• Tidak ada hasil yang ditemukan

USULAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT IPTEKS TEPAT GUNA BAGI MASYARAKAT (ITGbM)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "USULAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT IPTEKS TEPAT GUNA BAGI MASYARAKAT (ITGbM)"

Copied!
24
0
0

Teks penuh

(1)

USULAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT IPTEKS TEPAT GUNA BAGI MASYARAKAT (ITGbM)

APLIKASI STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN ENTITAS MIKRO KECIL MENENGAH (SAK-EMKM) BAGI PELAKU USAHA COUNTER PULSA DAN

HANDPHONE

PENGUSUL:

Irman Firmansyah, SE., M.Si., Ak (NIDN. 0401118602) Nisa Noor Wahid, SE., MM. (NIDN 0004078601)

UNIVERSITAS SILIWANGI FEBRUARI 2017

(2)

1

HALAMAN PENGESAHAN

1. Judul ITGbM : Aplikasi Standar Akuntansi Keuangan Emkm (SAK-EMKM) Bagi Pelaku Usaha Counter Pulsa dan Handphone

2. Mitra Program ITGbM : Counter DN Cell Awipari Tasikmalaya 3. Ketua Tim Pengusul

a. Nama : Irman Firmansyah, SE., M.SI., Ak., CA. b. NIDN : 0401118602

c. Jabatan/Golongan : Asisten Ahli /IIIB d. Jurusan/Fakultas : Akuntansi/Ekonomi e. Perguruan Tinggi : Universitas Siliwangi

f. Bidang Keahlian : Akuntansi Keuangan, Pajak dan Syariah g. Alamat Kantor/Tel : Jl. Siliwangi No.24 Tasikmalaya/0265-323537/

irmanfirmansyah@unsil.ac.id 4. Anggota Tim Pengusul

a. Jumlah Anggota : Dosen 1 orang

b. Nama Anggota I/Keahlian : Agus Ahmad Nasrulloh, S.Ei., M.Esy/Ekonomi Syariah, Manajemen

c. Mahasiswa yang terlibat : 1 orang 5. Lokasi Kegiatan/Mitra

a. Wilayah Mitra (Kel/Kec) : Awipari Kecamatan Cibeureum b. Kabupaten/Kota : Kota Tasikmalaya

c. Propinsi : Jawa Barat d. Jarak PT ke lokasi mitra (km) : ± 8 Km 6. Luaran yang dihasilkan : 1. Modul

2. Jurnal Pengabdian 7. Jangka waktu Pelaksanaan : 6 Bulan

8. Biaya Total : Rp. 14.621.000,- - UNSIL : Rp. 14.621.000. - Sumber Lain : Rp. –

Tasikmalaya, Februari 2017 Mengetahui,

Dekan Fakultas Ekonomi

H. Beben Bahren, SE. MS

NIP/NIK. 195403101981021001

Ketua Peneliti,

Irman Firmansyah, SE., M.SI., Ak., CA.

NIDN 0401118602 Menyetujui,

Ketua LPPM UNSIL

Prof. H. Aripin. PhD

(3)

2 DAFTAR ISI HALAMAN PENGESAHAN ... 1 DAFTAR ISI ... 2 ABSTRAK ... 3 BAB I PENDAHULUAN ... 4 1.1. Analisis Situasi ... 4 1.2. Permasalahan Mitra ... 6

1.3. Solusi yang Ditawarkan Kepada Mitra ... 6

BAB II TARGET DAN LUARAN ... 8

BAB III METODE PELAKSANAAN ... 9

3.1 Permasalahan Prioritas Mitra dan Justifikasinya ... 9

3.2 Metode Pendekatan pelaksanaan Kegiatan. ... 10

3.3 Luaran yang akan dihasilkan ... 10

BAB IV KELAYAKAN PENGUSUL ... 11

4.1 Kelayakan Pengusul ... 11

4.2 Kepakaran Pengusul ... 11

BAB V BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ... 12

5.1 Anggaran Biaya ... 12

5.2 Jadwal Kegiatan ... 13

DAFTAR PUSTAKA ... 14

LAMPIRAN-LAMPIRAN ... 15

Lampiran 1. Biodata Ketua ... 15

Lampiran 2. Biodata Anggota ... 19

Lampiran 3: Peta Lokasi ... 21

(4)

3

ABSTRAK

Tujuan dan target khusus kegiatan pengabdian pada masyarakat pada skema ITGbM ini diperuntukkan kepada pelaku usaha Counter Pulsa dan Handphone yang saat ini sangat marak. Pentingnya mengetahui laba yang diperoleh dari hasil usahanya membuat organisasi profesi Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) mengeluarka ED SAK-EMKM sebagai standar akuntansi keuangan pelaku UMKM di Indonesia. sehingga pelaku UMKM harus memahami bagaimana cara membuat laporan keuangan yang sesuai dengan standar akuntansi UMKM di Indonesia.

