• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) lppm unigal ac id

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) lppm unigal ac id"

Copied!
97
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA INDUK PENELITIAN

UNIVERSITAS GALUH CIAMIS

2016-2020

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN

KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS GALUH

(2)

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, Rencana Induk Penelitian (RIP) Universitas Galuh Periode 2016-2020 telah selesai disusun dan ditetapkan melalui Surat Keputusan Rektor Universiversitas Galuh Nomor: 0310/4123/SK/G/R/X/2016.

Sesuai amanat Pasal 20 ayat (2) Undang-Undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, Perguruan Tinggi berkewajiban menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada Masyarakat. Penelitian menurut Pasal 45 ayat (1) UU Nomor 12 Tahun 2012 tentang pendidikan tinggi diarahkan untuk mengembangkan Ilmu pengetahuan dan Teknologi, serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan daya saing bangsa. Untuk mencapai tujuan tersebut, maka maka penelitian harus memenuhi 8 standar sebagaimana diatur pada pasal 43 Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi, yaitu standar hasil, standar isi, standar proses, standar penilaian, standar peneliti, standar sarana dan prasarana, standar pengelolaan dan standar pendanaan dan pembiayaan. Penyusunan Rencana Induk Penelitian (RIP) Universitas Galuh ini merupakan usaha agar penelitian yang dilaksanakan mencapai 8 standar di atas.

(3)

RIP ini menjadi panduan penelitian di lingkungan Universitas Galuh, baik penelitian unggulan yang dilaksanakan dibawah koordinasi LPPM Universitas Galuh maupun penelitian yang dilaksanakan oleh Fakultas, Prodi dan Program Pascasarjana. Harapannya agar Universitas Galuh mampu memberikan kontribusi dalam mewujudkan bangsa Indonesia yang unggul sehingga bisa berkompetisi dengan bangsa-bangsa lain. Amin

Ciamis, 20 Oktober 2016 Ketua LPPM,

(4)

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ... i

DAFTAR ISI ... iii

DAFTAR TABEL ... v

DAFTAR GAMBAR ... vii

BAB I PENDAHULUAN... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Pengertian dan Tujuan Rencana Induk Penelitian (RIP)... 2

1.3 Peta Jalan Penelitian... 3

1.4 Sumber Penyusunan RIP... 4

BAB II LANDASAN PENGEMBANGAN UNIT KERJA ... 5

2.1 Visi dan Misi Universitas Galuh ... 5

2.1.1 Visi Universitas Galuh ... 5

2.1.2 Misi Universitas Galuh ... 5

2.2 Visi dan Misi LPPM Universitas Galuh ... 6

2.1.1 Visi LPPM Universitas Galuh... 6

2.1.2 Misi LPPM Universitas Galuh ... 6

2.3 Analisis Kondisi Saat ini ... 6

2.3.1 Riwayat Perkembangan ... 6

2.3.2 Capaian Rencana-rencana Yang Sudah Ada ... 12

2.3.3 Peran Unit Kerja... 57

2.3.4 Potensi Bidang Riset, Sumber Daya Manusia, Sarana dan Prasarana, Organisasi Manajemen ... 61

(5)

BAB III GARIS BESAR RENCANA INDUK PENELITIAN

UNIT KERJA ... 68

3.1 Tujuan dan Sasaran Pelaksanaan ... 68

3.2 Strategi dan Kebijakan Unit Kerja ... 69

BAB IV SASARAN, PROGRAM DAN INDIKATOR KINERJA... 71

4.1 Sasaran Penelitian ... 71

4.2 Kebijakan dan Program Penelitian ... 72

4.3 Indikator Capaian ... 73

4.4 Topik Penelitian ... 75

4.5 Penelitian Unggulan Level Institusi ... 77

4.6 Penelitian Level Satuan Kerja ... 79

BAB V PELAKSANAAN RENCANA INDUK PENELITIAN ... 80

5.1 Pelaksanaan RIP ... 80

5.2 Estimasi Pendanaan ... 87

5.3 Rencana Pembiayaan ... 87

BAB VI PENUTUP ... 88

6.1 Keberlanjutan RIP ... 88

(6)

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Pendidikan Bahasa Inggris ... 13

Tabel 1.2 Pendidikan Matematika ... 19

Tabel 1.3 Pendidikan Biologi ... 20

Tabel 1.4 Pendidikan Sejarah ... 22

Tabel 1.5 Pendidikan Akuntansi ... 23

Tabel 1.6 Pendidikan Jasmani dan Kesehatan Rohani... 25

Tabel 1.7 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia ... 26

Tabel 1.8 Manajemen ... 29

Tabel 1.9 Akuntansi ... 35

Tabel 1.10 Teknik Mesin ... 37

Tabel 1.11 Teknik Sipil ... 39

Tabel 1.12 Teknik Industri ... 39

Tabel 1.13 Administrasi Negara ... 41

Tabel 1.14 Ilmu Pemerintahan ... 41

Tabel 1.15 Ilmu Kebidanan ... 42

Tabel 1.16 Keperawatan ... 45

Tabel 1.17 Agrobisnis ... 50

Tabel 1.18 Ilmu Hukum ... 53

Tabel 1.19 Potensi Bidang Riset ... 61

Tabel 1.20 Jabatan Fungsional Dosen ... 61

Tabel 1.21 Kualifikasi Pendidikan Dosen ... 61

(7)

Tabel 1.23 Sarana dan Prasarana ... 62

Tabel 4.1 Indikator Capaian ... 73

Tabel 4.2 Jumlah Penduduk Miskin Tahun 2014 ... 76

Tabel 4.3 Topik-topik Penelitian Kemiskinan ... 77

Tabel 5.1 SOP Pelaksanaan Penelitian Kerjasama yang Dikembangkan dan Dikoordinir oleh Satuan Akademik (Program Studi, Fakultas dan Program Pascasarjana )... 81

Tabel 5.2 Sop Pelaksanaan Penelitian Kerjasama yang Dikembangkan dan Dikoordinir oleh Satuan Akademik (Program Studi, Fakultas dan Program Pascasarjana )... 82

Tabel 5.3 Penelitian dengan Pembiayaan Internal yang Dikembangkan dan Dikoordinir oleh LPPM Universitas Galuh ... 83

Tabel 5.4 Sop Penelitian dengan Pembiayaan Eksternal (Penelitian Kompetitif) yang dikembangkan dan Dikoordinir oleh LPPM Universitas Galuh ... 84

Tabel 5.5 Sop Penelitian dengan Pembiayaan Eksternal (Penelitian Kompetitif) yang dikembangkan dan Dikoordinir oleh LPPM Universitas Galuh ... 86

(8)

DAFTAR GAMBAR

(9)

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Kesejahteraan (welfare) merupakan tujuan individuan dan komunal manusia. Tujuan itu akan tercapai ketika manusia mampu memenuhi kebutuhannya, baik yang bersifat fisik material maupun psikis spiritual. Untuk bisa memenuhi kebutuhan tersebut, alatnya adalah ilmu. Baik ilmu-ilmu kealaman (natural sciences),ilmu-ilmu sosial (social sciences), maupun ilmu-ilmu budaya (humaniora). Karena dengan ilmu, manusia mampu mengetahui apa (what), mengapa (why), bagaimana (how), dan untuk apa (what for) kebutuhan-kebutuhannya tersebut. Jawaban terhadap pertanyaan-pertanyaan di atas diperoleh ilmuwan melalui penelitian (research) dengan menggunakan metode ilmiah (scientific method).

Kebutuhan manusia berkembang sesuai perkembangan waktu, tempat dan keadaan. Karena itu, pengembangan penelitian, sebagai cara kerja ilmuwan untuk menjawab kebutuhan manusia, adalah sebuah keniscayaan. Tujuannya tiada lain agar penelitian tetap mampu merespon dan menjawab perkembangan kebutuhan manusia tersebut.

Perguruan tinggi, termasuk Universitas Galuh Ciamis, sebagaimana diatur dalam UU No. 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi merupakan salah satu institusi yang diserahi tugas oleh negara untuk melaksanakan penelitian disamping pendidikan/ pengajaran dan pengabdian masyarakat (tridharma).. Untuk itu, Universitaas Galuh dituntut untuk terus mengembangkan penelitian agar mampu berkontribusi dalam menjawab berbagai kebutuhan manusia, baik dalam skala global, nasional dan lokal yang semakin hari semakin berkembang seiring perkembangan ilmu dan teknologi.

(10)

Meskipun demikian, seiring dengan perkembangan dunia global, nasional dan lokal saat ini, Universitas Galuh perlu melakukan pengembangan penelitian, karena banyak kebutuhan-kebutuhan manusia yang baru yang perlu dijawab sebagai dampak dari pengembangan ilmu dan teknologi itu sendiri. Disamping itu, secara internal, institusi Universitas Galuh mengalami perkembangan, baik pada aspek disiplin keilmuan yang diselenggakan maupun aspek sumber daya manusia (pendidik, tenaga kependidikan dan mahasiswa) yang dimiliki serta aspek-aspek lainnya. Penyusunan Rencan Induk Penelitian (RIP) ini merupakan usaha Universitas Galuh dalam merespon perkembangan yang terjadi, baik di lingkungan eksternal maupun internal Universitas Galuh sendiri.

1.2. Pengertian dan Tujuan Rencana Induk Penelitian (RIP)

RIP Universitas Galuh Ciamis merupakan dokumen perencanaan penelitian yang akan dilaksanakan selama 5 tahun. Pembatasan jangka waktu RIP selama 5 tahun didasarkan pada tahapan-tahapan arah dan target pengembangan Unigal menjadi Research University tahun 2035 yang dibagi menjadi 4 tahapan, yaitu: tahap ke-1 menjadi Teaching University (2016-2019), tahap ke-2 menjadi Excellent Teaching University (2020-2024), tahap ke-3 menjadi Pra Research University (2025-2029), tahap ke-4 menjadi Research University (2030-2035). Penyesuaian jangka waktu RIP dengan tahapan arah pengembangan institusi Unigal sebagaimana yang dirumuskan dalam Rencana Induk Pengembangan Universitas Galuh 2015-2035 akan memudahkan dalam membuat perencanaan dan evaluasi penelitian, karena indikator capaian penelitian sudah sangat jelas mengarah pada maisng-masing indikator pada 4 tahapan arah dan target pengembangan Unigal di atas.

