• Tidak ada hasil yang ditemukan

Dinas Kesehatan Kota Cilegon

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Dinas Kesehatan Kota Cilegon"

Copied!
156
0
0

Teks penuh

(1)

Dinas Kesehatan Kota Cilegon

Rencana Strategis

(2)

i

KATA PENGANTAR

Amanat Undang-undang No 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional dan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan

Daerah, maka sebagai salah satu Perangkat Daerah pelaku Pembangunan Kesehatan,

Dinas Kesehatan menyusun Rencana Strategis ( Renstra) Dinas Kesehatan Kota Cilegon

Tahun 2016-2021.

Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Kota Cilegon merupakan dokumen

perencanaan yang yang berisi upaya-upaya pembangunan kesehatan yang dijabarkan

dalam bentuk program/kegiatan, indikator, target, sampai dengan kerangka pendanaan

dan kerangka regulasinya. Renstra ini menjadi dasar dalam penyelenggaraan

pembangunan kesehatan di Kota Cilegon untuk kurun waktu tahun 2016-2021, dengan

penekanan pada Pencapaian Sasaran Prioritas Daerah, Standar Pelayanan Minimal (SPM),

Renstra Kemenkes, dan dan sasaran bidang kesehatan lainnya

.

Renstra Dinas Kesehatan Tahun 2016-2021 ini disusun dalam rangka menghadapi

tantangan dan permasalahan Pembangunan Kesehatan yang semakin bertambah berat,

kompleks, dan bahkan terkadang tidak terduga, oleh karena itu Pembangunan Kesehatan

dilaksanakan dengan memperhatikan dinamika kependudukan, epidemiologi penyakit,

perubahan ekologi dan lingkungan, kemajuan ilmu pengetahuan dan tekhnologi, serta

globalisasi dan demokratisasi dengan semangat kemitraan, kerjasama lintas sektoral serta

mendorong peran serta aktif masyarakat.

Melalui kesempatan ini saya mengajak kepada semua pihak untuk saling bersinergi

dalam menyelenggarakan pembangunan kesehatan guna guna tercapainya sasaran

pembangunan kesehatan dan mewujudkan Visi Pembangunan Kota Cilegon 2016-2021

Terwujudnya Kota Cilegon Yang Unggul dan Sejahtera Berbasis Industri

Perdagangan dan Jasa

“.

Saya mengucapkan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada semua pihak yang

telah berkonstribusi dalam penyusunan Renstra Dinas Kesehatan Tahun 2016-2021.

Semoga penyusunan dan penerbitan Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon Tahun

2016-2021 ini mendapatkan ridha dari Allah SWT. Aamiin.

Cilegon, Desember 2016

Kepala Dinas Kesehatan

Kota Cilegon

d r . A R R I A D N A

NIP. 19600524 198802 2 001

(3)

ii

DAFTAR ISI

Hal

KATA PENGANTAR

………...

...

i

DAFTAR ISI

………

ii

BAB. I

PENDAHULUAN

1.1

Latar Belakang ……….………….

1

1.2

Landasan Hukum ………..

2

1.3

Maksud dan Tujuan ………..

. 4

1.4

Sistematika Penulisan ……….……….

. 5

BAB. II

GAMBARAN PELAYANAN PERANGKAT DAERAH

2.1

Tugas, Fungsi dan Stuktur Organisasi Perangkat Daerah

.... ... 7

2.2

Sumber Daya Perangkat Daerah

………

... 16

2.3

Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah

……….

.. 18

2.4

Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan Perangkat Daerah 40

BAB. III

ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI

3.1

Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi Pelayanan

Perangkat Daerah

………...

... 49

3.2

Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah..

………

. 62

3.3

Telaahan Renstra Kemenkes dan Dinkes Provinsi Banten

………..

66

3.4

Penentuan Isu-

isu Strategis ………..

... 69

BAB. IV

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN

4.1

Visi dan Misi Dinas Kesehatan.

………..

..

82

4.2

Tujuan dan Sasaran jangka Menengah Dinas Kesehatan

…………

....

84

4.3

Strategi dan Kebijakan Dinas Kesehatan

………

84

BAB. V

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA,

KELOMPOK SASARAN DAN PENDANAAN INDIKATIF

...

88

BAB. VI

INDIKATOR KINERJA PERANGKAT DAERAH YANG DISESUAIKAN

DENGAN TUJUAN / SASARAN RJPMD

………

114

BAB. VII

PENUTUP

……….

117

LAMPIRAN :

MATRIK RENSTRA DINAS KESEHATAN KOTA CILEGON TAHUN 2016-2021

(4)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1

LATAR BELAKANG

Pembangunan kesehatan pada hakekatnya adalah upaya yang

dilaksanakan oleh semua komponen bangsa Indonesia yang

bertujuan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan, dan kemampuan

hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud derajat kesehatan

masyarakat

yang

setinggi-tingginya,

sebagai

investasi

bagi

pembangunan sumber daya manusia yang produktif secara sosial dan

ekonomis. Keberhasilan pembangunan kesehatan sangat ditentukan

oleh kesinambungan antar upaya program dan sektor, serta

kesinambungan dengan upaya-upaya yang telah dilaksanakan oleh

periode sebelumnya.

Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004, tentang Sistem

Perencanaan Pembangunan Nasional (SPPN) dan Undang-Undang

Nomor

23

Tahun

2014

tentang

Pemerintahan

Daerah

mengamanatkan bahwa setiap Perangkat Daerah perlu menyusun

Rencana Strategis (Renstra) yang mengacu pada Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) dan diselaraskan

dengan pencapaian sasaran, program, dan kegiatan pembangunan

yang ditetapkan dalam rencana strategis kementerian atau lembaga

pemerintah nonkementerian untuk tercapainya sasaran pembangunan

nasional.

(5)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

2

menyusun Rencana Strategis (Renstra) Perangkat Daerah Tahun

2016

2021.

Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Kota Cilegon

merupakan dokumen perencanaan yang bersifat indikatif yang

memuat program dan kegiatan pembangunan kesehatan yang akan

dilaksanakan oleh Dinas Kesehatan Kota Cilegon dan menjadi acuan

dalam penyusunan perencanaan tahunan. Penyusunan Renstra Dinas

Kesehatan dilaksanakan melalui pendekatan: teknokratik, politik,

partisipatif, atas-bawah (top-down), dan bawah-atas (bottom-up).

