• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI D3 MANAJEMEN BISNIS SEKOLAH VOKASI UNIVERSITAS SEBELAS MARET

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI D3 MANAJEMEN BISNIS SEKOLAH VOKASI UNIVERSITAS SEBELAS MARET"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI D3 MANAJEMEN BISNIS SEKOLAH VOKASI

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Identitas Mata Kuliah Identitas dan Validasi Nama Tanda Tangan

Kode Mata Kuliah : 3518202 Dosen Pengembang RPS : An Nurrahmawati, S.E.,M.Sc.

Nama Mata Kuliah : Akuntansi Biaya

Bobot Mata Kuliah (sks) : 3 SKS Koord. Kelompok Mata Kuliah : Andi Asri Hapsari S.E.,M.Sc.,Ak

Mata Kuliah Prasyarat : - Kepala Program Studi : Yeni Fajariyanti S.E., M.Si.

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL)

Kode CPL Unsur CPL

Sikap (S) : S1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius

S2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika

S5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain S8. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik

S9. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri Keterampilan Umum

(KU)

: KU1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya

KU2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur Pengetahuan (P) : P1. Menguasai konsep teoritis secara mendalam tentang :

1) Penghitungan dan pengendalian biaya produk dan jasa 2) Perencanaan dan penganggaran

3) Manajemen berbasis aktivitas

4) Pengukuran dan pengendalian kinerja

P2. Menguasai konsep teoritis secara umum manajemen kualitas

P3. Menguasai konsep teoritis secara mendalam tentang kebutuhan informasi untuk pengambilan keputusan

Semester : 2

(2)

CP Mata kuliah (CPMK) : Mahasiswa peserta mata kuliah Akuntansi Biaya direncanakan menguasai capaian pembelajaran/learning outcome (LO), mencakup:

1. Mampu menjelaskan hubungan akuntansi biaya dengan akuntansi keuangan dan akuntansi manajemen.

2. Mampu menjelaskan dan melakukan pencatatan terkait biaya produksi, baik bahan baku, biaya tenaga kerja langsung dan biaya overhead pabrik.

3. Mampu menjelaskan dan menghitung kos produksi dengan sistem pesanan maupum sistem proses kos.

4. Mampu menjelaskan dan melakukan pengendalian biaya dengan anggaran fleksibel dan biaya akuntansi standar.

Bahan Kajian Keilmuan : -

Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah ini membahas mengenai penghitungan kos produk, baik produk jadi maupun produk dalam proses dengan menggunakan dua sistem akuntansi biaya, yaitu metode pesanan (job order cost systems) dan metode proses (process cost systems). Selain itu, mata kuliah ini membahas mengenai pengendalian biaya untuk melakukan efisiensi biaya dengan menggunakan akuntansi biaya standar (standard cost accounting).

Daftar Referensi : 1. Mulyadi, Akuntansi Biaya Edisi 5, Aditya MediaYogyakarta. (M)

2. Vaderbeck, Edward J. 2010. Principles of Cost Accounting, 15th edition, South Western, Cengage Learning. (V)

3. Hongren, Charles T., Srkant M Datar dan George Foster. 2006. Cost Accounting – A Managerial Emphasis. 12th ed. Prentice Hall Inc.

New Jersey. (H)

4. Supriyono, RA, Akuntansi Biaya, BPFE UGM. (S)

(3)

Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi

Metode Pembelajaran

Waktu Pengalaman Belajar

Penilaian*

Luring Daring Indikator/kode CPL Teknik penilaian

dan bobot

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

1

Memahami:

1. Peran Akuntansi Biaya

2. Pengertian dan Karakteristik

akuntansi biaya 3. Penggunaan Informasi Akuntansi Biaya

Penjelasan Silabus Pengantar Akuntansi Biaya

M, V (1) Ceramah dan diskusi

Kuis singkat terkait pendahuluan mata kuliah menggunakan aplikasi kuis online real time.

150 menit

Kuis online real time.

Diskusi dan membuat kelompok belajar.