(11)

1.3. Peta Jalan Penelitian

Penelitian di Unigal diarahkan pada pencapaian arah dan target pengembangan Unigal menjadi Research University pada tahun 2035 yang dibagi menjadi 4 tahapan, yaitu: Teaching University, Excellent Teaching University, Pra Research University dan Research University.

Peta jalan penelitian pun disesuaikan dengan keempat tahapan arah dan target pengembangan Unigal di atas. Pada tahap ke-1 Teaching University (2016-2019), startegi dasar penelitian diarahkan pada penelitian berbasis kompetensi dosen. Pada tahap ke-2 Excellent Teaching University (2020-2024), strategi dasar penelitian diarahkan pada ouput penelitian sebagau pendukung proses pembelajaran. Pada tahap ke-3 Pra Research University(2025-2029), strategi dasar penelitian di arahkan pada penelitian yang dilakukan oleh dosen bekerja sama dengan mahasiswa untuk mendukung proses pembelajaran. Pada tahap ke-4 Research University (2030-2035), startegi dasar penelitian diarahkan pada penelitian berorientasi eksternal pasar. Secara ringkas, peta jalan penelitian di atas digambarkan sebagai berikut:

Gambar 1.1

Peta Jalan Penelitian Universitas Galuh

RIP Unigal 2016-2020 ini merupakan RIP untuk tahapan ke-1 arah dan target pengembaan Unigal sebagai Teaching University. Oleh karena itu penelitian yang diljalankan berbasis kepada kompetensi dosen dengan prioritas untuk memperkaya wawasan keilmuan. Publikasi hasil penelitian pun targetnya berskala nasional dengan tidak

Tahap I: Teaching University

Penelitian berbasis kompetensi dosen

Tahap II: Excellent Teaching

University

Ouput penelitian sebagau pendukung proses pembelajaran

Tahap III:

Pra Reserach University

Penelitian yang dilakukan oleh dosen bekerja sama dengan mahasiswa untuk mendukung

proses pembelajaran Tahap IV:

Research University

(12)

menutup kemungkinan untuk skala internasional. Tahapan-tahapan untuk mencapai penelitian berbasis kompetensi dosen adalah sebagai berikut:

1. Tahap ke-1 : peningkatakan kuantitas dan kualitas penelitian (2016-2017) 2. Tahap ke-2 : Peningkatan publikasi hasil-hasil penelitian (2018-2019) 3. Tahap ke-3 : Penguatan kerjasama internal dan eksternal (2020)

1.4. Sumber Penyusunan RIP

Penyusunan RIP ini didasarkan atas dokumen-dokumen sebagai berikut: 1. UU Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi

2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi.

3. Panduan Penilaian Kinerja Penelitian Perguruan Tiinggi yang dikeluarkan oleh Direktorat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Dirjen Dikti Kemenristek Dikti Tahun 2013

4. Panduan Pelaksanaan Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat di Perguruan Tinggi Edisi X yang dikeluarkan oleh Direktorat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Dirjen Dikti Kemenristek Dikti Tahun 2016.

5. Surat Keputusan Pengurus Yayasan Pendidikan Galuh Ciamis Nomor: 42/SK/YPG-Cms/VIII/2014 tanggal 2 Agustus 2014 tentang Statuta Universitas Galuh Ciamis. 6. Rencana Induk Pengembangan (RIP) Universitas Galuh Tahun 2015-2035.

7. Hasil-hasil penelitian dosen prodi yang ada di lingkungan Universitas Galuh Ciamis selama kurun waktu tiga tahun terakhir.

(13)

LANDASAN PENGEMBANGAN UNIT KERJA

2.1 Visi dan Misi Universitas Galuh 2.1.1 Visi Universitas Galuh

Universitas Galuh menjadi Universitas Unggul dan Berdaya Saing Global. 2.1.2 Misi Universitas Galuh

Misi merupakan tugas pokok yang harus dilaksanakan untuk merealisasikan/mewujudkan visi. Pernyataan misi harus diidasarkan pada visi yang telah disusun sebelumnya. Berdasarkan pernyataan visi yang telah ditetapkan, disusunlah misi Universitas Galuh Ciamis sebagai berikut: :

2. Meningkatkan mutu manajemen internal Perguruan Tinggi yang diharapkan akanmeningkatkan efisiensi internal dan pada gilirannya akan meningkatkan citra institusidimatastakeholders.

3. Mengembangkan institusi yang ditujukan untuk meningkatkan mutu dan relevansiPerguruan Tinggi agar dapat berkontribusi dalam meningkatkan daya saing bangsaserta perluasan akses pada pendidikan tinggi bagi masyarakat.

4. Mendorong dan mengembangkan unggulan dan inovasi Perguruan Tinggi di bidangpenelitian dan/atau pelayanan masyarakat yang secara langsung dapat membantupeningkatan daya saing daerah dan pembangunan nasional.

5. Mengembangkan program unggulan Perguruan Tinggi seperti peningkatan jumlahpublikasi ilmiah, pertukaran dosen/mahasiswa, kerjasama serta perolehan statusakreditasi yang kesemuanya bertaraf internasional untuk meningkatkan daya saingglobal.

6. Menghasilkan lulusan yang unggul dan berdaya saing global.

7. Menjalin kerja sama akademik dan/atau non akademik dengan Perguruan Tinggilain, atau Institusi lain, baik di dalam negeri maupun luar negeri.

(14)

2.2.1. Visi LPPM Universitas Galuh

Visi LPPM Universitas Galuh adalah menjadi Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat yang unggul dan berdaya saing global.

2.2.2. Misi LPPM Universitas Galuh

Misi LPPM Universitas Galuh adalah sebagai berikut.

1. Menjalankan program penelitian sebagai fungsi pengembangan institusi, menciptakan inovasi dan pengembangan IPTEKS, serta penyelesaian berbagai masalah akademik maupun masalah kemasyarakatan yang dilaksanakan baik secara mandiri oleh dosen/mahasiswa, maupun melalui bentuk kemitraan dengan berbagai instansi, baik pemerintah, swasta, maupun industri.

2. Mewujudkan inovasi dan pengembangan IPTEKS dilaksanakan melalui kegiatan penelitian dosen dan mahasiswa. Agar inovasi dan pengembangan Ipteks dapat memberikan kontribusi pada penyelesaian masalah pembangunan dan pengambilan keputusan, maka akselerasi kegiatan penelitian perlu secara terus-menerus ditingkatkan, dan berfokus pada kualitas/mutu penelitian.

3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat melalui penyuluhan, pembimbingan, pembinaan dan pemberdayaan dalam kerangka berperan aktif dalam pembangunan masyarakat dan mewujudkan manusia pembangunan.

4. Meningkatkan kerjasama melalui penelitian dan pengabdian kepada masyarakat baik dengan pemerintah pusat dan daerah, perguruan tinggi lain, dunia usaha, organisasi kemasyarakatan dan pihak lain di dalam dan luar negeri dalam upaya pengembangan institusi.

2.3. Analisis Kondisi Saat ini 2.3.1. Riwayat Perkembangan

(15)

STKIP, STH, STIE, STIP dan STISIP setelah terlebih dahulu dilengkapi dengan satu fakultas eksak (Fakultas Teknik). Penggabungan (merger) dan perubahan sekolah-sekolah tinggi tersebut menjadi fakultas-fakultas di dalam Universitas Galuh ditetapkan dengan Surat Keputusan Yayasan Pendidikan Galuh Nomor 059/SK/YPG-Cms/V/1998 tanggal 13 Mei, setelah mendapat izin dari Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia dengan Surat Keputusan Nomor 114/DIKTI/Kep/1998 tanggal 8 April 1998. Peresmian pendirian Universitas Galuh dilaksanakan tanggal 10 Mei 1998.

Universitas Galuh Ciamis berada langsung di bawah naungan Yayasan Pendidikan Galuh. Yayasan Pendidikan Galuh adalah Yayasan yang bergerak dalam dunia pendidikan, yang berdiri pada tahun 1977 melalui Akta Notaris Ny. Hj. Siti Hajar, S.H. Nomor 49 tanggal 31 Desember 1977. Kemudian diubah dengan Akta Notaris Nomor 18 tahun 1995 di bawah Notaris Ny. Ice Sukaesih, S.H. Yayasan Pendidikan Galuh didirikan atas prakarsa Bapak H. Hudly Bambang Aruman (Kolonel Purnawirawan (almarhum)), dengan memperhatikan aspirasi para pemuda Ciamis yang terkandung dalam wadah KNPI Kabupaten Ciamis. Adapun para pendirinya:

1. R. Alibasyah Yudanegara (Mayor Purnawirawan (almarhum)).

2. Djuan Ahmad Asy’ari (waktu itu Wakil Ketua DPRD Kabupaten Ciamis). 3. Syafe’i Bastaman (waktu itu anggota DPRD Kabupaten Ciamis).

4. Odjo Sudjaja Gazali (waktu itu anggota DPRD Kabupaten Ciamis). 5. K. Rachlan Wikarta (waktu itu Kepala Dinas P&K Kabupaten Ciamis).

Pendiri Yayasan Pendidikan Galuh diatur dalam Akta Notaris Ny. Hj. Siti Hajar, S.H. Nomor 49 tanggal 31 Desember 1977. Diubah dengan Akta Notaris Nomor 18 tahun 1995 di bawah Notaris Ny. Ice Sukaesih, S.H. pada Akta Notaris No. 49 tahun 1977, tertulis susunan Pengurus Yayasan Pendidikan Galuh pada periode 1977 s.d 1995 (Akta Pendirian Yayasan Pendidikan Galuh No. 49/1977) dan sekaligus para pendirinya, seperti rincian berikut:

Ketua : R. AlibasyahYudanegara WakilKetua I : Djuan Ahmad Asy’ari, B.A. WakilKetua II : Syafe’i Bastaman

(16)

Anggota : Ibing Kalyubi

Sebelum Universitas Galuh didirikan, Yayasan Pendidikan Galuh hanya memeiliki Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Galuh dan Sekolah Tinggi Hukum (STH) Galuh.

Berdasarkan Prakarsa Dewan Pengurus Yayasan Pendidikan Galuh, pada tahun 1995 direncanakan didirikan beberapa sekolah tinggi baru yaitu Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Galuh, Sekolah Tinggi Pertanian (STP) Galuh, Sekolah Tinggi Ilmu Sosial dan Ilmu Pemerintahan (STISIP) Galuh, tetapi karena beberapa kendala yang dihadapi oleh Yayasan Pendidikan Galuh, maka pendirian Sekolah-Sekolah Tinggi tersebut tidak bisa didirikan sekaligus. Pada tahun 1996 berdiri STIE, kemudian pada tahun 1997 didirikan STP dan STISIP, sedangkan Fakultas Teknik didirikan pada tahun 1998 bersamaan dengan pendiriian Universitas Galuh Ciamis.

