• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROPOSAL PEMBUATAN SISTEM INFORMASI KEUANGAN APLIKASI PENGELOLAAN BUMDES (BADAN USAHA MILIK DESA)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PROPOSAL PEMBUATAN SISTEM INFORMASI KEUANGAN APLIKASI PENGELOLAAN BUMDES (BADAN USAHA MILIK DESA)"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

BADAN PEMBINAAN PENGELOLAAN KEUANGAN

PEMERINTAHAN DAERAH

(2)

Pendahuluan

Sistem Informasi adalah kombinasi dari teknologi informasi dan aktivitas orang yang menggunakan teknologi itu untuk mendukung operasi dan manajemen. Dalam arti yang sangat luas, istilah sistem informasi yang sering digunakan merujuk kepada interaksi antara orang, proses, data, dan teknologi. Dalam pengertian ini, istilah ini digunakan untuk merujuk tidak hanya pada penggunaan organisasi teknologi informasi dan komunikasi, tetapi juga untuk cara di mana orang berinteraksi dengan teknologi ini dalam mendukung proses bisnis.

Sistem informasi merupakan gabungan yang terorganisasi dari manusia, perangkat lunak, perangkat keras, jaringan komunikasi dan sumber data dalam mengumpulkan, mengubah, dan menyebarkan informasi dalam organisasi.

Sistem Informasi diperlukan untuk memenuhi kebutuhan sistem yang mampu memberikan akses cepat terhadap suatu informasi, dan tentunya kebutuhan itu pun muncul dikarenakan adanya kebutuhan perusahaan untuk dapat me-monitoring suatu project atau bisnis.

Terlebih pada proses manajemen keuangan, mengharuskan adanya sistem yang dapat mengolah proses masuk dan keluar uang, sehingga semua tercatat secara sistem dan dapat dipertanggungjawabkan dalam bentuk laporan yang sesuai dengan standard keuangan.

(3)

Informasi Layanan

Produk dan Layanan yang kami tawarkan :

Web Application Development, produk layanan yang kami tawarkan adalah jasa pembuatan Aplikasi berbasis website yang disesuaikan dengan kebutuhan Intansi Anda (costumize Software Applications). 1. Platform & Languages

 Web Based Application  PHP & HTML 5

 DBMS and RDBMS (MySQL) 2. System Spesification

 CMS system

 Flatform dan Teknologi : Web 2.0  Full CSS

 Desain Template : Photoshop & Flash  Bahasa Pemograman PHP, Java script, Ajax  Type Database : MySql Database / PostgreSQL 3. Additional Services

Fitur lain yang kami berikan pada pembuatan aplikasi berbasis website ini adalah sebagai berikut :  Free Maintanance 2 Bulan

 Pelatihan Administrator Online dan Offline  Modul Panduan Penggunaan Aplikasi 4. Security System

- Sistem security (sistem keamanan) yang telah kami terapkan mengacu kepada standar keamana pemograman website yang dikeluarkan oleh Open Web Application Security Project (OWASP). - Standard Keamanan Meliputi :

1) A1 Injection

2) A2 Broken Authentication and Session Management 3) A3 Cross-Site Scripting (XSS)

4) A4 Insecure Direct Object References 5) A5 Security Misconfiguration

6) A6 Sensitive Data Exposure

7) A7 Missing Function Level Access Control 8) A8 Cross-Site Request Forgery (CSRF)

9) A9 Using Components with Known Vulnerabilities 10) A10 Unvalidated Redirects and Forwards

(4)

PENJELASAN BUMDES

1. PENGERTIAN BUMDES

Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) adalah Lembaga Usaha Desa yang dikelola oleh Masyarakat dan Pemerintah Desa dalam upaya memperkuat perekonomi desa dan di bentuk berdasarkan kebutuhan dan potensi desa.

2. CIRI-CIRI BUMDES :

- Badan Usaha ini dimiliki oleh desa dan dikelolah bersama

- Modal bersumber dari desa sebesar 51% dan dari masyarakat sebesar 49% melalui penyerataan modal (Saham atau andil)

- Operasionalisasinya menggunakan falsafah bisnis yang berakar dari budaya loKal - Bidang usaha yang dijalankan berdasarkan pada potensi dan informasi pasar

- Keuntungan yang di peroleh di tunjukan untuk meningkatkan kesejaktraan anggota (Penyetara Modal ) dan masyarakat melalui kebijakan deas

- Difasilitasi oleh Pemerintah Propinisi,Pemerintah Kabupaten dan Pemerintahaan Desa. - Operasionalisasi di kontrol secara bersama oleh BPD,Pemerintah Desa dan Anggota) 3. TUJUAN PENDIRIAN BUMDES

Empat tujuan pendirian BUMDes, diantaranya sebagai berikut : - Meningkatkan Perekonomian Desa

- Meningkatkan Pendapatan asli Desa

- Meningkatkan Pengelolaan potensi desa sesuai dengan kebutuhan masyarakat - Menjadi tulang punggung pertumbuhan dan pemerataan ekonomi deas

4. DASAR HUKUM PENDIRIAN BUMDES

Pendirian BUMDes dilandasi oleh UU No. 32 tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah dan PP No. 72 Tahun 2005 tentang Desa.

