• Tidak ada hasil yang ditemukan

LAPORAN PELAKSANAAN PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS PENGADILAN NEGERI BIREUEN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "LAPORAN PELAKSANAAN PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS PENGADILAN NEGERI BIREUEN"

Copied!
59
0
0

Teks penuh

(1)

LAPORAN PELAKSANAAN

PEMBANGUNAN ZONA

INTEGRITAS

PENGADILAN NEGERI BIREUEN

(2)

i DAFTAR ISI DAFTAR ISI ... i BAB I PENDAHULUAN ... 1 1. Latar Belakang ... 1 2. Dasar Hukum ... 2

3. Tahap-Tahap Pembangunan Zona Integritas ... 2

4. Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani Pengadilan Negeri Bireuen ... 4

BAB II RENCANA KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI(WBK) DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI (WBBM) PENGADILAN NEGERI BIREUEN ... 5

BAB III PELAKSANAAN PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI PENGADILAN NEGERI BIREUEN ... 25

1. Manajemen Perubahan ... 25

2. Penataan Tatalaksana ... 27

3. Penataan Manajemen Sistem Sumber Daya Manusia(SDM) ... 30

4. Akuntabilitas Kinerja ... 32

5. Penguatan Pengawasan ... 33

6. Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik ... 36

BAB IV PENUTUP ... 40

1. Kesimpulan ... 40

(3)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 1 BAB I

PENDAHULUAN 1. LATAR BELAKANG

Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) merupakan aksi nyata dari strategi pemerintah dalam pencegahan dan pemberantasan praktek Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN). Pemerintah telah giat berupaya untuk mencegah pemberantasan korupsi dengan berbagai strategi yang sangat jelas, sebagaimana tertuang dalam Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 55 Tahun 2012 tentang Strategi Nasional Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi Jangka Panjang tahun 2012-2025. Upaya percepatan pencegahan dan pemberantasan korupsi ini sejalan dengan komitmen pemerintah yang telah meratifikasi Konvensi Perserikatan Bangsa-Bangsa Anti Korupsi Tahun 2003.

Pemerintah juga telah memantapkan diri untuk berupaya menjadi good government sebagaimana yang tertuang dalam Peraturan Presiden Nomor 81 Tahun 2010 tentang Grand Design Reformasi Birokrasi 2010-2025. Gayung bersambut, pada tahun 2019 Ketua Mahkamah Agung telah mengeluarkan keputusan Nomor: 58/KMA/SK/III/2019 tanggal 28 Maret 2019 tentang Pedoman Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) pada Mahkamah Agung dan Badan Peradilan di Bawahnya, sehingga seluruh badan peradilan di Indonesia mulai mencanangkan pembangunan zona integritas.

Sejak dikeluarkan keputusan Ketua Mahkamah Agung tentang pedomanan pembangunan zona integritas, maka Pengadilan Negeri Bireuen dengan langkah tegas dan tegap bergerak untuk membangun Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). Ketua Pengadilan Negeri Bireuen membentuk Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) Pengadilan Negeri Bireuen. Tim Kerja ini betugas untuk menyusun rencana dan agenda kerja, melakukan internalisasi dan implementasi pembangunan zona integritas menuju WBK dan WBBM di Pengadilan Negeri Bireuen, melakukan pemantauan atas pelaksanaan pembangunan zona integritas menuju WBK dan WBBM di Pengadilan Negeri Bireuen, melaksanakan pembangunan zona integritas sesuai dengan program kerja yang telah ditetapkan, melakukan penilaian mandiri pembangunan zona integritas baik secara manual maupun secara elektronik, mengupayakan terpenuhinya seluruh dokumen pendukung pembangunan zona integritas, melakukan monitoring dan evaluasi terhadap capaian target yang telah ditetapkan melalui

(4)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 2 penilaian mandiri secara manual maupun secara elektronik, serta melaporkan hasil pelaksanaan tugas kepada Ketua Pengadilan Negeri Bireuen.

Setelah melaksanakan tugas dan fungsi sebagai Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) Pengadilan Negeri Bireuen, maka untuk melihat sejauh mana pembangunan Zona Integritas WBK dan WBBM di Pengadilan Negeri Bireuen, maka dipandang sangat perlu disusun laporan pelaksanaan kegiatan pembangunan Zona Integritas pada Pengadilan Negeri Bireuen.

2. DASAR HUKUM

a. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggara Negara yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme;

b. Undang-Undang Nonor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi;

c. Peraturan Presiden Nomor 55 Tahun 2012 tentang Strategi Nasional Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi Jangka Panjang Tahun 2012-2025 dan Jangka Mennegah Tahun 2012-2014;

d. Instruksi Presiden Nomor 2 Tahun 2014 tentang Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi;

e. Undang Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik;

f. Keputusan Ketua Mahkamah Agung Nomor: 58/KMA/SK/III/2019 tanggal 28 Maret 2019 tentang Pedoman Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) pada Mahkamah Agung dan Badan Peradilan di Bawahnya;

g. Peraturan Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 52 Tahun 2014 tentang Pedoman Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani di Lingkungan Instansi Pemerintah.

h. Keputusan Direktorat Jenderal Badan Peradilan Mahkamah Agung Nomor 261 Tahun 2019 tentang Pedoman Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) di Pengadilan Negeri Bireuen.

3. TAHAP-TAHAP PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS

Sesuai dengan Keputusan Keputusan Ketua Mahkamah Agung Nomor : 58/KMA/SK/III/2019 tanggal 28 Maret 2019 tentang Pedoman Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) pada Mahkamah Agung dan Badan Peradilan di Bawahnya,

(5)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 3 terdapat beberapa tahapan dalam Pembangunan Zona Integritas di Pengadilan Negeri Bireuen, yakni:

1. Pencanangan Pembangunan Zona Integritas Pengadilan Negeri Bireuen

Gambar 1.1. Foto Bersama Forkompimda Kabupaten Bireuen, setelah Penandatanganan Pencanangan Zona Integritas

Pencanangan Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) di Pengadilan Negeri Bireuen telah dilakukan pada tanggal 13 Maret 2019.

Sebagian besar pegawai Pengadilan Negeri Bireuen telah menandatangani Pakta Integritas. Pencanangan Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) di Pengadilan Negeri Bireuen dilaksanakan secara terbuka dan dipublikasikan secara luas. Hal ini dilakukan dengan tujuan agar masyarakat dapat memantau, mengawal, mengawasi serta berperan serta dalam program kegiatan reformasi birokrasi khususnya di bidang pencegahan korupsi dan peningkatan kualitas pelayanan publik.

2. Proses Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) Pengadilan Negeri Bireuen

Proses Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) Pengadilan Negeri Bireuen difokuskan pada penerapan enam komponen pengungkit. Enam komponen pengungkit tersebut adalah Komponen Manajemen Perubahan, Penataan Tata Laksana, Penatan Sistem Manajemen SDM, Penguatan Akuntabilitas, Penguatan Pengawasan, dan Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik. Adapun tahapan dalam proses pembangunan

(6)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 4 Zona Integritas ada empat, yakni pemilihan satuan kerja, evaluasi, pengusulan, dan penetapan. Selanjutnya proses pemilihan satuan kerja yang berpotensi sebagai zona integritas dilakukan oleh Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas Lembaga/Kementerian.

4. TIM KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI PENGADILAN NEGERI BIREUEN

Tim kerja Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) Pengadilan Negeri Bireuen terdiri dari Pembina, Ketua Tim, Koordinator Teknikal, Koordinator Operasional, Koordinator Area Manajeman Perubahan beserta anggota, Koordinator Area Penataan Tata Laksana beserta anggota, Koordinator Area Penataan Sistem Manajemen SDM beserta anggota, Koordinator Area Penguatan Akuntabilitas Kinerja beserta anggota, Koordinator Area Penguatan Pengawasan beserta anggota dan Koordinator Area Penguatan Kualitas Pelayanan Publik beserta anggota. Adapun tugas Tim Kerja Pembangan Zona Integritas Menuju WBK dan WBBM Pengadilan Negeri Bireuen adalah :

1) Menyusun rencana dan agenda kerja;

2) Melakukan internalisasi dan implementasi pembangunan zona integritas menuju WBK dan WBBM;

3) Melakukan pemantauan atas pelaksanaan pembangunan zona integritas menuju WBK dan WBBM;

4) Melaksanakan pembangunan zona integritas sesuai dengan program kerja yang telah ditetapkan;

5) Melakukan penilaian mandiri pembangunan zona integritas;

6) Mengupayakan terpenuhinya seluruh dokumen pendukung pembangunan zona integritas;

7) Melakukan monitoring dan evaluasi terhadap capaian target yang telah ditetapkan melalui penilaian mandiri;

8) Melaporkan hasil pelaksanaan tugas kepada Ketua Pengadilan Negeri Bireuen. Dalam proses pembangunan Zona Integritas menuju WBK dan WBBM, Pengadilan Negeri Bireuen dalam membangun 6 (enam) komponen pengungkit, yakni:

1). Komponen Manajemen Perubahan; 2). Komponen Penataan Tata Laksana;

3). Komponen Penataan Sistem Manajemen Sumber Daya Manusia; 4). Komponen Penguatan Akuntabilitas;

5). Komponen Penguatan Pengawasan;

(7)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 5 BAB II

RENCANA KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI (WBK) DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN

MELAYANI (WBBM) PENGADILAN NEGERI BIREUEN

Tugas Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) adalah

1. Menyusun rencana dan time schedul;

2. Melakukan internalisasi dan implementasi pembangunan zona integritas menuju WBK dan WBBM;

3. Melakukan pemantauan atas pelaksanaan pembangunan zona integritas menuju WBK dan WBBM;

4. Melaksanakan pembangunan zona integritas sesuai dengan program kerja yang telah ditetapkan;

5. Melakukan penilaian mandiri pembangunan zona integritas;

6. Mengupayakan terpenuhinya seluruh dokumen pendukung pembangunan zona integritas;

7. Melakukan monitoring dan evaluasi terhadap capaian target yang telah ditetapkan melalui penilaian mandiri; dan

8. Melaporkan hasil pelaksanaan tugas kepada Ketua Pengadilan Negeri Bireuen; Adapun Rencana Kerja Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) Pengadilan Negeri Bireuen adalah sebagai berikut:

(8)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 6

RENCANA KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI (WBK)/ WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI (WBBM) PENGADILAN NEGERI BIREUEN TAHUN 2021

NO PROGRAM TUJUAN INDIKATOR TARGET LANGKAH

AKSI/KEGIATAN BUKTI FISIK

TARGET WAKTU 1 2 3 4 5 6 7 8 1 Mencananangkan kesiapan Pembangunan Zona Integritas di Pengadilan Negeri Bireuen Terwujudnya rencana Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korumsi dan Wilyah Birokrasi Bersih dan Melayani Publikasi rencana Pembangunan Zona Integritas di Pengadilan Negeri Bireuen Terpublikasinya kesiapan Pengadilan Negeri Bireuen dalam Pembangunan Zona Integritas bagi aparat Pengadilan Negeri

Bireuen dan masyarakat

1. Ikrar bersama Aparatur Pengadilan Negeri Bireuen Kelas IIB 2. Penandatanganan komitmen bersama 3. Penandatanganan Piagam kesiapan 4. Pembangunan Zona Integritas. 5. Penandatangan Pakta Integritas seluruh aparatur Pengadilan Negeri Bireuen

1. Dokumentasi Ikrar bersama Aparatur Pengadilan Negeri Bireuen Kelas IIB

2. Dokumentasi Penandatanganan komitmen bersama 3. Dokumentasi Penandatanganan Piagam kesiapan 4. Dokumentasi Pembangunan Zona Integritas 5. Dokumen Penandatangan Pakta Integritas seluruh aparatur Pengadilan Negeri Bireuen 1 Bulan 2 Mensosialiasikan Rencana Kerja Pembangunan Zona Integritas di Pengadilan Negeri Bireuen Tersosialisasinya Rencana Kerja Pembangunan Zona Integritas bagi aparat Pengadilan Negeri Bireuen Kesiapan aparat Pengadilan Negeri Bireuen sebagai wilayah Pembangunan Zona Integritas Terwujudnya kesiapan aparat Pengadilan Negeri Bireuen menjadi wilayah Zona Integritas 1. Penyampaian rencana kerja kepada seluruh aparat Pengadilan Negeri Bireuen.

2. Mempublikasikan Pembangunan Zona Integritas melalui Website, Spanduk, dan Banner.

1. SK Rencana Kerja

Pembangunan Zona Integritas

2. Dokumentasi Publikasi Pembangunan Zona Integritas melalui Website, Spanduk, dan Banner 1 Bulan 3 Mewujudkan terciptanya Komponen Pengungkit di bidang Terwujudnya perubahan secara sistematis dan konsisten mekanisme Penyusunan Tim Kerja Tersusunnya Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas di Pengadilan Negeri 1. Membuat Rapat

Pembentukan Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas

1. Notula Rapat, Absen Dan Dokumentasi Rapat Pembentukan Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas.

(9)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 7

Manajemen Perubahan

kerja, pola pikir (mind set), serta budaya kerja (culture set) individu pada unit kerja yang dibangun, menjadi lebih baik.

Bireuen 2. Menetapkan Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas dalam bentuk Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Bireuen

3. Menentukan Syarat dan Mekanisme Pemilihan Tim Pembangunan Zona Integritas dan Agen Perubahan Pengadilan Negeri Bireuen

2. Surat Keputusan Ketua Pengadilan tentang Tim Kerja Pembangunan Zona

Integritas

3. Dokumen Syarat dan Mekanisme Pemilihan Tim Pembangunan Zona Integritas dan Agen

Perubahan Pengadilan Negeri Bireuen

4. Daftar Riwayat Hidup Tim Pembangunan Zona

Integritas Pengadilan Negeri Bireuen Dokumen rencana Pembangunan Zona Integritas Tersusunnya rencana kerja Pembangunan Zona Integritas Pengadilan Negeri Bireuen

1. Menyusun Rencana Kerja Pembangunan Zona Integritas

2. Menyusun Target Prioritas Rencana Kerja Pembangunan Zona Integritas

3. Mensosialisasikan Pencananganan Pembangunan Zona Integritas Melalui Media Elektronik 4. Memasang Spanduk Pembangunan Zona Intgritas di Lingkungan Pengadilan Negeri Bireuen

1. Dokumen Rencana Kerja Zona Integritas Dalam Bentuk SK Ketua Pengadilan Negeri Bireuen

2. Dokumen Target Prioritas Pembangunan Zona Integritas 3. Dokumen Pencanangan Pembangunan Zona Integritas 4. Spanduk Pembangunan Zona Integritas 1 Bulan Pemantauan dan Evaluasi Pembangunan Terlaksananya kegiatan pelaksanaan 1. Melaksanakan kegiatan Pembangunan Zona Integritas sesuai rencana kerja

1. Dokumen Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas

(10)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 8

Zona Integritas Pembangunan Zona Integritas di Pengadilan Negeri Bireuen 2. Memantau dan mengevaluasiPembangun an Zona Integritas Berdasarkan Rencana Kerja

2. Dokumen Monitoring dan Evaluasi Zona Integritas

Perubahan Pola

Pikir dan Budaya Kerja

Meningkatnya komitmen, pola pikir, dan budaya kerja aparat Pengadilan Negeri Bireuen

1. Menjadikan pimpinan sebagai teladan dalam pelaksanaan

Pembangunan WBK/WBBM

2. Memberikan Teguran Kepada Pegawai yang Melanggar Kode Etik dan Disiplin

3. Menunjuk sebagian hakim dan pegawai sebagai role model dan agen perubahan. 4. Memberikan Reward

Kepada Pegawai yang Berprestasi 5. Melaksanakan Program Sertifikasi Pelatihan Hakim 6. Melaksanakan Pakta Integritas 7. Meningkatkan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP). 8. Melaksanakan Rapat Berjenjang 9. Membentuk Tim Penjaminan Mutu 10. Melibatkan Seluruh

1. Dokumen laporan Kehadiran

2. Surat Teguran Kepada Pegawai

3. Dokumen Penunjukan Role Model dan Agen Perubahan

4. Dokumentasi Pemerian Reward dan BA Pemberian Reward

5. Dokumen Pemanggilan Sertifikasi Hakim

6. Dokumen Pakta Integritas 7. Surat Keputusan Ketua

tentang Petugas PTSP 8. Undangan, Daftar Hadir dan

Notulen

9. Surat Keputusan Ketua tentang Tim Penjaminan Mutu

10. Dokumen Daftar Hadir Zona

(11)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 9

Anggota Tim Zona Integritas Dalam Kegiatan Pembangunan Zona Integritas Integritas 4 Mewujudkan terciptanya Komponen Pengungkit di bidang Tatalaksana Meningkatnya efisiensi dan efektivitas sistem, prosedur kerja yang jelas, efektif dan efisien serta terukur. Prosedur Operasional Tetap (SOP) Kegiatan Utama Terwujudnya peta proses penyelesaian tugas di Pengadilan Negeri Bireuen

1. Penyusunan SOP yang mengacu pada peta proses bisnis

2. Menerapkan SOP sebagai acuan bekerja seluruh pegawai

3. Selalu memperbaharui SOP sesuai dengan perkembangan terbaru.

1. Dokumen Peta Bisnis Pengadilan Negeri Bireuen 2. Dokumen Inovasi

3. Daftar SOP PN Bireuen

1 Bulan

1. Daftar SOP Perdata 2. Daftar SOP Pidana

3. Dokumen Undangan Evaluasi SOP

1 Bulan

1. Dokumen daftar hadir rapat Evaluasi SOP

2. SK KPN tentang Tim Evaluasi SOP

3. Dokumen monev evaluasi SOP

4. Dokumen tindak lanjut hasil monev SOP 1 Bulan E- Office Meningkatnya penggunaan teknologi informasi dalam proses penyelengaraan manajemen, 1. Menerapkan aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP) dan aplikasi SKP. 2. Menerapkan aplikasi

Sistem Informasi Kepegawaian (SIKEP).