Universitas Galuh berdiri pada tahun 1998 dengan Surat Keputusan Dirjen Dikti Departemen Pendidikan dan Kebudayaan (waktu itu) dengan Nomor 114.DIKTI/Kep/1998, maka kelima sekolah tinggi tersebut dibubarkan dan dimerger bersama denga Fakultas Teknik dalam Universitas Galuh. Selanjutnya Dewan Pengurus Yayasan Pendidikan Galuh membentuk Universitas Galuh dengan SK DP-YPG Nomor 059/SK/YPG-Cms/V/1998. Selanjutnya susunan kepengurusan Yayasan Pendidikan Galuh Periode 1995 s.d 2009 (Akta Perubahan Anggaran Dasar Yayasan Pendidikan Galuh No. 18/1995) yang terdiri dari:

Ketua : KH. Djuan Ahmad Asy’ari, Drs. Wakil Ketua : R. Syafei Bastaman

Sekretaris : H. Odjo Sudjaja Gazali, Drs. Wkl. Sekretaris : R. Dida Yudanegara, SH. Bendahara : K. Rachlan Wikarta, Drs.

Selanjutnya dengan adanya Akta Perubahan Dasar YPG disesuaikan dengan UU Yayasan, Akta No. 117/2008 jo Akta No. 2/2009 maka Struktur Organisasi Yayasan Pendidikan Galuh Ciamis, setelah Kepengurusan periode 1995 s.d 2009 berakhir maka diganti dengan kepengurusan YPG yang baru pada periode 2009 s.d 2014 dengan susunan sebagai:

(17)

Ketua II : H. Otong Husni Taufiq, S.Ip., M.Si. Sekretaris : Yagus Triana, H.S., Drs., M.Pd. Bendahara : Hj. Pupung Oprianti, dr., M.Kes.

Selanjutnya dengan Susunan Pembina Yayasan Pendidikan Galuh sebagai berikut: Ketua : Letjen (Purn) H. Solihin Gautama Purwanagara

Anggota :

1. Drs. H. Dudi Effendi (Almarhum) 2. Drs. KH. Djuan Ahmad Asyari, M.Pd. 3. Drs. H. Odjo Sudjaja Gazali, M.Si 4. Drs. H. K. Rachlan Wikarta

5. Drs. H. Agun Gunandjar Sudarsa, B.Cip., M.Si.

Adapun susunan Pengawas Yayasan Pendidikan Galuh Ciamis sebagai berikut: Ketua : H. Rachmat Syamsuddin, SH., M.H.

Anggota :

1. Ir. Arief Alighani

2. Drs. Iman Soemitra Kalyubi

Akta Perubahan Dasar YPG disesuaikan dengan UU Yayasan, Akta Notaris No. 21 Tahun 2014, maka Struktur Organisasi Yayasan Pendidikan Galuh Ciamis periode 2014 s.d 2019 dengan susunan sebagai :

Ketua Umum : H. Otong Husni Taufiq, S.Ip., M.Si. Ketua I : Yagus Triana, H.S., Drs., M.Pd. Ketua II : R. Dida Yudanegara,. SH., M.Si. Sekretaris : Dr. Drs. H. Oyon Saryono, MM. Bendahara : Hj. Pupung Oprianti, dr., M.Kes.

Selanjutnya dengan Susunan Pembina Yayasan Pendidikan Galuh sebagai berikut : Ketua : Letjen (Purn) H. Solihin Gautama Purwanagara

Anggota :

1. Drs. KH. Djuan Ahmad Asyari, M.Pd. 2. Drs. H. Odjo Sudjaja Gazali, M.Si. 3. Drs. H. K. Rachlan Wikarta

(18)

6. Irma Haris, MM.

Adapun susunan Pengawas Yayasan Pendidikan Galuh Ciamis sebagai berikut: Ketua : H. Rachmat Syamsuddin, SH., M.H.

Anggota H. Udis Kurniadi, Drs.

Adapun perubahan struktutr organisasi dan personalia Yayasan Pendidikan Galuh Ciamis tahun 2016 adalah sebagai berikut:

a. Susunan Pembina

Ketua : Letjen (Purn) H. Solihin Gautama Purwanagara Anggota :

1. Drs. KH. Djuan Ahmad Asyari, M.Pd. 2. Drs. H. Odjo Sudjaja Gazali, M.Si. 3. Drs. H. K. Rachlan Wikarta

4. Drs. H. Agun Gunandjar Sudarsa, B.Cip., M.Si. 5. Drs. H. Dadang Ramdhan Kalyubi, M.Si. 6. Irma Haris, MM.

7. R. Dida Yudanegara, SH., M.Si b. Pengurus

Ketua Umum : H. Otong Husni Taufiq, S.Ip., M.Si. Ketua I : Dedi Herdiansyah Sujaya, Ir., MP. Sekretaris : Dr. Drs. H. Oyon Saryono, MM. Wakil Sekretaris : R. Gardea

Bendahara : Hj. Pupung Oprianti, dr., M.Kes. c. Pengawas

Ketua : H. Rachmat Syamsuddin, SH., M.H. Anggota H. Udis Kurniadi, Drs.

(19)

mahasiswa lulus, termasuk organisasi alumni Universitas Galuh. Antara lain aturan-aturan yang berkaitan dangan pelaksanaan kegiatan akademik, penyusunan Surat-Surat Keputusan bagi pelaksanaan prosesi akademik, aturan kemahasiswaan, juga menata aturan-aturan kepegawaian. Pada kepemimpinan Prof. Dr. H. Endang Sumantri, M.Ed. Universitas Galuh berdasarkan Surat Keputusan Dirjen Dikti Nomor 07/Dikti/Kep/2000 tetanggal 05 Januari 2000 tentang Pendirian Program Pasca Sarjana Magister Manajemen Universitas Galuh, membuka program Studi Baru yaitu Program Studi Ilmu Pemerintahan Fakutas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik dengan Surat Keputusan Dirjen Dikti Nomor 927/D/T/2003.

Rektor Universitas Galuh Masa Bhakti 2004 – 2008 dan 2008 - 2012 adalah Prof. Dr. H.S. Koswara. Pada saat kepemimpinannya, Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Galuh dengan 2 Program Studi, yaitu Program Studi Strata 1 Keperawatan dan D3 Kebidanan telah berdiri dengan Surat Keputusan Dirjen DIKTI Nomo 929/D/T/2007 tertanggal 23 April 2007 tentang Ijin Penyelenggaraan Program-Program Studi Keperawatan jenjang program Sarjana (S1) dan Progra Studi Kebidanan jenjang Program Diploma III (DIII). Pada Tahun 2011 berhasil membuka Program Studi Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Galuh dengan Nomor 304/E/0/2011 tentanggal 22 Desember 2011 tentang Penyelenggaraan Program Studi Pendidikan Matematika (S1) pada Universitas Gauh. Prof. Dr. H.S. Koswara selaku Rektor Universitas Galuh mengeluarkan Surat Keputusan Nomor 032-a/4123/SK/AK/R/III/2009 tertanggal 5 Maret 2009 tentang pendirian Lembaga Penjaminan Mutu Universtas Galuh.

Selanjutnya Rektor Universitas Galuh adalah Prof Dr. H. Suherli, M.Pd. 2012 -2014. Pada masa kepemimpinnyaUniversitas Galuh behasil melahirkan Program Studi berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan Republik Indonesia Nomor 097/P/2014 tetanggal 14 Maret 2014 tentang Penyelenggaraan Program Studi Teknik Elektro (S1) pada Universitas Gauh.

(20)

Universitas Galuh sudah memiliki 7 fakultas yang terdiri atas 19 program studi dengan berbagai jenjang. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Fakultas Hukum, Fakultas Ekonomi, Fakultas Pertanian, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Fakultas Teknik masing-masing mimiliki jenjang S1, serta Fakultas Ilmu Kesehatan memiliki jenjang S-1, D-III dan Program Profesi serta Pascasarjana Magister Manajemen, Magister Manajemen Pendidikan, dan Magister Manajemen Ilmu Pemerintahan jenjang S2.

Unsur-unsur penunjang yang terdiri dari sejumlah Lembaga telah menjadi unsur penunjang penting untuk mendukung kemajuan Universitas Galuh. Unsur penunjang tersebut meliputi Satuan Penjaminan Mutu, Satuan Audit Internal, Biro Administrasi Umum, Kepegawaian dan Keuangan, Biro Administrasi Akademik, Kemahasiswaan dan Pusat Sistem Informasi, Lembaga Penelitian dan Penelitian Masyarakat, Unit Perpustakaan, Bagian Kerjasama dan Alumni.

2.3.2. Capaian Rencana-rencana Yang Sudah Ada

(21)

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN/PROGRAM STUDI:

Tabel 1.1

Pendidikan Bahasa Inggris

No. Judul Nama-nama Dosen Dihasilkan/ dipublikasikan pada

Tahun 1 Literature studies curricula for EFL

teachers education: Revisited for catering pre- and inservice teachers’ needs

Iskhak Said, Drs., M.M., M.Pd. Proceeding The International English Applied Linguistics (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

2 Improving students’ speaking ability through graded expression practice for discussion (A mini classroom research at English department class)

U.D. Guntoro, Drs., M.M., M.Pd.BI.

Proceeding The International English Applied Linguistics (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

3 The analysis of students translation kinds in translating English idioms

Rina Herlina, S.Pd., M.Pd. Dr. Hj. Elly Resly Rachlan, S.Pd., M.M.

H. Cahyadi, S.Pd., M.Pd.

The international English applied linguistics seminar and workshop (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

4 Indonesian EFL students’ request strategies

Dadan Jauhara, M.Pd. Proceeding The International English Applied Linguistics (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

5 Motivation as one of the factors in learning L2

Etika Rachmawati, S.Pd. Iim Darsim, Drs.

Proceeding The International English Applied Linguistics (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

6 Meaning negotiation in EFL context: A wide shoot of the student-centered from the real interaction in the classroom

Andi Rustandi, M.Pd. Proceeding The International English Applied Linguistics (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

7 Critical thinking of EFL in Indonesian context

Dedeh Rohayati, S.Pd. Lilies Youlia Friatin, S.S., M.Pd.BI.