Permasalahan yang diangkat adalah pelaku usaha counter pulsa khususnya milik mitra yaitu DN Cell tidak mengetahui bagaimana cara menyusun laporan keuangan yang sesuai dengan standar padahal untuk mengetahui lapa yang diperoleh dari usahanya itu maka harus dibuat laporan keuangan yang baik, dan mereka tidak tahu cara memulainya dari mana.

Usulan pelaksanaan kegiatan pengabdian pada masyarakat ini dilaksanakan dalam jangka waktu 6 bulan mulai dari penandatanganan MoU sampai pelaporan. Metode penyelesaian masalah pengabdian pada masyarakat adalah dengan melakukan pendampingan kepada salah satu pelaku usaha counter pulsa dan Hanphone dalam menyusun laporan keuangan selama 3 bulan dengan hasil akhir adalah laporan keuangan UMKM yang sesuai dengan standar akuntansi (SAK-EMKM).

(5)

4

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Analisis Situasi

Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) merupakan mayoritas kegiatan ekonomi yang dilakukan oleh sebagian besar masyarakat Indonesia. Keberadaan usaha mikro kecil menengah tersebut harus didukung dan didorong kemampuannya agar tetap eksis, sehingga dapat memperluas kesempatan usaha dan memperluas lapangan pekerjaan. Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) mempunyai peran penting dan strategis bagi pertumbuhan ekonomi negara, baik negara berkembang maupun negara maju.

Masalah utama yang menjadi fokus dalam pengembangan usaha kecil menengah adalah mengenai pengelolaan keuangan. Karena banyak usaha kecil dan menengah yang beranggapan bahwa pengelolaan keuangan merupakan hal yang mudah dan sederhana. Namun dalam kenyataanya, pengelolaan keuangan pada UMKM membutuhkan keterampilan Akuntansi yang baik oleh pelaku bisnis usaha kecil menengah. Benjamin (1990) berpendapat bahwa kelemahan UKM dalam penyusunan laporan keuangan itu antara lain disebabkan rendahnya pendidikan dan kurangnya pemahamam terhadap Standar Akuntansi Keuangan (SAK).

Laporan keuangan merupakan alat yang sangat penting untuk memperoleh informasi mengenai posisi keuangan perusahaan dan hasil usaha yang dicapai oleh suatu perusahaan. Salah satu bentuk informasi yang dapat digunakan untuk mengetahui kondisi dan perkembangan suatu perusahaan adalah laporan keuangan yang dilaporkan setiap akhir periode sebagai laporan pertanggungjawaban atas pengelolaan suatu perusahaan.

Laporan keuangan juga dapat menjadi tolok ukur bagi pemilik dalam memperhitungkan keuntungan yang diperoleh, mengetahui berapa tambahan modal yang dicapai, dan juga dapat mengetahui bagaimana keseimbangan hak dan kewajiban yang dimiliki. Setiap keputusan yang diambil oleh pemilik dalam mengembangkan usahanya akan didasarkan pada kondisi keuangan yang dilaporkan secara lengkap bukan hanya didasarkan pada laba semata.

Kehadiran Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro Kecil Mengengah atau lebih dikenal dengan (SAK EMKM) diharapkan dapat memberikan kemudahan dalam

(6)

5

menyajikan laporan keuangan sederhana bagi UMKM. Meskipun standar ini masih berupa Exposure Draft (ED) yang berlaku mulai tahun 2018, namun Profesi Akuntan atau Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) menganjurkan agar SAK EMKM digunakan sejak dini.

SAK EMKM juga diharapkan menjadi solusi permasalahan internal perusahaan, terutama bagi manajemen yang hanya melihat hasil laba yang diperoleh tanpa melihat kondisi keuangan yang sebenarnya. Tujuan dari SAK EMKM sendiri yakni untuk memberikan kemudahan bagi entitas skala mikro kecil dan menengah.

Wilayah Kota Tasikmalaya merupakan wilayah yang banyak berdiri UMKM khususnya toko-toko yang menjual barang dan jasa yang menyediakan kebutuhan sehari-hari. Salah satu UMKM yang banyak berdiri saat ini yaitu konter pulsa dan handphone. Oleh karena itu kemajuan usaha pelaku UMKM konter pulsa harus ditunjang dengan laporan keuangan yang sesuai dengan standar SAK EMKM agar memberikan kelancaran terutama dalam mengembangkan usahanya dengan memberikan informasi keuangan kepada pihak internal dan pihak luar yang membutuhkannya seperti kreditur (perbankan) dan pemerintah. Dalam hal UMKM membutuhkan bantuan pinjaman dana guna memenuhi kebutuhan finansialnya, maka pihak kreditur termasuk bank menganalisis keadaan keuangan UMKM melalui laporan keuangan yang disusun berdasarkan SAK EMKM yang akan resmi diterapkan mulai awal tahun 2018. Keberadaan SAK EMKM seharusnya menjadi hal yang sedikit banyak sudah harus diketahui dan diterapkan dalam laporan keuangan para pelaku UMKM. Namun faktanya masyarakat masih jauh memahami laporan keuangan yang sesuai dengan standar.

Salah satu Counter Pulsa dan handphone yang telah dikunjungi oleh tim pengusul ITGbM ini yaitu Counter DN Cell yang beralamat di Awipari Kota Tasikmalaya. Deni adalah pemilik Counter tersebut merasa tidak mengetahui bagaimana cara menyusun laporan keuangan yang sesuai dengan standar akuntansi. Lebih jauh lagi Deni merasa tidak ada pihak yang pernah menjelaskan bagaimana cara membuat laporan keuangan yang baik. akibatnya Deni tidak mengetahui laba yang sesungguhnya diperoleh setiap bulannya.

(7)

6

Gambar 1: Counter DN Cell

Maka dari itu dengan adanya program Ipteks Tepat Guna bagi Masyarakat (ITGbM) Internal Universitas Siliwangi Tasikmalaya maka tim pengusul bermaksud untuk mengadakan pendampingan bagi pelaku UMKM yaitu Counter pulsa DN Cell sebagai Mitra dalam pendampingan penyusunan laporan keuangan Counter pulsa yang sesuai dengan standar SAK EMKM.

Besar harapan kami agar LP2M-PMP Universitas Siliwangi dapat memberikan kesempatan kepada tim pengusul ITGbM untuk melakukan pendampingan penyusunan laporan keuangan bagi UMKM sebagai bentuk pengabdian .kepada masyarakat

1.2. Permasalahan Mitra

Terdapat beberapa permasalahan yang dirasakan oleh mitra terutama dalam penyusunan laporan keuangan usahanya yaitu:

1. Tidak memiliki kemampuan dalam menyusun laporan keuangan yang sesuai dengan standar

2. Tidak pernah ada pelatihan menyusun laporan keuangan dari pihak manapun baik dari lembaga swasta maupun pemerintah

3. Mitra merasa jika menyusun laporan keuangan dapat menyulitkan dan menambah beban fikiran sehingga akan mengganggu usaha

1.3. Solusi yang Ditawarkan Kepada Mitra

Beberapa solusi yang dapat ditawarkan kepada mitra berkaitan dengan permasalahan yang ada yaitu:

(8)

7

1. Melakukan pendampingan kepada mitra dalam melakukan penyusunan laporan keuangan yang sesuai standar EMKM

2. Dibutuhkan cara khusus yang dapat mempermudah pelaku UMKM dalam menyusun laporan keuangan yang baik

3. Memberikan motivasi yang tinggi tentang pentingnya laporan keuangan yang baik

(9)

8

BAB II TARGET DAN LUARAN

Jenis luaran yang dihasilkan dalam program Iptek bagi Masyarakat untuk pelaku UMKM di Kelurahan Awipari Kec. Cibeureum Kota Tasikmalaya meliputi:

1. Mitra dapat menyusun sendiri laporan keuangan yang sesuai dengan standar akuntansi keuangan SAK EMKM

2. Jurnal pengabdian

3. Modul sederhana penyusunan laporan keuangan

Tabel 2.1 Target dan luaran yang akan dilaksanakan.