1. Dokumen Screenshoot Aplikasi SKP dan Kinerja Penyelesaian Perkara Melalui Aplikasi Sipp

1 Bulan

1. Dokumen Screenshot aplikasi SIKEP PN Bireuen

(12)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 10

meningkatnya efisiiensi

dan efektivitas serta meningkatnya kinerja aparat Pengadilan Negeri Bireuen 3. Menyesuaikan pelayanan Publik berbasis Tekhnologi Informasi (Aplikasi SIWAS, PTSP, SIPP dan SIPP). 4. Monitoring dan evaluasi

pemanfaatan tekhnologi informasi dalam laporan bulanan dan melalui aplikasi Komdanas 1. Dokumen Screenshot Aplikasi SIWAS 2. Dokumen Screenshot Aplikasi SIKEP 3. Dokumen Screenshot aplikasi SIPP

4. Dokumen Screenshot SOP PTSP

5. Dokumen Screenshot Website PN Bireuen 6. Dokumen Screenshot Hasil

Survei IKM

7. Dokumen Screenshot Direktori Putusan

1 Bulan

1. Dokumen Laporan Bulanan Komdanas 1 Bulan Keterbukaan Informasi Publik Terwujudnya kemudahan dalam mendapatkan informasi dari Pengadilan Negeri Bireuen 1. Menerapkan Kebijakan Informasi Publik pada Pengadilan Negeri Bireuen dan memperbaharui konten website Pengadilan Negeri Bireuen. 2. Pembahasan mengenai Keterbukaan Informasi Publik pada Rapat Bulanan serta menuangkan hasil monitoring dan evaluasi pada dokumen

monitoring dan evaluasi Keterbukaan Informasi Publik.

1. Dokumen SK KPN Bireuen tentang Pembentukan Tim Pengelola TI

2. SK KMA NOMOR:

1-144/KMA/SK/I/2011 Tentang Pedoman Pelayanan

Informasi Pengadilan 3. Dokumen monitoring dan

evaluasi Keterbukaan Informasi Publik.

4. Dokumen Monitoring Dan Evaluasi Pelaksanaan Kebijakan Keterbukaan Informasi Publik

(13)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 11 5 Mewujudkan terciptanya Komponen Pengungkit di bidang Penataan Sistem Manajemen SDM Meningkatnya profesionalisme SDM aparatur pada Pengadilan Negeri Bireuen Perencanaan Kebutuhan Pegawai sesuai dengan kebutuhan organisasi

Satuan kerja telah melakukan

kebutuhan pegawai di unit kerjanya dalam hal rasio dengan beban kerja dan kualifikasi pendidikan serta mengacu pada jabatan dan analisis beban kerja

Rencana kebutuhan pegawai dalam hal rasio dengan beban kerja dan kualifikasi pendidikan serta mengacu pada peta jabatan dan hasil analisis beban kerja

1. SK KPN Bireuen tentang Pembentukan Tim Pelaksana Penyusun Analisis Jabatan, Analis Beban Kerja Dan Evaluasi Jabatan

2. Analisis jabatan panitera & sekretaris

3. Dokumen analisa beban kerja

4. Dokumen proyeksi kebutuhan pegawai

5. Dokumen peta jabatan

1 Bulan Penempatan pegawai hasil rekrutmen murni mengacu kepada kebutuhan pegawai yang telah disusun perjabatan

Semua penempatan pegawai hasil rekrutmen Pengadilan Negeri Bireuen telah murni mengacu pada kebutuhan pegawai yang telah disusun per jabatan

1. Dokumen Surat Penerimaan Calon Hakim 2020

2. Dokumen Laporan Calon Hakim

3. Dokumen Surat Seleksi Calon Hakim 1 Bulan Menerapkan monitoring dan evaluasi terhadap rencana kebutuhan pegawai di unit kerjanya

Monitoring dan evaluasi terhadap rencana kebutuhan pegawai di unit kerjanya

1. Dokumen Laporan Tahunan Sub Bagian Kepegawaian Tahun 2020 2. Dokumen Laptah 2020 3. Dokumen Laporan Rancangan Rencana Strategis 2020-2024 1 Bulan Pola Mutasi Internal Melakukan mutasi pegawai secara internal antar jabatan

Mutasi pegawai antar jabatan Pengadilan Negeri Bireuen telah memperhatikan kompetensi jabatan dan mengikuti pola mutasi yang

1. Dokumen Surat Pengusulan Formasi Jabatan Pengadilan Negeri Bireuen

2. Dokumen SK KPN Bireuen Tentang Mutasi Internal Pada Pengadilan Negeri Bireuen

(14)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 12

telah ditetapkan organisasi Memperhatikan

kompetensi jabatan dan menerapkan kebijakan pola mutasi internal

Semua mutasi pegawai antar jabatan pada Pengadilan Negeri Bireuen

memperhatikan kompetensi jabatan dan mengikuti kebijakan pola mutasi internal

Dokumen Baperjakat 1 Bulan

Monitoring dan evaluasi atas kebijakan pola mutasi internal

Monitoring dan evaluasi atas kebijakan pola mutasi internal

Dokumen Rapat Baperjakat 1 Bulan

Pengembangan Pegawai Berbasis Kompetensi Telah melakukan upaya pengembangan kompetensi (Capacity,building/tra nsfer knowledge) Pengembangan kompetensi (Capacity, building/transfer knowledge)

1. Dokumen analisa beban kerja 2. Dokumen proyeksi kebutuhan

pegawai

3. Dokumen peta jabatan 4. Dokumen analisa jabatan

sekretaris & panitera

5. Dokumen SK penyusun analisa jabatan 1 Bulan Menyusun rencana pengembangan kompetensi pegawai dan mempertimbangkan hasil pengelolaan kinerja pegawai

Pengadilan Negeri Bireuen harus mempertimbangkan hasil pengelolaan kinerja pegawai

1. Dokumen Analisa Beban Kerja

2. Dokumen Proyeksi Kebutuhan Pegawai

3. Dokumen Peta Jabatan 4. Dokumen Analisa Jabatan

Sekretaris dan Panitera

(15)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 13

Terdapat

kesepahaman/hak bagi pegawai di unit kerja terkait untuk mengikuti diklat maupun

pengembangan kompetensi lainya

Kesempatan/hak bagi pegawai di unit kerja terkait untuk mengikuti diklat maupun pengembangan kompetensi lainya

1. Dokumen usulan diklat hakim SPPA

2. Dokumen usulan DIKLAT PIM IV & III

3. Dokumen usulan diklat bendahara

1 Bulan

Upaya unit kerja melakukan pengembangan kompetensi kepada pegawai (melalui pengikutsertaan pada lembaga pelatihan , in-house training, atau melalui coaching atau monitoring, dll)

Unit Kerja Pengadilan Negeri Bireuen melakukan upaya pengembangan kompetensi kepada seluruh pegawai

Dokumen surat mengikuti diklat 1 Bulan

Monitoring dan evaluasi terhadap hasil pengembangan kompetensi dalam kaitannya dengan perbaikan kinerja

Laporan monitoring dan evaluasi terhadap hasil pengembangan kompetensi dalam kaitannya perbaikan kinerja dengan cara membuat laporan tahun 2020 dari Subbagian Kepegawaian Organisasi dan Tatalaksana

1. Dokumen Laporan Tahunan Sub Bagian Kepegawaian Organisasi Dan Tatalaksana Tahun 2020

2. Dokumen laptah 2020

3. Dokumen laporan rancangan rencana strategis 2020-2024

(16)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 14

Penetapan Kinerja Individu

Penetapan Kinerja Individu yang terkait dengan kinerja organisasi

Penetapan kinerja individu dituangkan ke dalam Penetapan Kinerja Tahunan

Dokumen PKT Tahun 2020 Dan 2021 1 Bulan Ukuran kinerja individu telah memiliki keseuaian dengan indikator kinerja individu level diatasnya

Kinerja individu yang telah memiliki kesesuaian dengan indikator indikator kinerja individu level diatasnya

1. Dokumen Target SKP Kepala Bagian Kepegawaian, Organisasi Dan Tatalaksana 2. Dokumen Target SKP Kepala

Sub Bagian Perencanaan Dan TI 1 Bulan Melakukan pengukuran kinerja individu secara priodik

Pengukuran kinerja individu dilakukan secara semesteran

1. Dokumen Target SKP Panitera 2. Dokumen Target SKP Sekretaris 1 Bulan Hasil penilaian kinerja individu telah dijadikan dasar untuk pemberian reward (pengembangan karir individu,

penghargaan dll).

Penilaian Kinerja Individu Pengadilan Negeri Bireuen menjadikan dasar melalui pemberian reward sebagai role model

1. Dokumen SK KPN Bireuen Tentang Agen Perubahan Dan Role Model Pengadilan Negeri Bireuen Semester I Tahun 2020

2. Dokumen Acara Role Model

(17)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 15 Penegakan Aturan Disiplin/Kode Etik/Kode Perilaku Pegawai Aturan disiplin/kode etik/kode perilaku telah dilaksanakan/ diimplementasikan

Unit Kerja Pengadilan Negeri Bireuen

mengimplementasikan seluruh aturan disiplin/kode etik/kode perilaku yang ditetapkan organisasi dan juga membuat inovasi terkait aturan disiplin/kode etik/kode perilaku yang sesuai dengan karakteristik unit kerja.

1. Dokumen SK KPN Bireuen Tentang Ketentuan Hari Dan Jam Kerja Serta Budaya Kerja Bagi Hakim, Pegawai Negeri Sipil Dan Tenaga Honorer Di Lingkungan Pengadilan Negeri Bireuen 2. Dokumen Intruksi Ketertiban 3. Dokumen perma no. 7 , 8, 9

tahun 2016

4. Dokumen Sosialisasi 01/MAKLUMAT/KMA/IX/2017 5. Dokumen sosialisasi perma

no. 7, 8, 9 tahun 2016 1 Bulan Sistem informasi kepegawaian melalui pemutakhiran informasi kepegawaian dilakukan secara terbuka Pemotongan tunjangan kinerja

Dokumen Tanda Terima Remunerasi

1 Bulan

Sistem informasi kepegawaian pada unit kerja telah dimutakhirkan secara berkala Data informasi kepegawaian unit kerja telah dimutakhirkan secara berkala.

