• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKRIPSI. Apriliyani Ananingrum

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "SKRIPSI. Apriliyani Ananingrum"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENGARUH PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME) PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA TERHADAP

HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SD NGOTO TAHUN AJARAN 2018/2019

SKRIPSI

Apriliyani Ananingrum 2015015359

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SARJANAWIYATA TAMANSISWA YOGYAKARTA

2018

(2)

ii

(3)

iii

HALAMAN PENGAJUAN SKRIPSI

PENGARUH PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME) PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA TERHADAP

HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SD NGOTO TAHUN AJARAN 2018/2019

Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa Yogyakarta untuk Memenuhi

Sebagian Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Apriliyani Ananingrum 2015015359

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU DAN SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SARJANAWIYATA TAMANSISWA YOGYAKARTA

2018

(4)

iv

(5)

v

(6)

vi MOTTO

“Jadikan setiap tempat sebagai sekolah dan jadikan setiap orang sebagai guru”

(Ki Hadjar Dewantara)

“Maka sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”

(Al-Insyirah, ayat 5)

“Dengan iman hidup akan lebih terarah, dengan ilmu hidup akan lebih mudah dan dengan seni hidup akan lebih indah”

(Drs. A.A Sujadi, M.Pd)

(7)

vii

HALAMAN PERSEMBAHAN

Dengan mengucap syukur kepada-Nya, skripsi ini kupersembahkan kepada :

1. Kedua orang tua dan kakak-kakak saya

yang senantiasa memberikan

memberikan doa. Terima kasih atas ketulusan cinta dan kasih sayang yang selalu memberikan semangat dan mendukung saya sehingga skripsi ini dapat terselesaikan.

2. Almamater UST Yogyakarta. Terima kasih atas ilmu dan pencapaian yang luar biasa ini.

(8)

viii ABSTRAK

Apriliyani Ananingrum, 2015015359. Pengaruh Pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) pada Mata Pelajaran Matematika terhadap Hasil Belajar Siswa SD Ngoto Tahun Ajaran 2018/2019. Skripsi. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa, Yogyakarta, 2018.

Penelitian ini secara deskriptif bertujuan untuk mengetahui kecenderungan hasil belajar matematika dengan menggunakan pendekatan Realistics Mathematic Education (RME) dan model ekspositori. Secara komparatif untuk mengetahui pengaruh positif dan signifikan penggunaan pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) terhadap hasil belajar matematika pada siswa kelas V SD Ngoto.

Hipotesis dalam penelitian ini adalah ada pengaruh positif dan signifikan penggunaan pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) terhadap hasil belajar matematika pada siswa kelas V SD Ngoto tahun ajaran 2018/2019.Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu eksperimen semu (quasi experiment). Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SD Ngoto Bantul yang berjumlah 41 siswa, sedangkan sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas VA sebagai kelompok kontrol yang berjumlah 22 siswa dan siswa kelas VB sebagai kelompok eksperimen yang berjumlah 19 siswa. Teknik pengumpulan data adalah dengan menggunakan teknik dokumentasi dan teknik tes. Analisis uji coba instrumen yang dilakukan adalah uji validitas, daya beda dan tingkat kesukaran. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif dan uji hipotesis dengan menggunakan uji One Sample T-Test yang sebelumnya dimulai dengan melakukan uji prasyarat analisis, yaitu uji keseimbangan, uji normalitas dan uji homogenitas.

Hasil penelitian secara deskriptif menunjukkan bahwa kecenderungan hasil belajar matematika yang menggunakan pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) tergolong sangat tinggi dengan skor rata-rata 10,05 pada interval X > 9,74 dan kecenderungan hasil belajar matematika dengan menggunakan model ekspositori tergolong tinggi dengan skor rata-rata 8,04 pada interval antara 7,58 < X ≤ 9,74. Hasil analisis diperoleh signifikansi 0,000 < 0,05 yang berarti ada pengaruh positif dan signifikan penggunaan pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) terhadap hasil belajar matematika. Dengan demikian, ada perbedaan yang signifikan antara hasil belajar matematika pada siswa yang diberikan perlakuan dengan menggunakan pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) dan model ekspositori. Berdasarkan rerata hasil belajar dengan menggunakan pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) yang menunjukkan bahwa hasilnya lebih tinggi dari pada menggunakan model ekspositori, maka pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) disarankan untuk dapat digunakan oleh guru dalam pembelajaran matematika.