No Permasalahan Solusi Target Luaran

1. Tidak memiliki kemampuan dalam menyusun laporan keuangan yang sesuai dengan standar Melakukan pendampingan dalam penyusunan laporan keuangan yang sesuai dengan standar UMKM Mitra mampu menyusun laporan keuangan sendiri Modul penyusunan laporan keuangan

2. Tidak pernah ada pelatihan menyusun laporan keuangan dari pihak manapun baik dari lembaga swasta maupun pemerintah

Diberikan pemahaman dan teknis penyusunan laporan keuangan

Mitra mampu memahami laporan keuangan serta cara pembuatannya

Mitra faham dengan laporan keuangan yang seharusnya dibuat

3. Mitra merasa jika menyusun laporan keuangan dapat menyulitkan dan menambah beban fikiran sehingga akan mengganggu usahanya

Membuat cara yang paling mudah dan sederhana dalam menyusun laporan keuangan

Mitra akan terbiasa menyusun laporan keuangan karena dipermudah dengan cara yang dapat dimengerti

Modul penyusunan laporan keuangan

(10)

9

BAB III METODE PELAKSANAAN

3.1 Permasalahan Prioritas Mitra dan Justifikasinya

Metode yang diterapkan pada kegiatan ITGbM ini dijelaskan pada Gambar 3.1 berikut ini:

Gambar 3.1 Metode Pelaksanaan ITGbM

Berikut adalah beberapa materi yang akan diserahkan ke mitra sebagai bentuk bahan pendampingan selama melakukan program ITGbM:

1. Diskusi awal untuk mengidentifikasi permasalahan yang mendalam mengenai laporan keuangan usaha mitra

2. Setelah melakukan identifikasi kebutuhan, maka dilanjutkan dengan Paparan Materi mengenai pentingnya laporan keuangan bagi usaha

3. Pendampingan penyusunan laporan keaungan sebagai berikut:

a. Penghitungan stock awal barang yang ada di toko untuk diketahui nilai persediaan barang dagangan dan aset tetap

b. Hitung uang kas, dan langsung dicatat pada buku kas c. Catat setiap transaski selama 1 bulan

d. Hitung stock barang akhir bulan

e. Dibuat laporan keuangan sesuai standar SAK EMKM selama bulan pertama yang terdiri dari:

- Laporan Posisi Keuangan - Laporan Laba Rugi

•pengumpulan informasi dengan melakukan FGD kepada mitra

Identifikasi

• Menelaah kebutuhan yang diperlukan untuk mengatasi permasalahan mitra

Anlisa Kebutuhan

• Pendampingan penyusunan laporan keuangan UMKM

Pendampingan

• Laporan kegiatan, Dokumentasi, Draft Jurnal, Modul

Pembuatan Pelaporan Kegiatan

(11)

10

- Catatan Atas Laporan Keuangan (DSAK-IAI, 2016)

4. Dilanjutkan pada bulan kedua sama seperti pada bulan pertama namun dibuat sendiri oleh mitra dan akan dievaluasi keberhasilan pendampingan pada bulan pertama.

3.2 Metode Pendekatan pelaksanaan Kegiatan.

Metode pendekatan yang digunakan oleh pengusul dalam menyelesaikan masalah mitra adalah dengan melakukan interview di awal untuk diketahui permasalahannya yang kemudian dilanjutkan dengan pendampingan selama bulan pertama dan bulan selanjutnya dilakukan sendiri oleh mitra agar diketahui tingkat keberhasilan dari program pendampingan tersebut.

Partisipasi Mitra Dalam Pelaksanaan Program

Kegiatan ITGbM ini merupakan gabungan dari pelaku UMKM khususnya Counter DN Cell sebagai mitra dengan tim pengusul sebagai instruktur. Mitra sebagai pihak yang menjalankan program ITGbM ini dan sekaligus sebagai percontohan keberhasilan program pendampingan serta uji coba tingkat kemudahan standar akuntani keuangan SAK EMKM yang akan berlaku mulai awal tahun 2018.

3.3 Luaran yang akan dihasilkan

Luaran dari kegiatan ini adalah sebagai berikut: 1. Draft Jurnal pengabdian kepada Masyarakat. 2. Metode Penyusunan Laporan Keuangan 3. Laporan pelaksanaan

(12)

11

BAB IV KELAYAKAN PENGUSUL

4.1 Kelayakan Pengusul

Pengusul merupakan Dosen Prodi Akuntansi Fakultas Ekonomi yang telah berpengalaman dalam menyusun laporan keuangan, sebagai konsultan pelaporan keuangan, perpajakan dan riset menjadi modal utama dalam melakukan pendampingan khususnya kepada pelaku usaha UMKM. Selain itu, pengusul juga pernah meneliti mengenai permasalahn dan solusi bagi pelaku usaha UKM dalam melakukan penyusunan laporan keuangan sehingga pengusul menjadi lebih tahu strategi apa yang seharusnya dilakukan agar pelaku usaha UMKM dapat termotivsi untuk menyusun laporan keuangannya sehingga akan mengetahui laba yang dihasilkan dari usahanya.