Data informasi kepegawaian organisasi dan tatalaksana unit kerja telah dimutakhirkan secara bulanan

Dokumen Data Sikep Terlampir 1 Bulan

6 Mewujudkan terciptanya Komponen Pengungkit di bidang Akuntabilitas Kinerja Meningkatnya kapasitas dan akuntabilitas kinerja pada Pengadilan Negeri Bireuen Keterlibatan Pimpinan Meningkatnya kinerja pada Pengadilan Negeri Bireuen 1. Melaksanakan Rapat Penyusunan Penetapan Kinerja 2. Melaksanakan Rapat Penyusunan Target IKU Dan Renstra 3. Melaksanakan Rapat 1. Dokumen Rapat Penyusunan Penetapan Kinerja 2. Dokumen Rapat

Penyusunan Target IKU Dan Renstra

3. Dokumen Rapat Persiapan

(18)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 16

Persiapan Laporan LKjIP 2020 4. Melaksanakan Rapat DC ZI Area Peningkatan Akuntabilitas 5. Melaksanakan Rapat Perencanaan 6. Melaksanakan Rapat Perencanaan 7. Membuat Penetapan Kinerja Tahun 2021 8. Membuat Laporan Pencapaian Kinerja Laporan LKjIP 2020 4. Dokumentasi Rapat DC Zi Area Peningkatan Akuntabilitas 5. Dokumentasi Rapat Perencanaan 6. Dokumentasi Rapat Perencanaan

7. Dokumen Penetapan Kinerja Tahun 2021 8. Dokumen Laporan Pencapaian Kinerja Pengelolaan Akuntabilitas Kinerja Meningkatnya akuntabilitas kinerja aparatur Pengadilan Negeri Bireuen 1. Membuat Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) 2. Membuat Penetapan Kinerja Tahunan 2021 3. Membuat Perjanjian Kinerja 2021

4. Membuat Rencana Kerja Tahunan 2021

5. Membuat Reviu Indikator Kinerja Utama (IKU) 6. Membuat Rancangan

Rencana Strategis (Renstra)

7. Membuat Rencana Aksi Kinerja Tahun 2021 8. Membuat Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) 9. Membuat Penetapan Kinerja Tahunan 2021 10. Membuat Perjanjian Kinerja 2021

11. Membuat Rencana Kerja Tahunan 2021

1. Dokumen Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) 2. Dokumen Penetapan Kinerja

Tahunan 2021

3. Dokumen Perjanjian Kinerja 2021

4. Dokumen Rencana Kerja Tahunan 2021

5. Dokumen Reviu Indikator Kinerja Utama (IKU)

6. Dokumen Rancangan Rencana Strategis (Renstra) 7. Dokumen Rencana Aksi

Kinerja Tahun 2021

8. Dokumen Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) 9. Dokumen Penetapan Kinerja

Tahun 2021

10. Dokumen Perjanjian Kinerja 2021

11. Dokumen Rencana Kerja Tahunan 2021

12. Dokumen Reviu Indikator Kinerja Utama (IKU)

13. Dokumen Rancangan

(19)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 17

12. Membuat Reviu Indikator Kinerja Utama (IKU) 13. Dokumen Rancangan

Rencana Strategis (Renstra)

14. Membuat Rencana Aksi Kinerja Tahun 2021 15. Membuat Reviu Indikator

Kinerja Utama (IKU) 16. Membuat Reviu Indikator

Kinerja Utama (IKU) 17. Membuat Surat Pengantar 18. Menindaklanjuti Surat SEKMA 19. Membuat Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) 20. Membuat Pemanggilan Diklat Perencanaan 21. Mengumpulkan Pemanggilan Diklat Perencanaan 22. Mengumpulan Sertifikat Diklat Teknis Perencanaan

Rencana Strategis (Renstra) 14. Dokumen Rencana Aksi

Kinerja Tahun 2021

15. Dokumen Reviu Indikator Kinerja Utama (IKU)

16. Dokumen Reviu Indikator Kinerja Utama (IKU)

17. Dokumen Surat Pengantar 18. Dokumen Surat SEKMA 19. Dokumen Laporan Kinerja

Instansi Pemerintah (LKjIP) 20. Dokumen Pemanggilan

Diklat Perencanaan

21. Dokumen Pemanggilan Diklat Perencanaan

22. Dokumen Sertifikat Diklat Teknis Perencanaan 7 Mewujudkan terciptanya Komponen Pengungkit di bidang Penguatan Pengawasan Meningkatnya penyelenggaraan pemerintahan yang bersih dan bebas KKN pada Kantor Pengadilan Negeri Bireuen Pengendalian Gratifikasi Terhindarnya penyalahgunaan wewenang oleh aparatur Pengadilan Negeri Bireuen 1. Melaksanakan public campaign pengendalian gratifikasi; 2. Melaksanakan pembentukan tim pengendalian gratifikasi dan petunjuk pelaksanaan; 3. Melaksanakan pengawasan terhadap aparatur pengadilan

1. Membuat X-banner dan pin pengendalian gratifikasi; 2. Membuat SK tentang

Pengendalian gartifikasi; 3. Meletakkan kamera

Pengawas (CCTV); 4. Membuat ruang tamu

terbuka;

(20)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 18 negeri bireuen; Penerapan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) Terwujudnya peningkatan terhadap kehandalan pengelolaan keuangan negara dan status opini BPK terhadap

Peneglolaan keuangan negara

1. Melaksanakan

pembentukan tim Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP); 2. Melaksanakan identifikasi

resiko pada pengadilan negeri bireuen;

3. Melaksanakan pengawasan secara internal pada setiap bidang pada pengadilan negeri bireuen; 4. Melaksanakan sosialisasi tentang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP); 1. Membuat SK tentang Tentang Satuan Tugas Penyelenggaraan Sistem Pengendalian Intern

Pemerintah (SPIP) Pada PN Bireuen;

2. Membuat manajemen resiko pada Pengadilan Negeri Bireuen;

3. Membuat dokumen pengawasan pada setiap bidang;

4. Membuat sosialisasi tentang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP);

1 Bulan

Pengaduan Masyarakat

Terwujudnya

aparatur yang bersih dan terhindar dari penyalahgunaan wewenang di Pengadilan Negeri Bireuen

1. Melaksanakan penerapan aplikasi SIWAS pada pengadilan negeri bireuen dengan pembentukan petugas pengaduan; 2. Menyediakan loket dan

petugas khusus pengaduan masyarakat; 3. Menyediakan informasi sarana pengaduan masyarakat; 4. Pengelolaan pengaduan SIWAS melalui SIWAS dan aplikasi E-Lapor; 5. Merespon pengaduan

1. Membuat SK tentang petugas meja pengaduan; 2. Menempatkan staff

pengadilan negeri bireuen sebagai petugas penerima pengaduan pada loket pengaduan;

3. Membuat public campaign tentang pengaduan; 4. Mempublikasi pengaduan

dengan aplikasi SIWAS 5. Menindaklanjuti pengaduan

masyarakat yang terdapat dari aplikasi SIWAS dan pengaduan langsung melalui

(21)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 19

masyarakat;

6. Melaksanakan Monitoring dan evaluasi terhadap pengaduan;

7. Menyampaikan hasil monitoring dan evaluasi dari pengaduan;

8. Menindaklanjuti hasil dari monitoring dan evaluasi dari pengaduan

masyarakat;

loket pengaduan;

6. Melakukan monitoring dan evaluasi terhadap pengaduan masyarakat;

7. Menindaklanjuti hasil monitoring dan evaluasi pengaduan masyarakat;

Whistle Blowing

System

Terwujudnya

aparatur yang bersih dan terhindar dari penyalahgunaan wewenang di Pengadilan Negeri Bireuen 1. Melaksanakan penerapan Whistleblowing system pada pengadilan negeri bireuen;

2. Melaksanakan sosialisasi whistle blowing system pada pengadilan negeri bireuen;

3. Melaksanakan penerapan whistle pada aplikasi SIWAS;

4. Melaksanakan monitoring dan evaluasi terhadap penerapan whistle blowing system; 5. Melaksanakan tindak

lanjut dari monitoring dan evaluasi atas penerapan whistle blowing system;

1. Membuat SK tentang penerapan Whistleblowing system pada pengadilan negeri bireuen;

2. Melengkapi undangan sosialiasi mengenai whstle blowing system;

3. Menerapkan whistle blowing system pada aplikasi SIWAS; 4. Membuat monitoring dan

evaluasi terhadap penerapan whistle blowing system; 5. Membuat hasil tindak lanjut

monitoring dan evaluasi whistle blowing system;

(22)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 20 Penanganan Benturan Kepentingan Meningkatnya efektivitas terhadap pelaksanaan tugas dan fungsi di Pengadilan Negeri Bireuen

