• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perubahan Bunyi Bahasa Proto Autronesia dalam Bahasa Karo

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perubahan Bunyi Bahasa Proto Autronesia dalam Bahasa Karo"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

1

PERUBAHAN BUNYI BAHASA PROTO AUSTRONESIA

DALAM BAHASA KARO

(KAJIAN LINGUISTIK HISTORIS KOMPARATIF)

SKRIPSI

OLEH:

SUSI YANTI SINURAYA

100701010

DEPARTEMEN SASTRA INDONESIA

FAKULTAS ILMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2014

(2)

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memeroleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila pernyataan yang saya perbuat ini tidak benar, saya bersedia menerima sanksi berupa pembatalan gelar kesarjanaan yang saya peroleh.

Medan, juli 2014

Susi Yanti Sinuraya

100701010

(3)

1

PERUBAHAN BUNYI BAHASA PROTO AUTRONESIA DALAM BAHASA KARO

(KAJIAN LINGUISTIK HISTORIS KOMPARATIF)

SUSI YANTI SINURAYA

FAKULTAS ILMU BUDAYA USU

ABSTRAK

Penelitian ini berjudul “Perubahan Bunyi Bahasa Proto Autronesia dalam Bahasa Karo” Kajian Linguistik Historis Komparatif. Perubahan bunyi bahasa Proto Austronesia yang mengalami perubahan bunyi pada bahasa Karo melalui macam-macam perubahan bunyi berdasarkan tempat diantaranya metatesis, aferesis (apheresis), sinkop (syncope), apokop

(apocope), protesis, epentesis, paragog, linear dan inovasi. Penelitian ini menggunakan data lisan dan tulisan. Pengumpulan data lisan dilakukan dengan metode cakap yaitu percakapan peneliti dengan narasumber. Selanjutnya pengumpulan data tulisan dilakukan dengan metode tulis/cakap dengan menyimak percakapan peneliti dengan narasumber. Metode dan teknik analisis data digunakan dengan 1) Mengumpulkan 200 kosakata daftar swadesh dan menerjemahkannya ke dalam bahasa Karo. 2) Mendeskkribsikan macam-macam perubahan bunyi. 3) Menganalisis perubahan bunyi bahasa Proto Austronesia dalam bahasa Karo. Subjek penelitian ini terdiri dari lima orang informan yang siap untuk di wawancara sipeneliti. Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan macam-macam perubahan bunyi bahasa Proto Autronesia dalam bahasa Karo dan menganalisis perubahan bunyi bahasa Proto Austronesia dalam bahasa Karo dengan menggunakan teori kajian Linguistik Historis Komparatif Gorys Keraf 1991. Disimpulkan bahwa perubahan bunyi bahasa Proto Austronesia dalam bahasa Karo memiliki macam-macam perubahan bunyi berdasarkan tempat yaitu perubahan metatesis, aferesis (apheresis), sinkop (syncope), apokop (apocope), protesis, epentesis, paragog, linear dan inovasi.

Kata kunci: Perubahan Bunyi, Bahasa Proto Austronesia, Bahasa Karo, Linguistik Historis Komparatif, Macam-Macam Perubahan Bunyi Berdasarkan Tempat.

ii

(4)

PRAKATA

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkat dan karunia-Nya kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaiakan penyusunan skripsi yang berjudul “Perubahan Bunyi Bahasa Proto Austronesia Dalam Bahasa Karo” Kajian Linguistik Historis Komparatif ini ditulis sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan gelar sarjana di Departemen Sastra Indonesia Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara.

Penyusunan skripsi ini dapat diselesaikan tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak, baik bantuan secara moral maupun material. Oleh sebab itu, penulis mengucapkan terima kasih dengan setulus hati kepada:

1. Dr. Syahron, M.A. selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya, Dr. M. Husnan Lubis, M. A. selaku wakil Dekan I, Drs. Syamsul Tarigan selaku wakil Dekan II, dan Drs. Yuddi Adrian Muliadi, M.A. selaku wakil Dekan III.

2. Prof. Dr. Ikhwanuddin Nasution, M.Si., sebagai Ketua Departemen Sastra Indonesia dan Drs. Haris Sutan Lubis, M.SP., sebagai Sekretaris Departemen Sastra Indonesia Fakutas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan dukungan kepada penulis selama mengikuti perkuliahan di Departemen Sastra Indonesia.

(5)

3

3. Dra. Dardanila, M.Hum., sebagai dosen pembimbing I yang telah banyak memberikan ilmu, perhatian, dorongan dan kesabaran yang luar biasa dalam membimbing penulis, memotivasi penulis dan rela meluangkan waktu beliau selama penyusunan skripsi ini. Ibu bagai bunga mawar mekar yang memberi semangat kembali kepada penulis saat penulis mulai bingung. Terima kasih Ibu.

4. Drs. Pribadi Bangun, M.Hum., sebagai dosen pembimbing II yang telah membimbing, memberikan masukan, dan motivasi kepada penulis dalam penyelesaian skripsi ini.

5. Dr. Namsyah Hot Hasibuan, M.Ling. sebagai dosen penasehat akademik yang telah banyak memberi pengarahan dan masukan bagi penulis selama masa perkuliahan. 6. Seluruh Bapak/Ibu dosen di Departemen Sastra Indonesia yang telah memberikan

bekal ilmu pengetahuan bagi penulis selama mengikuti perkuliahan.

7. Kakanda Tika yang telah banyak memberikan kemudahan kepada penulis dalam menyelesaikan segala urusan administrasi di Departemen Sastra Indonesia.