S-1, S-2, S-5, S-8, S- 9, KU-1, KU-2, P-1, P-2, P-3

Kuis 12%

2 Memahami:

1. Jenis dan Karakteristik

Perusahaan dagang, manufaktur, dan jasa 2. Elemen Biaya Produksi

3. Klasifikasi biaya 4. Sistem biaya dan Aliran biaya produksi

Pengantar Akuntansi Biaya (2)

M , V (1) Ceramah dan diskusi

- 150

menit

1. Diskusi 2. Resume mind

mapping

S-1, S-2, S-5, S-8, S- 9, KU-1, KU-2, P-1, P-2, P-3

1. Pengamatan dalam tanya jawab 2%

2. Evaluasi terhadap pelaksanaan tugas 2%

(4)

3 Memahami:

1. Siklus Akuntansi biaya Per.

Manufaktur 2. Karakteristik metode harga pokok pesanan 3. Manfaat informasi harga pokok produksi per pesanan

4. Metode harga pokok pesanan

Job Order Costing M (2) Ceramah dan diskusi

- 150

menit

1. Diskusi 2. Resume mind

mapping

S-1, S-2, S-5, S-8, S- 9, KU-1, KU-2, P-1, P-2, P-3

1. Pengamatan dalam tanya jawab 2%

2. Evaluasi terhadap pelaksanaan tugas 2%

4 Memahami:

1. Perencanaan dan pengendalian biaya bahan baku

2. Economic Order Quantity

3. Unsur biaya yang membentuk harga pokok bahan baku 4. Metode

penentuan

persediaan akhir (bahan baku): FIFO, LIFO, Moving Average

5. Pengawasan persediaan

6. Sisa bahan, roduk rusak,cacat

Akuntansi untuk Bahan Baku

M (9), S(7), V (2)

Ceramah dan diskusi

- 150

menit

1. Diskusi 2. Resume mind

mapping

S-1, S-2, S-5, S-8, S- 9, KU-1, KU-2, P-1, P-2, P-3

1. Pengamatan dalam tanya jawab 2%

2. Evaluasi terhadap pelaksanaan tugas 2%

(5)

5 Memahami:

1. Konsep

Akuntansi Tenaga Kerja

2. Dasar penentuan biaya tenaga kerja 3. Pengertian dan

penggolongan 4. Pencatatan

payroll

5. Special Labor Cost Problems

Akuntansi untuk Tenaga Kerja

M (10), V (3), S (8)

Ceramah dan diskusi

- 150

menit

1. Diskusi 2. Resume mind

mapping

S-1, S-2, S-5, S-8, S- 9, KU-1, KU-2, P-1, P-2, P-3

1. Kesiapan presentasi dan pemaparan 2%

2. Pengamatan dalam tanya jawab 2%

Evaluasi terhadap pelaksanaan tugas 1%

6 UJIAN TERTULIS 1 12%

7 Memahami:

1. Konsep BOP 2. Penganggaran

Biaya Overhead Pabrik

3. Pembebanan BOP sesungguhnya 4. Distribusi Biaya

dari Departemen Pendukung

Akuntansi untuk Biaya Overhead Pabrik (1)

M(6), V (4).

Ceramah dan diskusi

- 150

menit

1. Diskusi 2. Resume mind

mapping

S-1, S-2, S-5, S-8, S- 9, KU-1, KU-2,P- 1,P-2,P-3

1. Pengamatan dalam tanya jawab 2%

2. Evaluasi terhadap pelaksanaan tugas 2%

8 Memahami:

1. Distribusi BOP 2. Perlakuan selisih

BOP

3. Pendalaman materi dengan latihan

Akuntansi untuk Biaya Overhead Pabrik (2)

M(6),V (4).

Ceramah dan diskusi

- 150

menit

1. Diskusi 2. Resume mind

mapping

S-1, S-2, S-5, S-8, S- 9, KU-1, KU-2,P- 1,P-2,P-3

1. Pengamatan dalam tanya jawab 2%

2. Evaluasi terhadap pelaksanaan tugas 2%

(6)

9 Memahami:

1. Konsep Metode Harga pokok proses 2. Persediaan

Barang Dalam Proses

3. Melalui satu dept. Produksi 4. Melalui lebih dari

satu dept. Produksi, tanpa persediaan awal

Metode Harga Pokok Proses (1)

M(3), V (5).