4.2 Kepakaran Pengusul

 Ketua adalah dosen tetap fakultas Ekonomi Prodi Akuntansi dengan spesifikasi keahlian akuntansi keuangan, dan akuntansi syariah.

 Anggota adalah Dosen di Fakultas Agama Islam yang mengampu beberapa mata kuliah bisnis dan manajemen syariah sehingga cocok untuk pelaku UMKM

 Komposisi keanggotaan tim terdiri dari :

1. Dosen Perguruan Tinggi : 2 orang (Ketua dan anggota) 2. Mahasiswa : 1 orang

(13)

12

BAB V BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

5.1 Anggaran Biaya

Biaya kegiatan pengabdian ini adalah sebagai berikut:

Tabel 5.1 Rekapitulasi biaya kegiatan

No. Rekapitulasi Biaya Jumlah (Rp)

1 Honor Pelaksana (Maks. 30%) 4.200.000

2 Biaya Perjalanan (Maks 15%) 7.446.000

3 Kegiatan dan Peralatan 2.100.000

4 Lai-Lain 875.000

Jumlah 14.621.000

Tabel 5.2 Rincian Penggunaan Biaya Kegiatan

1. Gaji dan Upah

Honor Honor/Jam (Rp) Waktu

(jam/Minggu) Minggu Jumlah

Ketua 20.000 10 12 2.400.000

Anggota 15.000 10 12 1.800.000

SUB TOTAL 4.200.000

2. Bahan Habis Pakai dan

Peralatan

Material Justifikasi Pemakaian Kuantitas

Harga Satuan (Rp)

Jumlah

Materi Modul Kebutuhan untuk materi

pendampingan 2 75.000 150.000

CD untuk kebutuhan ATK 4 5.000 20.000

Pulpen untuk kebutuhan ATK 12 3.000 36.000

Penghapus (Tip-x) untuk kebutuhan ATK 4 20.000 80.000

Kalkulator untuk bahan praktik 2 120.000 240.000

Catride kebutuhan tempat tinta pencetakan

hitam 3 250.000 750.000

Flasdisk kebutuhan penyimpanan Data 2 150.000 300.000

Spidol Bahan penjelasan materi 12 7.500 90.000

Whiteboard Bahan penjelasan materi 1 100.000 100.000

Laptop Kebutuhan Penyusunan Lporan

Keuangan 1 3.250.000 3.250.000

Kertas digunakan semala proses penelitian

membuthkan banya kertas 6 45.000 270.000 Tinta (Warna dan Hitam ) kebutuhan pencetakan 2 warna 4 25.000 100.000

Kuota Data Kebutuhan akses Jurnal, Data dan

(14)

13 Konsumsi Peneliti

kebutuhan selama melakukan pendampingan dan analisis data

setiap pertemuan

48 25.000 1.200.000

Konsumsi lainnya kebutuhan konsumsi untuk pihak

ketiga dalam membantu pelaksanaan 12 30.000 360.000

SUB TOTAL 7.446.000

3. Perjalanan

Material Justifikasi Pemakaian Kuantitas

Harga Satuan (Rp)

Jumlah

Perjalanan dalam kota

Transportasi di Luar pendampingan 2 150.000 300.000

Transportasi selama pendampingan 12 150.000 1.800.000

SUB TOTAL 2.100.000

4. Lain-Lain

Material Justifikasi Pemakaian Kuantitas

Harga Satuan

(Rp)

Poster Laporan penelitian biaya cetak poster dan desain 2 150.000 300.000

Cetak Proposal biaya persiapan penelitian - - -

Spanduk Spanduk Keterangan Mitra PPM 1 150.000 150.000

Cetak Laporan biaya laporan penelitian: cetak, kopi,

penggandaan, penjilidan 3 60.000 180.000

Materai kebutuhan administrasi pelaporan 10 7.000 70.000

Materai kebutuhan administrasi pelaporan 50 3.500 175.000

SUB TOTAL 875.000

TOTAL ANGGARAN YANG DIPERLUKAN 14.621.000

5.2 Jadwal Kegiatan

Pelaksanaan kegiatan dilakukan selama 6 bulan, pembagian kegiatan menurut waktu sebagaimana pada Tabel 5.3 berikut ini:

Tabel 5.3 Jadwal kegiatan

KEGIATAN

Bulan Ke

I II III IV V VI

Inception (Identifikasi) dan pembentukan tim kerja Analisis kebutuhan Penyusunan Materi Pendampingan Evaluasi Pelaporan Dokumentasi

(15)

14

DAFTAR PUSTAKA

Dewan Standar Akuntansi Keuangan. (2016) Exposure Draft Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro Kecil Menengah. Ikatan Akuntan Indonesia: Jakarta

(16)

15

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran 1. Biodata Ketua

1 Nama Lengkap (Dengan gelar) Irman Firmansyah, SE., M.SI., AK., CA. 2 Jenis Kelamin Laki-laki

3 Jabatan Fungsional Asisten Ahli 4 NIP/NIK/Identitas lainnya 411213431

5 NIDN 0401118602

6 Tempat dan Tanggal Lahir Tasikmalaya, 01 Nopember 1986 7 E-Mail irmanfirmansyah@unsil.ac.id 8 NomorTelepon/HP 081223271111

9 Lulusan yang Telah Dihasilkan 30

10 Mata Kuliah yg Diampu 1. Aplikasi Komputer Dalam Akuntansi 2. Pengantar Akuntansi

3. Akuntansi Keuangan Lanjutan Idan II

Riwayat Pendidikan

S-1 S2

NamaPerguruanTinggi Universitas Siliwangi Universitas Jenderal Soedirman

BidangIlmu Akuntansi Akuntansi

Tahun Lulus 2008 2013

Judul Skripsi/Tesis

Pengaruh Biaya Bahan Baku terhadap Harga Pokok Produksi dan Dampaknya terhadap Harga Jual

Analisis Pengungkapan Kinerja Sosial (Social Disclosure) Perbankan Syariah di Indonesia

dan Malaysia dalam Perspektif Islamic Social Reporting

Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir

No Tahun JudulPenelitian Pendanaan

Sumber Jumlah (jt) 1 2010 Auditor PNPM Mandiri Kota Tasikmalaya PNPM

2 2011 Instruktur Brevet Pajak Terapan A dan B angkatan 78 IAI Wilayah Jawa Barat

Ikatan Akuntan Indoensia 3 2012 Pemateri dalam Pelatihan Administrasi dan

Keuangan ORMAWA FE UNSIL tahun 2012

BEM FE UNSIL 4 2013 dan 2014 Juri Accounting Competition se-Jawa Barat HIMATANSI

(17)

16

5 2013 dan 2014 Juri Lomba Cepat Tepat Ekonomi (LCTE) antar SMA se-Jawa Barat

HIMA FKIP Ekonomi 6 2013 Pengelola Jurnal Akuntansi Prodi Akuntansi FE

UNSIL FE UNSIL

7 2013 Tim persiapan penyusunan re-Akreditasi Prodi

Akuntansi FE UNSIL FE UNSIL 8 2014 Tim Penyusunan Grand Design Ekonomi Kota

Tasikmalaya

Pemda Kota Tasikmalaya

9 2015

Pembicara Seminar KKN UNSIL tema: Pentingnya Pendidikan Tingkat Tinggi dalam

Rangka Peningkatan IPM Daerah

KKN 10 2015 Divesifikasi Produk Olahan Salak LPPM

UNSIL 7.500.000

Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal dalam 5 Tahun Terakhir

No JudulArtikelIlmiah NamaJurnal

Volume/ Nomor/Tahun

1

Pengaruh Resiko Pembiayaan (Murabahah) terhadap Return On Asset (Studi pada Bank Jabar Banten Syariah Cab. Tasikmalaya).

Jurnal Akuntansi Universitas Siliwangi

Volume 6 No. 1, Juni 2011. 2

Pengaruh FDR dan BOPO Terhadap Pembiayaan Bermasalah Pada BPRS Di

Indonesia.

Jurnal Akuntansi Universitas Siliwangi

Vol. 6 No. 2, Desember 2011 3 Analisis Pembiayaan Bagi Hasil Bank Umum

Syariah di Indonesia.

Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islami UNPAD

Bandung

Vol. 3, No. 1, Juni 2013 4

Apakah Besar Kecilnya Ukuran Bank Mempengaruhi Hubungan antara Likuiditas dengan Pembiayaan Bermasalah pada BPRS?

Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islami UNPAD

Bandung

Vol. 3, No. 2, Desember 2013 5 Sosial Disclosure Perbankan Syariah di

Indonesia dan Malaysia.

Jurnal Ekonomi dan Bisnis STIE YKPN

Yogyakarta

Vol. 7, No. 3, Desember 2013

6

Analisis Pengaruh Profitabilitas terhadap pengeluaran zakat pada Bank Umum Syariah

di Indonesia dengan Ukuran Perusahaan sebagai Variabel Moderasi.

Jurnal Liquidity STIEAD Jakarta

Vol. 2, No. 2, Desember 2013

7

Pengaruh Ukuran Bank terhadap Pembiayaan Bermasalah pada BPRS di Indonesia dengan

Inflasi sebagai Variabel Pemoderasi.

Jurnal Magister Manajemen UNSIL

tahun 2013 8

Analisis Determinan Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Tekstil dan Garmen yang terdapat

di BEI.

Jurnal Akuntansi Univ.

Maranatha Bandung Vol. 7, Mei 2014 9

Aplikasi Analytic Network Process dalam Mengurai Masalah Penerapan Standar Akuntansi Keuangan ETAP pada Usaha Kecil

Jurnal Akuntansi & Manajemen STIE YKPN Yogyakarta

Vol. 25, No. 1, April 2014

(18)

17 Menengah di Jawa Barat.

10

ISR Sebagai Proksi Pengungkapan CSR Bank Muamalat Indonesia dan Mank Syariah

Mandiri.

Jurnal ESAI Politeknik Negeri Lampung

Vol. 8, No. 1, Januari 2014 11

Analisis Efisiensi Bank Umum Syariah di Indonesia: Pendekatan Data Envelopment

Analysis.

Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islami UNPAD

Bandung

Vol. 4, No. 1, Juni 2014 12

Analisis Kredit Macet pada BPR di Indonesia: Pendekatan Sobel Test dan

Bootstraping.

Jurnal Akuntansi Univ.

Maranatha November 2014 13

Analisis Penyebab Minimnya Kinerja BUMD Non-Keuangan di Jawa Barat: Pendekatan

Metode ANP.

Prosiding call for paper. Sustainable Advantage 4

UNSOED

2014 14 Analisis Penyebab Pembiayaan Bermasalah

pada Bank Pembiayaan Rakyat Syariah.

Jurnal Ekonomi dan

Bisnis STIE YKPN. Vol. 8, No. 2 15 Determinant of Non Performing Loan: The

Case of Islamic Bank in Indonesia.

Buletin Ekonomi Moneter dan Perbankan

(BEMP), Terakreditasi B Vol 16, No. 2. Oktober Tahun 2014 16

Analisis Pengaruh CAR, NPF, DPK dan Inflasi Terhadap Pembiayaan Mudharabah

Pada Bank Umum Syariah Di Indonesia.

Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islami, UNPAD

Bandung,

Vol 5, tahun 2015

17 Mengapa Efisiensi Tidak Meningkatkan Kinerja Bank Syariah?.

Call for Paper Forum Riset Ekonomi dan Keuangan Syariah (FREKS) ke-5, IAEI, OJK, UNIBRAW (Best

Paper)

2015

18

Analisis Problem Pengelolaan Zakat Pada Baznas Kota Tasikmalaya: Pendekatan Metode Analytic Network Process (ANP).

4th South East Asia International Islamic Philantrophy Conference. UIN SGD Bandung: Indonesia 2016 19

Analisis Stabilitas Efisiensi Asuransi Syariah dalam Menunjang Pertumbuhan IKNB

Syariah

Call For Paper FREKS

Padang (Best Paper) 2016 20 Analisis Model Marketing pada UKM Kelom

Geulis di Tasikmalaya

Jurnal Ekonomi dan

Bisnis Vol. 8, No. 2 21 Islamic Life Insurancy Efficiency and

Stability: Eviden from Indonesia

International Conference of Islamic Economic and Finance,

Malaysia

2016

22 Determinan Return Saham Syariah dengan Risiko Sistematis sebagai variabel mediasi

Jurnal Keuangan dan Perbankan JKP Uner (Terakreditasi B)

2016 23 Efficiency and Profitability of Islamic Bank

in Indonesia

ASIA International

(19)

18

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak- sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Ipteks Tepat Guna Bagi Masyarakat 2017.

Tasikmalaya, Februari 2017 Anggota Pengusul,

(20)

19

Lampiran 2. Biodata Anggota

1 Nama Lengkap (Dengan gelar) Nisa Noor Wahid, SE., MM. 2 Jenis Kelamin Perempuan

3 Jabatan Fungsional Asisten Ahli 4 NIP/NIK/Identitas lainnya -

5 NIDN 0004078601

6 Tempat dan Tanggal Lahir

7 E-Mail nisanoorwahid@gmail.com

8 NomorTelepon/HP 081320628908 9 Lulusan yang Telah Dihasilkan 86

10 Mata Kuliah yg Diampu 1. Aplikasi Komputer Dalam Akuntansi 2. Kewirausahaan 3. Pengantar Perpajakan 4. Perpajakan 5. Komunikasi Bisnis Riwayat Pendidikan S-1 S2

NamaPerguruanTinggi Universitas Siliwangi Universitas Siliwangi

BidangIlmu Akuntansi Manajemen

Tahun Lulus 2008 2012

Judul Skripsi/Tesis

Pengaruh Siklus Anggaran dan Pengawasan Intern terhadap Good Governance Pemerintah Daerah pada Badan, Dinas dan Kantor Kabupaten Tasikmalaya.

Studi Determinasi Gaji, Disiplin, Motivasi, Kepemimpinan, Kecerdasan, serta Kemampuan Kerja terhadap Kinerja Karyawan Rumah Sakit Prasetya Bunda Tasikmalaya

Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir

No Tahun JudulPenelitian Pendanaan

Sumber Jumlah (jt)

1 2014

Peningkatan Daya Beli Masyarakat Melalui Peningkatan Keterampilan Di Desa Mandala

Kasih Kabupaten Garut

(21)

20

Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal dalam 5 Tahun Terakhir

No JudulArtikelIlmiah NamaJurnal

Volume/ Nomor/Tahun

1

Studi Determinasi Gaji, Disiplin, Motivasi, Kepemimpinan, Kecerdasan, serta Kemampuan Kerja terhadap Kinerja Karyawan Rumah Sakit Prasetya Bunda Tasikmalaya

Jurnal Magister

Manajemen Vol. 8/No 2/Juni 2015

2 Analisis Model Mareketing Kelom Geulis Dengan Metode AHP di Kota Tasikmalaya

Jurnal Ekonomi &

Bisnis Vol. 10/ No. 2/2016

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak- sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Penelitian Internal Pembina 2017.

Tasikmalaya, Januarai 2017 Pengusul,

(22)

21

(23)

22

Lampiran 4: Surat Pernyataan Ketua Pengusul

SURAT PERNYATAAN KETUA PENELITI

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Irman Firmansyah, SE., M.Si., Ak., CA. NIDN : 0401118602

Pangkat / Golongan : Asisten Ahli/IIIB Jabatan Fungsional : Penata Muda Tk. I

Dengan ini menyatakan bahwa proposal ITGbM dengan judul:

APLIKASI STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN ENTITAS MIKRO KECIL MENENGAH (SAK-EMKM) BAGI PELAKU USAHA COUNTER PULSA DAN

HANDPHONE

Yang diusulkan dalam skema ITGbM Internal untuk tahun anggaran 2017 adalah bersifat original dan belum pernah dibiayai oleh pihak manapun.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan mengembalikan seluruh biaya yang sudah diterima.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-benarnya. Tasikmalaya, Februari 2017

Yang Menyatakan,

(24)

Referensi

Dokumen terkait

Prototipe yang dirancang akan bertindak sebagai sebuah web server yang menampilkan sebuah halaman web kepada client yang berisi status peralatan listrik dan

Tujuan dari diadakannya ITGbM Pelatihan Penulisan Karya Tulis bagi Guru Sekolah Dasar di Kelompok Kerja Guru (KKG) se Kota Tasikmalaya adalah untuk melatihkan teknik

Namun permasalahan yang terjadi dan dirasakan oleh beberapa guru di Sekolah Dasar Negeri kecamatan Cipedes adalah guru kurang memahami mengenai merancang alat

Luaran dalam pengabdian kegiatan ini berupa meningkatnya pengetahuan masyarakat mengenai pentingnya kesadaran untuk tidak membuang sampah sembarangan, meningkatnya

Tujuan dari diadakannya Workshop Penelitian Tindakan Kelas (PTK) agar guru dapat membuat PTK berkualitas secara berkesinambungan, dengan cara workshop yaitu pelatihan

Perbedaan penelitian pertama dan penelitian ini terdapat pada sekolah yang mana dari hasil penelitian oleh Salamah menempatkan lokasi pada sekolah inklusi sementara

Golongan etnik berhubungan dengan gaya hidup dan kebiasaan dalam masyarakat, yang dapat mengakibatkan perbedaan di dalam angka kesakitan (Notoatmodjo, 2011). Terdapat pola

Harjono (2008) menambahkan, pada kategori fixed line (PSTN) Telkom menguasai 90 persen pasar, sedangkan pasar telepon seluler dan broadband, persentase pasar Telkom mencapai