1. Melaksanakan

pembuatan petunjuk dan pelaksanaan penanganan benturan kepentingan; 2. Melakukan sosialisasi penanganan benturan kepentingan 3. Melaksanakan penerapan penanganan benturan kepentingan; 4. Melaksanakan monitoring dan evaluasi benturan kepentingan;

5. Melaksanakan tindak lanjut hasil monitoring dan evaluasi benturan kepentingan

1. Membuat SK petunjuk dan pelaksana penanganan benturan kepentingan; 2. Membuat sosialisasi penanganan benturan kepentingan; 3. Membuat maklumat pernyataan benturan kepentingan;

4. Membuat monitoring dan evaluasi terhadap penanganan benturan kepentingan;

5. Menindaklanjuti hasil monitoring dan evaluasi benturan kepentingan 1 Bulan 8 Mewujudkan terciptanya Komponen Pengungkit di bidang Pelayanan Publik Meningkatnya Kualitas Pelayanan Publik pada Pengadilan Negeri Bireuen Standar Operasional Prosedur Meningkatnya kinerja pelayanan publik berbasis SOP pada Pengadilan Negeri Bireuen

1. Penyusunan standar pelayanan di unit kerja; 2. Penyusunan SOP standar

pelayanan; 3. Maklumat standar

pelayanan;

4. Melakukan evaluasi serta perbaikan atas standar pelayanan dan SOP;

1. Dokumen Keputusan Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Nomor : 1586/DJU/ SK/PS01/9/2015, Nomor : 77/DJU/SK/HM02.3/2/2018, Nomor : 3239/DJU/SK/HM02.3/11/201 9 2. Dokumen SK Standar Pelayanan Pada Pengadilan Negeri Bireuen

3. Dokumen SOP Pelayanan Pada Pengadilan Negeri

(23)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 21

Bireuen

4. Dokumen SK Penunjukan Tim Pembuatan SOP 5. Dokumen Maklumat

Pelayanan Tentang Humas Pengadilan Negeri Bireuen Nomor 91/KPN

BIR/SK/VI/2020

6. Dokumen Keputusan Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 1586/DJU/SK/PS01/9/2015 Tentang Pedoman Standar Pelayanan Pemberian Informasi Publik Untuk Masyarakat Pencari Keadilan Dan Standar Meja Informasi Di Pengadilan

7. Dokumen SK Ketua Pengadilan Negeri Bireuen Tentang Nomor : 66/KPN BIR/III/2020 Penunjukan Tim Petugas Pelayanan Terpadu Satu Pintu Di Lingkungan Pengadilan Negeri Bireuen 8. Dokumen SK Penunjukan

Tim Evaluasi SOP

(24)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 22

dan Evaluasi SOP : 10. Dokumen SK SOP Revisi 11. Dokumen SK Pemberlakuan SOP Revisi Budaya Pelayanan Prima Meningkatnya Budaya Pelayanan Prima di Pengadilan Negeri Bireuen 1. Melakukan sosialisasi, knowledge sharing dan content sharing berupa pemahaman kode etik, estetika dan capacity building dalam upaya penerapan budaya pelayanan prima; 2. Menyediakan informasi

tentang pelayanan pengadilan yang mudah diakses oleh seluruh lapisan masyarakat; 3. Memiliki sistem reward

and punishment bagi pelaksana layanan serta pemberian kompensasi kepada penerima layanan bila layanan tidak sesuai standar;

4. Terdapat Inovasi Pelayanan Memalalui adanya Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP)

1. Dokumen Keputusan Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Nomor : 1586/DJU/SK/PS01/9/201, Nomor : 77/DJU/SK/HM02.3/2/201, Nomor : 3239/DJU/SK/HM02.3/11/201 9 2. Dokumen SK Ketua Pengadilan Negeri Bireuen Tentang Nomor : 66/KPN BIR/III/2020 Penunjukan Tim Petugas Pelayanan Terpadu Satu Pintu Di Lingkungan Pengadilan Negeri Bireuen 3. Dokumen Website

Pengadilan Negeri Bireuen http://pn-bireuen.go.id Untuk Mempermudah Akses Informasi Tentang Pelayanan 4. Dokumen Penunjukan Tim

Kerja PTSP : a. Dokumen Rapat

(25)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 23

Pembahasan PTSP b. Hasil Rapat (SK

Penunjukan TIM Kerja PTSP 5. Dokumen PTSP 6. Dokumen Inovasi a. Dokumen Inovasi b. Dokumentasi Sosialisasi Inovasi

7. Dokumen Sosialisasi Budaya Kerja dan Kode Etik : 8. Dokumen SK Penunjukan

Panitia Pemilihan Role Model 9. Dokumen Penunjukan

Pemilihan Role Model a. Dokumen Rapat Pemilihan

Role Model

b. Hasil Rapat Role Model (SK Penunjukan Panitia Role Model)

10. Dokumen Keputusan Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Nomor :

1586/DJU/SK/PS01/9/2015, Nomor :

(26)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 24

Nomor :

3239/DJU/SK/HM02.3/11/201 9

11. Dokumen Sk Ketua

Pengadilan Negeri Bireuen Tentang Nomor : 66/KPN BIR/III/2020 Penunjukan Tim Petugas Pelayanan Terpadu Satu Pintu Dilingkungan Pengadilan Negeri Bireuen 12. Dokumen Ptsp Pada

Pengadilan Negeri Bireuen 13. Dokumen Inovasi Penilaian Kepuasan Terhadap Pelayanan Meningkatnya Kepuasan Masyarakat Penerima Layanan di Pengadilan Negeri Bireuen 1. Melakukan Survei Kepuasan Masyarakat (SKM) terhadap setiap output pelayanan yang diberikan;

2. Hasil SKM dapat diakses secara terbuka;

3. Melakukan evaluasi dan tindak lanjut terhadap hasil SKM;

1. Dokumen Indeks Kepuasan Masyarakat Tahun 2020: Pelaporan IKM & SKM; Akses Masyarakat terhadap hasil SKM

2. Dokumen Sk Ketua Pengadilan Negeri Bireuen Nomor 45/KPN BIR/SK/I/2020 3. Dokumen Indeks Kepuasan

Masyarakat Tahun 2020 4. Dokumen Penunjukan Tim

Evaluasi IKM :

a. SK Tim Evaluasi IKM b. Hasil Evaluasi IKM;

(27)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 25 BAB III

PELAKSANAAN PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS

MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI PENGADILAN NEGERI BIREUEN

1. MANAJEMEN PERUBAHAN

Komponen pertama dalam Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) adalah Manajemen Perubahan. Manajemen Perubahan ini bertujuan mengubah secara sistematis dan konsisten mekanisme kerja, pola pikir serta budaya kerja individu di Pengadilan Negeri Bireuen. Indikator dari dilaksanakan menejemen perubahan adalah:

a. Penyusunan Tim Kerja

b. Dokumen rencana Pembangunan Zona Integritas

c. Pemantauan dan Evaluasi Pembangunan Zona Integritas d. Perubahan Pola Pikir dan Budaya Kerja

Berdasarkan hasil evaluasi yang dilakukan oleh Tim Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Zona Integritas, maka didapatkan hasil sebagai berikut :

1) Ketua Pengadilan Negeri Bireuen telah membentuk Tim Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) Pengadilan Negeri Bireuen yang Tim terdiri dari :

Pembina ZI : Zufida Hahum, S.H., M.H Ketua ZI : Mukhtaruddin, S.H Koordinator Teknikal : Sulaiman, S.H Koordinator

Operasional

: Muhammad Nur

Area Manajemen Perubahan (Area I)

Ketua : Dyah Devina Maya Ganindra, S.H : Muhammad Luthfan Hadi Darus, S.H Anggota : Harperiyani Effendi, S.H

: Tika Saptiyani, A.Md Area Penataan Tatalaksana (Area II) Ketua : Muchtar, S.H

: Rahmi, S.H Anggota : Fauziah, S.E

: Siti Khadijah Nur Zaidar Kabul, A.Md Area Penataan Sistem Manajemen SDM (Area III)

(28)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 26 Ketua : M. Muchsin Alfahrasi Nur, S.H

Anggota : Bahraini, S.H : Sayed Ikhsan

Area Penguatan Akuntabilitas Kinerja (Area IV) Ketua : Muhammad Luthfan Hadi Darus, S.H Anggota : Herna Wahyuni, S.H

Tika Saptiyani

Area Penguatan Pengawasan (Area V) Ketua : Afan Firdaus, S.H

Anggota : Muhammad Daud Fauziah, S.E

Area Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik (Area VI) Ketua : Fuady Primaharsa, S.H

Anggota : Sayed Ikhsan

Naziva Oktawiza, A.Md

2) Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas telah membuat Rencana Kerja Pembangunan Zona Integritas dan sudah disusun dalam surat keputusan Ketua Pengadilan Negeri Bireuen tentang Rencana Kerja Pembangunan Zona Integritas.

3) Monitoring dan evaluasi Pembangunan Zona Integritas sebagai pemantauan dari pelaksanaan pembangunan Zona Integritas sudah dilaksanakan dari area I s.d VI.

4) Perubahan pola pikir telah dilakukan di Pengadilan Negeri Bireuen dengan adanya tim agen perubahan dan role model dan agen perubahan telah ditetapkan

5) Kelengkapan dokumen pada area manajemen perubahan sudah mencapai 100%. Adapun dokumen sebagai data dukung yang harus dilengkapi pada area manajemen perubahan adalah :

1) Notula Rapat, Absen Dan Dokumentasi Rapat Pembentukan Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas.

