• Tidak ada hasil yang ditemukan

JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2021

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2021"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

PENGELOLAAN HUBUNGAN STAKEHOLDER PEMERINTAH KOTA SURABAYA DALAM TATA KELOLA KOMUNIKASI PUBLIK (Studi Pada Humas Pemerintah Kota Surabaya Dalam Penghargaan Sebagai

Online Populer City Di The Guangzou Internasional Awards 2018)

SKRIPSI

Diajukan kepada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang

Sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana (S-1) Ilmu Komunikasi

Oleh:

Wina Karina Alexandria (201410040311141)

Dosen Pembimbing:

M. Himawan Sutanto, S. Sos, M.Si

JURUSAN ILMU KOMUNIKASI

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

(2)
(3)

ii

(4)

iii

(5)

iv

KATA PENGANTAR

Puji Syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat dan Hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “Pengelolaan Hubungan Stakeholder Pemerintah Kota Surabaya Dalam Tata Kelola Komunikasi Publik

(Studi pada Humas Pemerintah Kota Surabaya dalam Penghargaan sebagai Online Populer City di The Guangzou Internasional Awards 2018)”, sebagai salah satu syarat utama untuk memperoleh gelar sarjana Ilmu Komunikasi di Universitas Muhammadiyah Malang.

Dalam proses penulisan skripsi ini, penulis juga banyak mendapatkan bimbingan serta masukan dan banyak bantuan yang sangat bermanfaat oleh berbagai pihak, dan dalam kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan banyak terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Allah SWT yang telah memberikan kemudahan dan kesehatan serta kelancaran jalan atas usaha maupun doa yang dipanjatkan dalam proses pengerjaan skripsi

2. Bapak Dr. H. Fauzan, M.Pd. selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang.

3. Bapak Dr. Rinikso Kartono, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang.

4. Bapak M. Himawan Sutanto, M.Si, selaku Kepala Jurusan Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Malang. Dan selaku Dosen Pembimbing yang telah memberikan arahan, memberikan berbagai macam-macam saran dan ilmu serta banyak motivasi sehingga skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik.

5. Seluruh dosen dan staff Prodi Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Malang yang banyak memberikan ilmu pengetahuan, pengalaman, motivasi dan pelajaran yang berharga dan dukungan.

6. Keluarga tercinta, papa dan mami yang sudah merawat saya dengan penuh kasih dan sayang sehingga saya ada ditahap ini. Selalu memberikan banyak motivasi, saran, dan selalu memberikan semangat kepada saya mulai awal kuliah hingga menyelesaikan skripsi. Serta memanjatkan doa sehingga penulis tetap semangat dan selalu termotivasi. Terima kasih banyak atas semua kepercayaan yang telah diberikan.

7. Kepada kakak sepupu tercinta Maharani Cahya Bidari terima kasih telah memberikan semangat dan mendoakan saya agar diberikan kemudahan untuk menyesaikan skripsi ini hingga akhir.

8. Terima kasih kepada Tidar Kenanjars yang telah mendukung saya dengan sepenuh hati serta memberikan motivasi dan keyakinan bahwa saya bisa menyesaikan skripsi ini.

9. Teman dekat dan sahabat terbaik yang selalu ada, selalu mendengarkan keluh kesah, teman yang saling mendukung satu sama lain, teman mengerjakan skripsi, teman untuk saling memberikan saran dan masukan.

(6)

v

Terima kasih banyak untuk anak-anak Rutul, Mabes, Princess Kingdom, Hore Production. Terima kasih atas waktu yang kalian luangkan serta semangat yang diberikan.

10. Kepada semua pihak yang tidak dapat disampaikan satu persatu, yang telah banyak membantu, memberi saran, dukungan dan menghibur penulis sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi ini.

Kepada mereka semua hanya ungkapan terimakasih dan do’a tulus yang dapat saya persembahkan, semoga segala yang telah mereka berikan kepada saya tercatat dengan tinta emas dalam lembaran catatan Roqib sebagai sebuah ibadah yang tiada ternilai. Amiin.

Akhirnya dengan segala keterbatasan dan kekurangannya, saya persembahkan karya tulis ini kepada siapapun yang membutuhkannya. Kritik konstruktif dan saran dari semua pihak sangat saya harapkan untuk penyempurnaan karya-karya saya selanjutnya. Demikian pengantar yang dapat penulis sampaikan dimana penulis sadar bahwa masih banyak kesalahan dan kekurangan dalam penulisan dan penyusunannya masih jauh dari kata sempurna.

Malang, 02 Juli 2021

(7)

vi DAFTAR ISI

LEMBAR PERNYATAAN SKRIPSI ... i

LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI ... ii

ABSTRAK ... iii

PERNYATAAN ORISINALITAS ... iv

LEMBAR PERNYATAAN SIAP DIUJI ... v

LEMBAR PERSETUJUAN PLAGIASI ... vi

BERITA ACARA BIMBINGAN SKRIPSI ... vii

KATA PENGANTAR ... viii

DAFTAR ISI ... x

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR TABEL ... xiv

BAB I ... 1

PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 6 1.3 Tujuan Penelitian ... 6 1.4 Kegunaan Penelitian ... 6 1.4.1 Secara Akademis ... 6 1.4.2 Secara Praktis ... 6 BAB II ... 7 TINJAUAN PUSTAKA ... 7 2.1 Komunikasi ... 7 2.1.1 Pengertian Komunikasi ... 7 2.1.2 Unsur-Unsur Komunikasi ... 7 2.1.3 Fungsi Komunikasi ... 8 2.1.4 Bentuk-bentuk Komunikasi ... 10

2.1.5 Format Interaksi Komunikasi ... 11

(8)

vii

2.2 Komunikasi Publik ... 13

2.2.1 Pengertian Komunikasi Publik ... 13

2.2.2 Karakteristik Komunikasi Publik ... 14

2.2.3 Penyampaian Komunikasi Publik ... 15

2.2.4 Komunikasi Publik dan Beberapa Istilah ... 16

2.3 Teori Konsepsi Public Relations ... 18

2.3.1 Definisi Public Relations ... 18

2.4 Humas ... 22

2.4.1 Pengertian Humas ... 22

2.4.2 Humas dan Publik ... 23

2.5 Fokus Penelitian ... 24 BAB III ... 26 METODE PENELITIAN ... 26 3.1 Pendekatan Penelitian ... 26 3.2 Subjek Penelitian ... 27 3.3 Jenis Data ... 27 3.3.1 Data Primer ... 27 3.3.2 Data Sekunder ... 28

3.4 Teknik Pengumpulan Data ... 28

3.5 Teknik Analisis Data ... 29

3.6 Uji Keabsahan Data ... 31

BAB IV ... 33

GAMBARAN OBJEK PENELITIAN ... 33

4.1 Sejarah Dan Tinjauan Humas Pemerintah Kota Surabaya ... 33

4.2 Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran ... 34

4.3 Struktur Organisasi ... 36

4.4 Program dan Kegiatan ... 38

BAB V ... 40

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 40

(9)

viii

5.2 Peran Public Relation Pemerintah Kota Surabaya dalam Mendapatkan

Penghargaan di The Guangzou Internasional Awards 2018 ... 43

5.2.1 Sebagai Communicator ... 44

5.2.2 Membina Relationship ... 48

5.2.3 Sebagai Backup Management ... 52

5.2.4 Membentuk Corporate Image ... 54

6 5.3 Manajemen Public Relation Pemerintah Kota Surabaya Surabaya dalam Mendapatkan Penghargaan di The Guangzou Internasional Awards 2018 ... 58 5.3.1 Fact Finding ... 59 5.3.2 Perencanaan ... 62 5.3.3 Pelaksanaan ... 64 5.3.4 Evaluasi ... 66 5.4 Pembahasan ... 68

5.4.1 Peran Public Relation Pemerintah Kota Surabaya dalam Mendapatkan Penghargaan di The Guangzou Internasional Awards 2018 ... 68

5.4.2 Manajemen Public Relation Pemerintah Kota Surabaya Surabaya dalam Mendapatkan Penghargaan di The Guangzou Internasional Awards 2018 ... 74 BAB VI ... 77 PENUTUP ... 77 6.1 Kesimpulan ... 77 6.2 Saran ... 78 DAFTAR PUSTAKA ... 80 DAFTAR LAMPIRAN ... 84

(10)

ix

DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Komponen Analisis Data Miles dan Huberman ... 30 Gambar 4.1 Struktur Organisasi Humas Pemerintah Kota Surabaya ... 37

(11)

x

DAFTAR TABEL

(12)

80

DAFTAR PUSTAKA

A Chariri dan Imam Ghozali. 2007. “Teori Akuntansi”. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

A, M, Morissan. 2008. Menejemen Media Penyiaran. Jakarta: Prenada Media Group

Abdurrachman, Oemi. 2010. Dasar-dasar Public Relations. Bandung : Citra Adhitya Bakti.

