• Tidak ada hasil yang ditemukan

GARIS GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN NAM

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "GARIS GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN NAM"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

NAMA MATA KULIAH : FOTOGRAFI KEHUMASAN

KODE MK :

SEMESTER/SKS : I / 2 SKS DOSEN : Anwar Sani

Deskripsi Singkat :

Mata kuliah Fotografi Kehumasan merupakan mata kuliah yang memberikan bekal bagi calon praktisi kehumasan tentang penguasaan dan teknik pemotretan yang kelak akan berguna dalam pekerjaan Humas. Mata kuliah ini berwarna praktek yang melengkapi kajian dasar fotografi.

Tujuan Perkuliahan

Pengajaran mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pemahaman dan keterampilan fotografi sebagai salah satu medium komunikasi praktisi Kehumasan.

No Tujuan Instruksional

Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan KepustakaanDaftar 1. Mengetahui definisi,

dan sejarah fotografi Pengantar Fotografi Kehumasan

 Sejarah Fotografi

Sejarah Fotografi

Digital

 Michael

Langford, 2000, Basic

Photography

 Michael

Langford, 2007, Starting

Photography 2. Mengetahui jenis,

anatomi dan fungsi Kamera dan lensa

Dasar Kamera dan Lensa

 Jenis dan anatomi kamera  Jenis dan

anatomi lensa

 Michael

Langford, 2000, Basic

Photography

 Michael

Langford, 2007, Starting

Photography

 Robert

Hirsch, Light and Lens, 2008 3. Mengetahui

anatomi, fungsi dan efek shutter speed dalam fotografi

Eksplorasi Shutter Speed

 Anatomi shutter speed

 Fungsi shutter speed

 Efek Shutter speed

 Michael

Langford, 2000, Basic

Photography

 Michael

Langford, 2007, Starting

Photography

(2)

Hirsch, Light and Lens, 2008 4. Mengetahui

anatomi, fungsi dan efek diafragma dan light meter dalam fotografi.

Eksplorasi Diafragma dan Lightmeter

 Anatomi diafragma  Fungsi Diafragma  Efek diafragma

 Operasionalisasi shutter speed

Michael

Langford, 2000, Basic

Photography Michael

Langford, 2007, Starting

Photography 5. Mengetahui definisi

dan cara membuat karya depth of field serta mengenal karakter sensor dan pixel.

Eksplorasi Depth of Field, Sensor dan pixel

 Definisi DOF  Teknik DOF  Jenis dan karakter

sensor  Karakter pixel  Sistem Pixel

 Michael

Langford, 2000, Basic

Photography

 Michael

Langford, 2007, Starting

Photography 6. Mengetahui karakter

ISO, White Balance dan Lens focussing.

Eksplorasi ISO, WB dan lens focussing

 Karakter ISO

 Karakter WB

 Karakter lens focussing

 Michael

Langford, 2000, Basic

Photography

 Michael

Langford, 2007, Starting

Photography

 David D.

Busch,

Mastering Digital SLR

Photography, 2008

7. Mengetahui karakter,

perlengkapan dan jenis tata

pencahayaan

Eksplorasi Photographical Lighting

 Karakter cahaya dan tata lampu

 Perlengkapan tata

cahaya

 Michael

Langford, 2000, Basic

Photography

 Michael

Langford, 2007, Starting

Photography

 Robert

Hirsch, Light and Lens, 2008

8. UTS

9. Mengetahui tipe dan prakter tata

pencahayaan

Lighting Position dan Filter

 Tipe tata cahaya

 Praktek tata cahaya

 Michael

(3)

Photography

 Michael

Langford, 2007, Starting

Photography 10. Mengetahui dasar

nirmana, penerapannya dalam fotografi dan elemen-elemen komposisi.

Komposisi dalam fotografi

 Dasar nirmana

 Nirmana dalam karya fotografi

 Elemen komposisi

Michael

Langford, 2000, Basic

Photography Michael

Langford, 2007, Starting

Photography 11. Mengetahui definisi

dan cara

menciptakan karya still life

Pemotretan Still Life  Definisi Still life  Teknik still life

 Michael

Langford, 2000, Basic

Photography

 Michael

Langford, 2007, Starting

Photography 12. Mengetahui teknik

pemotretan human interest, portrait dan model.

Pemotretan Obyek Manusia

 Teknik pemotretan human interest  Teknik pemotretan

portrait

 Teknik pemotretan model

 Michael

Langford, 2000, Basic

Photography

 Michael

Langford, 2007, Starting

Photography 13. Mengetahui teknik

pemotretan foto dokumentasi, berita dan essay

Kreativitas

menangkap momen fotografi

 Teknik foto

dokumentasi

 Teknik foto berita

 Teknik foto essay

 Michael

Langford, 2000, Basic

Photography

 Michael

Langford, 2007, Starting

Photography

 David D.

Busch,

Mastering Digital SLR

Photography, 2008

14. Mengetahui peranan dan teknik fotografi dalam mendukung proses public

Fotografi sebagai Tools of Public Relations

 Peranan fotografi dalam aktifitas public relations.

 Teknik fotografi

 Michael

Langford, 2000, Basic

(4)

relations. dalam mendukung

proses PR Langford, 2007, Michael

Starting Photography

 David D.

Busch,

Mastering Digital SLR

Photography, 2008

15. Mengetahui teknik pengolahan foto digital

Kreativitas Mengolah Foto

 Pengenalan perangkat lunak editing foto.

 Pengenalan teknik

dasar pengolahan foto

Michael

Langford, 2000, Basic

Photography Michael

Langford, 2007, Starting

Photography

Referensi

Dokumen terkait

: Mata kuliah Pencemaran Lingkungan ini memberi bekal pada mahasiswa biologi, pengetahuan tentang masalah pencemaran lingkungan, yang meliputi pencemaran air, tanah, udara ,

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM : Setelah mengikuti mata kuliah dan aktif mengerjakan tugas, diharapkan mahasiswa memperoleh pemahaman tentang ilmu psikologi, ruang lingkup kajian

DESKRIPSI SINGKAT : Mata kuliah ini membahas tentang sejarah psikologi kognitif, proses pengenalan objek (Pattern recognition) , model memory, imagery, pengetahuan umum,

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM : Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat menggunakan peralatan dan metode statistika untuk melakukan penghitungan

Setelah mempelajari mata kuliah ini mahasiswa mampu mengadaptasi dan mengimplementasikan penggunaan kurikulum yang sesuai dengan kebutuhan para siswa dalam proses

Deskripsi Mata Kuliah : Bagian I: Konsep Dasar e-commerce, Apakah e-commerce ,Model bisnis e-commerce, Pasar digital, Kepercayaan dalam transaksi e-commerce, Keamanan dan

Deskripsi Mata Kuliah : Pengelolaan proyek secara umum meliputi pengertian pentingnya manajemen proyek, kendala proyek, stakeholder, organisasi, siklus hidup, proses dan

Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa: (a) hakikat Teori Administrasi Publik; (b) mengetahui sejarah, dinamika, dan elemen-elemen pemikiran yang telah