Secara rinci tentang kedua landasan hukum BUMDes adalah:

UU No. 32 tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah; Pasal 213 ayat (1) “Desa dapat mendirikan badan usaha milik desa sesuai dengan kebutuhan dan potensi desa”

PP No. 72 Tahun 2005 tentang Desa: Pasal 78

1) Dalam meningkatkan pendapatan masyarakat dan Desa, Pemerintah Desa dapat mendirikan Badan Usaha Milik Desa sesuai dengan kebutuhan dan potensi Desa.

(5)

2) Pembentukan Badan Usaha Milik Desa sebagaimana dimaksud pada ayat (1) ditetapkan dengan Peraturan Desa berpedoman pada peraturan perundang-undangan.

3) Bentuk Badan Usaha Milik Desa sebagaimana dimaksud pada ayat (1) harus berbadan hukum.

Pasal 79

1) Badan Usaha Milik Desa sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2) 78 ayat (1) adalah usaha desa yang dikelola oleh Pemerintah Desa. 3) Permodalan Badan Usaha Milik Desa dapat berasal dari:

a) Pemerintah Desa; b) Tabungan masyarakat;

c) Bantuan Pemerintah, Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kabupaten/ Kota; d) Pinjaman; dan/atau

e) Penyertaan modal pihak lain atau kerja sama bagi hasil atas dasar saling menguntungkan. 4) Kepengurusan Badan Usaha Milik Desa terdiri dari Pemerintah desa dan masyarakat.

Pasal 80

1) Badan Usaha Milik Desa dapat melakukan pinjaman sesuai dengan peraturan perundang-undangan.

2) Pinjaman sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilakukan setelah mendapat persetujuan BPD. Pasal 81

1) Ketentuan lebih lanjut mengenai Tata Cara Pembentukan dan 2) Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa diatur dengan Peraturan 3) Daerah Kabupaten/Kota

4) Peraturan Daerah Kabupaten/Kota sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sekurang-kurangnya memuat:

- Bentuk badan hukum; - Kepengurusan; - Hak dan kewajiban; - Permodalan;

(6)

- Kerjasama dengan pihak ketiga;

(7)

Aplikasi Keuangan Bumdes

Aplikasi Keuangan BUMDES, adalah aplikasi yang dikembangkan untuk membantu proses pengelolaan keuangan dan manajemen administrasi BUMDES, aplikasi ini memungkinkan pengelolaan manajemen administrasi BUMDES dikelola secara professional melalui sebuah sistem informasi berbasis website, atau yang lebih dikenal dengan sebutah program aplikasi.

Aplikasi Keuangan BUMDES dikembangkan berdasarkan kebutuhan operasional sehari-hari yang akan ditemui pada saat menjalankan BUMDES, sistem yang kami kembangkan telah mengadopsi sistem akutansi keuangan perbankan, koperasi dan badan usaha keuangan lainnya. Sehingga secara alur dan pelaporan sudah memenuhi standar laporan keuangan

Selain itu proses pengelolaan bisa di pantau secara realtime, pihak=pihak terkait yang memerlukan laporan secara langsung bisa mengakses aplikasi melalui hak akses yang telah di sediakan. Kelebihan dari aplikasi ini adalah aplikasi berbasis website yang memungkinkan aplikasi bisa di akses secara online dengan sebelumnya mengonlinekan server tempat aplikasi berada.

Aplikasi Keuangan BUMDES, akan membantu mempermudah pihak pengelola perusahaan untuk mencetak buku tabungan dari peserta koperasi dan juga mencetak laporan-laporan keuangan yang diperlukan oleh pihak perbankan maupun pihak BPD sekalipun.

(8)

Fitur-fitur Aplikasi

#Fitur Aplikasi 1. Unit Toko 1. Kasir

2. Piutang Toko 3. Buku Kas Toko 4. Margin Produk 2. Unit Simpanan

 Teller

3. Unit Kredit Barang  Pembelian  Pengajuan  Cicilan

 Buku Kas Kredit 4. Unit Pembiayaan

 Pengajuan  Cicilan 5. Unit PPOB

 Deposit Dan Transaksi  Buku Kas PPOB 6. Unit Kredit Khusus

 Kredit Qurban  Kredit Lembaga  Cicilan

7. Pembukuan  Jurnal

 Buku Kas Umum 8. Laporan Umum 9. Laporan Keuangan 10. Master Data

(9)

 Kode Rekening  Anggota  Nasabah  Supplier  Manajemen Barang  Kode Unit  Jenis Simpanan  Margin Profit

 Saldo Awal Rekening  Persediaan / Stok Fitur Tambahan :

- Print Buku Tabungan Peserta - Print Laporan Mutasi

- Print laporan Debit Kredit - Print Laporan Jurnal Harian - Print Laporan Jurnal Umum - Print Laporan Kas (kecil dan besar) - Print Laporan Peserta

(10)

Tampilan Aplikasi

Berikut coba kami tampilkan beberapa screenshot dari aplikasi BUMDES yang telah kami kembangkan: 1. Tampilan Fitur Unit Toko – Bagian menu Kasir

(11)

3. Tampilan Fitur Unit Toko – Menu Margin Produk

(12)

5. Tampilan Fitur Unit Pembiayan – Menu Pengajuan

(13)

7. Tampilan Fitur Pembukuan – Menu Jurnal

(14)

HARGA APLIKASI

ITEM HARGA JUMLAH TOTAL Biaya Aplikasi Keuangan BUMDES

Termasuk jasa : - Setup Aplikasi - Pelatihan Aplikasi - Konsultasi Teknis

Rp. 15.000.000 Rp. 15.000.000

Biaya Domain dan Hosting - Domain .co.id

Misal.

www.bumomaltra.com

- Server Hosting Disk Space 3GB. + Account Email

Rp. 3.600.000 Rp. 3.600.000

* Biaya belum termasuk PPN dan PPH

* Biaya Akomodasi dan Transportasi untuk pelatihan diluar Bandung di tanggung pihak Klien. Informasi Kebutuhan Hardware Pendukung

Hardware Pendukung : - Laptop o Core i3 o RAM 2GB o Hardisk 500GB - PC Desktop (server) o Core i3 o RAM 4GB o Harddisk 1TB Estimasi : Rp. 4.000.000,- Estimasi : Rp. 3.500.000,- Biaya Hardware :

- Print Passbook IBM A03 (print buku Tabungan)

(15)

Biaya Buku Tabung Rp. 2.500/buku Maintenance Rutin :

- Pendampingan dan pelatihan administrator aplikasi

- Perbaikan bug dan error aplikasi - Penyemepurnaan fitur dan penyesuaian dengan Kebutuhan Pengurus

- Backup Data

Rp. 500.000,-/ Bulan

* Seluruh Item pada table hardware pendukung bersifat rekomendasi, artinya tidak menjadi beban biaya pada pembuatan aplikasi.

(16)

Waktu Implementasi

 Presentasi Aplikasi

 Pengumpulan data (assesment, graphic, materi teks, dll)  Penyesuaian Aplikasi dengan BUMDES

 Persiapan Hardware dan Implementasi  Trial & Error

 Bug Fixing  1 Hari  3 Hari  20 Hari  2 Hari  5 Hari  2 Hari

- Beberapa task pekerjaan dilakukan dengan cara pararel, estimasi waktu yang di tuliskan pada development time, lebih pada target finalisasi.

Contact Us

FOUR BPPKPD Jl. Swadaya Raya No.104 Jakarta Timur, Telp/Fax : (021) 22088052 Phone : 0811993778 Email : info@bppkpd.com.com

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian tentang pengaruh brand image terhadap kepuasan pasien rumah sakit besar di Taiwan juga menunjukkan adanya pengaruh langsung yang positif dan signifikan

Dengan potensi demikian masyarakat dan pemerintah desa memamfaatkan lahan tambak tersebut sebagai salah satu potensi desa untuk mendirikan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)

Küçük gruplardaki davranışları bakımından kadınlarla erkek­ ler arasında bazı farklılıklar belirlenmiştir. Grup tartışmalarında kadınlar daha arkadaşça ve

Berdasarkan gambar 5.2 diatas dapat dilihat bahwa Beban Pajak Tangguhan perusahaan yang ditunjukkan dari nilai rata-rata Besaran Beban Pajak tangguhan pada perusahaan

115 Ketut Sulastri Br.Dinas Rarangan, desa Rumah tempat tinggal 10.000.000 Rusak sedang Sudaji, Sawan Buleleng rusak akibat kebakaran. 116 I Ketut Binyamin Br.Dinas Dajan

kegiatan lainnya untuk mewujudkan pembentukan, pengembangan, dan revitalisasi badan usaha milik Desa dan/atau badan usaha milik Desa bersama yang sesuai dengan kewenangan Desa

Penelitian ini dilatar belakangi oleh potensi dana dari Mahasiswa Penerima Beasiswa Bidikmisi Pada Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam untuk menyimpan atau menginvestasikan