• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PEM 1001354 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PEM 1001354 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Tiara Fitri Rizki

PENGARUH KUALITAS ASET DAN LIKUIDITAS TERHADAP PROFITABILITAS PADA BANK SYARIAH MEGA INDONESIA PERIODE 2009-2013

Unipersitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

Tiara Fitri Rizkiyah, 1001354. Pengaruh Kualitas Aset dan Likuiditas

terhadap Profitabilitas pada Bank Syariah Mega Indonesia. Dibawah

bimbingan Budhi Pamungkas Gautama, S.E.M.Sc.

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh menurunnya profitabilitas pada Bank

Syariah Mega Indonesia periode triwulan 2009-2013. Penelitian ini bertujuan

untuk mengetahui gambaran kualitas aset yang diukur dengan

Non Performing

Financing

(NPF), Likuiditas yang diukur dengan

Financing to Deposit Ratio

(FDR) dan profitabilitas yang diukur dengan

Return On Equity

(ROE) pada Bank

Syariah Mega Indonesia. Serta bagaimana pengaruh kualitas aset dan likuiditas

terhadap profitabilitas.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dan

verifikatif dengan desain penelitian kausal. Data yang digunakan adalah data

sekunder. Sampel dalam penelitian ini adalah laporan keuangan triwulan periode

2009-2013 Bank Syariah Mega Indonesia yang berisi tentang

Non Performing

Financing

(NPF),

Financing to Deposit Ratio

(FDR) dan Profitabilitas dengan

indikator

Return On Equity

(ROE). Analisis statistik yang digunakan terdiri dari

uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda serta dilakukan pengujian

hipotesis uji F dan uji t.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas aset (NPF) berpengaruh

negatif

terhadap

profitabilitas

(ROE).

Sedangkan likuiditas (FDR) tidak

berpengaruh terhadap profitabilitas (ROE).

(2)

Tiara Fitri Rizki

PENGARUH KUALITAS ASET DAN LIKUIDITAS TERHADAP PROFITABILITAS PADA BANK SYARIAH MEGA INDONESIA PERIODE 2009-2013

Unipersitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRACT

Tiara F itri Rizkiyah, 1001354. The influence of quality of assets and liquidity

toward profitability in Bank Syariah Mega Indonesia. Dibawah bimbingan

Budhi Pamungkas Gautama, S.E.M.Sc.

This research is based on the decreasing of Profitability of Bank Syariah

Mega Indonesia 2009-2013 quarter period. The purpose of this research was to

find out the description of quality of assets which is measured by Non Performing

Financing (NPF), the description of liquidity which is measured by Financing to

Deposit Ratio(FDR) and profitability which is measured by Return On Equity

(ROE) in Bank Syariah Mega Indonesia And to find out the influence quality of

assets and liquidity value towards profitability.

The method that used in this research was descriptive and verificative

methods with causal research as the design. The data used were secondary data.

This research used the samples of the company’s financial quarter reports

in

2009-2013, in Bank Syariah Mega Indonesia which contain of Non Performing

Financing (NPF), Financing to Deposit Ratio (FDR) and Return On Equity

(ROE).Statistic analysis used consist of classical assumption test and multiple

linier regression analysis where the hypothesis tested F and T.

The result of this research showed, that quality of assets (NPF) has

influence negative on profitability (ROE) has not influence on stock prices. Mean

while liquidity (FDR) has not influence on profitability(ROE).

Referensi

Dokumen terkait

Hasil menunjukkan bahwa indikator produk, persaingan harga, kenyamanan berbelanja, promosi, suasana, dan personil menunjukan bahwa tidak setiap variabel berpengaruh

[r]

Bangunan Pengendali Sedimen Untuk Mereduksi Volume Sedimentasi Yang Masuk Ke Waduk Jatigede.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

hadas dan najis - Menentukan cara menghilangkan hadas kecil - Menentukan larangan ketika buang air - Menentukan tata cara di kamar mandi - Menentukan larangan ketika di kamar mandi

perusahaan manufaktur sektor industri konsumsi sub sektor makanan & minuman di Bursa Efek Indonesia. Nilai signifikansi lebih besar dari 0,05 membuktikan bahwa variabel

Pewaktu Terprogram adalah suatu alat yang dapat diatur lama waktu kerjanya, sehingga dapat sebagai pengingat waktu. Alat ini dapat digunakan untuk berbagai macam aplikasi,

Akibat perubahan metode penilaian sediaan terhadap perhitungan rugi laba tahun yang di audit harus dijelaskan dalam laporan keuangan.. Penjelasan yang lengkap harus dibuat

 Mahasiswa memahami dan mengetahui tentang gaya-gaya dalam dari struktur portal kaki tunggal dan kaki tidak simetris dengan rasuk gerber, memikul beban terpusat dan terbagi