8. Kedua orang tuaku yang tercinta, bapak Jainal Sinuraya dan Ibu Junita Br Ginting yang setia berdoa dan memotivasi penulis baik moral maupun material kepada penulis sehingga penulis dapat sampai seperti ini. Penulis persembahkan skripsi ini buat Bapak dan Ibu tercinta. Semoga ilmu yang penulis peroleh dapat bermanfaat dan membalas segala pengorbanan, kesabaran, kesetiaan yang telah Bapak dan Ibu berikan.

9. Seluruh keluarga yang turut memberi dukungan pada penulis dalam menyelesaikan studi.

iv

(6)

10.Kepada bang Ryan Zuinda Tarigan, terima kasih atas semangat , motivasi dan doanya.

11.Semua teman se-angkatan 010 Sasindo USU yaitu Heppi M Bangun, Binaria, Helli Sheba Milala, Retta Silitonga, Pesta Sinaga, Raesita dan teman-teman yang lain yang tidak bisa penulis sebutkan satu per satu, terima kasih telah menjadi sahabat yang sangat baik dan setia buat penulis.

12.Kepada kepala desa tempat penelitian melakukan penelitian yang telah memberikan penulis kesempatan untuk melakukan penelitian pada desa Perbulan Kec. Lau Baleng Kab. Karo yang telah ditentukan.

Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah berperan memberikan dukungan terhadap penulis skripsi ini. Semoga skripsi ini bermanfaat untuk menambah wawasan dan pengetahuan pembaca demi perkembangan ilmu linguistik pada masa yang akan datang.

Medan, Oktober 2014

Penulis,

Susi Yanti Sinuraya

(7)

5

DAFTAR LAMBANG DAN SINGKATAN

LAMBANG

* : untuk menunjukkan bentuk proto

// : lambang fonemis

Ø : Simbol zero

→ : Menyatakan lingkungan / menjadi.

SINGKATAN

PAN : Proto-Austronesia

BK : Bahasa Karo

vi

(8)

DAFTAR ISI

PERNYATAAN...i

ABSTRAK...ii

PRAKATA...iii

DAFTAR LAMBANG DAN SINGKATAN...vi

DAFTAR ISI...vii

BAB I PEDAHULUAN...1

1.1 Latar Belakang...1

1.2 Masalah...3

1.3 Batas Masalah...3

1.4 Tujuan dan Manfaat Penelitian...4

1.4.1 Tujuan Penelitian...4

1.4.2 Manfaat Penelitian...4

1.4.2.1 Manfaat Teoretis...4

1.4.2.2 Manfaat Praktis...5

BAB II KONSEP, LANDASAN TEORI, DAN TINJAUAN PUSTAKA...6

2.1 Konsep...6

(9)

2

2.1.1 Perubahan Bunyi...6

2.1.2 Bahasa Proto Austronesia...7

2.1.3 Bahasa Karo...7

2.2 Landasan Teori...8

2.2.1 Linguistik Historis Komparatif...8

2.2.2 Macam-macam Perubahan Bunyi...9

2.3 Tinjauan Pustaka...10

BAB III METODE PENELITIAN...13

3.1 Lokasi dan Waktu Penelitian...13

3.1.1 Lokasi Penelitian...13

3.1.2 Waktu Penelitian...13

3.2 Data dan Sumber Data...13

3.2.1 Data...13

3.2.1 Sumber Data...14

3.3 Metode Penelitian...14

3.3.1 Metode dan Teknik Pengumpulan Data...14

3.3.2 Metode dan Teknik Analisis Data...16

BAB IV PEMBAHASAN...19

viii

viii

(10)

4.1 Macam-macam Perubahan Bunyi Bahasa Proto Austronesia dalam

Bahasa Karo...19

4.2 Analisis Perubahan Bunyi Bahasa Proto Austronesia dalam Bahasa Karo...20

1 Perubahan metatesis...20

2 Perubahan aferesis (apheresis)...21

3 Perubahan sinkop (syncope)...26

4 Perubahan apokop (apocope)...28

5 Perubahan protesis...31

6 Perubahan epentesis...38

7 Perubahan paragog...40

8 Perubahan linear...42

9 Perubahan inovasi...54

BAB V SIMPULAN DAN SARAN...130

5.1 Simpulan...130

5.2 Saran...136

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Referensi

Dokumen terkait

Pemberitaan yang disajikan Kompas juga lebih bersifat langsung (Straight news) dan memperlihatkan pengelolaan pemerintah terkait pariwisata, dibandingkan dengan media

Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa perilaku konsumtif terjadi pada partisipan karena pemberian uang saku dari orang tua yang dapat dibelikan sesuatu

Yang berada di lingkaran I sampai dengan V adalah kerjasama yang sudah dirintis dan program sudah tersusun, sedang yang berada diluar lingkaran I – V, tapi berada dalam lingkaran

Oman Sukmana, M.Si selaku Kepala Jurusan Program Studi Kesejahteraan sosial sekaligus Dosen Pembimbing I yang telah memberikan arahan, dukungan serta motivasinya

Value Chain merupakan rantai nilai yang dapat mengetahui kekuatan perusahaan, keuntungan dan kesuksesan dari rantai aktivitas dalam perusahaan atau industri

Variable LEARNABILITY berjumlah 64 orang atau 61% yang memilih sangat setuju, 22 orang atau 28% yang memilih setuju, dan 9 orang atau 11% yang memilih cukup

dimaksudkan agar kaum perempuan yang terjerumus ke dalam tindakan tersebut tidak akan mengulangi perbuatan itu lagi. Salah satu program pemberdayaan perempuan yang

Pemberian insulin akan ,menurunkan hormon glukagon sehingga dapat menekan produksi benda keton di hati, pelepasan asam lemak bebas dari jaringan lemak, pelepasan asam amino