2) Surat Keputusan Ketua Pengadilan tentang Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas

3) Dokumen Syarat dan Mekanisme Pemilihan Tim Pembangunan Zona Integritas dan Agen Perubahan Pengadilan Negeri Bireuen

4) Daftar Riwayat Hidup Tim Pembangunan Zona Integritas Pengadilan Negeri Bireuen

(29)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 27 Negeri Bireuen

6) Dokumen Target Prioritas Pembangunan Zona Integritas 7) Dokumen Pencanangan Pembangunan Zona Integritas 8) Spanduk Pembangunan Zona Integritas

9) Dokumen Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas 10) Dokumen Monitoring dan Evaluasi Zona Integritas 11) Dokumen laporan Kehadiran

12) Surat Teguran Kepada Pegawai

13) Dokumen Penunjukan Role Model dan Agen Perubahan 14) Dokumentasi Pemerian Reward dan BA Pemberian Reward 15) Dokumen Pemanggilan Sertifikasi Hakim

16) Dokumen Pakta Integritas

17) Surat Keputusan Ketua tentang Petugas PTSP 18) Undangan, Daftar Hadir dan Notulen

19) Surat Keputusan Ketua tentang Tim Penjaminan Mutu 20) Dokumen Daftar Hadir Zona Integritas

2. PENATAAN TATALAKSANA

Komponen kedua dalam Pembangunan Zona Integritas adalah Penataan Tata Laksana. Penataan tata laksana ini bertujuan untuk meningkatkan efisiensi dan efektifitas sistem, proses dan prosedur kerja yang jelas, efektif, efisien dan terukur.

Indikator dilakukannya penataan tata laksana ini adalah : tersusunnya prosedur operasional tetap/ piranti lunak kegiatan utama, e-office, dan keterbukaan informasi publik.

Berdasarkan hasil evaluasi yang dilakukan oleh Tim Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Zona Integritas, maka didapatkan hasil sebagai berikut :

1) Pengadilan Negeri Bireuen telah mempunyai Standar Operasional Prosedur (SOP) yang telah disahkan oleh Ketua Pengadilan Negeri Bireuen yang terdiri dari SOP Kepaniteraan, SOP Kesekretariatan, SOP Ketua, SOP Wakil Ketua, SOP Hakim dan SOP PTSP.

2) Monitoring dan Evaluasi SOP telah dilaksanakan.

3) Dalam pelaksanaan tupoksi sehari-hari Pengadilan Negeri Bireuen telah menggunakan office, seperti SIPP (sistem informasi penelusuran perkara), e-COURT, Aplikasi PTSP (Pelayanan terpadu satu pintu), SIKEP (sistem informasi kepegawaian), SIMAK-BMN (sistem informasi manajemen akuntansi barang milik negara), Aplikasi SAKTI (sistem aplikasi tingkat keuangan instansi), Aplikasi Komdanas (Komunikasi Data Nasional)dan aplikasi-aplikasi lainnya untuk

(30)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 28 mewujudkan pelayanan yang efektif dan efisien. Beberapa contoh tampilan aplikasi yang sudah diterapkan adalah sebagai berikut :

Gambar 1. Screeshot Aplikasi SIPP

Gambar 2. Screenshot Aplikasi Sikep

Gmbar 3. Screenshot Aplikasi Sakti

4) Kebijakan Informasi Publik pada Pengadilan Negeri Bireuen sudah diterapkan melalui website pn-bireuen.go.id sehingga Masyarakat bisa mengetahui berbagai informasi terkait Pengadilan Negeri Bireuen. Selain itu monitoring dan evaluasi mengenai keterbukaan informasi publik sudah dilaksanakan.

(31)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 29 Gambar 4. Screenshot Website pn-bireuen.go.id

5) Kelengkapan dokumen pada area penataan tatalaksana sudah mencapai 100%. Adapun dokumen yang sudah dilengkapi pada area Penataan Tatalaksana adalah :

1) Dokumen Peta Bisnis Pengadilan Negeri Bireuen 2) Dokumen Inovasi

3) Daftar SOP PN Bireuen 4) Daftar SOP Perdata 5) Daftar SOP Pidana

6) Dokumen Undangan Evaluasi SOP

7) Dokumen daftar hadir rapat Evaluasi SOP 8) SK KPN tentang Tim Evaluasi SOP

9) Dokumen monev evaluasi SOP

10) Dokumen tindak lanjut hasil monev SOP

11) Dokumen Screenshoot Aplikasi SKP dan Kinerja Penyelesaian Perkara Melalui Aplikasi SIPP

12) Dokumen Screenshot aplikasi SIKEP PN Bireuen 13) Dokumen Screenshot Aplikasi SIWAS

14) Dokumen Screenshot Aplikasi SIKEP 15) Dokumen Screenshot aplikasi SIPP 16) Dokumen Screenshot SOP PTSP

(32)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 30 18) Dokumen Screenshot Hasil Survei IKM

19) Dokumen Screenshot Direktori Putusan 20) Dokumen Laporan Bulanan Komdanas

21) Dokumen SK KPN Bireuen tentang Pembentukan Tim Pengelola TI

22) SK KMA NOMOR: 1-144/KMA/SK/I/2011 Tentang Pedoman Pelayanan Informasi Pengadilan

23) Dokumen monitoring dan evaluasi Keterbukaan Informasi Publik.

24) Dokumen Monitoring Dan Evaluasi Pelaksanaan Kebijakan Keterbukaan Informasi Publik

3. PENATAAN MANAJEMEN SISTEM SUMBER DAYA MANUSIA (SDM)

Komponen ketiga dalam Pembangunan Zona Integritas adalah Penataan Sistem Manajemen SDM. Penataan Sistem Manajemen SDM ini bertujuan untuk meningkatkan profesionalisme SDM di Pengadilan Negeri Bireuen. Dalam penataan SDM, Pengadilan Negeri Bireuen telah melakukan beberapa hal penting yang mendukung terlaksananya pembangunan zona integritas, yakni:

a) Merencanakan kebutuhan pegawai yang mengacu pada kebutuhan; b) Mengembangkan pola mutasi internal;

c) Melaksanakan pengembangan pegawai berbasis kompetensi; d) Melakukan penetapan kinerja individu;

e) Menegakkan aturan disiplin/etika;

f) Serta mengembangkan sistem informasi pegawai.

Berdasarkan hasil evaluasi yang dilakukan oleh Tim Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Zona Integritas, maka didapatkan hasil sebagai berikut :

1) Perencanaan kebutuhan pegawai dalam hal rasio dengan beban kerja dan kualifikasi pendidikan serta mengacu pada peta jabatan dan hasil analisis beban kerja sudah dilaksanakan.

2) Mutasi pegawai secara internal antar jabatan sudah dilaksanakan dan sudah memperhatikan kompetensi jabatan dan menerapkan kebijakan pola mutasi internal.

3) Telah melakukan upaya pengembangan kompetensi (Capacity,building/transfer knowledge).

4) Telah melakukan pengukuran kinerja individu secara priodik.

5) Aturan disiplin/kode etik/kode perilaku telah dilaksanakan/ diimplementasikan. 6) Kelengkapan dokumen pada area penataan sistem manajemen SDM sudah

(33)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 31 1) SK KPN Bireuen tentang Pembentukan Tim Pelaksana Penyusun Analisis

Jabatan, Analis Beban Kerja Dan Evaluasi Jabatan 2) Analisis jabatan panitera & sekretaris

3) Dokumen analisa beban kerja

4) Dokumen proyeksi kebutuhan pegawai 5) Dokumen peta jabatan

6) Dokumen Surat Penerimaan Calon Hakim 2020 7) Dokumen Laporan Calon Hakim

8) Dokumen Surat Seleksi Calon Hakim

9) Dokumen Laporan Tahunan Sub Bagian Kepegawaian Tahun 2020 10) Dokumen Laptah 2020

11) Dokumen Laporan Rancangan Rencana Strategis 2020-2024

12) Dokumen Surat Pengusulan Formasi Jabatan Pengadilan Negeri Bireuen 13) Dokumen SK KPN Bireuen Tentang Mutasi Internal Pada Pengadilan Negeri

Bireuen

14) Dokumen Baperjakat

15) Dokumen Rapat Baperjakat 16) Dokumen analisa beban kerja

17) Dokumen proyeksi kebutuhan pegawai 18) Dokumen peta jabatan

19) Dokumen analisa jabatan sekretaris & panitera 20) Dokumen sk penyusun analisa jabatan

21) Dokumen Analisa Beban Kerja

22) Dokumen Proyeksi Kebutuhan Pegawai 23) Dokumen Peta Jabatan

24) Dokumen Analisa Jabatan Sekretaris dan Panitera 25) Dokumen usulan diklat hakim SPPA

26) Dokumen usulan DIKLAT PIM IV & III 27) Dokumen usulan diklat bendahara 28) Dokumen surat mengikuti diklat

29) Dokumen Laporan Tahunan Sub Bagian Kepegawaian Organisasi Dan Tatalaksana Tahun 2020

30) Dokumen laptah 2020

31) Dokumen laporan rancangan rencana strategis 2020-2024 32) Dokumen PKT Tahun 2020 Dan 2021

(34)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 32 Tatalaksana

34) Dokumen Target SKP Kepala Sub Bagian Perencanaan Dan TI 35) Dokumen Target SKP Panitera

36) Dokumen Target SKP Sekretaris

37) Dokumen SK KPN Bireuen Tentang Agen Perubahan Dan Role Model Pengadilan Negeri Bireuen Semester I Tahun 2020

38) Dokumen Acara Role Model

39) Dokumen SK KPN Bireuen Tentang Ketentuan Hari Dan Jam Kerja Serta Budaya Kerja Bagi Hakim, Pegawai Negeri Sipil Dan Tenaga Honorer Di Lingkungan Pengadilan Negeri Bireuen

40) Dokumen Intruksi Ketertiban

41) Dokumen perma no. 7 , 8, 9 tahun 2016

42) Dokumen Sosialisasi 01/MAKLUMAT/KMA/IX/2017 43) Dokumen sosialisasi perma no. 7, 8, 9 tahun 2016 44) Dokumen Tanda Terima Remunerasi

45) Dokumen Data Sikep Terlampir 4. AKUNTABILITAS KINERJA

Komponen keempat dalam Pembangunan Zona Integritas adalah Penguatan Akuntabilitas. Penguatan Akuntabilitas ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas dan akuntabilitas kinerja Pengadilan Negeri Bireuen.

