• Tidak ada hasil yang ditemukan

T IPA 1204757 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "T IPA 1204757 Chapter5"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

76

Ahadian Nazarddin Latif, 2014

IMPLEMENTASI METODE DISCOVERY LEARNING DENGAN MEDIA INTERNET UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN PENGEMBANGAN SIKAP POSITIF PADA TEMA PENIPISAN LAPISAN OZON Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

perpustakaan.upi.edu

BAB 5

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil analisis data pada penelitian implementasi discovery

learning dengan media internet dapat dibuat kesimpulan penelitian sebagai

berikut, bahwa metode discovery learning dengan media internet dapat

meningkatkan penguasaan konsep pada siswa kelas eksperimen dengan kategori

sedang lebih tinggi dibandingkan dengan siswa kelas kontrol dengan kategori

rendah. Hasil analisis berikutnya dapat disimpulkan bahwa pengembangan sikap

positif akibat discovery learning dengan media internet di kelas eksperimen

lebih tinggi dibandingkan kelas kontrol akibat pembelajaran konvensional.

Penilaian keaktifan siswa melaksanakan tahapan discovery learning

berdasarkan lembar observasi hasilnya tidak memuaskan karena nilai masih

dibawah standar nilai KKM. Begitu juga keaktifan siswa menggunakan media

internet berdasarkan lembar observasi hasilnya juga tidak memuaskan karena

masih dibawah standar nilai KKM.

Berdasarkan tanggapan siswa kelas eksperimen yang sangat setuju

mendukung paremeter angket peningkatan penguasaan konsep dan yang

sangat setuju mendukung parameter angket pengembangan sikap positif hasilnya

tidak memuaskan karena nilai masih dibawah standar nilai KKM juga.

B. Saran

Pada akhir penulisan hasil penelitian ini, peneliti menyampaikan beberapa

saran kepada penelitian yang akan dilakukan selanjutnya sebagai berikut, semua

siswa diberi pemahaman tentang kekompakan dan komitmen kerjasama dalam

kelompok untuk mempelajari dan menyelesaikan tugas beserta permasalahan

yang diusung dalam tema pembelajaran dalam waktu yang terbatas.

Penggunaan media facebook diadaptasikan kepada siswa jauh-jauh hari

(2)

77

Ahadian Nazarddin Latif, 2014

IMPLEMENTASI METODE DISCOVERY LEARNING DENGAN MEDIA INTERNET UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN PENGEMBANGAN SIKAP POSITIF PADA TEMA PENIPISAN LAPISAN OZON Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

perpustakaan.upi.edu

penelitian. Dan penggunaan media facebook dibuat lebih menarik lagi

mengingat usia siswa yang dijadikan sampel berada pada tingkat remaja.

Lebih mendorong dan memotivasi siswa supaya tetap semangat dalam

penemuan-penemuan konsep yang terkait dengan tema. Dan perlu juga

dilakukan pengukuran kemampuan awal siswa tentang kemampuan mensintesis

atau mengaitkan antar konsep-konsep dasar menjadi konsep yang general.

Dalam memilih tema sebaiknya memilih yang lebih kontekstual, dan dapat

digali dan ditemukan oleh siswa dalam kehidupan terdekatnya sehari-hari secara

bermakna sehingga efektif berdampak pada pengembangan sikap positif siswa

lebih tinggi. Saran terakhir ditujukan kepada para pengambil kebijakan

pendidikan untuk mengadakan perubahan-perubahan terhadap paradigma

pembelajaran IPA yaitu dengan tidak membuat soal-soal ujian tingkat nasional

Referensi

Dokumen terkait

Penggunaan Komik IPA Terpadu untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep dan Retensi Siswa SMP Pada Tema Makanan, Pencernaan dan Kesehatan.. Universitas Pendidikan Indonesia |

PENGGUNAAN ASESMEN AUTENTIK DALAM DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA PADA MATERI PEMANASAN GLOBAL.

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN OPEN INQUIRY DAN GUIDED INQUIRY TERHADAP PENGUASAAN KONSEP DAN SIKAP ILMIAH SISWA SMP PADA TEMA SUHU DAN PERUBAHAN ………...

PEMBELAJARAN IPA TERPADU TIPE WEBBED TEMA TEKANAN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA SMP. Universitas Pendidikan Indonesia |

Pengaruh Pembelajaran IPA Terpadu Berbasis Masalah Tema Hujan Asam Berbantuan Mind Map terhadap Penguasaan Konsep dan Metakognisi Siswa.. Universitas Pendidikan Indonesia

PERBANDINGAN ANTARA PROJECT BASED LEARNING DENGAN DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN STRATEGI METAKOGNITIF DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA PADA MATERI PEMANASAN GLOBAL.

warming pada konsep perubahan iklim berbantuan video visual dengan observasi. untuk meningkatkan penguasaan konsep dan sikap siswa siswa MTs,

Implementasi pembelajaran ipa terpadu tema fluida dengan model guided discovery dan problem based learning untuk meningkatkan literasi sains siswa SMP.. Universitas