AG. Subarsono. 2010. Analisis Kebijakan Publik; Konsep, Teori dan Aplikasi. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Anselm Strauss,Juliet Corbin. 2009. Dasar-dasar Penelitian Kualitatif, Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Anselm Strauss,Juliet Corbin. 2009. Dasar-dasar Penelitian Kualitatif, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Anwar, Gentasri. 2015. Retorika Praktis Teknik dan Seni Berpidato. Jakarta: Rineka Cipta.

Ardianto, Elvinaro dan Dindin Machfudz. 2011. Efek Kedermawanan Pebisnis dan CSR. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Ardianto, Elvinaro. 2012. Public Relations Praktis. Widya Padjajaran. Bandung Arikunto, S. 2013. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka

Cipta.

Arni, Muhammad. 2009. Komunikasi Organisasi. Jakarta: Bumi Aksara

Artikel ini telah tayang di IDNTimes.com dengan judul “2018 Guangzhou International Award for Urban Innovation and showcase their innovative

practices”. diungah pada 19 Juli 2018

http://www.eurocities.eu/eurocities/news/2018-Guangzhou-International- Award-for-Urban-Innovation-and-showcase-their-innovative-practices-WSPO-B2TBZG

Bittner. 2010. John R.Mass communication, an Introduction. Prentice-Hall. Bueche, Frederick J.2009. FISIKA UNIVERSITAS. Edisi Kesepuluh. Erlangga.

Jakarta

Bungin, Burhan. 2011. Penelitian Kualitatif. Jakarta: Kencana Predana Media Group

Canfield, H & Moore F H. 2013. Public Relations: Principles, Cases and Problems (8 th Edition). Richard D. Ir Win Inc.

Cangara, Hafied. 2010, Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta : PT RajaGrafindo Persada.

(13)

81

Creswell, J., W., 2012, Research design Pendekatan kualitatif, Kuantitatif dan Mixed; Cetakan ke-2, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Cutlip, Scott M., Broom, Glen M., and Allen H. Center. 2009. Effective Public Relations, Edisi Kesembilan. Jakarta: Kencana.

Cutlip, Scott M., Allen H. Center., dan Glen M Broom. 2011. Hubungan Masyarakat - Effective Public Relations. Alih bahasa oleh CH. Renate Pohan. Jakarta: Indeks.

Cutlip, Scott M.Center dkk., Effective Public Relations. Edisi Kesembilan,(Jakarta: Kencana Prenada Media Group.2009) Hal 45-47

Davis, Keith dan Newstrom. 2012. Perilaku Dalam Organisasi, Edisi ketujuh, Penerbit Erlangga, Jakarta

Denzin, Norman K. dan Yvonna S. Lincoln. 2010. The Sage: Handbook of Qualitative Research. London: SAGE.

Effendy, Onong Uchjana. 2009. Hubungan Masyarakat. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Fayol, Henry. 2010. Manajemen Public Relations. Jakarta: PT Elex Media.

Freeman, R. E. 2009. Strategic Management: A Stakeholder Approach, Boston, Pitman.

Freeman, R.E. dan J. McVea. 2009. “A Stakeholder Approach to Strategic Management”.http://papers.ssm.com/so13/papers.efm?abstract_id=26351 1. SSRN. Diakses tanggal 10 Maret 2019

Griswold, Denny. 2014. Public Relation News. International Public Relation Weekly for Executives. Jakarta: Pustaka Utama Grafiti.

Henriques, I. dan P. Sadorsky. 2009. The Relationship between Environmental Commitment and Managerial Perceptions of Stakeholder Importance. The Academy of Management Journal, 42 (1): 87-99

Hetifah, SJ Sumarto. 2012. Inovasi, Partisipasi Dan Good Governance, Jakarta: Yayasan Obor.

Iqbal, Reza. Artikel ini telah tayang di IDNTimes.com dengan judul “Menang Guangzhou Internasional Award 2018, Ini 10 Fakta Unik Surabaya”

diungah pada 10 Desember 2018

https://www.idntimes.com/travel/destination/reza-iqbal/menang-guangzhou-internasional-award-2018-ini-10-fakta-unik-surabaya/full

J. C. Seidel. 2011. Dasar-Dasar Public Relations. Bandung: Citra Aditya Karya.

Liliweri, Alo. 2011. Komunikasi: Serba Ada Serba Makna. Jakarta: Kencana. Kasali, R. 2010. Manajemen Public Relations. Grafiti, Jakarta.Kotler, P. and N Kasali, Rhenald. 2008. Manajemen Public Relations: Konsep dan Aplikasinya di

(14)

82

Kaswan. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Keunggulan Bersaing Organisasi. Edisi Pertama. Yogyakarta : Graha Ilmu.

Maulida, K. A., & Adam, H. 2012. Faktor- Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Sustainability Performance. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB. Miles,M.B, Huberman,A.M, dan Saldana,J. 2014. Qualitative Data Analysis, A

Methods Sourcebook, Edition 3. USA: Sage Publications. Terjemahan Tjetjep Rohindi Rohidi, UI-Press.

Moleong,Lexy J,2011. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

Moustakas, Clark E. 2009. Phenomenological Research Methods. London: SAGE Publications

Nasution Zulkarnain. 2006. Manajemen Humas di Lembaga Pendidikan: Konsep, Fenomena, dan Aplikasinya. Malang: UMM Press.

Nugroho, Riant., 2014, Public Policy (Dinamika Kebijakan, Analisis Kebijakan, Manajemen Kebijakan), Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Onong Uchana Effendy, Hubungan Masyarakat, (Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2002), 2.

Patton, Michael Quinn. 2010. Metode Evaluasi Kualitatif, Terjemah: Budi Puspo Priyadi, Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Yogyakarta.

Peter L Berger,danThomas, Luckmann,TafsirSosial atas Kenyataan. Risalah tentang Sosiologi Pengetahuan,(Jakarta, LP3ES 1990), 32.

Poerwadarminta. Kamus Umum Bahasa Indonesia, (Jakarta: Balai Pustaka, 1981), 26

Pratminingsih, Sri Astuti. 2011. Komunikasi Bisnis (Edisi pertama). Yogyakarta : Graha Ilmu

Rachmadi, F. 2012. Public Relations dalam Teori dan Praktek. Jakarta: PT.Gramedia Pustaka Utama.

Rosady Ruslan. Metode Penelitian PR dan Komunikasi, (Jakarata: PT. Raja GrafindoPersada, 2003), 15-16.

Ruslan, Rosady. 2012. Manajemen Humas dan Komunikasi, Konsepsi, dan Aplikasi. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Ruslan, Rosady. 2014. Manajemen Pubic Relations & Media Reations: Konsep dan Aplikasi. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Salman, Ghinan. Ed: Caroline Damanik. Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Guangzhou Award 2018, Surabaya

Bersaing dengan 15 Kota di

Dunia", https://regional.kompas.com/read/2018/09/14/21245441/guangzh ou-award-2018-surabaya-bersaing-dengan-15-kota-di-dunia.

(15)

83

Sugiyono, 2013, Metodelogi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. (Bandung: ALFABETA)

Sutopo. 2011. Metodologi Penelitian Kualitatif. Surakarta: UNS.

Terry, George R. 2009. Prinsip-Prinsip Manajemen. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Tyas, Maria Novena Cahyaning. Artikel ini telah tayang

di Tribunnews.com dengan judul Kota Surabaya Raih Guangzhou Awards

2018, Kalahkan 2 Kota Populer Dunia

Lainnya, http://www.tribunnews.com/nasional/2018/12/08/kota-surabaya-raih-guangzhou-awards-2018-kalahkan-2-kota-populer-dunia-lainnya. West, Richard. 2018. Pengantar Teori Komunikasi, Teori dan Aplikasi. Jakarta:

(16)

viii

(17)

Gambar

Gambar 3.1 Komponen Analisis Data Miles dan Huberman  ............................. 30  Gambar 4.1 Struktur Organisasi Humas Pemerintah Kota Surabaya ........................
Gambar 5.1 Data Informan Penelitian ............................................................

Referensi

Dokumen terkait

Puji Syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang selalu melimpahkan rahmat, hidayah dan karunia Nya kepada penulis, sehingga dapat menyelesaikan skripsi yang

Segala puji atas kehadirat Allah SWT, penyusun panjatkan kehadirat-Nya yang telah memberikan Rahmat, Taufiq dan Hidayah-Nya sehingga penyusus dapat menyelesaikan

Puji serta syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang senantiasa memberikan rakhmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi berjudul

Puji syukur saya panjatkan atas kehadirat ALLAH SWT yang mana telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya serta karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan

Alhamdulillahhirobbil'alamin, dengan ucapan Puji Syukur yang selalu terlimpahkan kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat, hidayah dan karunia-Nya kepada

Puji syukur kehadirat Allah SWT, karena telah melimpahkan rahmat serta hidayahnya sehingga skripsi dengan judul “Persepsi Mahasiswa Tentang Product Placement

Rasa syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas segala nikmat Rahmat dan Hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan seluruh proses perkuliahan di

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat dan Hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul ”Perbedaan