Proceeding The International English Applied Linguistics (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

8 Reader-response as the means to improve students’ critical comprehension in reading literary works

R. Bunga Febriani, S.S., M.Hum. Proceeding The International English Applied Linguistics Seminar and Workshop (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

(22)

9 Peer-editing: A strategy to enhance the EFL students’ paragraph development (A case study conducted at English education program of Galuh University)

Yusuf Hidayat, M.Pd Didih Faridah, S.Pd.

Proceeding The International English Applied Linguistics Seminar and Workshop (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

10 The application of scaffolding in teaching reading narrative text

Asep Dudi Kurnia, M.Pd. Didih Faridah, S.Pd.

Proceeding The International English Applied Linguistics Seminar and Workshop (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

11 Helping students’ reading ability by activating their schemata

Misbahudin, M.Pd. Proceeding The International English Applied Linguistics Seminar and Workshop (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

12 Optimizing authentic recording to improve students’ interest in listening class

Leni Irianti, M.Pd. Proceeding The International English Applied Linguistics Seminar and Workshop (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

13 A study of language learning strategies used by secondary school students in improving their writing proficiency

Aa Surachmat, M.Pd. Proceeding The International English Applied Linguistics (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

14 Instructional scaffolding and its

implementation in genre-based approach to teaching writing

Asep Dudi Kurnia, M.Pd. Lystiana Nurhayat Hakim,S.Pd.

The international English applied linguistics seminar and workshop (TIE-ALLSAW)

Vol. 1 Februari 2013

15 Helping students’ reading ability by activating their schemata

Misbahudin, M.Pd. Proceeding (CV Budi Utama) Yogyakarta 2013

 16 The use of teaching media to enhance

students’ skill in writing functional texts

Yusuf Hidayat, M.Pd 2ndEnglish Language Teaching, Literature, and Translation (ELTLT)

2013

17 Teacher’s scaffolding in teaching writing report text (case study at the ninth grade of SMPN 3 Kawali)

Leni Irianti, M.Pd.

Lilies YouliaFriatin, M.Pd.BI.

Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2, No. 1 - Februari 2013

18 The use of authentic materials in enhancing students’ listening comprehension (a case study at one private university ciamis in ciamis)

Leni Irianti, M.Pd. U.D. Guntoro, Drs., M.M., M.Pd.BI.

Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2, No. 1 - Februari

2013 

19 Improving students’ achievement in writing recount text by using

A.M. Surachmat, Drs., M.Pd. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2, No. 1 - Februari 2013

(23)

20 The students’ strategies translating selected country song (A case study at fourth grade in one of universities in ciamis)

R. Bunga Febriani, S.S., M. Hum. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2, No. 1 - Februari

2013 

21 A correlation between students’ translating ability and their vocabulary achievements

R. Bunga Febriani, S.S., M. Hum. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2, No. 1 - Februari 2013

22 Gender identity of male and female indonesian EFL college students’ academic essays: A Critical Discourse Analysis (CDA)

DadanJauhara, M.Pd.

Wawan Tarwana, S.Pd., M.Hum.

Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2, No. 2 - Juni 2013

23 Teacher’s Kinds of Questioning to Students on Classroom Interaction ( A case Study at SMAN 1 Langkaplancar)

DidihFaridah, S.Pd. Hj. Rita Apollonia, M.Pd.

Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2, No. 2 - Juni 2013 

24 Students’ Engagement in Reading Comprehension of narrative Text through Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) Technique (A Case Study at the Tenth Grade of Senior High School Ciamis)

DidihFaridah, S.Pd. Rina Herlina, S.Pd., M.Pd.

Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2, No. 2 - Juni 2013

25 Teacher’s Strategies in Teaching English in Preschool (PAUD) (A Case Study in PAUD Nusa Indah Kawali)

DidihFaridah, S.Pd. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2, No. 2 - Juni 2013 

26 Male female students’ reading objectives (survey study at one private university in ciamis)

Leni Irianti, M.Pd. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2, No. 2 - Juni 2013 

27 The implementation of peer assessment in teaching speaking of monologue (a case study at the eleventh grade of a senior high school in lakbok)

Leni Irianti, M.Pd. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2, No. 2 - Juni 2013

28 An analysis on speech acts on

commentary of facebook status inKang Gurufans page Indonesia

Aa Surahmat, M.Pd. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2 No. 3 - Oktober 2013

29 The Implementation of project based learning (PjBL) on students’ writing recount text

H. Cahyadi, S.Pd., M.Pd. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2 No. 3 - Oktober 2013

(24)

30 A correlation between students’ translating ability and their vocabulary achievements.

R. Bunga Febriani, S.S., M. Hum. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2 No. 3 - Oktober 2013

31 Improving the Students’ Achievement in Writing Recount Text by Using Stick figures ( A Classroom Action Research of the EighthGrade in SMP Islam Langen)

DidihFaridah, S.Pd. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2 No. 3 - Oktober

2013 

32 The Implementationof Crossword Puzzle in Teaching English Vocabularyto Young Learner ( A Case Study at SDN Karangampel Baregbeg)

DidihFaridah, S.Pd. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2 No. 3 - Oktober

2013 

33 Improving Students’ Listening

Comprehension by means of dictoglos (a true experimental study at the eleventh grade of senior high school in banjar)

Leni Irianti, M.Pd. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 2 No. 3 - Oktober

2013 

34 Promote aesthetic experience in EFL literature class with reference to response centred curriculum

Iskhak Said, Drs., M.M., M.Pd. Journal Celt Juli 2013

35 A Genre Based Approach (GBA) to Teaching Writing Exposition in Indonesian EFL Context

Dadan Jauhara, M.Pd. KOTESOL International Seminar, Seoul – Korea Selatan

2013

36 The 2006 Curriculum and Its Implication on the Implementation of Genre Based Approach

(A Case Study at High School under the Ministry of Religion in Ciamis)

Dadan Jauhara, M.Pd. International Seminar on Education, UNTIRTA, Serang

2013

37 Meaning negotiation in classroom interaction between teachers and students in fledging international standard school

Andi Rustandi, M.Pd. International Journal of English Education 2013

38 Investigation of pragmatic awareness on compliment among EFL learners and Its implication to TEFL

Andi Rustandi, M.Pd Proceeding International Seminar on Teacher Quality and Professionalism: Challenges and Options for Improvement (Universitas Ageng Tirtayasa)

(25)

39 Strategi negosiasi makna dalam interaksi kelas antara guru dan siswa sebagai implementasi kuriklum SBI (Studi kasus di kelas IPA SMP RSBI)

Andi Rustandi, M.Pd E-Journal LPPM Universitas Galuh 2013

40 Flanders Interaction Analysis (FIA) in analyzing teacher-students interaction at the different educational level

Misbahudin, M.Pd. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 3, No.1 - Februari 2014

41 Teachers’ questioning techniques for classroom interaction in English speaking class

Andi Rustandi, M.Pd. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 3, No.1 - Februari 2014

42 Politeness strategies on students’ request in classroom interaction

Wawan Tarwana, S.Pd., M.Hum. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 3, No.1 - Februari 2014

43 An analysis of IRF (Initiation-Response-Feedback) on classroom interaction in speaking class

Wawan Tarwana, S.Pd., M.Hum. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 3, No.1 - Februari 2014

44 Teacher talks in students-centered classroom interaction

Aa Surahmat, M.Pd. Journal of English Education Program (JEEP)

Vol. 3, No.1 - Februari 2014

45 Need Analysis of Non-English Teachers’ Skills to Enhance Their Professionalism in the implementation of International standard School (SBI) Curriculum

Andi Rustandi, M.Pd. Journal of English Applied Linguistics (JEAL), English Education Program, FKIP, Galuh University

Vol. 1, No. 1-March

2014 

46 Lexico-grammatical Analysis of a Spoken Text as a Material for ESP Classroom Instruction (A Systemic Functional Grammar Perspective)

Asep Dudi Kurnia, M.Pd. Journal of English Applied Linguistics (JEAL), English Education Program, FKIP, Galuh University

Vol. 1, No. 1-March

2014 

47 Students’ Response on the Implementation of Genre-based Approach to Teaching Writing an Exposition Text

Dadan Jauhara, M.Pd Journal of English Applied Linguistics (JEAL), English Education Program, FKIP, Galuh University

Vol. 1, No. 1-March

2014 

48 Some Sophomores’ Difficulties in Mastering English Listening Comprehension (A Cross-sectional Survey Study Conducted at English Education of Galuh University)

Yusuf Hidayat, M.Pd Journal of English Applied Linguistics (JEAL), English Education Program, FKIP, Galuh University

Vol. 1, No. 1-March

(26)

49 The Use of Microsoft Word's 'Track Changes' in Analysing Students’ Writing Errors (A Perspective on Computer-assisted Language Learning (CALL))

Yusuf Hidayat, M.Pd 1stInternational Seminar on Educational Technology (ISET)

14 Juni 2014

50 Developing Thematic English

Multimedia for Teaching Vocabulary to Young Learners

Ratnawati, M.Pd. 1stInternational Seminar on Educational Technology (ISET)

14 Juni 2014

51 Reader-response Theory in Teaching Literature at EFL Teacher Education Colleges in Indonesia

Iskhak Said, Drs., M.M., M.Pd. 12thInternational Asia TEFL Conference, and 23rdMELTA International Conference (Kuching, Sarawak, Malaysia)

28-30 Agustus 2014

52 Developing EFL Teacher Education Curriculum: Needs Analysis among English Students of Teacher Training College of a Private University in Indonesia

Iskhak Said, Drs., M.M., M.Pd. Didih Faridah, S.Pd.

The 3rdUAD TEFL International Conference (Ahmad Dahlan University-Jogjakarta)

17-18September 2014

53 Cognitive Strategies and Students’ Learning Styles in Listening Comprehension

Leni Irianti, M.Pd Etika Rachmawati, S.Pd

The 3rdUAD TEFL International Conference (Ahmad Dahlan University-Jogjakarta)

17-18 September 2014

54 Assessment of critical thinking through Writing an English argumentative essay

Dedeh Rohayati, M. Pd Konferensi Linguistics Tahunan (KOLITA 12)

2014 (on

(27)

Tabel 1.2

Pendidikan Matematika

No Judul Tahun

Kegiatan

Personil (Nama lengkap dan

NIDN) Sumber Dana

Ketua Anggota

1

Pembelajaran Matematika dengan Model Quantum Teaching untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi dan Koneksi Matematis Siswa Sekolah Menengah Pertama

2014 Adang effendi, S.T., M.Pd (0403057104)

Mandiri

2

Pengaruh Pembelajaran Matematika Berbasis ICT terhadap Kemampuan Pemahaman dan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP

2013 Asep Amam, S.Pd., M.Pd (0424078503)

Madiri

3 Studi Deskriptif Sikap Religius Calon Guru Matematika 2015 Asep Amam, S.Pd., M.Pd (0424078503)

Mandiri 4 Studi Deskriptif Kecemasan Matematika Calon Guru

Matematika

2015 Asep Amam, S.Pd., M.Pd (0424078503)

Mandiri

5

Penerapan Pembelajaran Peer Instruction With Structured Inquiry (PISI) untuk Meningkatkan Kemampuan Pemahaman dan Pemecahan Masalah Matematis Siswa

2013 Ida Nuraida, S.Pd., M.Pd (0414078701)

Mandiri

6

Komputasi GF (5^m) 2015 Ai Tusi Fatimah,

S.Pd.,M.Pd (0414018102)

Mandiri

7

Implementasi Pembelajaran Matematika dengan Menggunakan Student Facilitator and Explaining untuk Meningkatkan

Kemampuan Berfikir Logis

2014 Ida Nuraida, S.Pd., M.Pd (0402087907)

Mandiri

8

Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis danSelf-Regulated LearningMelalui Pendekatan Problem-Centered LearningDenganHands-On Activity.

2013 Lala Nailah Zamnah, S.Pd., M.Pd

(0421108602)

(28)

Tabel 1.3 Pendidikan Biologi

No Judul Tahun

Kegiatan

Personil Dosen

(Nama lengkap dan NIDN) Sumber dana

Ketua Anggota

1 Kearifan Lingkungan Masyarakat Adat Dusun Kuta Kecamatan Tambaksari Kabupaten Ciamis

2013/2014 Dr. Dadi, M.Si.

(0020116603)

Ir. Jeti Rachmawati, M.P. (0423066401)

Taupik Sopyan, S.Pd., M.Si. (0028086902)

LPPM

2 Profil Ekosistem Perairan Situ Lengkong Panjalu Ciamis

2014/2015 Dr. Dadi, M.Si.

(0020116603)

Taupik Sopyan, S.Pd., M.Si. (0028086902)

LPPM

Universitas Galuh 3 Potensi Biologi Hanjeli (Coix lacrymaJobi)

untuk Mendukung Ketahanan Pangan Nasional

2014/2015 Dr. Dadi, M.Si.

(0020116603)

Euis Erlin, M.Kes LPPM

4 Keanekargaman jenis arthropoda di Kawasan Cagar Alam Karangkamulyan

2015/2016 Dr. Dadi, M.Si.

(0020116603)

Mandiri

5 Keanekargaman jenis arthropoda menurut usia tanam sayuran

2015/2016 Dr. Dadi, M.Si.

(0020116603)

Mandiri

6 Perbandingan Struktur Anatomi Daun Hidrofit di Situ Lengkong Panjalu Ciamis

2013/2014 Ir. Jeti Rachmawati, M.P.

(0423066401)

Mandiri

7 Toksisitas Bio Insektisida Ekstrak Biji Bengkuang (Pachyrrhizus erosus)Pada Berbagai Pelarut Terhadap Mortalitas hama Ulat Grayak (Spodoptera litura)

2014/2015 Ir. Jeti Rachmawati, M.P.

(0423066401)

Lia Yulisma, S.Pd., M.Si. (0414058601)

LPPM

(29)

8 Bio Morfologi Akar, Batang dan Daun Keladi Tikus Pada Keadaan Lingkungan Yang Berbeda

2014/2015 Ir. Jeti Rachmawati, M.P.

(0423066401)

Mandiri

9 Effektifitas Bio Atraktan dari Ekstrak Daun Kemangi (Ocimum basilicum) dan Daun Cengkeh (Syzygium aromaticum) Terhadap Pengendalian Hama Lalat Buah (Bactrocera dorsalis) Di Perkebunan Buah Mangga Kabupaten Majalengka

2015/2016 Ir. Jeti Rachmawati, M.P.

(0423066401)

Taupik Sopyan, S.Pd., M.Si. (0028086902)

Romdah Romansyah, S.Pd., M.Pd. (0405087604)

BP3IPTEK Propinsi Jawa Barat

10 Toksisitas Bio InsektisidaEkstrak Biji Bengkuang (Pachyrrhizus erosus)pada Berbagai Pelarut terhadap Mortalitas Hama Ulat Grayak (Spodoptera litura)

2014-2015 Ir. H .jeti Rachmawati M.P

(0423066401)

Lia Yulisma S.Pd, M.Si (0414058601)

LPPM

11 Uji Efektifitas Zat Antibakteri Ekstrak Pelepah dan Batang Tanaman Pisang Ambon (Musa Paradisiaca Var . Sapientum) terhadap Staphylococcus aureussecarain-vitro

2015-2016 Dr. H awang Kustiawan , Drs, M.M

Lia Yulisma S.Pd, M.Si (0414058601)

LPPM

12 Pembentukan Karakter Peserta Didik Melalui Perkuliahan Fisika

2012 Endangi Hardi, Drs., M.Pd

Romdah Romansyah, S.Pd., M.Pd. (0405087604)

LPPM 13 Implementasi Nilai-nilai Ilahiyah dalam

Perkuliahan Fisika: Suatu Pengembangan Karakter di Unigal

2012 Dr. Toto, M.Pd Lia Yulisma S.Pd, M.Si (0414058601)

LPPM

14 Pengembangan Bahan Ajar Fisika pada Konsep Listrik Statik bagi Mahasiswa Biologi

2015 Dr. Toto, M.Pd LPPM

15 Analisis Konsep-konsep Fisika yang Berkaitan dengan Bidang Biologi dalam Mata Kuliah Fisika I Bagi Mahasiswa Biologi

2015 Endangi Hardi, Drs., M.Pd

(30)

Tabel 1.4 Pendidikan Sejarah

No JUDUL Tahun

kegiatan

Personil dosen

(Nama Lengkap dan NIDN)

Sumber dana Ketua Anggota

1 Dimensi Ancaman, Tantangan, Hambatan dan Gangguan Dalam Fundamentalisme Agama

(Studi di Kota Yogyakarta, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta) Hibah Bersaing DIKTI

2 Model Dual Coding Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Sejarah (Studi Peneliti-an Kuasi Eksperimen Pada Siswa Kelas XI Di SMA Informatika Ciamis)

2014 Sri Pajriah, S.Ag.,S.Pd.,

Penelitian Dosen Pemula Dikti

3 Pemanfaatan Situs Karangkamulyan dalam Pembelajaran Sejarah Melalui Metode Resitasi (Studi Kusus di SMA Negeri 1 Cisaga Kabupaten Ciamis)

2014 H.

Penelitian Dosen Pemula DIKTI

4 Kabupaten Ciamis dalam Sudut Pandang Sejarah dan Nilai Budaya

(31)

(0414097904) 5 Pembelajaran Sejarah Dalam MengembangkanGreen

BehaviorPeserta Didik Melalui Nilai-Nilai Kearifan Lokal Hutan Lindung Situ Lengkong Panjalu

2014 H.

Kuswandi, M.Pd 0415084901

Wulan Sondarika, S.Pd.,M.Pd (0428108705), Dewi Ratih, S.Pd.,M.Pd (0413097502)

LPPM

Universitas Galuh

6 Kajian Naskah Akademik Raperda Kabupaten Pangandaran

2014 Dr. H. Yat Rospia Brata, M.Si 0408066701

Sri Pajriah, S.Ag.,S.Pd.,M. Pd

(0429037704), Endin

Lidinillah, S.Ag.,M.Ag (2015067401), Yadi

Kusmayadi, S.Pd.,M.Pd (2015067401

Pemda Pangandaran

Tabel 1.5 Pendidikan Akuntansi

No Judul Tahun

Kegiatan

Personil Dosen (Nama lengkap dan NIDN)

Sumber Dana

Ketua Anggota

1. Penggunaan Penugasan Dengan Resitasi dan Konvensional (Ekspositori) Dalam Meningkatkan Pemahaman Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Akuntansi SMAN

se-2013 Firman Aryansyah, S.Pd., M.Pd.

NIDN. 0413098202

(32)

Kabupaten Ciamis.

2. Analisis jumlah penerimaan mahasiswa baru berdasarkan hasil promosi melalui media internet, audiensi ke sekolah dan pengefektifan guru BK (Sebuah perbandingan dalam program penerimaan mahasiswa baru universitas galuh tahun 2013)

2013 Ade Suherman, S.Pd.,

M.Pd. NID.

0101037703

3. Penggunaan Model Explicit Instruction Terhadap Hasil Belajar Siswa

2013 Firman Aryansyah, S.Pd., M.Pd.

NIDN. 0413098202

-Prodi Pend. Akuntansi

4. Analisis Perlakuan Akuntansi Pendapatan Bagi Hasil pada Koperasi Syariah (Baitul Mal wat Tamwil)

2013 Firman Aryansyah, S.Pd., M.Pd.

NIDN. 0413098202

-Prodi Pend. Akuntansi

5. Implementasi Audit Operasional Dalam Mendukung Efektvitas Pelayanan Kesehatan

(Bagi Pemegang Fasilitas BPJS Pada RS. Swasta Al-Arif Ciamis)

2014 Firman Aryansyah, S.Pd., M.Pd.

NIDN. 0413098202

-LPPM UNIGAL

6. Pembentukan Intensi Berwirausaha Mahasiswa Universitas Galuh

2014 Firman Aryansyah, S.Pd., M.Pd.

NIDN. 0413098202

Rini Agustin Eka Yanti, S.Pd., M.Pd. NIDN. 0403088301

Prodi Pend. Akuntansi

7. Tingkat Kesadaran Wanita dalam Perencanaan Keuangan Keluarga

2015 Rini Agustin Eka Yanti, S.Pd., M.Pd. NIDN. 0403088301

- LPPM UNIGAL

8. Analisis Posisi Kredit Perbankan, Belanja Sektor Publik, Tenaga Kerja, Posisi Simpanan Masyarakat, dan Indeks Pembangunan Manusia Implikasinya terhadap Pertumbuhan PDRB di Jawa Barat Tahun 2002 – 2009.

2013 Sukomo, Drs., M.Si NIDN. 0024036002

(33)

9. Implikasi Posisi Kredit Perbankan dan Belanja Sektor Publik terhadap Pertumbuhan PDRB di Jawa Barat Tahun 2003 – 2009.

2013 Sukomo, Drs., M.Si NIDN. 0024036002

UNIGAL

Tabel 1.6

Pendidikan Jasmani dan Kesehatan Rohani

No Judul Tahun

Kegiatan

Personil Dosen

(Nama lengkap dan NIDN) Sumber dana Ketua Anggota

1 Dampak dari Pembelajaran Permainan Sepak Bola bagi Anak terhadap Sikap Sosial

2012 Nana Sutisna 0429057501

LPPM 2 Upaya Meningkatkan Prestasi Olahraga melalui

Penataan Sistem Pembinaan dan Pengembangan Olahraga

2012 Nana Sutisna 0429057501

LPPM

3 Dampak Transfer Atlet Terhadap Proses Pembinaan Dan Pengembangan Olahraga (Studi Kasus Pada KONI Kabupaten Ciamis)

2012 Nana Sutisna 0429057501

AndangRohendi 0426057102

PT. Sendiri

4 Pengaruh Outdoor Education dan Kepramukaan Terhadap Social Skill dan Leadership Siswa SMA 2 Ciamis

2015 AndangRohen di

0426057102

LPPM

5 Pengaruh Aktivitas Sport Adventures Terhadap Self-esteem (Studi Expost Facto pada Mahasiswa Universitas Galuh Ciamis)

6 Dampak Olahraga Alam Terbuka Terhadap Leadership dan Kecerdasan Emosi (EQ) Mahasiswa Perempuan Universitas Galuh Ciamis

2014 Jajat

0429058105

LPPM

7 Pengaruh Berita Olahraga Di Media Massa (Internet) Terhadap Sikap Siswa SMA Pada Aktifitas Jasmani

2015 Jajat

0429058105

LPPM

(34)

Peningkatan Keseimbangan dan Kelincahan Tubuh Bagian Atas

wan

0420017204 9 Pengaruh Model Pembelajaran dan Jenis Kelamin

Terhadap Keterampilan Sosial Siswa

2015 Risma

0418098802

LPPM 10 Pengaruh model pembelajaran direct teaching dan team

game tournament (TGT) terhadap self esteem dan gaya hidup aktif pada siswa SMA Negeri 1 Garut

2015 AsepRidwanK urniawan 0403038603

LPPM

11 Pengaruh Outdoor Education dengan Permainan Di Alam Terbuka Melalui Experiental Learning Terhadap Perubahan Kepercayaan Diri Siswa Khususnya Aspek Keyakinan Akan Kemampuan Diri dan Optimis Siswa

2015 DedeImanSuhe ndra

0405067809

LPPM

Tabel 1.7

Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

No Tahun Judul Penelitian Sumber dan Jenis

Dana

Jumlah Dana* (dalam Juta

Rupiah) 1. 2013 Kajian Strukturalisme Genetik dalam Novel Eliana (Serial

Anak-Anak Mamak) Karya Tere Liye

LPPM Unversitas Galuh

7

2. 2013

Interferensi Sintaksis Bahasa Sunda terhadap Bahasa Indonesia pada

Karangan Siswa LPPM Unversitas

Galuh

7

3. 2013 Prefesionalisme Guru Bahasa Indonesia di Kecamatan Ciamis LPPM Unversitas Galuh

7 4. 2013 Efektivitas Penggunaan Teknik Peta Pikiran Dalam Pembelajaran

Menulis Paragraf Argumentatif

LPPM Unversitas Galuh

7 5. 2013 Analisis Bahasa Dalam Jejaring Sosial Facebook LPPM Unversitas

Galuh

7 6. 2013 Penunjukkan Kesantunan Berbahasa Indonesia Dalam Ragam

Pergaulan Oleh Siswa

LPPM Unversitas Galuh

(35)

7. 2013

Korelasi kekerapan membaca buku fiksi dengan kemampuan menulis

karangan narasi siswa LPPM Unversitas

Galuh

7

8. 2013

Penerapan Model Bengkel Sastra Untuk Meningkatkan Kemampuan Apresiasi Drama dan Mengembangkan Karakter Mahasiswa

LPPM Unversitas Galuh

7

9. 2013

Kajian Intertektual Novel Sitti Nurbaya Karya Marah Rusli dengan Novel Perempuan Berkalung Sorban Karya Abidah El Khalieqy

LPPM Unversitas Galuh

7

10. 2013 pembelajaran menulis paragraf argumentatif dengan menggunakan metode discovery pada siswa kelas x

LPPM Unversitas Galuh

7 11. 2013 penerapan strategi belajar tuntas dalam pembelajaran menulis

karya ilmiah sederhana

LPPM Unversitas Galuh

7 12. 2013 Pengaruh Penguasaan Kosakata Siswa Terhadap Kemampuan

Berpidato

LPPM Unversitas Galuh

7

13. 2013

Sumbangan Bahasa Asing dan Bahasa Daerah dalam Komunikasi

Lintas Budaya dan Pembangunan Bangsa LPPM Unversitas

Galuh

7

JUMLAH 91

14. 2014 Analisis Gaya Bahasa dalam Cerpen Marmut Merah Jambu karya Raditia Dika

LPPM Unversitas Galuh

7 15. 2014 Kajian Stilistika Pada NovelTirani DedaunanKarya Chairul

Al-Attar

LPPM Unversitas Galuh

7 16. 2014 Analisis Nilai- Nilai Sastra Naskah Drama Bentrokan Dalam

Asrama Karya Achdiat Karta Mihardja

LPPM Unversitas Galuhq

7 17. 2014 Pengembangan Menulis Poster dengan Menggunakan Metode

Inquiri

LPPM Unversitas Galuh

7 18. 2014 Efektifitas Pembelajaran Membaca Novel dengan Menggunakan

Metode Outdoor Study (Belajar Diluar Kelas) dalam Upaya

LPPM Unversitas Galuh

(36)

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII di MTs Miftahul Hidayah

19. 2014 Korelasi Antara Motivasi Belajar dan Ketersediaan Sarana Bacaan dengan Prestasi Belajar Bahasa Indonesia

LPPM Unversitas Galuh

7 20. 2014 Penerapan MetodeRole Playingpada Pembelajaran Membaca dan

Memahami Teks Drama

LPPM Unversitas Galuh

7

21. 2014

Pengaruh Kecerdasan Kmosional Terhadap Prestasi Akademik Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia FKIP Universitas Galuh

LPPM Unversitas Galuh

7

22. 2014 Pengembangan Model Inovatif Kreatif dalam Pembelajaran Sastra Bahasa Indonesia

LPPM Unversitas Galuh

7 23. 2014 Kajian Semiotik Naskah DramaGerrKarya Putu Wijaya LPPM Unversitas

Galuh

7

24. 2014

Tindak Tutur dalam Pembelajaran Berbicara (Kajian Pragmatik

terhadap Tuturan Guru SMPN 2 Pamarican) LPPM Unversitas Galuh

7

JUMLAH 77

25. 2015 Analisis Konflik pada Tokoh Utama Wanita dalam Novel The Story Of Zahra Karya Hanan Al Shaykh

LPPM Unversitas Galuh

7

26. 2015

Perbandingan Antara Kemampuan Membaca Buku Cerita Bergambar dan Tidak Bergambar pada Siswa Sekolah Dasar Negeri 4 Paledah Sebagai Upaya Mendapatkan Bahan Ajar Membaca

LPPM Unversitas Galuh

7

27. 2015 Analisis Struktural Genetik Novel Ranah Tiga Warna Karya Ahmad Fuadi

LPPM Unversitas Galuh

7

28. 2015 Kajian Intertekstual Novel Sang Pemimpi LPPM Unversitas

Galuh

7 29. 2015 Korelasi Antara Kebiasaan Membaca Dengan Kemampuan Membaca

Pemahaman Pada Siswa Kelas XI SMAN 1 Rancah

LPPM Unversitas Galuh

7 30. 2015 Pembelajaran Mendengarkan Wacana Melalui Model Pembelajaran

somatis, Auditori Visual dan Intelektual

LPPM Unversitas Galuh

(37)

31. 2015 Ekspresi Kesantunan dalam Tuturan Bahasa Indonesia oleh Penutur Dwibahasawan

LPPM Unversitas Galuh

7 32. 2015 Analisis Psikologi Sastra dan Nilai-Nilai Pendidikan dalam Novel

Kupu-Kupu Biru Karya Khusnul Khotimah

LPPM Unversitas Galuh

7

33. 2015

Pengembangan Model Peralatan Olahraga untuk Menunjang

Aktifitas Fisik dan Kebugaran Jasmani Peserta Didik Hibah Dikti

55

34. 2015

Pengaruh sikap bahasa terhadap kemampuan berkomunikasi

mahasiswa Hibah Provinsi

33

JUMLAH 144

TOTAL 312

FAKULTAS EKONOMI

Tabel 1.8 Manajemen

No. Judul Tahun Kegiatan Personil Dosen (Nama

lengkap dan NIDN) Sumber Dana 1. Penerapan SAPM (Sistem Administrasi Perpajakan Modern)

dalam Meningkatkan Informasi Piutang Pajak

2016 1. Benny

Prawiranegara, S.E., M.M. (Ketua) 2. Mujaddid Faruk,

S.E., M.M. /0424057301

Ditlitabmas-DIKTI

2. Analisis Peran Pengendalian Intern Penjualan dalam

Meningkatkan Pendapatan pada Perusahaan Madani Cikoneng

2016 1. Eva Faridah, S.E., M.Si. (Ketua) 2. Ali Muhidin, S.Pd.,

M.M. /0404027301

Ditlitabmas-DIKTI

(38)

Pegawai serta Dampaknya pada Kinerja Pegawai di PT. Pos Indonesia Cabang Ciamis

M.M. /0421067605 (Ketua)

2. Mukhtar Abdul Kader, S.E., M.M. /0407067305

4. Analisis Investasi Agropolitan Ciamis 2016 1. DR. Apri Budianto,

M.M. (Ketua) 2. M. Aziz Basari,

S.Sos., M.M./ 0428087001 3. Nana Darna, S.E.,

M.M./ /0421067605 4. Dani Usmar, S.E.,

M.Si.

5. Dendy Syaiful Akbar, S.E., M.Si. 6. Nurhayati, S.E.,

M.M./ 0419017001

Non-Ditlitabmas (Pemerintah-BAPPEDA)

6. Analisis Akuntansi yang Diterapkan UMKM (Penelitian pada UMKM di Kecamatan Cikoneng Kabupaten Ciamis

2015 1. Dendy Syaiful Akbar, S.E., M.Si. (Ketua)

2. Nana Darna, S.E., M.M. /0421067605

Ditlitabmas-DIKTI

7. Model Implementasi Continuous Imprevement pada UMKM di Kecamatan Cikoneng Kabupaten Ciamis

2015 1. Elin Herlina, S.Pd., M.M./ 0420057704 (Ketua)

2. Nurdiana Mulyatini, S.E., M.M.

/0407037401

Ditlitabmas-DIKTI

8. Orientasi Pasar dan Inovasi Produk terhadap Kinerja Perusahaan (Penelitian pada Sentra Industri Tahu Bulat di

2015 1. Kasman, Drs., M.M. /0405086202

(39)

Kecamatan Cipaku Kabupaten Ciamis (Ketua)

2. H. Yusup Iskandar, S.E., M.M. /

0419076902 9. Arahan Peningkatan Kemandirian Pembiayaan Pembangunan

Kabupaten Ciamis (Studi Pasca Pemekaran dengan Otonomi Baru Kabupaten Pangandaran)

2015 1. Deden Syarifudin, S.T., M.T. (Ketua) 2. Aan Anwar

Sihabudin, SH., S.IP., M.Si.

3. Elin Herlina, S.Pd., M.M. /0420057704

Non-Ditlitabmas (Perguruan Tinggi – LPPM UNPAS)

10. Pengaruh Bauran Pemasaran terhadap Minat Membeli, Implikasinya pada Keputusan Memilih Perguruan Tinggi (Studi pada Perguruan Tinggi Swasta se-Priagan Timur)

2015 1. DR. H. Oyon Saryono, M.M. (Ketua)

2. Mujaddid Faruk, S.E., M.M. /0424057301 3. Nana Darna, S.E.,

M.M. /0421067605

Non-Ditlitabmas (Internal Perguruan Tinggi)

11. Kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) Pengaruhnya terhadap Kinerja Organisasi (Studi pada Kantor DPPKAD Kabupaten Ciamis

2015 1. Mukhtar Abdul Kader, S.E., M.M. /0407067305 (Ketua)

Non-Ditlitabmas (Internal Perguruan Tinggi – Fakultas Ekonomi)

12. Kajian Ekonomi, Yuridis Dan Sosiologis Implementasi Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) Di Kabupaten Ciamis

2015 1. DR. Apri Budianto, M.M. (Ketua) 2. M. Aziz Basari,

S.Sos., M.M./ 0428087001 3. Nana Darna, S.E.,

M.M./ /0421067605

(40)

4. Dani Usmar, S.E., M.Si.

5. Dendy Syaiful Akbar, S.E., M.Si. 6. Nurhayati, S.E.,

M.M./ 0419017001 13. Analisia Pasar Pariwisata Kabupaten Ciamis 2015 1. DR. Apri Budianto,

M.M. (Ketua) 2. M. Aziz Basari,

S.Sos., M.M. /0428087001 3. Nana Darna, S.E.,

M.M. /0421067605 4. Dani Usmar, S.E.,

M.Si.

5. Dendy Syaiful Akbar, S.E., M.Si. 6. Nurhayati, S.E.,

M.M./ 0419017001

Non-Ditlitabmas (Pemerintah-BAPPEDA)

14. Membentuk Kelompok Usaha Wanita di Desa Mekarmukti Kabupaten Ciamis

2015 1. Mohamad Apip, S.E., M.M. (Ketua) 2. Dendy Syaiful

Akbar, S.E., M.Si. 3. Ali Muhidin, S.Pd.,

M.M. /0404027301 15. Peran Badan Permusyaawaratan Desa (BPD) dalam

Mewujudkan Akuntabilitas Alokasi Dana Desa (ADD)

(Penelitian pada desa-desa di Wilayah Kecamatan Sadananya)

2014 1. H. Yusup Iskandar, S.E., M.M./

0419076902 (Ketua) 2. Kasman, Drs., M.M.

/0405086202

Ditlitabmas-DIKTI

(41)

dalam Perspektif Desentralisasi Pembangunan di Kabupaten Ciamis

M.M. /0420057704 (Ketua)

(Internal Perguruan Tinggi – LPPM) 17. Efektivitas Financial Leverage sebagai Suatu Model

eningkatan Earning Pershare serta Implikasinya terhadap Likuiditas PErusahaan

2014 1. Nurdiana Mulyatini, S.E., M.M./

0407037401 (Ketua)

Non-Ditlitabmas (Internal Perguruan Tinggi – LPPM) 18. Analisis Penerapan Strategi Bauran Promosi (Penelitian di

Fakultas Ekonomi Universitas Galuh Ciamis)

2014 1. M. Aziz Basari, S.Sos., M.M./ 0428087001 (Ketua) 2. Ronny Marsiana S.,

S.E., M.M./ 0421107603 3. Mujaddid Faruk,

S.E., M.M. /0424057301

Ditlitabmas-DIKTI

19. Persaingan antara Warung Tradisional dengan Minimarket di Kecamatan Cisaga

2014 1. Ronny Marsiana, S.E., M.M. /0421107603 (Ketua) 2. Dendy Syaiful

Akbar, S.E., M.M.

Non-Ditlitabmas (Internal Perguruan Tinggi – LPPM)

20. Analisis Perubahan Penggunaan Alat Penilaian Kinerja Pegawai Negeri Sipil dari DP3 menjadi SKP dan Perilaku Kerja dalam Manajemen Kinerja Pegawai Negeri Sipil Guna Mewujudkan Tata Kelola Pemerintahan yang Baik (penelitian pada BKDD Kabupaten Ciamis)

2013 1. Nana Darna, S.E., M.M. /0421067605 (Ketua)

2. M. Aziz Basari, S.Sos., M.M. /0428087001 3. Mujaddid Faruk,

S.E., M.M. /0424057301

Ditlitabmas-DIKTI

21. Pelatihan Budidaya dan Pemanfaatan Tanaman Abu Botol (Legenaria Siceraria) untuk Menumbuhkan Usaha Ekonomi

2013 1. H. Hotim A. Yasin, Ir. (Ketua)

(42)

Kreatif dalam Mendukung Sektor Pariwisata di Ciamis Utara 2. Cecep Pardani, S.P., M.P.

3. Mujaddid Faruk, S.E.,

M.M./0424057301

Tinggi – LPPM)

22. Analisis Peran Audit Operasional dalam Meningkatkan Efektivitas Pengendalian Intern Penjualan pada PD ACB Banjarsari

2014 1. Eva Faridah, S.E., M.Si. (Ketua) 2. Ali Muhidin, S.Pd.,

M.M. /0404027301

Ditlitabmas-DIKTI

23. Optimalisasi Pusat Inkubator Bisnis di Perguruan Tinggi : sebagai Mitra Pembangunan Berkelanjutan di Jawa BArat

2014 1. Nana Darna, S.E., M.M. /0421067605 (Ketua)

2. M. Aziz Basari, S.Sos., M.M. /0428087001

Non-Ditlitabmas (Pemerintag – Bappeda)

24. Dampak Pengadaan Perahu Pipa PVC terhadap Pendapatan Masyarakat Sekitar (Studi Kasus Pada Situ Wangi Ciamis)

2013 1. Mujaddid Faruk, S.E., M.M. /0424057301 (Ketua)

Non-Ditlitabmas (Internal Perguruan Tinggi – Fakultas Ekonomi)

25. Pemetaan Karakteristik dan Model Kerjasama Usaha Menengah Kecil dan Mikro dengan Usaha Besar di Kecamatan Cikoneng Kabupaten Ciamis

2013 1. Nurdiana Mulyatini, S.E., M.M./

0407037401 (Ketua)

2. Elin Herlina, S.Pd. M.M. /0420057704

Ditlitabmas-DIKTI

26. Activity Based Management dalam Meningkatkan Efisiensi Biaya (Studi pada Perusahaan Mayasari Group Tasikmalaya) Tahun 2013

2013 1. Benny

Prawiranegara, S.E., M.M. (Ketua) 2. Ronny Marsiana S.,

S.E., M.M./ 0421107603

(43)

27. Kajian Potensi Sumber Daya Terkait Investasi di Kabupaten Ciamis

2013 1. DR. Apri Budianto, M.M. (Ketua) 2. M. Aziz Basari,

S.Sos., M.M. /0428087001 3. Nana Darna, S.E.,

M.M. /0421067605 4. Dani Usmar, S.E.,

M.Si.

5. Nurhayati, S.E., M.M. ./

0419017001

Non-Ditlitabmas (Pemerintah-BAPPEDA)

Table 1.9 Akuntansi

No Judul Tahun

Kegiatan

Personil Dosen

(Nama lengkap dan NIDN) Sumber dana

Ketua Anggota

1. Perbandingan antara Return on Investment (ROI) dengan Economic Value Added (EVA) sebagai Pengukur Kinerja Keuangan Perusahaan (Penelitian pada PDAM Tirta Galuh Ciamis)

2013 Mohamad Apip,

S.E., M.Si.

Eva Faridah, S.E., M.Si.

LPPM UNIGAL

2. Sistem Rekrutmen Tenaga Kerja dalam Upaya Peningkatan Kerja Pegawai

2013 Dede Abdul

Rozak, S.E., M.M.

PPS UNIGAL

3. Peningkatan Kinerja Karyawan pada RSUD Kabupaten Ciamis

2013 Dede Abdul

Rozak, S.E., M.M.

PPS UNIGAL

4. Activity based Management dalam Meningkatkan Efisiensi Biaya (Studi pada Perusahaan Mayasaru

2013 Benny

Prawiranegara,

Roni Marsiana Suhendi, S.E.,

(44)

Group Tasikmalaya) S.E., M.M. M.M. 5. Pengaruh Cost Volume Profit Analysis Terhadap

Perencanaan Laba Jangka Pendek(Studi pada PD. Nugraha Ciamis)

2013 Eva Faridah, S.E., M.Si.

LPPM UNIGAL

6. Pengaruh Persepsi Keadilan Distributif Anggaran terhadap Kinerja Manajerial

2013 Mohamad Apip,

S.E., M.Si.

Dendy Syaiful Akbar, S.E., M.Si.

LPPM UNIGAL

7. Analisis Penerapan Standar Akuntansi

Pemerintahan Implikasinya terhadap Pengelolaan Keuangan Daerah yang Akuntabel di Kabupaten Ciamis

2013 Ati Rosliyati, S.E., M.M., Ak., CA.

Krisdiana, S.E., M.Si., Ak.

LPPM UNIGAL

8. Studi Kelayakan Bisnis Penggemukan Cabe Merah dalam Rangka mendorong Peningkatan Investasi di Kabupaten Ciamis

2013 Dani Usmar, S.E. LPPM UNIGAL

9. Analisis Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan dalam Penyusunan Laporan Pertanggungajwaban Pelaksanaan APBD pada DPPKAD Kabupaten Ciamis

2013 Dede Abdul

Rozak, S.E., M.M.

LPPM UNIGAL

10. Pengaruh Sensitivitas Kekayaan Eksekutif terhadap Manajemen Laba (Studi pada Emiten Manufactur)

2013 DendySyaiful Akbar, S.E, M.Si.

Tofik Ariyanto, S.E., M.Si.

LPPM UNIGAL 11. Penerapan Total Quality Management (TQM) untuk

Peningkatan Mutu Pendidikan

2014 Dede Abdul

Rozak, S.E., M.M.

PPS UNIGAL

12. Sistem Administrasi Perpajakan Modern (SAPM) dalam Meningkatkan Informasi Piutang Pajak

2013 Benny

Prawiranegara, S.E., M.M.

LPPM UNIGAL

13. Analisis Peran Audit Operasional dalam Meningkatkan Efektivitas Pengendalian Intern Penjualan pada PD. ACB Banjarsari

2014 Eva Faridah, S.E., M.Si.

Ali Muhidin, S.Pd., M.M.

DIKTI

14. Membentuk Kelompok Usaha Wanita Di Desa Mekarmukti Kabupaten Ciamis

2015 Mohamad Apip,

S.E., M.Si.

-Dendy Syaiful Akbar, S.E.,

(45)

M.Si.

-Ali Muhidin, S.Pd., M.M. 15. Penerapan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan

(PSAK) No. 102 Tentang Pembiayaan dengan Prinsip Jual Beli Murabahah

2015 Mohamad Apip,

S.E., M.Si.

Ali Muhidin, S.Pd., M.M.

DIKTI

16. Analisis Biaya Kualitas terhadap Profitabilitas (Studi Kasus pada PDAM Tirta Galuh Ciamis)

2015 Eva Faridah, S.E., M.Si.

- LPPM UNIGAL

17. Persaingan Antara Warung Tradisional Dengan Minimarket di Kecamatan Cisaga

2013 Ronny Marsiana Suhendi, S.E, M.M.

DendySyaiful Akbar, S.E, M.Si.

LPPM UNIGAL

18. Analisis Akuntansi Yang Diterapkan UMKM (Penelitian Pada UMKM di Kecamatan Cikoneng Kabupaten Ciamis)

2015 DendySyaiful Akbar, S.E, M.Si.

Nana Darna, S.E., M.M.

DIKTI

FAKULTAS TEKNIK

Table 1.10 Teknik Mesin

NO NAMA DOSEN TAHUN SUMBER DANA JUDUL PENELITIAN

1 Zenal Abidin

2014 LPPM Analisis Mesin Bubut Kayu

2015

(46)

2016

LPPM Pengaruh Perubahan Beban Bandul Governor terhadap Respon Kecepatan pada Mesin Diesel

2 Hendra Firdaus

2014 LPPM Perancangan Belt Kompeyor

2015 LPPM Perancangan Sistem Transmisi Mesin Pencacah Jerami

2016

LPPM Desain Pintu Pagar Geser Otomatis dengan Komponen Power WindowMobil (Pulley) danElektromagnetic Coupling(Slip Ring)

3 Hersi Syamsuri

2014

LPPM Rancang Bangun Alat Pengering Simplisia Guna Meningkatkan Produktivitas IKM

2015

LPPM Perancangan Sistem control Otomatis untuk Alat pemotong Kertas

2016

(47)

Tabel 1.11 Teknik Sipil

No Judul Tahun Kegiatan Personil Dosen (Nama Lengkap dan NIDN) Sumber Dana

Ketua Anggota

1

Analisis Karakteristik Campuran Aspal Beton Lapis Aus untuk Pemeliharaan Jalan

2013

Uu Saepudin, ST., MT/

0420017302 Gini Hartati, ST., MT/

0402047001 Mandiri

2 Analisis Investasi Proyek

Ditinjau dari Apek Finansial 2013

Gini Hartati, ST., MT/ 0402047001

Yanti Defiana, ST., MT

/0422068003 Mandiri

3

Analisis Rencana Anggaran Biaya dengan Tiga Metode (SNI, BOW, dan Modern)

2013 Gini Hartati, ST., MT/ 0402047001

Yanti Defiana, ST., MT

/0422068003 Mandiri

4

DesainOver Slabbingdengan Bahan TambahFly AshSebagai Bahan Perkuatan Perkerasan Kaku (Rigid Pavement)

2015

Uu Saepudin, ST., MT/

0420017302 Gini Hartati, ST., MT/ 0402047001

Hibah Bersaing DP2M Dikti

5 ShrinkageMortarFly Ash

Sebagai BahanRepairBeton 2015

Gini Hartati, ST., MT/ 0402047001

Uu Saepudin, ST., MT/ 0420017302

Dosen Pemula DP2M Dikti

Tabel 1.12 Teknik Industri

No Judul Tahun Kegiatan

Personil Dosen

(Nama lengkap dan NIDN) Sumber dana

Ketua Anggota

1 Perancangan Sistem Pengukuran Kinerja IKM dengan metode Performance Prism (studi pada

2013 Maman Hilman, MT./ 0424107801

Nugraha Kusuma N, MT./ 0404036702

(48)

IKM anyaman bambu Kab. Ciamis) 2 Analisis Jabatan pada Pegawai di

PT. POS Indonesia Kantor Pos Ciamis.

2013 Maman Hilman, MT./ 0424107801

Eky Aristriyana, MT./ 0426098504

LPPM

UniversitasGaluh

3 Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Volume Penjualan di PT. Bintang Satu Ciamis

2013 Nugraha Kusuma N, MT./ 0404036702

Maman Hilman, MT./ 0424107801

LPPM

UniversitasGaluh

4 Pengaruh Bauran Distribusi

Terhadap Volume Penjualan di PT. Mitra Mandiri Rahayu Darma Bakti Ciamis

2013 Eky Aristriyana, MT./ 0426098504

Yusup Kurnia, MT./ 0411127906

LPPM

UniversitasGaluh

5 Pengaruh Bauran Promosi Terhadap Pembelian Briket Batu Bara pada CV. Pionie Briket Utama Bandung

2013 Yusup Kurnia, MT./ 0411127906

Eky Aristriyana, MT./ 0426098504

LPPM

UniversitasGaluh

6 Pola Peningkatan Daya Saing Pekerja Melalui Pengetahuan “VRIO” Pada IKM di Kabupaten Ciamis

2014 Nugraha Kusuma N, MT./ 0404036702

Yusup Kurnia, MT./ 0411127906

LPPM

UniversitasGaluh

7 Analisis Optimalisasi Biaya Terhadap Kualitas Produk Industri Makanan di Kabupaten Ciamis

2014 Nanang Nazarudin, M.MT./ 0431017402

Maman Hilman, MT./ 0424107801

LPPM

UniversitasGaluh 8 Model Simulasi Pengembangan

IKM di Kabupaten Ciamis dengan Metode Sistem Dinamik

2015 Maman Hilman, MT./ 0424107801

Nugraha Kusuma N, MT./ 0404036702

(49)

9 Peningkatan Kinerja Pelayanan Pelanggan pada DAOP II Bandung PT. Kereta Api Indonesia (Persero)

2015 Yusup Kurnia, MT./ 0411127906

Eky Aristriyana, MT./ 0426098504

LPPM

UniversitasGaluh

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

Tabel 1.13 Administrasi Negara

No Judul Tahun

Kegiatan

Personil Dosen

(Nama lengkap dan NIDN) Sumber dana

Ketua Anggota

1 Analisa Pajak Progresif Kendaraan Bermotor Di Jawa Barat (Suatu Tinjauan Evaluasi Atas Perda

Provinsi Jabar Nomor 13 Tahun 2011 Tentang Pajak Daerah)

2014 Imam Maulana Yusuf, S.IP., M.Si.

Aditiyawarman, S,IP., M.Si. Ecep Sugiarto, S.E., M.Ep.

2 Analisis Jabatan Dan Pekerjaan Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Pangandaran

2014 Lina Marliani, S.Sos., M.Si.

Agus Dedi, Drs., M.Si. Imam Maulana Yusuf, S.IP., M.Si.

Pemerintah Daerah Kab. Pangandaran

Tabel 1.14 Ilmu Pemerintahan

No Judul Tahun

Kegiatan

Personil Dosen

(Nama lengkap dan NIDN) Sumber dana

Ketua Anggota

Gambar

Gambar 1.1Peta Jalan Penelitian Universitas Galuh
Tabel 1.1Pendidikan Bahasa Inggris
Tabel 1.2Pendidikan  Matematika
Tabel 1.3Pendidikan Biologi
+7

Referensi

Dokumen terkait

Sejalan dengan visi dan misi Universitas Udayana khususnya bidang penelitian, yaitu mengembangkan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat sesuai dengan

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat pada tahap ini diorientasikan sebagai wahana diseminasi/aplikasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang dikembangkan di kampus,

pengetahuan, teknologi dan seni berbasis kepulauan pada tahun 2020. Mewujudkan penelitian dan pengabdian masyarakat, berbasis kepulauan. Mewujudkan Kemitraan dengan Multi

Tersedianya dana-dana hibah baik dari pemerintah maupun swasta yang dapat diperoleh Program Studi Pendidikan Matematika FMIPA UNIMUS khususnya dan Fakultas serta Universitas

Jati diri Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) UNRIKA tidak lepas dari Visi dan Misi tersebut. Untuk mencapai Visi tersebut telah ditetapkan Misi

Universitas Sriwijaya sebagai salah satu Perguruan Tinggi di Provinsi Sumatera Selatan ikut berperan aktif dalam pengembangan daerah rawa melalui Tridharma Perguruan Tinggi

Kebijakan pengabdian pada pendidikan tinggi nasional ialah meningkatkan kualitas perguruan tinggi melalui strategi dukungan insentif bagi kegiatan riset

Hal ini tidak terlepas dari kinerja para dosen STMIK Amik Riau dalam melaksanakan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat sebagai bagian dari Tri Dharma Perguruan Tinggi