• Tidak ada hasil yang ditemukan

: TUTIK BUDI LESTARI NIM.: Q PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan ": TUTIK BUDI LESTARI NIM.: Q PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA"

Copied!
22
0
0

Teks penuh

(1)

KONTRIBUSI TAKTIK MENGAJAR, PENAMPILAN GURU, DAN DISIPLIN GURU DALAM KELAS TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA SMP NEGERI

GONDANGREJO KABUPATEN KARANGANYAR

TESIS

Diajukan Kepada

Program Studi Magister Manajemen Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh

Gelar Magister Pendidikan

Oleh :

TUTIK BUDI LESTARI NIM.: Q. 100 090 293

PROGRAM PASCASARJANA

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2012

(2)
(3)
(4)
(5)
(6)

MOTTO

Belajar adalah proses menciptakan hubungan antara sesuatu yang sudah Anda pahami dan sesuatu yang baru.

(Anthony Robbins, Menjadi Guru Inspiratif: 188) Orang-orang yang sukses telah belajar membuat diri mereka melakukan hal yang harus dikerjakan ketika hal itu memang harus dikerjakan, entah mereka menyukainya atau tidak

(Aldus Huxley, Rahasia Sukses Belajar dan Mendidik Anak: 8) Hampir semua orang mengakui bahwa Anda belajar paling baik ketika Anda mengajarkannya kepada orang lain, dan pembelajaran itu diinternalisasikan dalam kehidupan Anda, bila Anda menjalaninya

(Stephen R. Corey, Rahasia Sukses Belajar dan Mendidik Anak: 184)

(7)

PERSEMBAHAN

Karya ini kupersembahkan kepada: 1. Suamiku tercinta

2. Anak-anakku tersayang, dan 3. Almamaterku

(8)

ABSTRAK

Tutik Budi Lestari. Q. 100 090 293. Kontribusi Taktik Mengajar, Penampilan Guru, dan Disiplin Guru Dalam Kelas Terhadap Motivasi Belajar Siswa SMP Negeri Gondangrejo Kabupaten Karanganyar. Tesis. Manajemen Pendidikan. Program Pascasarjana. Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2012.

Tujuan penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui kontribusi variabel taktik mengajar, penampilan guru, dan disiplin guru dalam kelas terhadap motivasi belajar siswa SMP Negeri Gondangrejo Kabupaten Karanganyar. (2) Untuk mengetahui kontribusi variabel taktik mengajar terhadap motivasi belajar siswa SMP Negeri Gondangrejo Kabupaten Karanganyar. (3) Untuk mengetahui kontribusi variabel penampilan guru terhadap motivasi belajar siswa SMP Negeri Gondangrejo Kabupaten Karanganyar. (4) Untuk mengetahui kontribusi variabel disiplin guru dalam kelas terhadap motivasi belajar siswa SMP Negeri Gondangrejo Kabupaten Karanganyar.

Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan desain penelitian deskriptif korelasional. Penelitian dilakukan di SMP Negeri Gondangrejo Kabupaten Karanganyar. SMP Negeri Gondangrejo Kabupaten Karanganyar. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 482 siswa, sampel yang diambil sebanyak 202 siswa berdasarkan tabel Nomogram dengan teknik pengambilan sampeling propotionate random sampling. Teknik analisis data menggunakan analisis SEM.

Hasil penelitian ini adalah (1) Variabel taktik mengajar, penampilan guru, dan disiplin guru dalam kelas mempunyai kontribusi terhadap motivasi belajar siswa di SMP Negeri Gondangrejo Kabupaten Karanganyar yang ditunjukkan dengan nilai RMSEA < 0,05. (2) Variabel taktik mengajar mempunyai kontribusi terhadap motivasi belajar siswa SMP Negeri Gondangrejo Kabupaten Karanganyar yang ditunjukkan dengan besarnya nilai t hitung sebesar 6,75 > 1,65 (t tabel taraf signifikan 5%). (3) Variabel penampilan guru mempunyai kontribusi terhadap motivasi belajar siswa SMP Negeri Gondangrejo Kabupaten Karanganyar yang ditunjukkan dengan besarnya nilai t hitung sebesar 3,07 > 1,65 (t tabel taraf signifikan 5%). (4) Disiplin guru dalam kelas mempunyai kontribusi terhadap motivasi belajar siswa SMP Negeri Gondangrejo Kabupaten Karanganyar yang ditunjukkan dengan besarnya nilai t hitung sebesar 5,71 > 1,65 (t tabel taraf signifikan 5%).