Untuk menguatkan akuntabilitas, maka pimpinan Pengadilan Negeri Bireuen terlibat secara langsung dalam penyusunan Perencanaan seperti penyusunan RKAKL, RKT dan Rencana Strategis. Pimpinan Pengadilan Negeri Bireuen juga terlibat secara langsung dalam penyusunan penetapan kinerja. Selanjutnya pimpinan Pengadilan Negeri Bireuen pun memantau pencapaian kinerja secara berkala.

Dalam mengelola akuntabilitas, Pengadilan Negeri Bireuen sudah mempunyai dokumen perencanaan, seperti dokumen RKAKL Dalam menetapkan perencanaannya, rencana telah disusun dengan berorientasi pada hasil.

Selanjutnya, untuk menguatkan akuntabilitas Pengadilan Negeri Bireuen, telah menyusun Indikator Kinerja Utama (IKU) yang Specific, Measurable, Aggressive, Realistic, and Time Bound (SMART). Selanjutnya Laporan kinerja disusun sesuai dengan waktu yang telah ditentukan.

Berdasarkan hasil evaluasi yang dilakukan oleh Tim Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Zona Integritas, maka didapatkan hasil sebagai berikut :

1) Pimpinan Pengadilan Negeri Bireuen sudah terlibat secara langsung dalam penyusunan penetapan kinerja.

(35)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 33 2) Pengelolaan akuntabilitas kinerja di Pengadilan Negeri Bireuen dilakukan oleh

orang yang kompeten di bidangnya.

3) Kelengkapan dokumen-dokumen sebagai pendukung area akuntabilitas kinerja sudah mencapai 100%. Adapun dokumen yang sudah dilengkapi adalah :

1) Melaksanakan Rapat Penyusunan Penetapan Kinerja 2) Melaksanakan Rapat Penyusunan Target IKU Dan Renstra 3) Melaksanakan Rapat Persiapan Laporan LKjIP 2020

4) Melaksanakan Rapat DC Zi Area Peningkatan Akuntabilitas 5) Melaksanakan Rapat Perencanaan

6) Membuat Penetapan Kinerja Tahun 2021 7) Membuat Laporan Pencapaian Kinerja

8) Membuat Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) 9) Membuat Perjanjian Kinerja 2021

10) Membuat Rencana Kerja Tahunan 2021 11) Membuat Reviu Indikator Kinerja Utama (IKU) 12) Membuat Rancangan Rencana Strategis (Renstra) 13) Membuat Rencana Aksi Kinerja Tahun 2021 14) Membuat Surat Pengantar

15) Menindaklanjuti Surat SEKMA

16) Membuat Pemanggilan Diklat Perencanaan 17) Mengumpulkan Pemanggilan Diklat Perencanaan 18) Mengumpulan Sertifikat Diklat Teknis Perencanaan 5. PENGUATAN PENGAWASAN

Komponen kelima dalam Pembangunan Zona Integritas adalah Penguatan Pengawasan. Penguatan pengawasan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pengawasan dan penilaian pada pelaksanaan pembangunan Zona Integritas di Pengadilan Negeri Bireuen. Indikator untuk pengukuran pencapaiannya adalah pengendalian gratifikasi, penerapan SPIP, pengaduan masyarakat, SIWAS, penanganan benturan kepentingan.

Pembangunan zona integritas Pengadilan Negeri Bireuen dalam hal penguatan pengawasan antara lain dengan beberapa kegiatan berikut ini:

1) Untuk mengendalikan gratifikasi Pengadilan Negeri Bireuen telah melakukan public campaign gratifikasi, yakni melalui website Negeri Bireuen di www.pn-bireuen.go.id dan banner.

(36)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 34 Gambar 5. Screenshot Publikasi Pencegahan Gratifikasi pada Website

2) Pengadilan Negeri Bireuen telah membentuk Satuan Tugas Penyelenggara Sistem Pengawasan Internal Pemerintah dan telah menyosialisasikan Sistem Pengawasan Internal Pemerintah kepada semua pegawai Pengadilan Negeri Bireuen, serta adanya pemasangan cctv di beberapa titik gedung dan ruang pelayanan.

Gambar 6. Pemasangan CCTV

3) Pengaduan Masyarakat dan Whistle Blowing System (WBS) Pengadilan Negeri Bireuen telah melakukan sosialisasi Pengaduan Masyarakat. Pengadilan Negeri Bireuen juga sudah mempunyai akun aplikasi Whistle Blowing System Mahkamah Agung.

(37)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 35 Gambar 7. Screenshot aplikasi SIWAS

4) Pengadilan Negeri Bireuen telah menerapkan kebijakan penanganan benturan kepentingan, dengan cara mensosialisasikannya kepada para Hakim, dan Aparatur Sipil Negara (ASN) Pengadilan Negeri Bireuen. Disamping itu Pengadilan Negeri Bireuen terus melakukan monitoring dan evaluasi terkait dengan benturan kepentingan.

5) Dokumen-dokumen yang sudah dilengkapi pada area Penguatan Pengawasan sudah mencapai 100%, dokumen-dokumen yang harus dilengkapi adalah :

1. Membuat X-banner dan pin pengendalian gratifikasi; 2. Membuat SK tentang Pengendalian gartifikasi; 3. Meletakkan kamera Pengawas (CCTV);

4. Membuat ruang tamu terbuka;

5. Membuat SK tentang Tentang Satuan Tugas Penyelenggaraan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) Pada PN Bireuen;

6. Membuat manajemen resiko pada Pengadilan Negeri Bireuen; 7. Membuat dokumen pengawasan pada setiap bidang;

8. Membuat sosialisasi tentang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP);

9. Membuat SK tentang petugas meja pengaduan;

10. Menempatkan staff Pengadilan Negeri Bireuen sebagai petugas penerima pengaduan pada loket pengaduan;

11. Membuat public campaign tentang pengaduan; 12. Mempublikasi pengaduan dengan aplikasi SIWAS

13. Menindaklanjuti pengaduan masyarakat yang terdapat dari aplikasi SIWAS dan pengaduan langsung melalui loket pengaduan;

(38)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 36 14. Melakukan monitoring dan evaluasi terhadap pengaduan masyarakat; 15. Menindaklanjuti hasil monitoring dan evaluasi pengaduan masyarakat; 16. Membuat SK tentang penerapan Whistleblowing system pada

Pengadilan Negeri Bireuen;

17. Melengkapi undangan sosialiasi mengenai whstle blowing system; 18. Menerapkan whistle blowing system pada aplikasi SIWAS;

19. Membuat monitoring dan evaluasi terhadap penerapan whistle blowing system;

20. Membuat hasil tindak lanjut monitoring dan evaluasi whistle blowing system;

21. Membuat SK petunjuk dan pelaksana penanganan benturan kepentingan;

22. Membuat sosialisasi penanganan benturan kepentingan; 23. Membuat maklumat pernyataan benturan kepentingan;

24. Membuat monitoring dan evaluasi terhadap penanganan benturan kepentingan;

25. Menindaklanjuti hasil monitoring dan evaluasi benturan kepentingan 6. PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN PUBLIK

Pengadilan Negeri Bireuen disamping mempunyai Standar Pelayanan, juga telah melaksanakan pelayanan yang terintegrasi yang disebut PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu), dimana para pihak pencari keadilan akan dilayani mulai dari pendaftaran, pembayaran biaya panjar, dan legalisasi bukti persidangan, sehingga dengan adanya PTSP ini para pencari keadilan tanpa harus kesulitan dalam kepengurusan perkaranya di Negeri Bireuen. Di Pengadilan Negeri Bireuen juga dilengkapi fasilitas penunjang pelayanan, seperti ruang mediasi, ruang laktasi (menyusui), ruang ramah anak, kursi roda, kamar kecil difabel serta parkir khusus untuk difabel.

(39)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 37 Gambar 8. Pelayanan Terpadu Satu Pintu

Pengadilan Negeri Bireuen setiap bulan melakukan survei layanan kepuasan untuk mengetahui tingkat kepuasan masyarakat terhadap layanan yang disediakan oleh Pengadilan Negeri Bireuen, yang mana hasil dari survei kepuasan tersebut akan dipublish di website Pengadilan Negeri Bireuen.