Karena dengan menggunakan pendekatan ini siswa akan lebih berperan aktif dalam kegiatan pembelajaran dan pemecahan masalah matematika sehingga hasil belajar akan lebih optimal.

Kata Kunci : Realistic Mathematics Education (RME), ekspositori, hasil belajar.

(9)

ix

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmad dan hidayah-Nya kepada penulis untuk dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulis mengucapkan penghargaan yang tinggi kepada pembimbing yang telah memberikan bimbingan selama proses penulisan skripsi.

Koreksi dan saran sangat bermanfaat dalam penyelesaian skripsi ini. Penulis percaya bahwa tanpa bantuan meraka skripsi ini belum terselesaikan dengan baik.

Penyelesaian skripsi ini juga tidak lepas dari bantuan berbagai pihak. Untuk itu, perkenankan penulis mengucapkan terima kasih kepada yang terhormat Bapak/Ibu:

1. Bapak Drs. H Pardimin, M.Pd, Ph.D., Rektor Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa. Terima kasih atas fasilitas belajar yang diberikan di kampus untuk menunjang pencapaian prestasi akademik penulis.

2. Bapak Nanang Bagus Subekti, S.Pd., M.Ed., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa Yogyakarta yang telah memberikan pelayanan dengan baik.

3. Ibu Dra. C. Indah Nartani, M.Pd., Ketua Jurusan / Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa Yogyakarta.

4. Ibu Istiqomah, S.Si., M.Sc., Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan selama proses pembuatan skripsi.

5. Ibu Rosidah Aliim Hidayat, M.Pd., Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan dalam penulisan skrisi.

6. Bapak Wachid Pratomo, M.Pd., Wali kelas 7H yang telah memberikan pengarahan dan dukungan dalam penulisan skripsi.

(10)

x

7. Bapak dan Ibu Dosen Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa Yogyakarta, yang selama ini telah memberi ilmu yang dapat menambah khazanah pengetahuan yang nantinya dapat dipraktikkan dalam masyarakat.

8. Kepala Sekolah SD Ngoto Bantul, Bapak Suparyanto, S.Pd yang telah memberikan ijin kepada peneliti untuk dapat melaksanakan penelitian ini.

9. Guru Kelas VA Ibu Sriwahyuni, S.Pd dan VB Ibu Hani Purwanti, S.Pd yang telah membantu dalam melakukan penelitian ini.

10. Siswa Kelas VA dan VB SD Ngoto Bantul yang telah membantu dalam melakukan penelitian ini.

11. Orang tua, keluarga, orang tersayang dan sahabat yang selalu memberikan semangat dan motivasi selama penyusunan skripsi ini.

12. Teman-teman dan semua pihak yang telah membantu dan mendukung peneliti dalam menyusun skripsi ini tetapi tidak dapat disebutkan satu per satu. Tanpa mereka skripsi ini tidak akan terselesaikan dengan baik. Peneliti berharap kebaikan mereka mendapat penghargaan yang tinggi dari Allah SWT.

Akhirnya, diharapkan skripsi ini akan berguna untuk pendidikan khususnya pendidikan guru sekolah dasar. Peneliti berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca khususnya dan perkembangan ilmu pengetahuan pada umumnya.

Yogyakarta, 23 Desember 2018

Peneliti

(11)

xi DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN SURAT PERNYATAAN ... ii

HALAMAN PENGAJUAN ... iii

HALAMAN PERSETUJUAN ... iv

HALAMAN PENGESAHAN ... v

HALAMAN MOTTO ... vi

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vii

HALAMAN ABSTRAK ... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR TABEL ... xiv

DAFTAR GAMBAR ... xv

DAFTAR LAMPIRAN ... xvi

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Identifikasi Masalah ... 6

C. Batasan Masalah ... 7

D. Rumusan Masalah ... 7

E. Tujuan Penelitian ... 8

F. Manfaat Penelitian ... 8

BAB II KAJIAN PUSTAKA ... 10

A. Deskripsi Teori ... 10

1. Pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) ... 10

a. Karakteristik Pendekatan Realistic Mathematics Education ... 13

b. Langkah-langkah Penerapan Pendekatan Realistics Mathematics Education (RME) ... 16

(12)

xii

c. Kelebihan dan Kelemahan Pendekatan Realistic Mathematics

Education (RME) ... 19

2. Hasil Belajar ... 22

a. Pengertian Hasil Belajar ... 22

b. Faktor yang Mempengaruhi Hasil Belajar ... 28

3. Pendidikan Matematika ... 32

a. Pengertian Pendidikan Matematika ... 32

b. Karakteristik Pembelajaran Matematika SD ... 33

c. Tujuan Pembelajaran Matematika di SD ... 36

B. Kajian Hasil Penelitian yang Relevan ... 37

C. Kerangka Pikir ... 43

D. Pengajuan Hipotesis ... 45

BAB III METODE PENELITIAN ... 46

A. Tempat dan Waktu Penelitian ... 46

B. Jenis Penelitian ... 47

C. Variabel Penelitian ... 48

D. Desain Penelitian ... 49

E. Populasi dan Sampel ... 50

F. Teknik Pengumpulan Data ... 51

G. Instrumen Penelitian ... 52

H. Uji Coba Instrumen ... 54

1. Uji Validitas ... 54

2. Uji Kesukaran ... 55

3. Uji Daya Beda ... 57

4. Uji Reliabilitas Instrumen ... 59

I. Teknik Analisis Data ... 61

1. Analisis Deskriptif ... 61

2. Uji Keseimbangan ... 62

3. Uji Prasyarat Analisis ... 63

a. Uji Normalitas Data ... 63

b. Uji Homogenitas Data ... 64

(13)

xiii

4. Uji Hipotesis ... 65

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 67

A. Hasil Penelitian ... 67

1. Deskripsi Data ... 67

2. Analisis Deskriptif ... 73

3. Uji Prasyarat ... 76

a. Uji Keseimbangan ... 76

b. Uji Normalitas Data ... 77

c. Uji Homogenitas Data ... 79

4. Uji Hipotesis ... 82

B. Pembahasan ... 83

1. Secara Deskriptif ... 83

2. Secara Komparatif ... 86

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN ... 89

A. Simpulan ... 85

B. Implikasi ... 90

C. Saran ... 91

DAFTAR PUSTAKA ... 93

LAMPIRAN ... 96

(14)

xiv

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 3.1 : Waktu Penelitian ... 46

Tabel 3.2 : Desain Penelitian ... 49

Tabel 3.3 : Kisi-kisi Tes Hasil Belajar ... 53

Tabel 3.4 : Kualifikasi Tingkat Kesukaran ... 56

Tabel 3.5 : Kualifikasi Daya Pembeda ... 58

Tabel 3.6 : Rekapitulasi Hasil Uji Coba Instrumen ... 58

Tabel 3.7 : Kriteria Klasifikasi Reliabilitas Butir Soal ... 60

Tabel 3.8 : Tabel Reliabilitas Robert L.Ebel ... 60

Tabel 3.9 : Kurva Normal Ideal ... 62

Tabel 4.1 : Nilai Kemampuan Awal ... 71

Tabel 4.2 : Nilai Hasil Belajar ... 73

Tabel 4.3 : Kurva Normal Ideal... 74

Tabel 4.4 : Perhitungan Hasil Uji Keseimbangan ... 77

Tabel 4.5 : Perhitungan Hasil Uji Normalitas Kemampuan Awal ... 78

Tabel 4.6 : Perhitungan Hasil Uji Normalitas Hasil Belajar ... 79

Tabel 4.7 : Perhitungan Hasil Uji Homogenitas Kemampuan Awal ... 80

Tabel 4.8 : Perhitungan Hasil Uji Homogenitas Hasil Belajar... 81

Tabel 4.9 : Perhitungan Uji Hipotesis ... 83

(15)

xv

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 : Kerangka Pikir ... 43

Gambar 4.1 : Kegiatan Menempel Kedua Botol ... 68

Gambar 4.2 : Kegiatan Mengukur Panjang antara Kedua Botol ... 69

Gambar 4.3 : Kegiatan Menggambar Jarak Kedua Botol pada Kertas ... 69

Gambar 4.4 : Siswa Mengerjakan LKS Secara Berkelompok ... 69

Gambar 4.5 : Kegiatan Pada Saat Diberikan Materi ... 70

Gambar 4.6 : Kegiatan Siswa Mengerjakan Soal Di Depan Kelas ... 70

Gambar 4.7 : Kegiatan Mengerjakan LKS Secara Berkelompok ... 70

(16)

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1.1 : RPP Kelas Eksperimen ... 96

Lampiran 1.2 : RPP Kelas Kontrol ... 107

Lampiran 1.3 : Lembar Kerja Siswa ... 117

Lampiran 1.4 : Lembar Keterlaksanaan Kegiatan Pembelajaran Kelas Eksperimen ... 120

Lampiran 1.5 : Lembar Keterlaksanaan Kegiatan Pembelajaran Kelas Kontrol ... 126

Lampiran 2.1 : Media Pengukuran Skala ... 132

Lampiran 2.2 : Kisi-kisi Soal ... 133

Lampiran 2.3 : Soal Evaluasi ... 134

Lampiran 2.4 : Kunci Jawaban Soal Evaluasi ... 139

Lampiran 3.1 : Rekapitulasi Hasil Analisis Butir Soal ... 140

Lampiran 3.2 : Uji Validitas ... 141

Lampiran 3.3 : Uji Tingkat Kesukaran ... 143

Lampiran 3.4 : Uji Daya Beda ... 145

Lampiran 3.5 : Uji Reliabilitas ... 147

Lampiran 4.1 : Daftar Nilai Kemampuan Awal Kelas Eksperimen ... 149

Lampiran 4.2 : Daftar Nilai Kemampuan Awal Kelas Kontrol ... 150

Lampiran 4.3 : Hasil Uji Keseimbangan ... 152

Lampiran 4.4 : Hasil Uji Homogenitas ... 153

Lampiran 4.5 : Hasil Uji Normalitas ... 154

Lampiran 4.6 : Hasil Uji Hipotesis ... 159

Lampiran 4.7 : Contoh Perhitungan Uji Validitas Butir Soal ... 160

Lampiran 4.8 : Contoh Perhitungan Uji Kesukaran Butir Soal ... 162

Lampiran 4.9 : Contoh Perhitungan Uji Daya Beda Butir Soal ... 163

Lampiran 4.10 : Contoh Perhitungan Uji Reliabilitas Soal ... 164

(17)

xvii

Lampiran 5.1 : Surat Keputusan Penugasan Pembimbing Tugas

Akhir Skripsi ... 166

Lampiran 5.2 : Surat Permohonan Izin Penelitian di SD Ngoto ... 168

Lampiran 5.3 : Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian ... 169

Lampiran 5.4 : Dokumentasi Kelas Eksperimen ... 170

Lampiran 5.5 : Dokumentasi Kelas Kontrol ... 171

Referensi

Dokumen terkait

Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif yaitu penelitian yang menekankan pada pengujian teori-teori melalui pengukuran

Kebijakan yang dibuat oleh kepala sekolah dalam meningkatkan. kinerja guru

diuraikan tersebut, maka pada penelitian ini akan digunakan ekstrak kulit buah naga merah sebagai pewarna alami mie sagu dan sekaligus untuk mendapatkan rasio pati

Pengembangan yang dilakukan terhadap penelitian terdahulu (Annisaa Rahman dan Yanthi Hutagaol) adalah periode penelitian terdahulu mengambil lokasi dan tahun data

1. Materiil, sifat melawan hukum adalah unsur mutlak dari tiap-tiap tindak pidana, juga bagi yang dalam rumusannya tidak menyebut unsur-unsur. Formil, sifat tersebut

bahwa dengan adanya peningkatan kinerja pegawai dalam pelaksanaan reformasi birokrasi yang telah dilakukan di lingkungan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, maka

Hasil akhir dari penelitian ini adalah terciptanya sebuah media pembelajaran pengenalan warna, bentuk, angka, huruf dan tangga nada berbasis multimedia interaktif

Membaca teks dan mengamati gambar tentang sumber energi air dan listrik, siswa mengetahui salah satu contoh sumber energi yang banyak digunakan dalam