Kata kunci : taktik mengajar, penampilan guru, disiplin guru dalam kelas, dan motivasi belajar siswa

(9)

ABSTRACT

Tutik Budi Lestari. Q. 100 090 293. Contribution Tactics Teaching, Teacher Performance, and Discipline Against Teacher In Class Junior High School Student Motivation Gondangrejo Karanganyar District. Thesis. Education Management. Graduate Program. Muhammadiyah University of Surakarta. 2012.

The purpose of this study were (1) To determine the contribution of variables tactics of teaching, teacher performance, and discipline to the classroom teacher in Junior High School students' motivation Gondangrejo Karanganyar District. (2) To determine the contribution of variables tactics taught to Junior High School students' motivation Gondangrejo Karanganyar District. (3) To determine the contribution of teachers to the variable appearance of Junior High School students' motivation Gondangrejo Karanganyar District. (4) To determine the contribution of teachers in classroom discipline variables on students' motivation SMP Gondangrejo Karanganyar District.

This type of research is a quantitative study with descriptive correlational research design. The study was conducted at the Junior High School Gondangrejo Karanganyar District. SMP Gondangrejo Karanganyar District. The population in this study as many as 482 students, a sample taken as many as 202 students based on the nomogram by the table-making techniques sampeling propotionate random sampling. Techniques of data analysis using SEM analysis

The results of this study were (1) Variable tactics teaching, teacher performance, and discipline of teachers in the classroom contributes to students' motivation in Junior High School District Gondangrejo Karanganyar indicated by RMSEA values <0.05. (2) Variable teaching tactics have contributed to students' motivation SMP Gondangrejo Karanganyar district as indicated by the value t count for 6.75> 1.65 (t table significant level 5%). (3) The variable appearance of teachers have contributed to students' motivation SMP Gondangrejo Karanganyar district as indicated by the value t count of 3.07> 1.65 (t table significant level 5%). (4) The discipline of teachers in the classroom contributes to students' motivation SMP Gondangrejo Karanganyar district as indicated by the value t count for 5.71> 1.65 (t table significant level 5%).

Keywords : tactics of teaching, teacher performance, teacher discipline in the classroom, and students' motivation

(10)

DAFTAR ISI Halaman JUDUL... ... i NOTA PEMBIMBING... ... ii LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING... ... iv PERNYATAAN KEASLIAN TESIS... ... v MOTTO... ... vi PERSEMBAHAN... ... vii ABSTRAK... ... viii ABSTRACT... ... ix DAFTAR ISI... ... x DAFTAR TABEL ... ... xiii x

(11)

DAFTAR GAMBAR ... ... xv KATA PENGANTAR... ... xvi BAB I PENDAHULUAN... 1

A. Latar Belakang Penelitian... ... 1 B. Perumusan Masalah ... ... 5 C. Tujuan Penelitian... ... 5 D. Manfaat Penelitian... ... 6 BAB II TINJAUAN TEORI ...

8 A. Kajian Teori ... ... 8 1. Motivasi Belajar ... ... 8 2. Taktik Mengajar ... ... 12 xi

(12)

3. Penampilan Guru ... ... 21 4. Disiplin Guru Dalam Kelas ...

... 27 B. Penelitian Terdahulu ...

... 31 C. Hubungan Taktik Mengajar, Penampilan Guru, dan Disiplin

Guru Dalam Kelas Terhadap Motivasi Belajar Siswa ... ... 34 D. Kerangka Pemikiran ...

... 36 E. Hipotesis ...

... 37 BAB III METODE PENELITIAN...