Gambar 9. Publikasi Hasil Survei IKM Pada Website Pengadilan Negeri Bireuen Pembangunan zona integritas Pengadilan Negeri Bireuen dalam hal Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik antara lain dengan beberapa kegiatan berikut ini:

1) Meningkatkan kinerja pelayanan publik berbasis SOP pada Pengadilan Negeri Bireuen.

(40)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 38 2) Meningkatkan Budaya Pelayanan Prima di Pengadilan Negeri Bireuen.

3) Meningkatkan Kepuasan Masyarakat Penerima Layanan di Pengadilan Negeri Bireuen.

4) Kelengkapan dokumen-dokumen sebagai pendukung Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik sudah mencapai 100%. Adapun dokumen yang harus dilengkapi adalah :

1. Dokumen Keputusan Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum

Nomor: 1586/DJU/ SK/PS01/9/2015, Nomor:

77/DJU/SK/HM02.3/2/2018, Nomor : 3239/DJU/SK/HM02.3/11/2019 2. Dokumen SK Standar Pelayanan Pada Pengadilan Negeri Bireuen 3. Dokumen SOP Pelayanan Pada Pengadilan Negeri Bireuen

4. Dokumen SK Penunjukan Tim Pembuatan SOP

5. Dokumen Maklumat Pelayanan Tentang Humas Pengadilan Negeri Bireuen Nomor 91/KPN BIR/SK/VI/2020

6. Dokumen Keputusan Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 1586/DJU/SK/PS01/9/2015 Tentang Pedoman Standar Pelayanan Pemberian Informasi Publik Untuk Masyarakat Pencari Keadilan Dan Standar Meja Informasi Di Pengadilan

7. Dokumen SK Ketua Pengadilan Negeri Bireuen Tentang Nomor : 66/KPN BIR/III/2020 Penunjukan Tim Petugas Pelayanan Terpadu Satu Pintu Di Lingkungan Pengadilan Negeri Bireuen

8. Dokumen SK Penunjukan Tim Evaluasi SOP 9. Dokumen Rapat Monitoring dan Evaluasi SOP : 10. Dokumen SK SOP Revisi

11. Dokumen SK Pemberlakuan SOP Revisi

12. Dokumen Keputusan Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Nomor: 1586/DJU/SK/PS01/9/201, Nomor : 77/DJU/SK/HM02.3/2/201, Nomor: 3239/DJU/SK/HM02.3/11/2019

13. Dokumen SK Ketua Pengadilan Negeri Bireuen Tentang Nomor : 66/KPN BIR/III/2020 Penunjukan Tim Petugas Pelayanan Terpadu Satu Pintu Di Lingkungan Pengadilan Negeri Bireuen

14. Dokumen Website Pengadilan Negeri Bireuen http://pn-bireuen.go.id Untuk Mempermudah Akses Informasi Tentang Pelayanan

15. Dokumen Penunjukan Tim Kerja PTSP : 16. Dokumen Rapat Pembahasan PTSP

(41)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 39 17. Hasil Rapat (SK Penunjukan TIM Kerja PTSP)

18. Dokumen PTSP 19. Dokumen Inovasi 20. Dokumen Inovasi

21. Dokumentasi Sosialisasi Inovasi

22. Dokumen Sosialisasi Budaya Kerja dan Kode Etik : 23. Dokumen SK Penunjukan Panitia Pemilihan Role Model 24. Dokumen Penunjukan Pemilihan Role Model

25. Dokumen Rapat Pemilihan Role Model

26. Hasil Rapat Role Model (SK Penunjukan Panitia Role Model)

27. Dokumen Keputusan Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Nomor: 1586/DJU/SK/PS01/9/2015, Nomor : 77/DJU/SK/HM02.3/2/2018 , Nomor : 3239/DJU/SK/HM02.3/11/2019

28. Dokumen Sk Ketua Pengadilan Negeri Bireuen Tentang Nomor : 66/KPN BIR/III/2020 Penunjukan Tim Petugas Pelayanan Terpadu Satu Pintu Dilingkungan Pengadilan Negeri Bireuen

29. Dokumen Ptsp Pada Pengadilan Negeri Bireuen 30. Dokumen Inovasi

31. Dokumen Indeks Kepuasan Masyarakat Tahun 2020: Pelaporan IKM & SKM; Akses Masyarakat terhadap hasil SKM

32. Dokumen Sk Ketua Pengadilan Negeri Bireuen Nomor 45/KPN BIR/SK/I/2020

33. Dokumen Indeks Kepuasan Masyarakat Tahun 2020 34. Dokumen Penunjukan Tim Evaluasi IKM :

35. SK Tim Evaluasi IKM 36. Hasil Evaluasi IKM;

(42)

Laporan Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Page 40 BAB IV

PENUTUP 1. KESIMPULAN

Dari hasil uraian yang telah dipaparkan pada bab sebelumnya dapat disimpulkan bahwa :

1) Pada area manajemen perubahan dokumen-dokumen sebagai data dukung pembangunan zona integritas 100% sudah terpenuhi.

2) Pada erea penataan tatalaksana dokumen-dokumen sebagai data dukung pembangunan zona integritas 100% sudah terpenuhi.

3) Pada erea penataan sistem manajemen SDM dokumen-dokumen sebagai data dukung pembangunan zona integritas 100% sudah terpenuhi.

4) Pada erea akuntabilitas kinerja dokumen-dokumen sebagai data dukung pembangunan zona integritas 100% sudah terpenuhi.

5) Pada erea penguatan pengawasan dokumen-dokumen sebagai data dukung pembangunan zona integritas 100% sudah terpenuhi.

6) Pada erea peningkatan kualitas pelayanan publik dokumen-dokumen sebagai data dukung pembangunan zona integritas 100% sudah terpenuhi. 2. REKOMENDASI

Merujuk pada hasil Lembar Kerja Evaluasi (LKE) bahwa dokumen Pembangunan Zona Integritas Pengadilan Negeri Bireuen sudah terpenuhi 100%, diharapkan kelengkapan seluruh dokumen-dokumen tersebut dapat tetap dipertahankan. Selain itu kami berharap bahwa Satuan Kerja Pengadilan Pengadilan Negeri Bireuen menjadi salah satu Satker di bawah Mahkamah Agung pada tahun 2021 yang mengikuti penilaian Pembangunan Zona Integritas tingkat nasional dan berhasil memperoleh predikat WBK dan WBBM.

Bireuen, 25 Februari 2021

Ketua Tim Pembangunan Zona Integritas Pengadilan Negeri Bireuen

(43)

PENCANANGAN PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS PENGADILAN NEGERI BIREUEN

(44)

SOSIALISASI PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS WILAYAH BEBAS KORUPSI (WBK) & WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI (WBBM)

(45)
(46)

ZONA INTEGRITAS PENGADILAN NEGERI BIREUEN

(47)
(48)
(49)
(50)
(51)
(52)
(53)

RAPAT MONITORING DAN EVALUASI ZONA INTEGRITAS PADA PENGADILAN NEGERI BIREUEN

(54)

RAPAT MONITORING DAN EVALUASI ZONA INTEGRITAS PADA PENGADILAN NEGERI BIREUEN

(55)

RAPAT PEMBENTUKAN TIM DAN PENYUSUNAN RENCANA KERJA ZI PADA PENGADILAN NEGERI BIREUEN

(56)

RAPAT ZONA INTEGRITAS AREA I PADA PENGADILAN NEGERI BIREUEN

(57)

DOKUMENTASI RAPAT INTERNAL ZONA INTEGRITAS AREA II

PENGADILAN NEGERI BIREUEN

(58)
(59)

RAPAT ZONA INTEGRITAS AREA IV

Gambar

Gambar 1.1. Foto Bersama Forkompimda Kabupaten Bireuen, setelah  Penandatanganan Pencanangan Zona Integritas
Gambar 1. Screeshot Aplikasi SIPP
Gambar 6. Pemasangan CCTV
Gambar 9. Publikasi Hasil Survei IKM Pada Website Pengadilan Negeri Bireuen  Pembangunan zona integritas Pengadilan Negeri Bireuen dalam hal Peningkatan  Kualitas Pelayanan Publik antara lain dengan beberapa kegiatan berikut ini:

Referensi

Dokumen terkait

KETIGA : Ketua Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) pada Kejaksaan

bahwa dalam rangka pelaksanaan pembangunan zona integritas menuju wilayah bebas dari korupsi (WBk) dan wilayah birokrasi bersih dan melayani (WBBM) di lingkungan

Rencana Kerja Pembangunan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) menuju Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) Tahun 2021 2.. Media/sarana

Setelah membentuk Tim Pembangunan Zona Integritas Menuju WBK/WBBM di Lingkungan Pengadilan Agama Banjarnegara yang diformalkan melalui Keputusan Ketua Pengadilan Agama

Pengganti Berdasarkan Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI Nomor : 193/KMA/SK/XI/2014 tentang Pembaruan Pola Mutasi dan Promosi Kepaniteraan di Lingkungan Peradilan

Rencana Kerja Pembangunan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) menuju Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) Tahun 2021 23. Media/sarana

Penyusunan Dokumen Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK)/Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) dilakukan dengan memperhatikan hal-hal

Dari Laporan Bulanan pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) Dit Samapta Polda Kalsel ini