• Tidak ada hasil yang ditemukan

t ipa 0705788 chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "t ipa 0705788 chapter5"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

117

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil temuan selama penelitian dan analisis data hasil penelitian, mengenai penguasaan konsep siswa dan keterampilan berpikir kreatif siswa melalui pembelajaran berbasis masalah pada topik korosi, maka peneliti memperoleh kesimpulan sebagai berikut :

1. Implementasi pembelajaran berbasis masalah pada materi pokok korosi logam menunjukkan peningkatan hasil belajar yang signifikan dengan N-gain 41,3% untuk semua siswa. Peningkatan hasil belajar tertinggi dicapai oleh siswa kategori tinggi (N-gain 53,9%) yang berbeda secara signifikan bila dibandingkan dengan hasil belajar siswa kategori sedang (N-gain = 38,9%), dan siswa kategori rendah (N-gain = 30,9%). Dari tujuh indikator topik korosi yang diuji peningkatan tertinggi ada pada indikator menganalisis jenis logam yang dapat mengalami korosi (N-gain = 62,9% ) dan terrendah pada indikator mendefiniskan istilah korosi (N-gain =11,4%).

2. Aspek – aspek keterampilan berpikir kreatif yang dikembangkan dalam penelitian ini adalah : 1) keluwesan (fluency) sebesar 56%; 2) fleksibilitas (flexibility) sebesar 36%; dan aspek orisinalitas (originality) sebesar 33%. .

(2)

118

memahami topik korosi, dan meningkatkan kesadaran diri siswa terhadap masalah lingkungannya. Tanggapan guru terhadap pembelajaran berbasis masalah yang dikembangkan yaitu : dapat meningkatkan keterampilan berpikir kreatif siswa, meningkatkan penguasaan konsep siswa, mengembangkan wawasan siswa dalam menghubungkan pembelajaran dalam kelas dengan masalah yang terjadi di lingkungan sekitar, dan kelemahan yang ditemukan dalam penelitian ini pelaksanaan model pembelajaran berbasis masalah memerlukan waktu yang lama serta sumber belajar yang lengkap.

B. Saran

1. Pembelajaran berbasis masalah dapat memotivasi siswa untuk belajar mandiri serta mengasah kreatifitas dan kemampuan berpikir siswa, oleh karena itu perlu dilakukan upaya untuk mengembangkan model pembelajaran ini lebih lanjut untuk topik kimia yang lain.

2. Keterampilan berpikir kreatif siswa dan penguasaan konsep siswa pada topik korosi tidak dapat tercapai dengan serta merta melalui satu topik yang hanya diselenggarakan dalam tiga pertemuan, oleh karena itu sebaiknya diterapkan pada konsep lainnya yang sesuai untuk memperkuat keterampilan berpikir kreatif dan penguasaan konsep yang telah dimiliki siswa.

(3)

119

Referensi

Dokumen terkait

Model Pembelajaran Multimedia Interaktif Optik Fisis untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep, Keterampilan Generik Sains dan Keterampilan Berpikir Kritis Guru

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan tentang pembelajaran berbasis proyek untuk meningkatan penguasaan konsep dan keterampilan berpikir rasional siswa SMA pada materi

Dampak Pembelajaran Berbasis Masalah Pada Fenomena Korosi Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Dan Pemahaman Konsep Siswa Kelas X SMK1. Universitas Pendidikan Indonesia |

Model Siklus Belajar 5e Berbasis Konflik Kognitif Pada Materi Suhu Dan Kalor Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Dan Keterampilan Berpikir Kreatif Siswa SMA.. Universitas

Model Siklus Belajar 5e Berbasis Konflik Kognitif Pada Materi Suhu Dan Kalor Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Dan Keterampilan Berpikir Kreatif Siswa SMA.. Universitas

Penggunaan model pembelajaran berbasis masalah dengan pendekatan inkuiri terbimbing lebih efektif meningkatkan penguasaan konsep pada label konsep Hukum Ohm, Rangkaian Seri

Model Pembelajaran inkuiri terbimbing untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep dan Keterampilan Berpikir Kreatif Siswa SMA pada materi Suhu dan Kalor.. Tesis Program

PENERAPAN MODEL SIKLUS BELAJAR SE ABDUKTIF EMPIRIS PADA PEMBELAJARAN IPA TERPADU TEMA ENERGI UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA