• Tidak ada hasil yang ditemukan

HYBRID KORESPONDENSI DENGAN PCA BIPLOT UNTUK MENGELOMPOKKAN KABUPATEN/KOTA DI JAWA BARAT BERDASARKAN STATUS GIZI BALITA DAN PENYEBAB GIZI BURUK.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "HYBRID KORESPONDENSI DENGAN PCA BIPLOT UNTUK MENGELOMPOKKAN KABUPATEN/KOTA DI JAWA BARAT BERDASARKAN STATUS GIZI BALITA DAN PENYEBAB GIZI BURUK."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

i

ABSTRAK

Nama : Sukma Budi Prasetya

NPM

: 140610080001

Judul

: Hybrid Korespondensi dengan PCA Biplot untuk Mengelompokkan Kabupaten/Kota di Jawa Barat Berdasarkan Status Gizi Balita dan Penyebab Gizi Buruk

Pembimbing 1 :

Dra. Titi Purwandari, M.S

Pembimbing 2 :

Irlandia Ginanjar, S.Si., M.Si

Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat merupakan instansi pemerintahan yang bergerak dalam bidang kesehatan, salah satunya adalah dalam bidang gizi balita. Status gizi balita dibedakan menjadi empat kelompok, yaitu gizi buruk, gizi kurang, gizi baik, dan gizi lebih. Di provinsi Jawa Barat kasus gizi buruk masih tertinggi di Indonesia. Gizi buruk disebabkan oleh tidak memberikan ASI eksklusif, tidak menerapkan Perilaku Hidup Bersih Sehat (PHBS), pengangguran, kurangnya tenaga kesehatan, pendidikan orang tua, kemiskinan, dan lain-lain. Dalam menanggulangi gizi buruk tersebut, Dinas Kesehatan harus mampu membuat suatu gambaran tentang Kabupaten/Kota serta penyebab gizi buruk dalam satu peta agar lebih mudah dalam proses penangggulangannya. Alat yang digunakan untuk memecahkan masalah ini adalah Hybrid Korespondensi dengan PCA Biplot. Dengan alat ini, Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat akan mampu dalam membuat satu peta yang di dalamnya berisi Kabupaten/Kota beserta penyebab gizi buruk di wilayah tersebut, sehingga Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat dapat menanggulangi penyebab gizi buruk dengan optimal. Adapun hasil penelitian ini diperoleh suatu peta yang menampilkan kelompok-kelompok Kabupaten/Kota berdasarkan status gizi balita dan penyebab gizi buruk.

Referensi

Dokumen terkait

Setelah berdiskusi dalam kelompok, siswa diminta membuat daftar kegiatan yang bisa dilakukan dalan kondisi cuaca tertentu dan pakaian yang harus dikenakan saat kondisi

PT Starone Mitra Telekomunikasi / dengan produknya starone / juga mengubah biaya pemakaian data atau internet / dari yang sbelumnya diatas seratus ribu rupiah per bulan /

Populasi pada penelitian ini berjumlah 20 siswa, sampel pada pada penelitian ini berjumlah 20 siswa, teknik pengambilan sampel menggunakan sampling jenuh,

Pokja Bidang Konstruksi 3 ULP Kabupaten Klaten akan melaksanakan [Pelelangan Umum/Pemilihan Langsung] dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan konstruksi secara

[r]

Alhamdulillah, segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi ini

Sampel yang akan diteliti yaitu berupa urin sewaktu perempuan usia lanjut menggunakan metode mikroskopis sedimen urin yang diperiksa jumlah leukosit dalam urin dan yang

ANALISIS KOMPETENSI MATEMATIS DAN SIKAP SISWA SMP PEMBELAJARAN BERBASIS NON KONVENSIONAL.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |