat terbang berskala 1 : 300. Jika panjang pesawat tersebut sesungguhnya adalah 60 meter dan jarak antara kedua ujung sayapnya 18 meter, tentukan ukuran-ukuran tersebut

pada model/rancangannya.

Misal panjang pesawat pada rancangan = x Jarak kedua ujung sayap = y

Referensi

Dokumen terkait

Menentukan panjang salah satu sisi atau sudut yang belum diketahui dari dua segitiga yang kongruen Memecahkan masalah yang melibatkan.

juring QOR adalah …. Panjang garis persekutuan luarnya 20 cm dan panjang jari-jari lingkaran P adalah 3 cm. Jika panjang jari-jari lingkaran P lebih pendek dari

IKIP PGRI SEMARANG 1 Bank Soal dan Pembahasan Persamaan Garis Lurus1. Garis tersebut memotong sumbu Y

Perhatikan gambar berikut.. Hitunglah panjang AD. Hubungan antara kesebangunan dengan kekongruenan adalah: untuk dua segitiga yang kongruen sudah pasti sebangun, akan tetapi untuk

Untuk menentukan Panjang EF, kita dapat membuat garis bantu yang sejajar dengan sisi AD dari titik C ke sisi AB, seperti gambar berikut:... Kesebangunan pada Segitiga Siku-siku

Tentukan nilai n sehingga dua buah garis berikut ini sejajar.. Pada diagram, tentukan luas daerah yang diarsir) A... Tentukan jarak dari titik (8,5) ke persamaan yang

Jarak garis g terhadap parabola adalah jarak garis g ke garis singgung parabola tersebut yang sejajar dengan garis g.. Teori:

Tentukan persamaan garis yang melalui titik -1,4 dan sejajar dengan garis yang melalui titik -2,2 dan -1,3.. Hitunglah luas segitiga yang memiliki panjang sisi berturut-turut: