• Tidak ada hasil yang ditemukan

Belajar Bahasa Jepang 1.pdf

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Belajar Bahasa Jepang 1.pdf"

Copied!
88
0
0

Teks penuh

(1)
(2)

Kata Pengantar

Puji dan Syukur patut kita panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas karunia dan kasihNya, saya dapat menyelesaikan buku pelajaran Bahasa Jepang ini. Saya ingin berterima kasih kepada keluarga dan teman – teman saya yang mendukung saya dalam penyelesaian buku ini. Terima kasih juga kepada guru Bahasa Jepang saya, Ibu Debora L Rita Kamagi yang telah setia mengajar pelajaran Bahasa Jepang. Buku “Belajar Bahasa Jepang” ini ditunjukkan kepada siapa saja yang ingin belajar Bahasa Jepang.

Di dalam buku ini, dibahas dari materi paling dasar, yaitu Huruf Jepang yang dibagi menjadi Hiragana dan Katakana. Setiap subbab dilengkapi dengan soal – soal untuk melatih kemampuan anda. Di akhir bab terdapat “Kompetisi Dasar” yang berguna untuk melatih kemampuan dan penghafalan anda tentang kata kerta serta huruf – huruf Jepang. Setiap materi juga diberi contoh soal agar mudah dipahami.

Akhir kata saya ucapkan terima kasih bagi yang membaca atau

mengshare buku ini. Buku ini Gratis dan tidak untuk diperjualbelikan. Untuk informasi lebih, kunjungi www.brantar.blogspot.com . Apabila ada kesalahan kata, saya mohon maaf yang sebesar – besarnya.

Makassar, 9 Oktober 2013

(3)

Daftar Isi

Kata Pengantar ...i

Daftar Isi ...ii

Bab 1 Pengenalan Huruf Jepang ...1

Bab 2 Kosakata yang Harus Dihafal Sebelum Memperkenalkan diri ...23

Bab 3 Partikel は(wa) dalam bahasa Jepang ...43

Bab 4 Memperkenalkan diri ...51

Bab 5 Kanji Dasar dan Partikel Ni(に) ...60

Bab 6 Kesan Mengenai Kegiatan Sekolah dan Anggota Keluarga ...75

(4)

BAB 1 PENGENALAN HURUF JEPANG

Huruf Jepang dibagi menjadi 3, yaitu:  Hiragana

 Katakana  Kanji

Ketiga huruf ini memiliki kegunaannya masing-masing. Hiragana untuk menulis huruf asli dari Jepang, Katakana untuk menulis huruf asing, dan kanji untuk memperpendek Hiragana.

1. Hiragana

Diharapkan anda menghafal huruf hiragana karena tanpa menghafal huruf-huruf ini, anda akan kesusahan pada materi selanjutnya.

- Hiragana Dasar

a i u e o

Tulis dalam Huruf Hiragana

(5)

13. Hikae = 30. Kurushimeru=

31. Made =

32. Mekura =

33. Mimi =

34. Mononareta =

35. Mukaeru = 53. Sekirarana = 54. Semete = 73. Yowamawari =

(6)

- Hiragana Tambahan

- Hiragana Gabungan

きゃkya きゅkyu きょkyo

- Konsonan Rangkap

Dalam huruf jepang kita biasanya menemukan huruf yang memiliki 2 konsonan ganda. Contohnya : kekkon. Penulisan

hiragana pada konsonan rangkap adalah menambah tsu kecil (っ) sebelum kata berikutnya.

Contoh :

Asatte = あさって

- Penulisan bunyi vokal panjang.

Bunyi vokal panjang adalah bunyi yang dihasilkan dari huruf dasar dengan ditambah bunyi vokal, seperti : okaasan, ojiisan. Aturan :

 Apabila ada dua huruf vokal “a”,”i” dan “u”, penulisan dapat ditulis dengan menambah garis diatasnya seperti ā atau bisa juga

(7)

 Untuk vokal “e”, apabila diperpanjang harus ditambai huruf “i”. Contoh : Tokei = とけい

 Untuk vokal “o”, apabila diperpanjang harus ditambai huruf “u”. Contoh : Saikou = さいこう

2. Katakana

Katakana berfungsi untuk menuliskan kosakata asing yang tidak ada di kamus hiragana Jepang dan juga nama orang dalam bahasa asing.

- Katakana Dasar

a i u e o

- Katakana tambahan

pa pi pu pe po

ba bi bu be bo

da ji zu de do

za ji zu ze zo

ga go gu ge go

- Katakana Gabungan

(8)

リャrya リュryu リョryo

Aturan Penulisan Katakana

1. Apabila terdapat bunyi panjang, seperti koohi, maka ditambahi ( ― ) tanda garis. Contoh : Koohi : コ―ヒ

2. Apabila ada konsonan ganda, ditulis dengan tsu kecil (ッ) 3. Apabila ada kata asing yang berakhiran t dan d, ditambahkan

vokal “o”. Contoh : Card = Kaardo

4. Apabila ada huruf akhiran CH dan GE, maka ditambahkan vokal “I”. Contoh : Coach = koochi, Charge = Chaaji

5. Apabila ada kata dengan akhiran ER atau OR, maka menjadi bunyi a panjang. Contoh : Elevator = Erebeetaa, Center = Sentaa.

6. Apabila yang berakhiran suara konsonan lain, ditambahkan vokal “u” diakhir. Contoh : Check = Cekku.

7. Apabila ada kata asing yang terdiri dari huruf “L”, akan diubah ke huruf “R”, karena orang jepang tidak dapat membaca huruf “L”.

8. Apabila ada kata dengan huruf “M”, maka diubah menjadi :”n”. 9. Gantilah ke katakana sesuai dengan cara baca aslinya.

Quiz 2

Ubahlah ke Katakana 1. Air conditioner : 2. Alexander : 3. Ambon :

(9)
(10)

TES KOMPETENSI DASAR 1

Pilihlah option yang paling tepat. Usahakan kerjakan tanpa melihat daftar huruf hiragana diatas.

(11)

a. Ocho

a. Kissaten b. Kissaten c. Kichiten d. Kicchiten

a. Kyakushitsu b. Kyakushisu c. Kyokushitsu d. Kyukushitsu

(12)

a. Kyoukashi b. Kyoukashou c. Kyokasho d. Kyoukasho

(13)
(14)

a. Konsa c. Satsushi d. Zatsushi

a. Shokudai b. Shukudai c. Shakudai d. Shukutai

(15)

a. Shumawa

a. Skakujisuru b. Shakujisuro c. Shokujisuru d. Shokujisuro

38. しょくみんち

a. Shukuminsa b. Shokuminchi c. Shukuminchi d. Shokuminshi

39. じむしつ

a. Jimushitsu b. Jimusitsu c. Jimutsu d. Jamushitsu

40. じゃがいも

(16)

a. Juichi b. Juninichi c. Shauichi d. Juuichi

a. Seibutsu b. Senbutsu c. Seifutsu d. Seiputsu

a. Daidakoro b. Taidokoro c. Daidokoru d. Daidokoro

(17)

a. Kuchi b. Sushi c. Chizu d. Sazu

50. ちょっと

a. Chatsuto b. Chato c. Chotto d. Chiyotsuto

51. ちりがく

(18)

a. Tenki

(19)

a. Hyakuin b. Nihyakuin c. Nihyaku d. Nihyoku

64. にほんご

a. Nihonggo b. Nihongo c. Nihonkou d. Nihonko

a. Hishotsu b. Bijotsu c. Hishtsu d. Bijutsu

69. びったり

a. Bitsutari b. Bittari c. Hitsutari d. Hittari

(20)
(21)
(22)
(23)

a. Tento

a. Yatsubari b. Yappari c. Yatsupari d. Yabbari

(24)

a. Rori b. Rari c. Reri d. Ruri

99. ろこ

a. Roko b. Ruko c. Rako d. Reko

100. わたし

a. Watashi b. Tadashi c. Wadatsu d. Tadatsu

 Apabila anda dapat mengerjakan 90-100 dari 100, berarti anda dinyatakan LULUS. Tetapi, pelajari kembali soal-soal yang salah, dan perbaiki.

 Apabila anda dapat mengerjakan 75-89 dari 100, berarti anda harus mengulang kembali mengerjakan soal.

 Apabila anda dapat mengerjakan 60-74 dari 100, berarti anda harus mempelajari kembali huruf hiragana, lalu kerjakan kembali.  Apabila anda dapat mengerjakan 0 – 59 dari 100, berarti anda

harus mengerjakan kembali Quiz 1, pelajari kembali daftar huruf Hiragana, lalu kerjakan kembali Tes Kompetensi Dasar 1.

(25)

CERTIFICATE OF

ACHIEVEMENT

Selamat Kepada :

... (Nama Murid)

Dengan Nilai

...

Dalam Kurun waktu ... minggu

Telah menyelesaikan materi “PENGENALAN HURUF JEPANG” dan sekarang akan melanjutkan pada materi :

 KOSAKATA YANG HARUS DIHAFAL SEBELUM

MEMPERKENALKAN DIRI

Diresmikan tanggal .../.../... (dd/mm/yy)

Oleh ...

Tanda Tangan Pembina

(26)

BAB 2

KOSAKATA YANG HARUS DIHAFAL SEBELUM MEMPERKENALKAN DIRI

A.Pekerjaan

Keterangan : Cukup Dipahami

1. Administrator : かんりしゃ

11.Ahli kerajinan tangan : しょくにん

12. Ahli kimia : やくざいし

13. Ahli Navigasi : こうくうし

14. Ahli Nujum : えきしゃ

15. Ahli osteopati : せいこつりょうほうい

16. Ahli pembuat jam : とけいや

17. Ahli penyakit kaki : あしちようい

18. Ahli radiologi : ほうしゃせんかい

(27)

30. Astronot : うちゅうひこうし

31. Atlet : スポ―ツマン

32. Awak kapal :のりくみいん

33. Badut : ピエロ

34. Bendaharawan : かいけい

35. Bidan : じょさんぷ

36. Biksu : しゅうどうし

37. Buruh :あかぼう

38. Buruh pelabuhan : こうわんろうどうしゃ

39. Demokrat : みんしゅしゅぎしゃ

52. Fotografer : カメラマン

53. Gembala : ヒツジかい

(28)

65. Investigator pribadi : しりつたんてい

74. Kaisar laki-laki : じょてい

75. Kamerawan : カメラマン

76. Kapten kapal : せんしょう

77. Karyawan Perusahaan : かいしゃいん

78. Kasir : れじがかり

79. Kasir bank : すいとうがかり

80. Kepala biara pria : しゅうどういんちょう

81. Kepala kelasi : こうはんちょう

82. Kepala pelayan : きゅうじがしら

83. Kepala sekolah : こうちょう

84. Kepala stasiun :えこちょう

85. Kiai : しさい

86. Koki : シェフ

87. Kolumnis : コラムニスト

88. Komposer : さっきょくか

89. Konselor/penasihat : カウンセラア

90. Kontraktor : うけおい人

91. Kosmonot : うちゅうひこうし

92. Kuli bangunan : けんちくぎょうしゃ

93. Mahasiswa : だいがくせい

94. Manager : しはいにん

95. Manajer wanita : じょせいしはいにん

96. Mandor : げんばかんとく

97. Masinis : きかいこう

98. Mentri : だいじん

(29)

100. Model : モデル

108. Organisator : しゅさいしゃ

109. Pabrikan : せいぞうぎょうしゃ

110. Pak pos : ゆうびにゃ

111. Pakar ekonomi : けいざいがくしゃ

112. Pawang : くんれんし

113. Pedagang : ぼうえきぎょうしゃ

114. Pedagang saham : かぶしきなかがいにん

115. Pedagang: しょうにん

116. Pegawai bank : ぎんこういん

117. Pejabat bea cukai : ざいかんり

118. Pekerja profesional : サラリ―マン

119. Pelawak : コメヂアン

120. Pelayan : サ―バント

121. Pelukis : がか

122. Pemadam kebakaran : しょうぼうたい

123. Pemahat : ちょうこくか

124. Pemain biola : バイオリンしょうしゃ

125. Pemain drum : ドラマア

126. Pemain golf : ゴルファ―

127. Pemain sepakbola : サッ―アせんしゅ

128. Pemain tenis :テニスせんしゅ

129. Pemandu : あんないにん

130. Pembantu : ヘルパ―

131. Pembawa acara : しかいしゃ

132. Pembawa berita : ニュ―スキャスタ―

133. Pembersih jendela : まどふきしょくにん

(30)

135. Pembuat barang tembikar:とうげいか

136. Pembuat rokok : タバコうり

137. Pembunuh : あんさつしゃ

138. Pemeran pengganti : スタントマン

139. Pemeriksa : しけんかん

140. Penabuh : ドラマ―

141. Penambang : こうざんろうどうしゃ

142. Penari balet : バレンダンサ―

143. Penata dekorasi : ペンキや

144. Penata rambut :びようし

145. Pendaki gunung : とざんか

146. Pendeta : しゅにんしさい

147. Peneliti : けんきゅうしゃ

148. Penenun : はたおりしょくにん

149. Penerbit : はっこうしゃ

150. Penerjemah : つうやく

151. Pengacara : べんごし

152. Pengasuh : よういくがかり

153. Pengawai Negri : こうむいん

154. Pengawal : ごえい

155. Pengecer : りゅうつうぎょうしゃ

156. Penghibur : げいのうじん

157. Pengoreksi : しけんかん

158. Penguasa : くんしゅ

159. Pengurus : かんりにん

160. Penjaga hutan : しんりんけいびたいいん

161. Penjaga makam : そうぎや

162. Penjaga pantai : えんがんけいびたいいん

163. Penjaga rumah : かせいふ

164. Penjaga toko : てんしゅ

165. Penjahit :テ―ラ―

166. Penjual : うりて

167. Penulis : ちょさ

168. Penulis novel : しょうせつか

(31)

170. Penyanyi :かしゅ

171. Penyanyi opera : オペラくしゃ

172. Perajin emas : きんざいくし

173. Perajin perak : ぎんかいくし

174. Peramal cuaca : てんきよほうがかり

175. Perancang busana : デンザイナ―

176. Perawat :かんごふ

177. Perdana mentri : そうりだいじん

178. Perintis : ペ―スメ―カ―

179. Permaisuri : こうごう

180. Pesenam : たいしょうせんしゅ

187. Pramugari :しゅちゅうです

188. Presenter : しかいしゃ

189. Presiden : だいとうりょ

190. Profesor : きょうじゅ

191. Programmer : プログラマ―

192. Promotor : こうぎょうしゅ

193. Psikiater : せいしかい

194. Psikolog : しんりがくしゃ

195. Ratu : じょおう

196. Redaksi : かとく

197. Regu penyelamat : かんしいん

198. Reporter : きしゃ

199. Resepsionis : うけつけがかり

200. Satpam : けいび

201. Saudagar : しょうにん

202. Sejarahwan : れきしがくしゃ

203. Sekretaris:ひしょ

(32)

205. Sosiolog : しゃかいがくしゃ

206. Supir : ドライバ

207. Supplier : きょうきゅうぎょうしゃ

208. Suster : しまい

209. Sutradara : せきにんしゃ

210. Teknisi :ぎじゅつしゃ

211. Tengkulak : とんや

212. Tour guide :ガイド

213. Tukang : ようむいん

214. Tukang batu : れんがしょくにん

215. Tukang bersih-bersih : そうじがかり

216. Tukang bunga : はなや

222. Tukang listrik : でんきや

223. Tukang masak : りょうりにん

224. Tukang plester : さかにゃ

225. Tukang pukul : ようじんぼう

226. Tukang ramal : えきしゃ

227. Tukang sapu : ごみしゅうしゅうにん

228. Tukang sepatu : くつや

229. Tukang sihir : まほうつかい

230. Uskup :ようむいん

231. Waiter : ウェイタ―

232. Waitress : ウェイトレス

233. Wartawan :しんぶんきしゃ

B.Kewarganegaraan

Keterangan : Cukup dipahami

Kewarganegaraan dibagi menjadi dua, yaitu : 1. Kewarganegaraan diri sendiri

(33)

Cara penyebutan kewarganegaraan diri sendiri dengan orang lain berbeda.

Untuk kewarganegaraan diri sendiri, kita menggunakan pola :

Negara + じん...(1) Untuk kewarganegaraan orang lain, kita menggunakan :

Negara + の かた...(2)

15. Azerbaijan : アゼルバイジャン

16. Bahrain : バ―レ―ン

17. Bangladesh : バングラデシュ

18. Barbados : バルバドス

26. Bosnia Herzegovina : ボスニア ヘルツェゴビナ

(34)

28. Brazil : ブラジリ

29. Brunei Darussalam : ブルネイ

(35)

63. Iran : イラン

79. Kepulauan Marshall : マ―シャル しょとう

80. Kepulauan Solomon : ソロモン しょとう

81. Kirgistan : キルギスタン

96. Liechtensein : リ―ヘデンショタイン

(36)

98. Luksemburg : リクセンボルク

99. Macedonia : マケドニア

100. Madagaskar : マダガスカル

101. Malawi : マラウイ

107. Mauritania : マウリタニア

108. Mauritius : マウリチウス

109. Meksiko :メキシコ

119. Nicaragua : ニカラグア

(37)

133. Republik Afrika Tengah : チュウオオアフリカ

134. Republik Czech : チェク

135. Rumania : ル―マニア

142. Selandia Baru : ニュウジイランド

143. Senegal : セネガル

144. Serbia Montenegro : セルバアモンテネグロ

145. Seycheles : セイシェル

146. Sierra Lion : シエラレオネ

147. Singapura : シンガポ―ル

148. Siprus : キプロス

149. Skotlandia : スコットランド

150. Slovenia : スロベニア

158. Swaziland : スワジランド

159. Swedia : スワジランド

160. Swiss : スイス

161. Taiwan : タイワン

162. Tajikistan : タジキスタン

163. Tanzania : タンザニア

164. Thailand : タイ

165. Timor Timur : トウチモオル

166. Togo : ト―ゴ

(38)

168. Trinidad – Tobago : トリニダ―ド トバゴ

169. Tunisia : チュニシア

170. Turki : トルコ

171. Turkmenistan : トルクメニスタン

172. Tuvalu : ツバル

173. Uganda : ウガンダ

174. Ukraina : ウクライナ

175. Uni Emirat Arab : アラブ しゅちょうこくれんぽう

176. Uruguay : ウルグアイ

177. Uzbekistan : ウズベキスタン

178. Vanuatu : バヌアツ

179. Vatikan : バチカンチコク

180. Venezuela : ベネズエラ

181. Vietnam : ベントナム

C.Tingkatan Kelas (Untuk Pelajar) Keterangan : Wajib Dihafal!!

Tingkatan kelas menggunakan pola :

Angka + ねんせい...(3)

Kosakata tingkatan kelas :

(39)

10. Kelas Sepuluh : じゅうねんせい

11.Kelas Sebelas : じゅういちねんせい

12. Kelas Duabelas :じゅうにねんせい

D.Angka

Keterangan : Wajib Dihafal !!

1. Nol : れい

20. Sembilan belas : じゅうきゅう

(40)

30. Delapan puluh : はちじゅう

31. Sembilan puluh : きゅじゅう

32. Seratus : ひゃく

33. Seratus satu : ひゃくいち

34. Seratus dua : ひゃくに

35. Seratus sepuluh : ひゃくじゅう

36. Seratus lima puluh : ひゃくごじゅう

37. Seratus tujuh puluh lima : ひゃくななじゅうご

38. Seratus sembilan puluh delapan :ひゃくきゅうじゅはち

39. Dua ratus : にひゃく

40. Dua ratus lima puluh : にひゃくごじゅう

41. Lima ratus : ごひゃく

42. Sembilan ratus : きゅうひゃく

43. Seribu : せん

Keterangan : Wajib dihafal !!

1. Senin : げつようび

Keterangan : Wajib dihafal !!

1. Januari : いちがつ

(41)

3. Maret : さんがつ

Keterangan : Wajib Dihafal !!

(42)

23. Tanggal 23 : にじゅうさんにち

24. Tanggal 24 : にじゅうよっか

25. Tanggal 25 : にじゅうごにち

26. Tanggal 26 : にじゅうろくにち

27. Tanggal 27 : にじゅうしちにち

28. Tanggal 28 : にじゅうはちにち

29. Tanggal 29 : にじゅうきゅうにち

30. Tanggal 30 : さんじゅうにち

31. Tanggal 31 : さんじゅういちにち

H.Umur

Keterangan : Wajib Dihafal !!

Untuk penulisan umur digunakan pola :

Angka + さい...(4)

Contoh : Umur 13 = じゅうさんさい

Ketentuan Khusus :

Untuk umur 1 tahun, 7 tahun, 8 tahun, 11 tahun dan 20 tahun memiliki penulisan yang berbeda, yaitu :

- 1 tahun : いっさい

- 7 tahun : ななさい

- 8 tahun : はっさい

- 11 tahun : じゅういっさい

(43)

Kompetensi Dasar 2

A. Tulislah Hiragana atau Katakana pada tulisan yang dicetak garis pada titik-titik dibawah. Dilarang melihat kata-kata kerja yang ada diatas!

Contoh :

- Dia berkewarganegaraan Taiwan,sedangkan saya berkewarganegaraan Indonesia.

...タイワンのかた ssssssssssssssssssss...

1. Ken berusia 14 tahun.

... 2. Saya memiliki 3 saudara.

... 3. Dia adalah seorang guru.

... 4. Hari ini tanggal 8.

... 5. 14 murid di kelas X sedang belajar.

... 6. Saya berasal dari Indonesia tetapi dia berasal dari jepang.

... 7. Saya memiliki kewarganegaraan Indonesia.

... 8. Saya berniat untuk pergi ke Jepang pada bulan november.

... 9. Hari ini hari kamis

... 10. Dia memiliki uang sebesar $19 dolar.

... 11.Dia seorang petani.

... 12. Pada bulan Juli, kita akan berkunjung ke Amerika.

(44)

... 14. Saya lahir di Thailand

... 15. Ia berkewarganegaraan India.

... B. Tulislah dalam bahasa Indonesia pada hiragana yang dicetak garis.

Contoh

- わたしはせんせいです

... Guru... sssssssssssssssssssssssssss...

1. たなかさんはにじゅういちさいです

...

2. イヤンさんはにほんのかたです

...

3. はちじかんめ

...

4. あっさてはかようびです

...

5. らいげつはごがつです

...

6. わたしはこうしです

...

7. ニコラスさんはごじゅうろくさいです

...

8. ベントさんはじゅうねんせいです

...

9. きょうはなのかにちです

...

10. いっしゅかんにじゅうごかいすうがくをべんきょうします

(45)

CERTIFICATE OF

ACHIEVEMENT

Selamat Kepada :

... (Nama Murid)

Dengan Nilai

...

Dalam Kurun waktu ... minggu

Telah menyelesaikan materi “KOSAKATA YANG HARUS DIHAFAL

SEBELUM MEMPERKENALKAN DIRI” dan sekarang akan

melanjutkan pada materi :

 Partikel は(wa) dalam bahasa Jepang

Diresmikan tanggal .../.../... (dd/mm/yy)

Oleh ...

Tanda Tangan Pembina

(46)

BAB 3 Partikel (wa) dalam bahasa Jepang

Kosakata yang harus dihafal!

1. Saya = わたし

2. Kamu, anda = あなた

3. Kami = わたしたち

4. Kalian = あなたがた

5. Dia(laki-laki) = かれ

6. Dia(perempuan)= かのじょ

7. Dia (umum) = あのひと

8. Siapa = だれ

9. Mereka = あいつたち

Pendahuluan

1. Pengenalan partikel wa

Mengapa は dibaca wa, bukan dibaca ha? Dalam bahasa Jepang, kita akan banyak menemui partikel ini. “Wa” menandakan bahwa は adalah partikel, sedangkan “Ha” menandakan bahwa は bukan partikel.

2. Apa itu partikel?

Partikel adalah kata yang berguna untuk menjelaskan suatu kalimat. 3. Apakah hanya ada partikel wa?

Tidak, partikel ada bermacam-macam. Pada bab ini hanya akan dijelaskan partikel wa.

Tambahan sebelum mempelajari :

Nama seseorang selalu ditambah さん dibelakangnya. Contoh : タナカ さん、ベルトさん、ジッミさん

Pola – Pola Partikel

1.Pola A B です...(5) Pola ini berarti : A adalah B.

A = Subjek, seperti : saya, dia, kamu, mereka は = Partikel

(47)

です = menyatakan kalimat positif

Contoh :

わたしはせんせいです Saya adalah Guru

Latihan 1

Terjemahkanlah dalam bahasa Jepang! 1. Dia adalah petani

... 2. Saya bernama Toni

... 3. Dia adalah orang jepang

... 4. Mereka adalah koki

... 5. Kami adalah guru

...

Latihan 2

Terjemahkan dalam bahasa Indonesia!

1. わたしはインドネシアじんです Pola diatas berarti A bukan B

A = Subjek, seperti : saya, dia, kamu, mereka は = Partikel

(48)

ではありません = menyatakan kalimat negatif

Contoh :

あのひとはせんせい ではありません

Dia bukan Guru

Latihan 3

Buatlah kalimat negatif dari Soal di “Latihan 1”

1. ...

Terjemahkan dalam bahasa Indonesia!

1. わたしはインドネシアじんではありません Pola diatas berarti : Apakah A adalah B?

A = Subjek, seperti : saya, dia, kamu, mereka は = Partikel

B = Kata kerja, kata sifat, kata benda. です = Penanda Kalimat positif

= Penanda kata tanya.

(49)

Contoh :

あなたはせんせいですか Apakah anda seorang guru?

Latihan 5

Terjemahkan dalam bahasa Jepang 1. Apakah dia seorang petani?

... 2. Apakah anda seorang siswa?

... 3. Apakah mereka arkeolog?

... 4. Apakah dia berumur 30 tahun?

... 5. Apakah anda orang Jepang?

...

Latihan 6

Terjemahkan ke dalam Bahasa Indonesia

1. だれはトニさんですか

...

2. あなたはインドネシアじんですか

...

3. あのひとはごじゅうろくさいですか

...

4. あいつたちはのうみんですか

...

5. あなたはアメリカじんですか

(50)

Kompetensi Dasar 3

A. Pilihlah Option yang tepat dibawah ini!

1. Dian sedang berbincang-bincang dengan temannya. Tiba-tiba seorang bule menghampirinya. Mereka mengira bahwa bule tersebut adalah orang Amerika. Pertanyaan yang mungkin ditanyakan oleh Dian adalah ...

a. わたしはアメリカじんです

b. あなたのなまえはなんですか

c. あなたはアメリカじんです

d. あなたはアメリカじんですか

2. Toni merupakan siswa baru dari Indonesia. Ia bersekolah di

Jepang. Pernyataan yang mungkin dikatakan saat memperkenalkan diri adalah ...

a. わたしはアニです

b. わたしはにほんじんです

c. わたしはインドネシアじんですか

d. わたしはインドネシアじんです

3. Seorang pegawai pergi ke Jepang untuk bekerja. Saat wawancara, ia ditanyakan umurnya. Hal yang mungkin ia jawab adalah :

a. きょうはごにちです

b. わたしはにじゅうごさいですか

c. あなたはにじゅうごさいですか

d. わたしはにじゅうごさいです

4. Tanaka adalah seorang guru. Saat memperkenalkan diri, hal yang mungkin ia katakan adalah ...

a. わたしはのうみんです

b. わたしはじゅうねんせいです

c. わたしはせんせいです

d. わたしはだいがくせいです

5. Toni yang berasal dari Jepang mengikuti seminar di Indonesia.

Saat ia memperkenalkan diri, ia mengatakan : わたしはトニです、

わたしはにじゅうさんさいです。わたしはこうしです。Pekerjaan

(51)

b. Murid c. Mahasiswa d. Dosen

6. John yang berasal dari Inggris berumur 32 tahun. Ia berada di Jepang hari ini dan bertemu dengan rekan kerjanya, ken.

Percakapan yang mungkin terjadi adalah ...

a. ジョン : わたしはにほんじんです

7. Seto adalah mahasiswa baru di Jepang. Teman sekelasnya mengira bahwa dia berumur 20 tahun, tetapi dia baru berumur 18 tahun. Hal yang mungkin diucapkan Seto adalah ...

a. わたしはにじゅうさいです

b. あなたはにじゅうさいではありません

c. わたしはじゅうはちさいではありません

d. わたしはにじゅうさいではありません

8. Indro adalah orang Indonesia. Apabila namanya dijadikan nama Jepang, kemungkinan namanya adalah ...

a. インド

b. インヅロ

c. インドロ

d. インダ

(52)

a. ベニトさんはインドネシアじんです

b. わたしはベニトさんです

c. わたしたちはインドじんではありません

d. わたしはインドじんではありません

10. Selfi mengatakan : わたしはじゅうごさいです。わたしはじゅう

ねんせいです。Pernyataan yang tepat tentang Selfi adalah ... a. Ia berumur 10 tahun

b. Ia berumur 25 tahun c. Ia adalah murid SMA d. Ia murid kelas 10

B. Isilah titik-titik dibawah ini sesuai dengan biodata diri anda.

1. わたしは。。。。です (Nama)

2. わたしは。。。。。さいです

3. わたしは。。。。。ねんせいです

4. わたしは。。。。。です (pekerjaan)

5. わたしは。。。。。じんです

C. Isilah titik-titik berikut agar dialog dibawah ini menjadi sempurna.

トニ : あなたはせんせいですか

ジョン: わたしは。。。です、あなたはにじゅうさんさい。。。。

トニ : いいえ、わたしは。。。。。。。では。。。ません

ジョン: あなたは。。。。。。じんですか

(53)

CERTIFICATE OF

ACHIEVEMENT

Selamat Kepada :

... (Nama Murid)

Dengan Nilai

...

Dalam Kurun waktu ... minggu

Telah menyelesaikan materi “Partikel (wa) dalam bahasa Jepang” dan sekarang akan melanjutkan pada materi :

Memperkenalkan Diri

Diresmikan tanggal .../.../... (dd/mm/yy)

Oleh ...

Tanda Tangan Pembina

(54)

BAB 4 Memperkenalkan Diri

1. Salam Pembuka

Salam pembuka dalam bahasa Indonesia adalah salam sejahtera, selamat pagi, selamat siang, selamat malam dan sebagainya. Nah, mari kita lihat salam-salam pembuka dalam bahasa Jepang.

a. Sapaan kepada seseorang yang belum pernah anda temu sebelumnya.

- Salam Kenal =はじめまして

- Senang bertemu dengan anda =どうぞよろしくおねがいしま

b. Sapaan berdasarkan waktu

- Selamat pagi =おはようございます

- Selamat siang = こんにちは

- Selamat malam = こんばんは

- Selamat tidur = おやすみなさい

- Selamat tinggal = さようなら

- Sampai jumpa besok= さようならじゃまた

c. Sapaan dalam Telepon

- Halo = もしもし

d. Ucapan atau sapaan dalam kegiatan sehari-hari

- Permisi = しつれいします

- Maaf = すみません

- Apa kabar = おげんきですか

- Maafkan saya =ごめんなさい

- Tolong = おねがいします

- Telah merepotkan = おせわになります

- Terima kasih = ありがとうございます

- Selamat datang kembali= おかえりなさい

- Saya kembali = ただいま

- Saya berangkat = いってきます

- Selamat datang =いらっしゃいませ

e. Ucapan sebelum makan/minum = いただきます

(55)

g. Ucapan selamat pada saat-saat tertentu.

- Selamat tahun baru = しねんおめでとうございます

- Selamat ulang tahun = たんじょうびおめでとうございます

- Selamat hari natal = クリスマスおめでとうございます

- Selamat memperoleh beasiswa = しょうごくしきんおめでと

うございます

- Selamat menempuh hidup baru = けっこんしきおめでとうご

ざいます

- Selamat berjuang = がんばってください

2. Nama

Untuk memperkenalkan nama anda, kita menggunakan pola : わたしは(nama)です...(8)

Untuk memperkenalkan umur anda, kita menggunakan pola : わたしは(angka(umur))さいです...(9) 4. Pekerjaan

Untuk mengatakan pekerjaan anda, kita menggunakan pola : わたしは(pekerjaan)です...(10) 5. Kewarganegaraan

(56)

わたしは(negara)じんです...(11) Contoh :

わたしはインドネシアじんです = Saya orang Indonesia わたしはにほんじんです = Saya orang Jepang

わたしはアメリカじんです = Saya orang Amerika わたしはインドじんです = Saya orang India

6. Memperkenalkan nama dan kewarganegaraan dalam satu kalimat.

Pola tersebut adalah :

わたしは(negara)じんの(nama)です...(12)

7. Menyebutkan anda berasal dari mana. Pola tersebut adalah :

わたしは(negara asal)からきました...(13) Contoh :

わたしはインドネシアからきました = saya berasal dari Indonesia

わたしはアメリカからきました = Saya berasal dari Amerika わたしはインドからきました = Saya berasal dari India

8. Nomor Telepon

Pola dalam menyebutkan nomor telepon adalah :

でんわばんごは(nomor telepon)です...(14) Keterangan :

- Dalam penyebutan nomor telepon harus disertai dengan tanda jeda agar orang dapat menangkap maksud anda. Tanda jeda yang digunakan adalah の(no). Tanda digunakan

pertama pada kode negara, kode daerah atau kode operator , lalu setiap 3 angka diberi tanda の. Contoh :

(57)

でんわばんごはゼロはちきゅうのはちいちはちのはちきゅうなな のはちさんのです

9. Tempat tinggal Polanya adalah :

わたしは(daerah)にすんでいます...(15) Contoh :

わたしは Ranggong にすんでいます

10. Hobi

Polanya adalah :

わたし の しゅみ は (hobi) です

Contoh :

わたし の しゅみ は どくしょ です

Saya hobi membaca

11.Agama

Polanya adalah :

わたしのしゅきょはカトリックです Saya beragama katolik

Latihan 1

Perkenalkan diri anda dengan menyebutkan minimal 8 hal tentang anda!

______________________________________________

Ubahlah no telp berikut menjadi hiragana 1. 08981889764

(58)

______________________________________________ ______________________________________________ 3. 08327438283

______________________________________________ ______________________________________________ 4. 06188453621

______________________________________________ ______________________________________________ 5. 04114832032

______________________________________________ ______________________________________________

Latihan 3

Terjemahkan Kalimat berikut!

1. はじめまして =

2. けっこんしきおめでとうございます =

3. しねんおめでとうございます =

4. ありがとうございます =

5. ただいま =

6. おねがいします =

(59)

Kompetisi Dasar 4

A. Pilihlah option yang menurut anda paling benar!

1. Kamu sedang ada di acara ulang tahun temanmu. Apa yang akan anda katakan?

a. たんじょうびおめでとうございます

b. しょうごくしきんおめでとうございます

c. けっこんしきおめでとうございます

d. ありがとうございます

2. Apabila anda memperkenalkan diri pada orang yang belum pernah anda jumpai, pertama – tama anda harus mengatakan :

a. おねがいします

b. わたしはルヂです

c. あなたのなまえはなにですか

d. はじめまして

3. Anda sedang berada di bandara dan menemukan anak hilang. Anak itu memberikan secarik kertas dan tertulis no telp. Berapakah nomor yang harus dihubungi?

a. 04838273842 b. 08947884832 c. 08981889782 d. 09081829383

4. Anda sedang berbincang – bincang dengan orang Jepang, tiba – tiba ia menanyakan : “Apakah kamu seorang guru?”. Namun, pekerjaan anda adalah pemain sepak bola. Hal yang mungkin anda ucapkan adalah ....

a. わたしはせんせいではありません

b. わたしのしゅみはサッカです

c. わたしはじゅうよんさいです

d. わたしのしゅみはせんせいではありません

(60)

5. Anda mendapatkan beasiswa study tour di Jepang. Direktur study tour datang dan menyalami anda. Apa yang mungkin ia katakan?

a. わたしはインドからきました

b. しょうごくしきんおめでとうございます

c. がんばってください

d. いただきます

B. Terjemahkan dalam bahasa Jepang! 1. Saya berasal dari Jepang

_______________________________________________ 2. Selamat ulang tahun

_______________________________________________ 3. Permisi

_______________________________________________ 4. Hobi saya bukan membaca

_______________________________________________ 5. Salam kenal

_______________________________________________ 6. Senang bertemu dengan anda

_______________________________________________ 7. Selamat tidur

_______________________________________________ 8. Selamat malam

_______________________________________________ 9. Sampai jumpa besok

_______________________________________________

10. Halo

_______________________________________________ 11.Saya kembali

(61)

12. Selamat datang kembali

_______________________________________________

13. Telah merepotkan

_______________________________________________

14. Selamat berjuang

_______________________________________________

15. Saya berumur 39 tahun

_______________________________________________

16. Saya adalah ibu rumah tangga

_______________________________________________

C. Terjemahkan ke dalam bahasa Indonesia! はじめまして

わたしはアントニです わたしはがくせいです

わたしはラジャワリこうこうのがくせいです わたしはインドネシアからきました

わたしのしゅみはバスケットです わたしのしゅきょカトリックです スヂルマンにすんでいます

ありがとうございます

(62)

CERTIFICATE OF

ACHIEVEMENT

Selamat Kepada :

... (Nama Murid)

Dengan Nilai

...

Dalam Kurun waktu ... minggu

Telah menyelesaikan materi “Memperkenalkan Diri” dan sekarang

akan melanjutkan pada materi :

Kanji Dasar dan Partikel Ni()

Diresmikan tanggal .../.../... (dd/mm/yy)

Oleh ...

Tanda Tangan Pembina

(63)

BAB 5

Kanji Dasar dan Partikel Ni()

Kanji adalah salah satu kata jepang yang merupakan kata serapan dari HanZi (Huruf Mandarin). Kanji digunakan untuk memendekkan hiragana agar terlihat lebih sederhana dan memudahkan pembaca.

Dalam Kanji, ada dua cara membaca, yaitu :

- On Reading : Cara membaca berdasarkan artikulasi Mandarin

- Kun Reading : Cara membaca berdasarkan artikulasi Jepang

Berikut adalah huruf Kanji dasar :

(64)

先 セン さき duluan

八 ハチ やっ(つ) delapan,kedelapan

(65)

川 セン かわ sungai

左 サ ひだり kiri

年 ネン とし tahun

後 ゴ、コウ のち、うしろ belakang,setelah

心 シン こころ hati

murid, hidup

(66)

bangun tidur

足 ソク あし jalan, kaki

Daftar kosakata:

(67)

12.Sapu : ほうき

13.Vas bunga : かびん

14.Foto : しゃしん

15.Penghapus papan tulis : こくばんけし

16.Spidol : まじく

17.LCD : エルシーディー

18.Bendera : はた

19.Locker : ロッカー

20.Speaker : スピーカーコーン

21.AC : エアコンディショナー

22.Screen : スクリーン

23.CCTV : ぼうはんカメラ

24.Jam :とけい

25.Lampu : ランプ

26.Gorden : カーデン

27.Papan Mading : こくちばん

28.Sekolah : がっこう

29.Ruang Kepala Sekolah : こうちょうしつ

30.Ruang Guru : しょくいんしつ

31.Kantor : じむしつ

32.Perpustakaan : としょしつ

33.Ruang UKS : ほけんしつ

34.Ruang Kelas : きょうしつ

(68)

36.Kantin : カンティン

37.Toilet : トイレ

38.Gudang : くら、どぞう

39.Taman : こおえん

40.Tempat parkir : ちょうさじょ

41.Aula : ホール

42.Lab Bahasa : ごがくえんしゅうしつ

43.Ruang Musik : おんがくしつ

44.Ruang BP : カウンセリング

45.Ruang Makan :しょくどう

46.Toko Koperasi : せいかつきょうどうくみあい

47.Panggung : ぶたい

48.Pos Satpam : たてもの あんぜんほご

49.Kapel : チャペル

50.Asrama : りょうしゃ

51.Lab Kimia : かがくじっけんしつ

52.Lab Fisika : りゅうしぶつりけんきゅうじょ

53.Lab Biologi : いがくけんきゅうかいぎぶんしせいぶつがくぶもん

Penggunaan Partikel

1. Lokasi に kata benda があります/います

Keterangan :

 Lokasi => Kosa kata yang berhubungan dengan tempat , misalnya :

(69)

 に => partikel untuk keterangan tempat

 Kata benda => diisi dengan nama benda

 が => Partikel penanda “ada”

 あります => ada (untuk benda mati)

 います => ada (untuk benda hidup)

れい(contoh) :

 かばんにえんぴつがあります Di tas ada pensil

 がっこうにちょうさじょがあります Di sekolah ada tempat parkir

 トイレにドアあります Di toilet ada pintu

 きょうしつにホワイトポ―ド Di kelas ada papan tulis

Sekolah : がっこう

Buku : ほん

Kelas : きょうしつ

Papan tulis : ホワイトポ―ド

Tempat parkir : ちょうさじょ

Motor : バイク

Toilet :トイレ

Pintu : ドア

Tas : かばん

(70)