38

A. Jenis dan Desain Penelitian... ... 38 B. Lokasi Penelitian... ... 39 C. Variabel Penelitian ... ... 40 xii

(13)

D. Populasi, Sampel dan Teknik Sampling ... ... 40 E. Teknik Pengumpulan Data ...

... 42 F. Definisi Operasional ...

... 43 G. Instrumen Penelitian ...

... 45 H. Teknik Analisis Data ...

... 52 BAB IV HASIL PENELITIAN...

58

A. Deskripsi Data ... ... 58 1. Deskripsi Responden ...

... 58 2. Deskripsi Variabel Penelitian ...

... 59 3. Deskripsi Statistik ...

... 65 B. Analisis Data Penelitian ...

... 82 xiii

(14)

1. Kontribusi masing-masing variabel... ... 82 2. Koefisien Regresi ... ... 85 3. Kovarians Matrik ... ... 86 4. Hasil Confirmatory Factor Analysis (CFA)...

... 87 5. Uji Kesesuaian Model ...

... 88 6. Koefisien Determinasi... ... 90 7. Sumbangan Prediktor... ... 91 C. Pembahasan ... ... 92 BAB V PENUTUP... 101 A. Simpulan... ... 101 B. Saran-Saran... ... 102 xiv

(15)

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN

(16)

DAFTAR TABEL

Halaman Tabel III.1 Ringkasan Uji Validitas Instrumen Motivasi Belajar (Y)...

47

Tabel III.2 Ringkasan Uji Validitas Instrumen Taktik Mengajar (X1)... 48

Tabel III.3 Ringkasan Uji Validitas Instrumen Penampilan Guru (X2)... 49

Tabel III.4 Ringkasan Uji Validitas Instrumen Disiplin Guru Dalam Kelas (X3)... ... 50 Tabel III.5 Ringkasan Uji Reliabilitas...

52

Tabel IV.1 Deskripsi Responden Menurut Jenis Kelamin ... 58

Tabel IV.2 Respon Mengenai Taktik Mengajar ... 61

Tabel IV.3 Respon Mengenai Tingkat Penampilan Guru... 62

Tabel IV.4 Respon Mengenai Tingkat Disiplin Guru dalam Kelas ... 63

(17)

Tabel IV.5 Respon Mengenai Tingkat Motivasi Belajar Siswa ... 64

Tabel IV.6 Distribusi Skor Taktik Mengajar ... 66

Tabel IV.7 Karakteristik Responden Variabel Taktik Mengajar Kategori Rendah ... ... 68 Tabel IV.8 Karakteristik Responden Variabel Taktik Mengajar Kategori

Tinggi ... ... 68 Tabel IV.9 Distribusi Skor Penampilan Guru ...

70

Tabel IV.10 Karakteristik Responden Variabel Penampilan Guru Kategori Rendah ... ... 72 Tabel IV.11 Karakteristik Responden Variabel Penampilan Guru

Kategori Tinggi ... ... 73 Tabel IV.12 Distribusi Skor Disiplin Guru Dalam Kelas ...

74

(18)

Tabel IV.13 Karakteristik Responden Variabel Disiplin Guru dalam Kelas Kategori Rendah ... ... 76 Tabel IV.14 Karakteristik Responden Variabel Disiplin Guru dalam Kelas

Kategori Tinggi ... ... 77 Tabel IV.15 Distribusi Skor Motivasi Belajar Siswa ...

78

Tabel IV.16 Karakteristik Responden Variabel Motivasi Belajar Siswa Kategori Rendah ... ... 80 Tabel IV.17 Karakteristik Responden Variabel Motivasi Belajar Siswa

Kategori Tinggi ... ... 81

(19)

DAFTAR GAMBAR

Halaman Gambar II.1 Kerangka Pemikiran ...

