• Tidak ada hasil yang ditemukan

Karakterisasi Skrining Fitokimia Simplisia serta Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Etanol Daun Kari (Murraya koenigii L)Dengan Metode DPPH (1,1-diphenyl-2-picrylhidrazyl)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Karakterisasi Skrining Fitokimia Simplisia serta Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Etanol Daun Kari (Murraya koenigii L)Dengan Metode DPPH (1,1-diphenyl-2-picrylhidrazyl)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

vii

KARAKTERISASI DAN SKRINING FITOKIMIA SIMPLISIA SERTA UJIAKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK ETANOL DAUN KARI

(Murraya koenigii L) DENGAN METODE DPPH (1,1diphenyl-2-picrylhidrazyl)

ABSTRAK

Daunkari(Murraya koeginii L) termasuk suku Rutaceae. Daun kari biasanya digunakan sebagai rempah dalam masakan, memiliki aroma yang sangat khas dan rasa sedikit pahit. Daun kari diyakini mengandung senyawa fenolik yang memiliki peran penting sebagai antioksidan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik simplisia, kandungan senyawa kimia dan kekuatan aktivitas antioksidan dari ekstrak etanoldaun kari.

Pemeriksaan karakteristik simplisia meliputi pemeriksaan makroskopik, mikroskopik, penetapan kadar air, penetapan kadar sari yang larut dalam air, penetapan kadar sari yang larut dalam etanol, penetapan kadar abu total dan penetapan kadar abu yang tidak larut dalam asam. Skrining fitokimia terhadap serbuk simplisia meliputi pemeriksaan golongan senyawa alkaloid, flavonoid, glikosida, saponin, tanindan steroid/triterpenoid. Pengujian aktivitas antioksidan dari ekstrak daun kari menggunakan metode pemerangkapan radikal bebas DPPH (1,1-diphenyl-2-picrylhydrazil) setelah pendiaman 60 menit pada suhu kamar dengan panjang gelombang 516,0 nm dan vitamin C sebagai pembanding.

Hasil yang diperoleh dari pemeriksaan karakteristik simplisia adalah kadar air 5,98%, kadar sari yang larut air 3,63%, kadar sari yang larut dalam etanol 8,36%, kadar abu total 7,89%, kadar abu yang tidak larut dalam asam 0,816%. Hasil skrining fitokimia, serbuk simplisia mengandung senyawa flavonoid, glikosida, steroid, saponin, alkaloid dan tannin. Hasil uji aktivitas antioksidan dalam menurunkan radikal bebas DPPH diperoleh nilai Inhibitory

Concentration (IC50) Ekstrak etanol daun kari sebesar 45,88%μg/ml dan untuk vitamin C diperoleh IC50 sebesar 3,10μg/ml. Ekstrak etanol daun kari

menunjukkan aktivitas antioksidan yang sama dengan vitamin C yaitu sangat kuat.

Kata kunci: antioksidan, DPPH, ekstrak etanol, Murraya koenigii L.

(2)

viii

CHARACTERIZATION OF PHYTOCHEMICAL AND SCREENING TEST SIMPLISIA AND ANTIOXIDANT ACTIVITIESETHANOLIC

EXTRACTOF CURRY LEAF(Murraya koenigii L) WITH DPPH METHODE(1,1diphenyl-2-picrylhidrazyl)

ABSTRACT

Curry (Murraya koenigii L) is belong to family of Rutaceae. Curry are commonly used as a spice in cooking, has a very distinctive aroma and slightly bitter taste. Curry is belived to contain high level of phenolic compounds wich have an important roleas an antioxidant. The purpose of this study was to determine the characteristics of the simplex, chemical compounds content and the power of the antioxidant activity of ethanol extract of curry leaf.

Simplex characterization including level of water content, level of water-soluble extract, level of ethanol-water-soluble extract, level of total ash, and level of ash not soluble in acid. Phytochemical screening of simplex powder including determination alkaloid, flavonoid, glycoside,tanin, and steroid/triterpenoid. The antioxidant activity assay of ethanol extract of curry leaf used DPPH

(1,1-diphenyl-2-picrylhydrazil) free radical scavenging method after settling for 60

minutes at room temperature with wave length 516.0 nm and vitamin C as standard of comparison.

The result obtained from simplex characterization are level of watercontent 5.98%, level of water-soluble extract 3.63%, level of ethanol-soluble extract 8.36%, level of total ash 7.89%, and level of ash not soluble in acid 0.816%. The result of phytochemical screening, it contained flavonoid, glycoside, alkaloid, saponin,tannin and steroid. The result of antioxidant activity in reducing DPPH free radical obtained Inhibitory Concentration (IC50) value of ethanol

extract of curry leaf45.88μg/ml and vitamin C 3.10μg/ml.Ethanol extract of curry leaf showed power antioxidant activity similar to vitamin Cthat is unbelievably strong.

Key words: antioxidant, DPPH, ethanol extract, Murraya koenigii L

Referensi

Dokumen terkait

[r]

The most frequently employed snow cover fraction methods applied on Moderate Resolution Imaging Spectroradiometer (MODIS) data have evolved from spectral unmixing and empirical

Kaltim Tahun Anggaran 2012, menyatakan bahwa pada tanggal 28 Agustus 2012 pukul 11.59 Wita tahapan pemasukan/upload dokumen penawaran ditutup sesuai waktu pada aplikasi SPSE

Pada hari ini, Kami tanggal dua puluh lima bulan Oktober tahun duaribu dua belas, kami yang bertanda tangan dibawah ini panitia/kelompok kerja, telah melaksanakan penjelasan

MADRASAH ALIYAH APBNP – 2012”, tidak sesuai dengan nama paket pekerjan. Mohon penambahan,, DASAR yang digunakan pada SPESIFIKASI TEKNIS perlu ditambah; 2.1 Perka LKPP No. 6

NIP : 196003081985021001 Email :agus_wiwied@yahoo.com Unit Kerja :Fakultas Bahasa dan Seni Status :Dosen..

Membawa semua dokumen ASLI sesuai SCAN DOKUMEN yang diupload pada tahap Pemasukan dokumen penawaran serta dokumen-dokumen lain yang dipersyaratkan dalam dokumen

Universitas Negeri