Ceramah dan diskusi

- 150

menit

1. Diskusi 2. Resume mind

mapping

S-1, S-2, S-5, S-8, S- 9, KU-1, KU-2,P- 1,P-2,P-3

1. Pengamatan dalam tanya jawab 2%

2. Evaluasi terhadap pelaksanaan tugas 2%

10 Memahami:

1. Proses costing melalui lebih dari satu dept. Produksi, dengan persediaan awal

2. Pengaruh

terjadinya produk yang hilang dalam proses

Metode Harga Pokok Proses (2)

M(3), V (5, 6)

Ceramah dan diskusi

- 150

menit

1. Diskusi 2. Resume mind

mapping

S-1, S-2, S-5, S-8, S- 9, KU-1, KU-2,P- 1,P-2,P-3

1. Pengamatan dalam tanya jawab 2%

2. Evaluasi terhadap pelaksanaan tugas 2%

11 UJIAN TENGAH SEMESTER 12%

12 Memahami:

1. Persediaan produk dalam proses awal

2. Metode harga pokok rata-rata tertimbang

3. FIFO

Joint Products and By-Products

Metode Harga Pokok Proses (3)

M (4), V (6)

Ceramah dan diskusi

- 150

menit

1. Diskusi 2. Resume mind

mapping

S-1, S-2, S-5, S-8, S- 9, KU-1, KU-2,P- 1,P-2,P-3

1. Pengamatan dalam tanya jawab 2%

2. Evaluasi terhadap pelaksanaan tugas 2%

(7)

13 Memahami:

1. Konsep Penganggaran (Master Budget and Flexible Budget) 2. Cara menyiapkan penganggaran untuk BOP

The Master Budget and Flexible Budgeting

M(12), V (8)

Ceramah dan diskusi

- 150

menit

1. Diskusi 2. Resume mind

mapping

S-1, S-2, S-5, S-8, S- 9, KU-1, KU-2,P- 1,P-2,P-3

1. Pengamatan dalam tanya jawab 2%

2. Evaluasi terhadap pelaksanaan tugas 2%

14 Memahami:

1. Konsep Biaya Standar (Tipe, Prosedur)

2. Penentuan Biaya Standar untuk Bahan baku, dan tenaga kerja.

3. Penentuan Varians (Selisih) 4. Metode Analisis 2 Varians

Sistem Biaya Standar V (8) Ceramah dan diskusi

- 150

menit

1. Diskusi 2. Resume mind

mapping

S-1, S-2, S-5, S-8, S- 9, KU-1, KU-2,P- 1,P-2,P-3

1. Pengamatan dalam tanya jawab 2%

2. Evaluasi terhadap pelaksanaan tugas 2%

15 Memahami analisis biaya untuk

pengambilan keputusan manajemen dan activity based costing

Analisis Biaya untuk Pengambilan

Keputusan Manajemen dan Activity Based Costing

V (10), M Ceramah dan diskusi

- 150

menit

1. Diskusi 2. Resume mind

mapping

S-1, S-2, S-5, S-8, S- 9, KU-1, KU-2,P- 1,P-2,P-3

1. Pengamatan dalam tanya jawab 2%

2. Evaluasi terhadap pelaksanaan tugas 2%

16 UJIAN AKHIR SEMESTER 12%

Referensi

Dokumen terkait

1) Mengenali emosi diri, yaitu Kesadaran diri mengenali perasaan sewaktu perasaan itu terjadi. Ini merupakan dasar kecerdasan emosional. Kesadaran diri adalah

Tugas dan proyek dapat dikerjakan baik namun tidak bisa disampaikan dengan baik dan atau tidak tepat waktu dalam pengumpulan. Tugas dan proyek dikerjakan kurang baik / tidak

Capaian pembelajaran lulusan yang telah dirumuskan dalam dokumen kurikulum dapat dibebankan kepada beberapa mata kuliah sehingga CPL yang dibebankan kepada suatu mata

Materi pembelajaran dirancang dan disusun dengan mem- perhatikan keluasan dan kedalaman yang diatur oleh standar isi pada SN-Dikti (disajikan pada Tabel-1). Materi

Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah Manajemen konstruksi berisi mengenai manajemen proyek, evaluasi kelayakan proyek, sistem pengadaan barang dan jasa, rencana anggaran

CP Mata kuliah (CPMK) : Mahasiswa mampu menyusun perencanaan media. Penyusunan tersebut berdasarkan hasil riset, proses analisis data serta dapat bertangung jawab atas perencanaan

Komunitas Kretek juga melakukan perlawan terhadap FCTC, dengan mempertahankan kretek sebagai cagar budaya Indonesia.Hal terakhir yang dilakukan Komunitas Kretek dalam

a) Dari segi usaha, kemampuan untuk melakukan pembayaran sangat tergantung kepada faktor-faktor yang mempengaruhi volume penjualan, harga jual, biayadan