• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Campuran Serbuk Arang Tempurung Kelapa Hibrida dan Serbuk Aluminium Sebagai Material Alternatif Kampas Rem Sepeda MotorNon-Asbestos

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Campuran Serbuk Arang Tempurung Kelapa Hibrida dan Serbuk Aluminium Sebagai Material Alternatif Kampas Rem Sepeda MotorNon-Asbestos"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iii ABSTRAK

Kampas rem dari bahan asbestos hanya memiliki satu jenis fiber yaitu asbes yang merupakan komponen yang menimbulkan karsinogenik yang dituding sebagai salah satu zat penyebab kangker paru-paru. Serbuk arang tempurung kelapa hibrida dapat digunakan sebagai material alternatif kampas rem sepeda motor non-asbestos. Dalam penelitian ini, pembuatan spesimen dengan menggunakan metoda Proses Cetakan Tekan (Compression Molding). Proses cetakan ini menggunakan ragum sebagai penekannya.

Pada komposisi 51% tempurung kelapa + 5% serbuk aluminium + 40% resin phenolic + 4% katalis atau spesimen F1 memiliki tingkat kekerasan yang paling

tinggi yaitu, 100.83 HRL, dan memiliki tingkat keausan yang paling rendah yaitu, 1.96 x 10-7 gram/mm2.detik. Dengan melakukan variasi komposisi akan didapat angka kekerasan dan keausan yang paling optimum. Variasi komposisi serbuk arang tempurung kelapa sangat berpengaruh terhadap angka kekerasan dan angka keausan kampas rem.

Kata kunci : serbuk arang tempurung kelapa hibrida, serbuk aluminium,kekerasan, keausan, kampas rem sepeda motor non-asbestos.

(2)

iv ABSTRACT

The brake shoes of the asbestos material has only one type of fiber that is

asbestos which is a component that raises carcinogenic substance has been blamed

as one cause of lung cancer. Hybrid coconut shell charcoal powder can be used as an

alternative material brake shoes motorcycle non – asbestos.In this study, the

manufacture of the specimen using the method Process Matter Press (Compression

Molding). This molding process using a vise as it suppressed. On the composition of

51% + 5% coconut shell aluminum powder + 40% + 4% phenolic resin catalyst or

specimen F1 has the highest levels of violence, namely, 100.83 HRL, and has the

wear rate is the lowest that is, 1.96 x 10-7 g / mm2.detik. By doing variations of the

composition will be obtained of violence and the most optimum wear. Variations in

the composition of coconut shell charcoal powder affects the level of violence and

number of brake lining wear.

Keywords: hybrid coconut shell charcoal powder, aluminum powder, hardness, wear,

brake lining of non-asbestos motorcycle.

Referensi

Dokumen terkait

children under 18 years of age, earning money through street based activities and belonging to one of the three following categories: (a) children

[r]

Berdasarkan Berita Acara Hasil Pelelangan pekerjaan Penggantian dan Penataan Lampu Taman di Pusat Penngelolaan Komplek Kemayoran, Nomor : BA.06/PPBJ/PJU.LT/10/2012 Tanggal 04

Berdasarkan Berita Acara Hasil Pelelangan Paket Pekerjaan : Pengadaan Inventaris Kantor/ Meubelair pada Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya

[r]

Panitia Pengadaan Barang/Jasa pada BPK RI Perwakilan Provinsi Jawa Timur akan melaksanakan Pelelangan Umum (Ulang) dengan pascakualifikasi secara elektronik untuk paket

Selanjutnya Panitia Pengadaan pekerjaan Penggantian Pompa Pengendalian Banjir di Komplek Kemayoran akan melakukan evaluasi administrasi, teknis dan harga

Peserta didik diminta untuk mengerjakan tugas mandiri 5.3 yaitu menganalisis kasus pelanggaran hukum yang terdapat dalam buku teks pelajaran PPKn Kelas XI yaitu kasus