Dokumen Renstra Dinas Kesehatan Tahun 2016-2021 berisi

rencana pembangunan jangka menengah bidang kesehatan yang

mengacu pada Visi Misi Pembangunan Kota Cilegon Tahun

2016-2021, yang di diselaraskan dengan pencapaian sasaran, program, dan

kegiatan pembangunan yang ditetapkan dalam Rencana Strategis

Kementerian Kesehatan Tahun 2015

2019.

1.2

LANDASAN HUKUM

Landasan hukum penyusunan Renstra Dinas Kesehatan Kota

Cilegon Tahun 2016-2021 didasarkan pada :

1.

Undang-undang No.25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Tahun 2004

No.104,Tambahan Lembaran Negara No 4421).

2.

Undang-Undang No.33 Tahun 2004 tentang Perimbangan

keuangan antara Pemerintah Pusat dan Daerah (Lembaran

Negara Tahun 2004 No.126, Tambahan Lembaran Negara

No.4438).

(6)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

3

3.

Undang-Undang

No.17

Tahun

2007

Tentang

Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005-2025.

4.

Undang-Undang

No.36

tahun

2009

Tentang

Kesehatan

(Lembaran Negara Tahun 2009 No.144, Tambahan Lembaran

Negara No.5063).

5.

Undang

Undang No. 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan

Daerah (Lembaran Negara Tahun 2014 No.244, Tambahan

Lembaran Negara No.5587).

6.

Undang-Undang No.44 tahun 2009 tentang Rumah Sakit

(Lembaran Negara Tahun 2009 No.153, Tambahan Lembaran

Negara No.5072);

7.

Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2012 tentang Sistem

Kesehatan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

2012 Nomor 19);

8.

Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2015-2019

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 3);

9.

Keputusan

Menteri

Kesehatan

RI

Nomor

HK.02.02/

Menkes/52/2015

Tentang Rencana Strategis

Kementerian

Kesehatan tahun 2015-2019;

10.

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun

2016 tentang Standar Pelayanan Minimal (SPM) Bidang

Kesehatan;

11.

Peraturan Daerah Kota Cilegon Nomor 3 Tahun 2016 Tentang

Perangkat Daerah

(7)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

4

12.

Peraturan Daerah Kota Cilegon Nomor 4 Tahun 2016 Tentang

Rencana Pembangunan Jangka Menegah Daerah (RPJMD) Kota

Cilegon Tahun 2016-2021;

13.

Peraturan Walikota Nomor 64 Tahun 2016 Tentang Kedudukan,

Susunan Organisasi, Tugas Dan Fungsi, Serta Tata Kerja Dinas

Kesehatan.

1.3

MAKSUD DAN TUJUAN

Maksud penyusunan Renstra Dinas Kesehatan Tahun

2016-2021 adalah

digunakan sebagai acuan bagi Dinas Kesehatan dalam

perencanaan tahunan penyelenggaraan program pembangunan

kesehatan untuk 5 (

lima) tahun ke depan dan

memberikan arah

kebijakan pelaksanaan program dan kegiatan dalam rangka

pencapaian Visi Misi Pembangunan Kota Cilegon Tahun 2016-2021

dalam mewujudkan derajat kesehatan masyarakat yang

setinggi-tingginya.

Tujuan penyusunan Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon

Tahun 2016 - 2021 adalah:

1.

Sebagai acuan dan pedoman dalam perencanaan program dan

kegiatan pembangunan kesehatan Kota Cilegon untuk 5 (lima)

tahun ke depan, yaitu tahun 2016-2021

2.

Sebagai acuan bagi pembuat kebijakan dan pemangku

kepentingan (stakeholder) dalam melaksanakan pembangunan

kesehatan di Kota Cilegon

3.

Memberikan acuan dan pedoman dalam penyusunan Rencana

Kerja dan Anggaran Perangkat Daerah Dinas Kesehatan Kota

Cilegon setiap tahunnya sejak tahun 2016 sampai dengan tahun

2021

.

(8)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

5

4.

Sebagai media akuntabilitas dan tolok ukur penilaian keberhasilan

pelaksanaan pembangunan kesehatan dan evaluasi kinerja di

masa mendatang dalam rangka menciptakan Tata Kelola

Pemerintahan yang Baik agar terjamin sinergisitas, sinkronisasi,

dan integrasi Rencana Strategis Dinas Kesehatan

Kota Cilegon

dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kota

Cilegon Tahun 2016-2021.

1.4

SISTEMATIKA PENULISAN

Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Kota Cilegon

Tahun 2016-2021 disusun dengan sistematika sebagai berikut :

BAB. I PENDAHULUAN

1.1

Latar Belakang

1.2

Landasan Hukum

1.3

Maksud dan Tujuan

1.4

Sistematika Penulisan

BAB. II GAMBARAN PELAYANAN PERANGKAT DAERAH

2.1

Tugas, Fungsi dan Susunan Organisasi Perangkat Daerah

2.2

Sumber Daya Perangkat Daerah

2.3

Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah

2.4

Peluang dan Tantangan Pengembangan Pelayanan Perangkat

Daerah

BAB. III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI

3.1

Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi

Pelayanan Perangkat Daerah

3.2

Telaahan Visi, Misi dan Program

3.3

Telaahan Renstra Kemenkes dan Dinas Keesehatan Provinsi

3.4

Penentuan Isu-isu Strategis

(9)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

6

BAB. IV VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN

4.1

Visi dan Misi Perangkat Daerah

4.2

Tujuan dan Sasaran jangka Menengah Perangkat Daerah

4.3

Strategi dan Kebijakan Perangkat Daerah

BAB. V RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA,

KELOMPOK SASARAN DAN PENDANAAN INDIKATIF

BAB.VI INDIKATOR KINERJA

PERANGKAT DAERAH YANG DISESUAIKAN

DENGAN SASARAN / TUJUAN RJPMD

BAB. VII PENUTUP

-

LAMPIRAN

(10)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

7

BAB II

GAMBARAN PELAYANAN PERANGKAT DAERAH

2.1

Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi Perangkat Daerah

Berdasarkan Peraturan Daerah Kota Cilegon No. 3 Tahun 2016 Tentang

Pembentukan Perangkat Daerah dan Peraturan Walikota Cilegon No. 64 Tahun

2016 Tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas Dan Fungsi, Serta Tata

Kerja Dinas Kesehatan, Dinas Kesehatan merupakan Perangkat Daerah yang

menyelenggarakan urusan pemerintahan bidang kesehatan Tipe B (fungsi

penunjang urusan pemerintahan dengan beban kerja yang sedang) yang

mempunyai tugas dan fungsi sebagai berikut :

1.

Dinas Kesehatan mempunyai tugas membantu Walikota dalam

melaksanakan urusan Pemerintahan Daerah di bidang kesehatan yang

menjadi kewenangan daerah, dan tugas pembantuan yang diberikan

kepada Pemerintah Daerah

.

2.

Dinas Kesehatan

menyelenggarakan fungsi :

a.

Penyelenggaraan Upaya Kesehatan Primer

:

1)

Penyelenggaraan Upaya Kesehatan Masyarakat, meliputi

kesehatan keluarga, gizi, kesehatan kerja dan

olah

raga,

kesehatan tradisional dan komplementer, kesehatan

lingkungan,

pencegahan

dan

pengendalian

penyakit,

surveilans kesehatan dan respon KLB, kekarantinaan

kesehatan, pengendalian masalah kesehatan jiwa dan NAPZA

serta pengembangan SIK;

2)

Penyelenggaraan Upaya Kesehatan Perorangan;

3)

Penyelenggaraan pengelolaan sumber daya manusia untuk

(11)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

8

pendayagunaan, dan pengembangan sumberdaya manusia;

4)

Pengelolaan pelayanan kefarmasian, perbekalan kesehatan,

dan makanan dan minuman untuk UKM dan UKP meliputi

perencanaan,

pengadaan,

pendistribusian,

dan

penggunaannya; dan

5)

Pengelolaan

potensi

sumber

daya

dalam

rangka

kemandirian masyarakat untuk hidup sehat melalui Upaya

Kesehatan Bersumber daya Masyarakat (UKBM).

b.

Penyelenggaraan upaya kesehatan rujukan:

1)

Penyelenggaraan upaya kesehatan masyarakat rujukan,

meliputi kesehatan keluarga, gizi, kesehatan kerja dan olah

raga, kesehatan tradisional dan komplementer, kesehatan

lingkungan,

pencegahan

dan

pengendalian

penyakit,

surveilans kesehatan dan respon KLB, kekarantinaan

kesehatan, pengendalian masalah kesehatan

jiwa dan

NAPZA, dan pengembangan Sistem Informasi Kesehatan

(SIK);

2)

Penyelenggaraan pengelolaan sumberdaya manusia untuk

UKM

dan

UKP

meliputi

perencanaan,

pengadaan,

pendayagunaan, dan pengembangan sumberdaya manusia;

3)

Pengelolaan pelayanan kefarmasian, perbekalan kesehatan,

dan makanan dan minuman untuk UKM dan UKP meliputi

perencanaan,

pengadaan,

pendistribusian,

dan

penggunaannya;dan

4)

Pengelolaan

potensi

sumber

daya

dalam

rangka

kemandirian

masyarakat untuk hidup sehat melalui

Upaya Kesehatan Bersumberdaya Masyarakat (UKBM).

(12)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

9

D serta Fasyankes daerah:

1)

Rumpun Sumber Daya Manusia:

a)

Pelayanan penerbitan surat izin praktek tenaga kesehatan;

dan

b)

Perencanaan dan pengembangan SDM kesehatan untuk

UKM dan UKP Daerah.

2)

Rumpun Sediaan Farmasi, Alat Kesehatan dan

Makanan

Minuman :

a)

Penerbitan/pencabutan izin apotek, toko obat, took alat

kesehatan

dan

optikal, dan tindaklanjut hasil

pengawasan;

b)

Penerbitan/pencabutan izin usaha mikro obat tradisional

dan tindaklanjut hasil pengawasan;

c)

Penerbitan/pencabutan sertifikat produksi alat kesehaan

kelas 1 tertentu dan PKRT kelas 1 tertentu perusahaan

rumah tangga serta tindaklanjut hasil pengawasan;

d)

Penerbitan/pencabutan sertifikat produksi makanan dan

minuman pada industri rumah tangga;dan

e)

Penerbitan sertifikat laik sehat terhadap pangan siap saji,

uji sampel, izin iklan dan

tindaklanjut hasil

pengawasan

.

f)

Pelaksanaan administrasi dinas sesuai dengan lingkup

tugasnya;dan

.

g)

Pelaksanaan fungsi lain yang di berikan oleh Walikota.

Susunan Organisasi Dinas Kesehatan, terdiri dari :

a.

Kepala Dinas;

b.

Sekretariat, membawahi :

(13)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

10

1)

Sub Bagian Program, Informasi dan Humas

2)

Sub Bagian Keuangan, Kepegawaian dan Umum

c.

Bidang Kesehatan Masyarakat, membawahi:

1)

Seksi Kesehatan Keluarga dan Gizi;

2)

Seksi Promosi kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat;

3)

Seksi Kesehatan Lingkungan, Kesehatan Kerja dan Olah Raga.

d. Bidang Pelayanan Kesehatan dan Sumber Daya Kesehatan,

membawahi :

1)

Seksi Pelayanan Kesehatan;

2)

Seksi Sumber Daya Manusia Kesehatan, dan Sarana Prasarana

Kesehatan;dan

3)

Seksi Kefarmasian, Alkes dan PKRT.

e.

Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit:

1)

Seksi Survelans, Imunisasi dan Krisis Kesehatan;

2)

Seksi Pencegahan dan Pengendalian Penyakit menular;dan

3)

Seksi Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular dan

Kesehatan Jiwa.

f.

Unit Pelaksana Teknis; dan

g.

Kelompok Jabatan Fungsional.

(14)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

11

BAGAN STRUKTUR ORGANISASI DINAS KESEHATAN

Peraturan Walikota Nomor 64 Tahun 2016

Tentang Tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas Dan Fungsi,

Serta Tata Kerja Dinas Kesehatan

SEKSI KESEHATAN

LINGKUNGAN,

KESEHATAN KERJA DAN

OLAH RAGA

SUB BAGIAN

KEUANGAN,

KEPEGAWAIAN DAN

UMUM

SEKRETARIAT

SUB BAGIAN

PROGRAM,

INFORMASI DAN

HUMAS

BIDANG PELAYANAN

KESEHATAN DAN

SUMBER DAYA

KESEHATAN

SEKSI PELAYANAN

KESEHATAN

SEKSI SUMBER DAYA

MANUSIA KESEHATAN,

DAN SARANA PRASARANA

KESEHATAN

BIDANG

KESEHATAN

MASYARAKAT

SEKSI KESEHATAN

KELUARGA DAN GIZI

SEKSI PROMOSI

KESEHATAN DAN

PEMBERDAYAAN

MASYARAKAT

BIDANG PENCEGAHAN

DAN PENGENDALIAN

PENYAKIT

SEKSI SURVEILANS,

IMUNISASI DAN KRISIS

KESEHATAN

SEKSI PENCEGAHAN DAN

PENGENDALIAN

PENYAKIT MENULAR

SEKSI KEFARMASIAN,

ALKES DAN PKRT

SEKSI PENCEGAHAN DAN

PENGENDALIAN PENYAKIT

(15)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

12

Tugas dan Fungsi Organisasi Dinas Kesehatan

I.

KEPALA DINAS

Tugas :

Kepala Dinas mempunyai tugas membantu Walikota dalam memimpin

dan menyelenggarakan urusan Pemerintahan Daerah di bidang kesehatan

sesuai dengan ketentuan yang berlaku untuk meningkatkan derajat

kesehatan masyarakat.

Fungsi :

1.

Perumusan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya;

2.

Pelaksanaan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya;

3.

Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan sesuai dengan lingkup tugasnya;

4.

Pelaksanaan administrasi dinas sesuai dengan lingkup tugasnya;

5.

Pelaksanaan koordinasi tugas lingkup dinas pada asisten sekda sesuai

bidang tugasnya;dan

6.

Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh walikota terkait dengan

tugas dan fungsinya.

II.

SEKRETARIAT

Tugas :

Sekretariat dipimpin oleh seorang Sekretaris yang bertanggungjawab

kepada Kepala Dinas dan mempunyai tugas memimpin dan melaksanakan

tugas lingkup Sub Bagian Program, Informasi dan Humas dan Sub Bagian

Keuangan, Kepegawaian, dan Umum, baik pelayanan teknis maupun

administratif dan koordinasi tugas Bidang-Bidang secara terpadu sesuai

prosedur dan ketentuan yang berlaku untuk mendukung kelancaran

pelaksanaan tugas.

(16)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

13

Fungsi :

Sekretaris menyelenggarakan fungsi memimpin :

1.

perumusan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya;

2.

pelaksanaan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya;

3.

pelaksanaan evaluasi dan pelaporan sesuai dengan lingkup

tugasnya;

4.

pelaksanaan

administrasi

dinas

sesuai

dengan

lingkup

tugasnya;dan

5.

pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Pimpinan terkait

dengan tugas dan fungsinya.

Sekretariat membawahi:

1.

Sub Bagian

Program, Informasi Dan Hubungan Masyarakat

2.

Sub Bagian Keuangan, Kepegawaian, Dan Umum

III.

BIDANG KESEHATAN MASYARAKAT

Tugas :

Bidang Kesehatan Masyarakat dipimpin oleh seorang Kepala Bidang yang

bertanggungjawab kepada Kepala Dinas dan mempunyai tugas membantu

Kepala Dinas dalam memimpin pelaksanaan tugas lingkup Seksi

Kesehatan Keluarga dan Gizi, Seksi Promosi Kesehatan dan

Pemberdayaan Masyarakat, Seksi Kesehatan Lingkungan, Kesehatan

Kerja dan Olah Raga, sesuai prosedur dan ketentuan yang berlaku untuk

mendukung kelancaran pelaksanaan tugas.

Fungsi :

1.

Perumusan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya;

(17)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

14

2.

Pelaksanaan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya;

3.

Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan sesuai dengan lingkup

tugasnya;

4.

Pelaksanaan administrasi dinas sesuai dengan lingkup

tugasnya;dan

5.

Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh pimpinan terkait

dengan tugas dan fungsinya.

Bidang Kesehatan Masyarakat membawahi :

1.

Seksi Kesehatan Keluarga Dan Gizi

2.

Seksi Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat

3.

Seksi Kesehatan Lingkungan, Kesehatan Kerja dan Olah Raga

IV.

BIDANG PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT

Tugas :

Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit dipimpin oleh seorang

Kepala Bidang yang bertanggungjawab kepada Kepala Dinas dan

mempunyai tugas membantu Kepala Dinas dalam memimpin pelaksanaan

tugas Seksi Surveilans, Imunisasi, dan Krisis Kesehatan, Seksi Pencegahan

dan Pengendalian Penyakit Menular, dan Seksi Pencegahan dan

Pengendalian Penyakit Tidak Menular dan Kesehatan Jiwa, sesuai prosedur

dan ketentuan yang berlaku untuk mendukung kelancaran pelaksanaan

tugas.

Fungsi :

1.

Perumusan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya;

2.

Pelaksanaan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya;

(18)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

15

3.

Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan sesuai dengan lingkup

tugasnya;

4.

Pelaksanaan administrasi dinas sesuai dengan lingkup

tugasnya;dan

5.

Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh pimpinan terkait

dengan tugas dan fungsinya.

Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit membawahi :

1.

Seksi Surveilans, Imunisasi dan Krisis Kesehatan;

2.

Seksi Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular;

3.

Seksi Pencegahan dan pengendalian Penyakit Tidak menular dan

Kesehatan Jiwa

V.

BIDANG PELAYANAN DAN SUMBER DAYA KESEHATAN

Tugas :

Bidang Pelayanan dan Sumber Daya Kesehatan dipimpin oleh seorang

Kepala Bidang yang bertanggungjawab kepada Kepala Dinas dan

mempunyai tugas membantu Kepala Dinas dalam memimpin pelaksanaan

tugas Seksi Pelayanan Kesehatan, Seksi Sumber Daya Manusia dan

Sarana Prasarana Kesehatan, dan Seksi Kefarmasian, Alat Kesehatan, dan

Peralatan Kesehatan Rumah Tangga (PKRT), sesuai prosedur dan

ketentuan yang berlaku untuk mendukung kelancaran pelaksanaan tugas.

Fungsi :

1.

Perumusan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya;

2.

Pelaksanaan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya;

3.

Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan sesuai dengan lingkup

tugasnya;

(19)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

16

4.

Pelaksanaan administrasi dinas sesuai dengan lingkup

tugasnya;dan

5.

Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh pimpinan terkait

dengan tugas dan fungsinya.

Bidang Pelayanan dan Sumber Daya Kesehatan

membawahi :

1.

Seksi Pelayanan Kesehatan

2.

Seksi Kefarmasian, Alat Kesehatan, dan Peralatan Kesehatan Rumah

Tangga (PKRT)

3.

Seksi Sumber Daya Manusia Kesehatan dan Sarana Prasarana Kesehatan.

VI.

UNIT PELAKSANA TEKNIS

VII.

KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL

2.2

Sumber Daya Perangkat Daerah

2.2.1

Sumber Daya Manusia

Komposisi Pegawai berdasarkan Eselon, sebagai berikut :

Eselon 2b

: 1 Orang

Eselon 3 a

: 1 Orang

Eselon 3 b

: 4 Orang

Eselon 4 a

: 23 Orang

Eselon 4 b

: 9 Orang

Jumlah Pegawai Dinas Kesehatan Kota Cilegon berjumlah :

PNS

: 432 Orang

TKK

: 10 Orang

PTT

: 16 Orang

TKS

: 105 Orang

(20)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

17

Strata Pendidikan sebagai berikut

:

S2

: 33 Orang

S1

: 126 Orang

D4

: 22 Orang

D3

: 202 Orang

D1

: 12 Orang

SLTA

: 36 Orang

SLTP

: 0 Orang

SD

: 1 Orang

Jenis Tenaga Kesehatan sebagai berikut

:

Dr. Umum

: 26 Orang

Dr. Gigi

: 17 Orang

Paramedis

: 250 Orang

Tenaga Kesehatan Lain

: 84 Orang

Tenaga Umum

: 55 Orang

2.2.2

Sarana Kesehatan

1.

Jumlah Puskesmas :

a.

Puskesmas Perawatan

: 3 Unit

b.

Puskesmas Non Perawatan

: 5 Unit

2.

Jumlah Puskesmas Pembantu

: 10 Unit

3.

UPTD P2KP

: 1 Unit

4.

UPTD JPKM

: 1 Unit

5.

Jumlah Poskesdes

: 16 Unit

6.

Jumlah Desa Siaga

: 43 Kelurahan

7.

Jumlah Posyandu

: 365 Unit

8.

Jumlah Polindes

: 7 Unit

(21)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

18

2.3

Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah

Didalam pelaksanaan tugas dan fungsi Dinas Kesehatan berpedoman pada

indikator kinerja Standar Pelayanan Minimal (SPM), Indikator Kinerja Utama

(IKU) dan indikator kinerja lainnya yang sudah ditetapkan targetnya dalam

Renstra Dinas Kesehatan Tahun 2010-2015 (Review Tahun 2013).

(22)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

19

PENCAPAIAN KINERJA PELAYANAN DINAS KESEHATAN KOTA CILEGON

TAHUN 2011-2015

PROGRAM/ KEGIATAN

SASARAN

INDIKATOR

CAPAIAN KINERJA PROGRAM / KEGIATAN

SATUAN

INDIKATOR

KONDISI

AWAL

2013

2014

2015

2011

2012

TARGET REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI

Program Peningkatan Cakupan

dan Kualitas Pelayanan

Kesehatan

Meningkatnya Pelayanan

Kesehatan dasar

IKU

AKI (Angka Kematian Ibu) per100.000 KH (AKI

KONVERSI)

per 100.000 KH

77

271

200

171

150

157

102

197,73

AKB (Angka Kematian Bayi) per1000 KH

per 1.000 KH

7

13

13

19

10

10,1

10

13,05

Cakupan balita gizi buruk mendapat perawatan

%

100

100

100

100

100

100

100

100

Pelayanan Kesehatan Dasar

Meningkatnya mutu dan

pelayanan Puskesmas

Cakupan pertolongan persalinan oleh bidan atau

tenaga kesehatan yang memiliki kompetensi

kebidanan (PN)

%

96

97,51

90

90,27

90

95,81

90

94,59

Cakupan kunjungan ibu hamil (K4)

%

91

91,51

93

59,69

94

71,98

95

95,27

Cakupan komplikasi Kebidanan yang ditangani (PK)

%

92

80,33

80

60,59

80

75,41

80

77,29

Cakupan Pelayanan Nifas (KF)

%

95

95,44

90

76,17

90

77,91

90

75,47

Cakupan peserta KB aktif (CPR)

%

76

76,22

70

77,07

70

77,3

70

76,68

Cakupan kunjungan neonatal pertama (KN I)

%

101,22

88

89

94,23

90

99,97

98

88,39

Cakupan kunjungan neonatal lengkap (KN

Lengkap)

%

98,77

84

86

90,42

88

92,55

88

85,41

(23)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

20

PROGRAM/ KEGIATAN

SASARAN

INDIKATOR

CAPAIAN KINERJA PROGRAM/ INDIKASI KEGIATAN

SATUAN

INDIKATOR

KONDISI

AWAL

2013

2014

2015

2011

2012

TARGET REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI

Cakupan penjaringan Bumil dg komplikasi oleh

Nakes (DKn)

%

102,06

70

80

90

128,59

100

159

Persentase fasilitas pelayanan kesehatan yg

memberikan pelayanan KB sesuai standar

%

100

100

100

100

100

100

100

100

Persentase PKM Rawat Inap yg mampu PONED

%

100

100

100

100

100

100

100

100

Cakupan Pelayanan kesehatan dasar bagi

masyarakat Kota Cilegon di PKM (UR)

%

15

15

36,05

15

39,1

15

66,76

Cakupan Pelayanan kesehatan dasar bagi

masyarakat miskin (UR)

%

100

100

100

100

100

100

100

Cakupan pelayanan Perkesmas terhadap keluarga

sasaran

%

0

30

40

32

50

52,1

65

97,13

Cakupan pelayanan kegawatdaruratan dasar pada

kegiatan Hari hari Besar

Kegiatan

10

100

100

100

100

100

100

Persentase PKM menerapkan standar pelayanan

medik dasar

%

100

100

100

100

100

100

100

100

Jumlah Puskesmas menerapkan standar pelayanan

medik dasar

Puskesmas

8

8

8

8

8

8

8

8

Cakupan Pelayanan MTBS (Manajemen Terpadu

Balita Sakit)

%

68,26

57

90

67,24

Peningkatan Kualitas SDM kesehatan di

Puskesmas (4 kategori Nakes)

absolut

4

4

4

4

4

4

4

4

(24)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

21

PROGRAM/

KEGIATAN

SASARAN

INDIKATOR

CAPAIAN KINERJA PROGRAM/ INDIKASI KEGIATAN

SATUAN

INDIKATOR

KONDISI

AWAL

2013

2014

2015

2011

2012

TARGET REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI

Pelayanan Kesehatan

Khusus dan Rujukan

Meningkatnya Pelayanan

Kesehatan Khusus dan

Rujukan

Cakupan Neonatus dengan komplikasi yang ditangani

%

34

45,24

60

74,49

70

93,3

80

60,44

Cakupan kunjungan Bayi

%

94

102

90

92,3

90

97,09

90

71,46

Cakupan pelayanan anak balita

%

60

90,26

85

58,68

90

77,9

90

103,43

Cakupan Pelayanan Gawat Darurat Level I yg harus

diberikan sarana kesehatan (RS) dikabupaten/kota

%

80

80

100

66,67

100

66,67

100

66,67

Persentase Kab/Kota yg memiliki minimal 4 Puskesmas

mampu laksana PKPR ( Pelayanan Kesehatan Peduli

Remaja )

%

50

70

80

100

90

100

90

100

Persentase Kab/kota yg memiliki minimal 2 Puskesmas

yang mampu tatalaksana kasus kekerasan terhadap anak

(KTA)

%

54

72

100

90

150

90

150

Persentase Kab/kota yg melakukan pelayanan terhadap

anak dengan kebutuhan penanganan jiwa khusus ( seperti

autis,GPPH,RM )

%

24

32

100

40

100

40

100

Persentase Puskesmas mampu pelayanan kesehatan

Reproduksi Esensial ( PKRE ) terpadu

%

83

91

100

100

100

100

100

Jumlah Puskesmas Santun Usila

PKM

3

3

4

3

5

3

5

3

Skrinning kesehatan pada usia lanjut

%

10

18

24

50

30

54,29

30

52,11

Puskesmas membina kelompok Usia Lanjut

%

100

100

100

100

100

100

100

100

Puskesmas melaksanakan konseling Usia Lanjut

%

30

30

30

100

30

100

30

100

(25)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

22

PROGRAM/

KEGIATAN

SASARAN

INDIKATOR

CAPAIAN KINERJA PROGRAM/ INDIKASI KEGIATAN

SATUAN

INDIKATOR

KONDISI

AWAL

2013

2014

2015

2011

2012

TARGET

REALISASI

TARGET

REALISASI

TARGET

REALISASI

Desa/Kelurahan mempunyai kelompok usia lanjut

%

100

100

100

100

100

100

100

100

Prosentase penderita katarak yg ditemukan

%

0.15

0,58

0,78

0,48

0,78

27,05

0,78

4,63

Prosentase Penderita katarak yg dilayani dengan operasi katarak

%

40

60

70

35,82

80

9,48

100

8,37

Persentase SD yg melakukan penjaringan kelainan Refraksi dan

Xeroftalmia

%

30.95

60

80

59,68

100

68,78

100

100

Prosentase sekolah yg diperiksa Hb Remaja

%

50.35

36

48

62,5

60

41,67

60

36,36

Puskesmas yang melaksanakan kesehatan kerja

%

100

100

100

100

100

100

100

100

Jumlah Kab/Kota memiliki 2 PKM yg Menyelenggarakan Program

kesehatan indera (penglihatan)

PKM

8

1

2

8

2

8

2

8

Jumlah Kab/kota memiliki 3 PKM yg menyelengarakan kesehatan olah

raga

PKM

0

2

2

8

3

8

3

8

Jumlah Puskesmas yg memiliki kesehatan jiwa dan NAPZA

PKM

1

8

8

8

8

8

8

8

Persentase RS Kabupaten Kota yg Melaksanakan PONEK

%

33,33

66,66

100

66,66

100

100

100

Persentase RS Pemerintah yg Menyelenggarakan pelayanan rujukan

bagi ODHA

%

100

100

100

100

100

100

100

RS Pemerintah yg siap melaksanakan pencegahan dan pengendalian

infeksi TB

%

100

100

100

100

100

100

100

Prosentase RS Pemerintah yg melaksanakan pelayanan gawat darurat

sesuai standart

%

100

100

100

100

100

100

100

(26)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

23

PROGRAM/ KEGIATAN

SASARAN

INDIKATOR

CAPAIAN KINERJA PROGRAM/ INDIKASI KEGIATAN

SATUAN

INDIKATOR

KONDISI AWAL

2013

2014

2015

2011

2012

TARGET

REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI

Prosentase Kab/Kota yang minimal

mempunyai 4 PKM yg telah melaksanakan

upaya kesja

%

100

100

100

100

100

100

100

Prosentase Kabupaten /Kota dengan

sarana Kesehatan ( RS ),Lb,Gudang

farmasi Dinkes yg telah menerapkan kesja

%

2

40

45

50

50

50

50

50

Peningkatan Pelayanan

Perbaikan Gizi

Meningkatnya Status Gizi Masyarakat

Cakupan pemberian makanan pendamping

ASI pada anak usia 6-24 bulan keluarga

miskin

%

100

100

100

100

100

100

100

Persentase balita ditimbang BB nya

%

72

75

75

77,2

80

77,72

80

79,2

Persentase Bayi usia 0-6 bln mendapat ASI

eksklusif

%

15.30

40

50

48,55

60

48,05

70

48,24

Cakupan rumah tangga yg mengkonsumsi

garam beryodium

%

76.79

75

80

76,12

80

96,23

85

93

Persentase usia 6-59 bln dapat Cap Vit.A

%

97.40

98,95

98,95

92,65

98,95

94,2

98,95

97,25

Persentase ibu hamil mendapat FE 90

tablet

%

86

99,47

99,47

69,59

99,47

71,33

99,47

84,97

Persentase Kab/kota yg melaksanakan

surveilans gizi

%

100

100

100

100

100

100

100

100

persentase penyediaan bufferstock MP-ASI

%

100

100

100

100

100

100

Persentase penderita TB paru dapat PMT

%

60

70

88,24

80

100

90

(27)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

24

PROGRAM/ KEGIATAN

SASARAN

INDIKATOR

CAPAIAN KINERJA PROGRAM/ INDIKASI KEGIATAN

SATUAN

INDIKATOR

KONDISI AWAL

2013

2014

2015

2011

2012

TARGET

REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI

Program Pemberantasan

dan Pengendalian Penyakit

serta Penyehatan

Lingkungan

Meningkatnya pengendalian penyakit

dan Penyehatan lingkungan

IKU

Penemuan pasien baru TB BTA positif (+)

(CDR)

%

91

82,27

90

84,75

95

72,21

100

112,68

Cakupan desa/kelurahan Universal Child

Imunization (UCI)

%

100

100

100

97,67

100

97,67

100

100

Presentase penduduk yang menggunakan

Jamban Sehat

%

69

69

72

81,11

75

80,02

78

88,5

Pengendalian dan

pemberantasan Penyakit

Menurunnya angka kesakitan,

kematian dan kecacatan dari penyakit

menular langsung, penyakit

bersumber binatang dan penyakit

tidak menular

Cakupan penemuan & penanganan

penderita TB

Penemuan suspek TB Paru

%

111,9

114

80

117,49

80

97

80

117,6

CR (Cure Rate)