36

Gambar III.1 Tahap-Tahap Dalam SEM... 55

Gambar IV.1. Histogram Deskripsi Responden Menurut Jenis Kelamin... 59

Gambar IV.2. Histogram Skor Taktik Mengajar ... 67

Gambar IV.3. Histogram Skor Taktik Mengajar Kategori Rendah ... 68

Gambar IV.4. Histogram Skor Taktik Mengajar Kategori Tinggi ... 70

Gambar IV.5. Histogram Skor Penampilan Guru ... 71

Gambar IV.6. Histogram Skor Penampilan Guru Kategori Rendah ... 72

Gambar IV.7. Histogram Skor Penampilan Guru Kategori Tinggi ... 74

Gambar IV.8. Histogram Skor Disiplin Guru dalam Kelas ... 75

(20)

Gambar IV.9. Histogram Skor Disiplin Guru dalam Kelas Kategori Rendah 76

Gambar IV.10. Histogram Skor Disiplin Guru dalam Kelas Kategori Tinggi .. 78

Gambar IV.11. Histogram Skor Motivasi Belajar Siswa ... 79

Gambar IV.12. Histogram Skor Motivasi Belajar Siswa Kategori Rendah .... 80

Gambar IV.13. Histogram Skor Motivasi Belajar Siswa Kategori Tinggi ... 82

Gambar IV.14 Hasil Model confirmatory factor analysis... 88

(21)

KATA PENGANTAR

Puji syukur Alhamdulillah penulis panjatkan ke hadirat Illahi Robbi yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulisan tesis yang berjudul “Kontribusi Taktik Mengajar, Penampilan Guru, dan Disiplin Guru Dalam Kelas Terhadap Motivasi Belajar Siswa SMP Negeri Gondangrejo Kabupaten Karanganyar” telah dapat diselesaikan.

Penulis menyadari bahwa tesis ini tersusun atas sumbangan dan dorongan baik secara material maupuan spiritual dari berbagai pihak selama penelitian hingga selesainya penulisan tesis ini. Oleh karena itu penulis menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan yang tulus kepada berbagai pihak yang telah membantu.

1. Prof. Dr. Bambang Setiaji, Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti kuliah di Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Prof. Dr. Khudzaifah Dimyati, SH., M.Hum, Direktur Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti kuliah di program pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Prof. Dr. Sutama, M.Pd., Ketua Program Pascasarjana Manajemen Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ijin pada penulis untuk melakukan penelitian.

(22)

4. Dr. Eko Supriyanto, SH., M.Hum, Dosen pembimbing yang telah memberikan pengarahan sehingga penulisan tesis dapat terselesaikan.

5. Dr. Samino, MM., selaku Dosen pembimbing yang telah memberikan pengarahan sehingga penulisan tesis dapat terselesaikan.

6. Segenap dosen dan staf Program Pascasarjana Program Studi Manajemen Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ilmu pengetahuan dan pelayanan administrasi demi suksesnya penyelesaian studi.

7. Semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan tesis ini, yang tidak dapat penulis sebutkan satu-satu.

Penulis menyadari bahwa penulisan tesis ini masih memiliki banyak kekurangan, oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi penyempurnaan tesis ini. Semoga tesis ini dapat bermanfaat bagi penulis pribadi, pembaca dan pihak-pihak yang membutuhkan.

Surakarta, Juni 2012

Penulis

Referensi

Dokumen terkait

a. Nilai pre-test direkrut dari nilai tugas peserta didik yang sudah dinilai oleh guru. Pembelajaran pada pelaksanaan pre-test menggunakan model pembelajaran

Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini,harus tetap, tidak ada perubahan sedikit pun di dalam pelaksanaannya, artinya setiap tester mendapat hak yang sama

BPR Nguter Surakarta dalam menghadapi debitur dan bagaimana

Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk melihat adanya pengaruh pemberian infusa buah adas ( Foeniculum vulgare Mill) terhadap kadar kalsium dan fosfor dalam darah

Puji syukur alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat serta hidayah-Nya sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini dengan

Orang-orang komunis telah mendirikan Universitas Rakyat (UR) yang didirikan oleh Partai Komunis Indonesia (PKI) dan memiliki pengaruh yang cukup kuat kala itu. Abdullah Syafi’ie

Maka yang menjadi permasalahannya adalah bagaimana usaha-usaha yang dilakukan oleh perusahaan dalam meningkatkan kedisiplinan karyawan.Dengan mewujudkan rasa disiplin kerja

[r]