• Tidak ada hasil yang ditemukan

(7) Pembelajaran Seni A7

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "(7) Pembelajaran Seni A7"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

Contoh Kegiatan Pembelajaran

Pengembangan Seni

(2)

Indikator : Membatik dan jumputan.

Kegiatan : Membuat saputangan dengan jumputan

Metode : Tanya jawab, pemberian tugas, dan demonstrasi.

Tujuannya :

1. Mengembangkan imajinasi anak. 2. Mengembangkan kreativitas anak. 3. Melatih pengenalan warna.

4. Mengembangkan ketelitian. 5. Memupuk kesabaran.

6. Mengembangkan perasaan keindahan. 7. Mengembangkan keberanian.

Bahan dan alat :

1. Bahan kaos warna putih ukuran saputangan. 2. Kelereng, karet gelang.

3. Bahan pewarna baju (berwarna-warni).

4. Air celupan yang sudah diwarnai dimasukkan ke dalam mangkok.

5. Celemek, alas meja, lap tangan.

Langkah-langkah kegiatan:

1. Guru menyiapkan alat-alat membuat jumputan

4.Hasil jumputan dijemur sampai kering dan diberi nama.

3. Anak membuat jumputan sesuai dengan contoh guru

2. Guru mendemonstrasikan cara membuat sapu tangan dengan jumputan:

- Klereng dibungkus dengan bahan kaos lalu diikat dengan karet. - Celupkan klereng tersebut pada

pewarna yang sudah disiapkan - Diamkan selama ± 3 menit - Ikatan dibuka terbentuklah motif

jumputan

5. Hasil karya

anak diberi penghargaan/ penilaian dan disimpan di loker masing-masing untuk persiapan display.

(3)

Penilaian : Hasil karya

Catatan :

1. Bahan yang digunakan bervariasi misalnya: tissue, kain katun putih putih, batu kecil, krikil, biji-bijian dll.

2. Untuk kegiatan membatik dapat dilakukan dengan

menggambar motif batik dengan krayon, kemudian gambar tersebut diremas-remas setelah itu dibuka, maka tampaklah motif batik

Referensi

Dokumen terkait

 Guru menyiapkan sedotan yang sudah dipotong  Anak membuat pigura dengan bimbingan guru KEGIATAN 2 (menulis).  Guru menyiapkan

kelompok diberi nomor 1 sampai 5  Guru meminta peserta didik untuk menyiapkan sumber belajar (buku, modul) yang mereka miliki sebagai media pembelajaran dalam

2. Guru menunjukkan satu persatu alat dan bahan yang digunaka, anak menyebut nama alat yang di tunjukkkan oleh guru. Guru menjelaskan ragam main hari ini yaitu membuat membuat

1) Guru membuat perencanaan pembelajaran daring. 2) Guru menyiapkan macam- macam alat permainan konstruktif disesuaikan dengan tema. 3) Materi permainan kon-

kegiatan menonton guru terlebih dahulu melaksanakan kegiatan pengembangan seperti menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan, membuat kelompok anak, dan membuat

Indikator: 3.12 anak dapat menyebutkan nama alat dan bahan untuk membuat makanan ayam. Skor

Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami Kegiatan Penutup 15 Menit Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang

| Subtopik.3 Contoh Alat Bantu Lembar Kerja Informasi Perkembangan Anak Tujuan Pembelajaran Anak mampu membuat karya seni sesuai kreativitasnya Membuat karya seni sesuai