2. Lokasi にKata Benda がありません/いません

れい:

 がっこうにほんがありません

Disekolah tidak ada buku

3. Kata Benda は Lokasiにあります/います (untuk letak benda)

れい:

 えんぴつはかばんにあります pensil ada di tas

Keterangan letak:

 上 : atas

 下 : bawah

 中 : dalam

 そば : samping

 となり : sebelah

 まえ : depan

 うしろ : belakang

 そと : luar

4. Kata Benda の Keterangan Letak

れい :

かばんの中にえんぴつがあります

Kata Penunjuk :

(71)

 Apa : なん

 Siapa : どなた

 Siapa : だれ

 Disini : ここ

 Disitu : そこ

 Disana : あそこ

 Dimana : どこ

5. Lokasi にKata Benda があります/います

Kata Bendaは Lokasiにあります/います

れい:

ここはきょうしつです Disini adalah ruang kelas

ここにきょうしつがあります Disini ada ruang kelas

カンティンにバソがあります Di kantin ada baso

6. Untuk tanda tanya, tambahkan saja か di belakang kalimat

れい:

Pertanyaan :カンティンにバソがありますか

Jawaban : はい、あります

いいえ、ありません

7. Lokasi にKata Tanya がありますか/いますか

れい:

A : カンティンになにがありますか Dikantin ada apa?

(72)

A : カンティンにどなたがあります Dikantin ada siapa?

B : カンティンにシモンさんがいます Dikantin ada pak Simon

8. Kata Benda は Kata Tanya (Lokasi)にありますか/いますか

れい:

A: いすはどこにありますか

B : いすは カンティンにあります

9. Lokasi にKata Benda もあります/います

れい:

つくえにボ―ルペンがあります Di meja ada pulpen

つくえにえんぴつもあります Di meja juga ada pensil

10. Kata Benda も Lokasiにあります/います

れい:

ボ―ルペンはつくえにあります Pulpen ada di meja

えんぴつもつくえにあります Pensil juga ada di meja

11.Lokasi にKata Benda 1 Kata Benda 2があります

れい:

つくえにボ―ルペンとえんぴつがあります

(73)

12. Lokasi にKata Benda 1 Kata Benda 2などがあります

れい:

つくえにボ―ルペンやえんぴつなどがあります

(74)

Kompetisi Dasar 5

A. Isilah titik – titik dibawah ini dengan On Reading pada kanji

berikut!

1. 語 :______________________

2. 上 :______________________

3. 何 :______________________

4. 分 :______________________

5. 前 :______________________

6. 三 :______________________

7. 七 :______________________

8. 来 :______________________

9. 水 :______________________

10. 火 :______________________

11.月 :______________________

12. 金 :______________________

13. 雨 :______________________

14. 女 :______________________

15. 私 :______________________

B. Isilah titik – titik dibawah ini dengan Kun Reading pada kanji

berikut!

1. 二 :______________________

2. 九 :______________________

3. 今 :______________________

(75)

5. 出 :______________________

6. 万 :______________________

7. 中 :______________________

8. 八 :______________________

9. 多 :______________________

10. 少 :______________________

11.後 :______________________

12. 心 :______________________

13. 川 :______________________

14. 山 :______________________

15. 長 :______________________

C. Terjemahkan ke dalam Bahasa Jepang

1. Di tempat pensil ada pensil

_________________________________________________

2. Di sekolah tidak ada tempat parkir

_________________________________________________

3. Di kelas tidak ada toilet

_________________________________________________

4. Kelas ada di sekolah

_________________________________________________

5. Di samping kelas ada kantin

_________________________________________________

(76)

_________________________________________________

7. Disini ada kantin

_________________________________________________

8. Kantin ada di sini

_________________________________________________

9. Di kelas ada meja

_________________________________________________

10. Dikelas ada apa?

_________________________________________________

11.Dikelas ada siapa?

_________________________________________________

12. Tempat parkir ada di sekolah, kelas juga ada di sekolah

_________________________________________________

13. Di meja ada vas bunga dan foto

_________________________________________________

14. Di tempat parkir ada mobil dan motor

_________________________________________________

15. Di sekolah ada tempat parkir, kelas, dan lain – lain

(77)

CERTIFICATE OF

ACHIEVEMENT

Selamat Kepada :

... (Nama Murid)

Dengan Nilai

...

Dalam Kurun waktu ... minggu

Telah menyelesaikan materi “Kanji Dasar dan Partikel ni()” dan sekarang akan melanjutkan pada materi :

Kesan Mengenai Kegiatan Sekolah

Diresmikan tanggal .../.../... (dd/mm/yy)

Oleh ...

Tanda Tangan Pembina

(78)

BAB 6

Kesan Mengenai Kegiatan Sekolah dan Anggota Keluarga

Kosa Kata

Kesan

かんたん : Gampang / Mudah

むずかしい : Sulit

つまらない : Membosankan

おもしろい : Menarik

Mata Pelajaran

れきし : Sejarah

こうみん : PKN

びじゅつ : Seni

たいいく : Olahraga

しゅうきょう : Agama

しゃかいがく : Sosiologi

ちりがく : Geografi

けいざい : Ekonomi

コンピュ―タ― : TIK

せいぶつがく : Biologi

ぶつりがく : Fisika

かがく : Kimia

すうがく : Matematika

インドネシアご : Bahasa Indonesia

(79)

にほんご : Bahasa Jepang

ドイツご : Bahasa Jerman

Pola Kalimat

1. Kegiatan はkesanです

Contoh :

にほんごのべんきょう は かんたんです

Pelajaran Bahasa Jepang Mudah

2. Kegiatan はkesan 1 , kesan 2です (Untuk kesan yang setara)

Contoh :

にほんごのべんきょうはかんたんで、おもしろいです

Pelajaran Bahasa Jepang Mudah dan Menyenangkan

3. Kegiatan は kesan 1 です. でも Kesan 2です. (Untuk kesan yang

berlawanan)

Contoh :

インドネシアごのべんきょうはかんたんです。でも、つまらないで

す。

(80)

4. Kalimat Pertanyaan :

Kegiatan は どうですか

Bagaimana

Contoh :

たいいくのべんきょうはどうですか

Bagaimana kesan pelajaran olahraga?

Untuk Menjawab pertanyaan, cukup mengganti kata どう dengan

kesan dan hilangkan partikel tanya か.

たいいくのべんきょうはかんたんです。

Pelajaran Olahraga Mudah

Anggota Keluarga

Kosa kata :

かぞく : Keluarga

きょうだい : Saudara

そば : Kakek (kandung)

そふ : Nenek (kandung)

ちち : Ayah (kandung)

はは : Ibu(kandung)

あに : Kakak laki laki (kandung)

あね : Kakak perempuan (kandung)

わたし : Saya

おとうと : Adik laki laki (kandung) いもうと : Adik perempuan (kandung) おじいさん : Kakek (saudara)

(81)

おとうさん : Ayah (saudara) おかあさん : Ibu (Saudara)

おにいさん : Kakak laki laki (saudara) おねえさん : Kakak perempuan (saudara) おとうとさん: Adik laki laki (saudara) いもうとさん: Adik perempuan (saudara)

Frekuensi (orang):

ひとり : Satu orang

ふたり : Dua orang

さんにん : Tiga orang

よにん : Empat orang

ごにん : Lima orang

ろくにん : Enam orang

しちにん : Tujuh orang

はちにん : Delapan orang

きゅうにん : Sembilan orang じゅうにん : Sepuluh orang

Pola Kalimat :

1. Frekuensi かぞく/きょうだい です

Contoh :

ごにん かぞく です。

Lima Orang Keluarga

Kalimat Tanya :

なんにん かぞく/きょうだい ですか。

Berapa orang Keluarga/ Saudara

2. Saudara kandung が frekuensi います。

Contoh :

おとうと が ふたり います

(82)

あに が ひとり と いもうと が ふたり います。

Kakak Laki”

satu orang dan adik perempuan dua orang

3. Nama はsaudara frekuensi います

Contoh :

アミさん は おねえさん が さんにん います。

Ami Kakak Perempuan tiga orang

ブヂさん は おにいさん が ひとりと いもうとさん が

Budi

Kakak Laki”

Satu orang adik perempuan

よにん います

(83)

Kompetisi Dasar

A. Terjemahkan ke dalam bahasa Indonesia!

(?) れきしのべんきょうはどうですか。

(+) れきしのべんきょうはむずかしいです。

(?)えいごのべんきょうはどうですか。

(+)えいごのべんきょうはつまらないです。

(?)すうがくのべんきょうはどうですか。

(+)すうがくのべんきょうはかんたんです。

(?)かがくのべんきょうはどうですか。

(+)かがくのべんきょうはかんたんで、おもしろいです。

(?)せいぶつがくのべんきょうはどうですか 。

(+)せいぶつがくのべんきょうはむずかしいです。でもおもしろいで

(84)

B. Terjemahkan ke dalam bahasa Jepang!

1. Terjemahkan dialog berikut!

Ari : Selamat siang!

Ame : Selamat siang!

Ari : Ada berapa banyak jumlah keluarga anda?

Ame : Enam orang

Ari : Adik laki – laki ada berapa?

Ame : Adik laki – laki ada 2

Ari : Adik perempuan ada berapa?

Ame : Tidak ada adik perempuan

Ari : Kakak laki – laki ada berapa?

Ame : Kakak laki – laki ada 1

Ari : Kakak perempuan ada berapa?

Ame : Kakak perempuan ada 1

_________________________________________________

_________________________________________________

_________________________________________________

_________________________________________________

_________________________________________________

_________________________________________________

_________________________________________________

(85)

_________________________________________________

2. Terjemahkan kalimat berikut!

a. Ami mempunyai dua kakak laki – laki

_____________________________________________

b. Desi mempunyai satu adik perempuan

_____________________________________________

c. Saya mempunyai tiga kakak perempuan

_____________________________________________

d. Tanaka mempunyai dua kakak laki – laki dan satu kakak

perempuan

_____________________________________________

e. Dia mempunyai satu adik laki- laki dan tiga adik perempuan

(86)

CERTIFICATE OF

ACHIEVEMENT

Selamat Kepada :

... (Nama Murid)

Dengan Nilai

...

Dalam Kurun waktu ... minggu

Telah menyelesaikan seluruh materi Bahasa Jepang dan sekarang akan melanjutkan pada buku :

 Bahasa Jepang Jilid 2

Diresmikan tanggal .../.../... (dd/mm/yy)

Oleh ...

Tanda Tangan Pembina

(87)

Tugas Tambahan!!!

Tugas 1 : Sebelum anda melanjutkan pelajaran Bahasa Jepang Jilid 2, ubahlah bahasa Indonesia ke Bahasa Jepang pada kosakata berikut sebagai persiapan ke materi selanjutnya :

1. Menyanyi 2. Panggil 3. Kirim 4. Jalan 5. Bermain

6. Turun (hujan / salju) 7. Menerima

8. Memadamkan

9. Bekerja 10. Istirahat 11.Naik (kendaraan) 12. Menulis

13. Berkata 14. Berbicara

15. Duduk

16. Berdiri 17. Beli 18. Bayar

19. Mencari

20. Hilang 21. Mulai 22. Selesai

23. Menunggu

24. Membawa

25. Bertemu

26. Berenang

27. Mendengar

28. Membuat

29. Mencuci

(88)

31. Memakai / menggunakan

32. Memfoto

33. Membuka

34. Menutup

35. Menyalakan

36. Turun (kendaraan) 37. Mengajar

38. Menelepon

39. Masuk

40. Keluar

41. Meminjam

42. Mengembalikan

43. Memakai (pakaian) 44. Lelah

45. Makan

46. Lari

47. Mandi

48. Melihat / menonton

49. Menghafal

50. Berpikir

51. Memasukkan

52. Mengendarai

53. Bekerja 54. Belajar 55. Jalan – jalan

56. Menikah

57. Tenis 58. Ski

Referensi

Dokumen terkait

Kesulitan yang seringkali siswa alami di sekolah ketika membaca dan memahami suatu teks bahasa Jepang adalah membaca huruf (hiragana, katakana, maupun kanji),

Hanya, dalam bahasa Jepang huruf “e” dan “o” hanya memiliki satu jenis bunyi, tidak seperti dalam bahasa Indonesia yang memiliki 2 dan 3 bunyi yang berbeda. Pada dasarnya,

Hasil yang diperoleh adalah bahwa respon mahasiswa terhadap bahasa Jepang sangat baik tetapi pada penerimaan huruf hiragana dan katakana mahasiswa mengalami

Cina kuno yang biasanya ditulis dalam kamus kanji bahasa Jepang dengan huruf katakana, sedangkan kun-yomi ( ) adalah cara baca.. dalam bahasa Jepang yang biasanya ditulis dengan

Di bawah ini merupakan hasil akhir dari Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Belajar Huruf Hiragana dan Katakana Jepang di SMP Nasional Bantul yang telah dibuat

On-yomi ( ) adalah cara baca dengan bunyi seperti bahasa Cina kuno yang biasanya ditulis dalam kamus kanji bahasa Jepang dengan huruf katakana, sedangkan kun-yomi ( ) adalah cara

Hasil dari penelitian ini adalah sebuah aplikasi media interaktif pembelajaran Bahasa Jepang tingkat dasar untuk anak-anak agar dapat mengenal huruf hiragana dan katakana,

Konsonan rangkap ini tidak terdapat dalam huruf Jepang tersusun dalam gojuonju, tetapi pada kenyataannya dalam bahasa Jepang terdapat kosakata yang mempunyai bunyi konsonan