%

86,2

86

85

85,93

85

83,86

85

83,86

Konversi (BTA Pos - BTA Neg)

%

90,2

91

80

92,1

80

81,94

80

69,17

Error Rate

%

0

1,4

<5

1,58

<5

0,88

<5

0,73

Presentase keberhasilan pengobatan kasus

baru TB Paru BTA (+) (Succes Rate)

%

92,9

91

85

92,22

85

91,35

85

90,78

Cakupan penemuan & penanganan

(28)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

25

PROGRAM/

KEGIATAN

SASARAN

INDIKATOR

CAPAIAN KINERJA PROGRAM/ INDIKASI KEGIATAN

SATUAN

INDIKATOR

KONDISI

AWAL

2013

2014

2015

2011

2012

TARGET REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI

Cakupan penemuan & penanganan

penderita Diare

Penemuan Penderita Diare

%

113

103,82

100

112,2

100

100

100

118,86

Persentase penemuan Diare (214 per 1.000 pddk)

%

113

104

100

112,2

100

100

100

118,86

Persentase angka kematian diare (CFR) pada saat

KLB

%

0

0

<1

0

<1

0

<1

0

Cakupan penemuan & penanganan

HIV/AIDS & IMS

Prevalensi HIV

%

0,01

0,01

0,2

0,02

0,2

0,02

0,2

0,02

Persentase ODHA yg mendapatkan ART

%

29,41

34,25

30

37,34

40

31,43

50

34,09

Persentase pddk 15 - 24 thn g memiliki

pengetahuan komprehensif ttg HIV AIDS

%

19,48

23,05

65

26,09

90

33,08

90

22,52

Jumlah orang yg berumur 15 thn atau lebih yg

menerima konseling dan test HIV

Orang

736

623

1.000,00

1.671,00

1.500,00

4.970,00

2.000,00

7.567,00

Jumlah layanan IMS yang memiliki sarana dan

operasional

PKM

1

2

8

8

8

8

8

8

(29)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

26

PROGRAM/

KEGIATAN

SASARAN

INDIKATOR

CAPAIAN KINERJA PROGRAM/ INDIKASI KEGIATAN

SATUAN

INDIKATOR

KONDISI AWAL

2013

2014

2015

2011

2012

TARGET

REALISASI

TARGET

REALISASI

TARGET

REALISASI

Cakupan penemuan & penanganan

KUSTA

Angka Penemuan Kasus Baru (CDR)

orang

7,23

8,97

<5

6,48

<5

10,96

<5

14,06

Angka cacat tingkat 2

per 100.000

pddk

Turun 35%

pada tahun

2015

dibandingk

an tahun

2010

0,78

Turun 35%

pada tahun

2015

dibandingkan

tahun 2010

1,27

Turun 35%

pada tahun

2015

dibandingkan

tahun 2010

1,26

Angka kesembuhan/ RFT Rate

- RFT rate MB

%

91,66

85,71

90

85

90

71,43

90

90,9

- RFT rate PB

%

100

85

95

100

95

100

95

90

Prevalensi rate kusta

per 10.000

pddk

0,64

0,82

<1

0,65

<1

1,1

<1

1,28

Proporsi kecacatan Tk.2 Kusta

%

22

9

5

12

5

11,63

5

8,93

Proporsi MB

%

74

85

65

92

65

76,74

65

78,57

Proporsi kasus anak

%

7

21

<5

20

<5

11,63

<5

14,29

Cakupan penemuan & penanganan

penyakit bersumber binatang

Angka Kesakitan DBD per 100.000 pddk

per 100.000

pddk

72

101

51

124

51

109

51

149,13

Penderita DBD yang ditangani

%

100

100

100

100

100

100

100

100

Persentase CFR DBD

%

1,48

0,79

1

0,21

1

0,93

1

0,84

(30)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

27

PROGRAM/

KEGIATAN

SASARAN

INDIKATOR

CAPAIAN KINERJA PROGRAM/ INDIKASI KEGIATAN

SATUAN

INDIKATOR

KONDISI

AWAL

2013

2014

2015

2011

2012

TARGET REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI

Persentase kasus suspect flu burung yg dtangani sesuai standar

%

0

0

100

0

100

0

100

0

Persentase kasus zoonosis lainnya (rabies, anthraks, pes,

leptospirosis) yg dtangani sesuai standar

%

70

0

80

0

90

100

Persentase cakupan pengobatan massal filariasis thd Jumlah pddk

endemis

%

0

0

40

0

40

0

65

0

Persentase KLB Malaria yg dilaporkan & ditangani

%

100

0

100

100

100

0

Cakupan penemuan &

penanganan Penyakit

Tidak Menular

Persentase puskesmas yang melaksanakan pencegahan dan

penanggulangan penyakit tidak menular (SE, deteksi dini, KIE, dan tata

laksana)

%

100

100

100

100

100

100

100

100

Presentase Kota mempunyai peraturan perundang-undangan (Surat

Edaran/Instruksi/SK/Perwal/ Perda) tentang pencegahan dan

penanggulangan dampak merokok terhadap kesehatan

%

0

0

0

0

100

100

100

100

Presentase Puskesmas melaksanakanInspeksi visual asam asetat(

IVA) dan Clinical Breast Examination (CBE)

%

50

50

25

50

25

50

25

100

(31)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

28

PROGRAM/

KEGIATAN

SASARAN

INDIKATOR

CAPAIAN KINERJA PROGRAM/ INDIKASI KEGIATAN

SATUAN

INDIKATOR

KONDISI

AWAL

2013

2014

2015

2011

2012

TARGET REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI

Pemantauan dan

Pencegahan Penyakit

Meningkatnya Pencegahan Penyakit,

Pengendalian Wabah dan Bencana

Penemuan Kasus Acute Flaccid Paralysis (AFP)

2

per 100.000 penduduk <15 tahun

Kasus

8

6

2

100

2

100

2

0

Cakupan Kelurahan mengalami KLB yang

dilakukan penyelidikan epidemiologi <24 jam

%

100

100

100

100

100

100

100

100

Persen Bayi 0-11 bln mendapat imunisasi dasar

lengkap

%

82

85

88

94,67

90

101,99

90

97,36

Persen Jumlah Puskesmas dengan rantai dingin

efektif

%

68,5

100

100

100

100

100

100

100

Persen anak usia sekolah yang mendapatkan

munisasi

%

98

98

98

97,09

98

97,4

98

94,66

Persen Puskesmas melaksanakan Pemeriksaan

dan Pembinaan Kesehatan Haji sesuai standar

%

100

100

100

100

100

100

100

100

Kecamatan yang mempunyai kemampuan

tanggap darurat dalam penanganan bencana

bidang kesehatan

Kec

3

3

5

8

6

8

8

8

(32)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

29

PROGRAM/

KEGIATAN

SASARAN

INDIKATOR

CAPAIAN KINERJA PROGRAM/ INDIKASI KEGIATAN

SATUAN

INDIKATOR

KONDISI

AWAL

2013

2014

2015

2011

2012

TARGET REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI

Peningkatan

Lingkungan Sehat

Terciptanya lingkungan yang

memenuhi syarat kesehatan

Persentase rumah tinggal yang memiliki jamban

keluarga

%

63

70

72

75,17

75

74,86

78

87,84

Prosentase kualitas air minum yang memenuhi

syarat sehat

%

90

95

100

43,75

100

39,06

100

72,66

prosentase tempat-tempat umum (TTU) yang

memenuhi syarat sehat

%

49,43

80

82

68,6

85

68,61

86

72,11

Persentase cakupan tempat pengolahan makanan

(TPM) yg memenuhi syarat kesehatan

%

60

65

70

75

100

78

79,31

Jumlah Kelurahan yang melakukan Sanitasi Total

Berbasis Masyarakat (STBM)

Kel

0

0

2

2

4

4

6

8

Penyelenggaraan Kota

Sehat

Terbentuknya Kelembagaan Forum Kota Sehat

tingkat Kecamatan

Kec

0

0

5

7

8

8

8

8

Terbentuknya Pokja Kota Sehat tingkat Kelurahan

Kel

0

0

26

26

43

43

43

43

(33)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

30

PROGRAM/ KEGIATAN

SASARAN

INDIKATOR

CAPAIAN KINERJA PROGRAM/ INDIKASI KEGIATAN

SATUAN

INDIKATOR

KONDISI AWAL

2013

2014

2015

2011

2012

TARGET REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI

Program Perlindungan

Kesehatan Masyarakat dan

Pembinaan Sarana

Kesehatan Swasta

Meningkatnya Perlindungan

Kesehatan Masyarakat dan

Pembinaan Sarana Kesehatan

Swasta

IKU

Biaya Obat per penduduk

Rp.

5.308

7.500

9.000

7.913

12.000

8.378

15.000

8.787

Persentase Jumlah sarana kesehatan swasta

yang berijin

%

83

84

85

100

86

90,15

87

77,83

PersentaseTerlindunginya masyarakat dari

obat tidak memenuhi syarat dan makanan

yang bebas dari bahan berbahaya

%

85

86

88

74,08

90

91,67

92

67,09

Pengadaan Obat, Bahan &

Alat Kesehatan Habis Pakai

Tersedianya kebutuhan obat

dan perbekalan kesehatan bagi

masyarakat

Persentase ketersediaan obat

%

77,3

92

94

95

96

95,81

97

97,62

Persentase pengadaan obat esensial-generic

%

82

70

75

89,92

80

89,92

85

85,19

Persentase penggunaan obat rasional

%

25

30

25

13,37

20

10,8

15

5

Presentase Puskesmas Perawatan yang

melaksanakan pelayanan kefarmasian sesuai

standar

%

0

100

100

100

100

100

100

100

Persentase sarana pelayanan kefarmasian

(34)

Renstra Dinas Kesehatan Kota Cilegon 2016-2021

31

PROGRAM/

KEGIATAN

SASARAN

INDIKATOR

CAPAIAN KINERJA PROGRAM/ INDIKASI KEGIATAN

SATUAN

INDIKATOR

KONDISI

AWAL

2013

2014

2015

2011

2012

TARGET REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI

Pembinaan Pelayanan

Kesehatan Swasta

Meningkatnya sarana kesehatan swasta

yang memiliki izin dan memenuhi standar

Persentase penyelenggaraan penjaringan

data sarkesta

Kegiatan

0

1

0

1

Persentase pembinaan sarana kesehatan

swasta

Kegiatan

3

3

3

3

3

3

Pengawasan obat,

makanan dan

minuman

Terkendalinya mutu, keamanan dan

khasiat/kemanfaatan produk obat, makanan

dan minuman

Persentase pengelolaan jasa boga

bersertifikasi laik hygienis sanitasi

%

60

30

40

58,9

50

85

60

79,31

Persentase jumlah jajanan anak sekolah

yang tidak mengandung bahan berbahaya

%

62

83

85

93,52

87

98

89

62,5

Persen AMIU (Air Minum Isi Ulang)

bersertifikat layak

%

60

65

70

27,95

75

36,64

80

85,71

Persen distribusi obat yang melaksanakan

CPOB (Cara Produksi Obat yang Baik)

sesuai standar.

%

60

65

70

66,67

75

80

100

Gambar

Tabel Analisa Faktor Internal

Referensi

Dokumen terkait

Persyaratan administrasi lain sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan (fotokopi SIP dan SIK semua tenaga kesehatan yang bekerja di sarana tersebut,

rumah tahanan, dokter praktek swasta, klinik dll... MEMPUNYAI

Sarana dan Prasarana - Apa saja sarana dan prasarana penunjang penanggulangan bencana yang dimiliki oleh Dinas Kesehatan.. - Apakah sarana dan prasarana yang ada

Ijin Praktek Tenaga Kesehatan, yang selanjutnya disebut ijin adalah ijin yang diberikan Kepala Daerah atau pejabat yang ditunjuk kepada perorangan yang memberikan pelayanan

a) Seksi Pengadaan dan Pengawasan Sarana dan Prasarana ; b) Seksi Pemeliharaan Sarana dan Prasarana. Kelompok Jabatan Fungsional. Dinas Perhubungan Daerah terdiri atas:

Data dan informasi yang ditampilkan pada Pro il Kesehatan ini dapat membantu dalam membandingkan capaian pembangunan kesehatan antara satu provinsi dengan provinsi

Surat ijin dari pimpinan instansi/sarana pelayanan kesehatan dimana dokter dan dokter gigi dimaksud bekerja (khusus bagi dokter dan dokter gigi yang bekerja di sarana

Oleh karena itulah, dalam penelitian ini dilakukan penilaian secara kuantitatif dengan kontribusi kedisiplinan absensi pada kinerja pegawai di Dinas Kesehatan Kota