• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS PENUANGAN KOMPETENSI INTI DALAM BUKU TEKS PELAJARAN BIOLOGI KELAS XI YANG DITULIS BERDASARKAN KURIKULUM 2013 DI SMA KOTA YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS PENUANGAN KOMPETENSI INTI DALAM BUKU TEKS PELAJARAN BIOLOGI KELAS XI YANG DITULIS BERDASARKAN KURIKULUM 2013 DI SMA KOTA YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS PENUANGAN KOMPETENSI INTI DALAM BUKU TEKS PELAJARAN BIOLOGI KELAS XI YANG DITULIS BERDASARKAN KURIKULUM 2013 DI SMA

KOTA YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015

Oleh Ika Fitriana NIM 11304241031

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemunculan aspek afektif, persentase kemunculan aspek afektif, dan kesesuaian aspek afektif dalam buku biologi kelas XI terbitan non-pemerintah dengan kegiatan yang tertuang dalam silabus.

Jenis penelitian ini berupa analisis isi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh bagian buku teks palajaran biologi kelas XI SMA terbitan non-pemerintah yang digunakan di SMA Kota Yogyakarta. Sampel dalam penelitian ini adalah subbab diskusi, subbab tugas mandiri, subbab kuis biologi, dan subbab kegiatan. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa lembar observasi. Data diperoleh dari hasil analisis tiga orang panelis. Data dianalisis menggunakan analisis statistika deskriptif. Kemunculan aspek afektif dalam buku ditentukan dengan mengidentifikasi aspek afektif yang muncul. Persentase kemunculan aspek afektif dalam buku ditentukan dengan menghitung banyaknya aspek afektif yang muncul dalam bab dibandingkan dengan banyaknya aspek afektif dalam KI. Kesesuaian aspek afektif dalam buku dengan Kompetensi Inti ditentukan dengan membandingkan kegiatan yang menjabarkan aspek afektif dalam buku dengan kegiatan pembelajaran yang tertuang dalam silabus.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) aspek afektif yang muncul dalam buku biologi kelas XI terbitan non-pemerintah ada 14 aspek yang meliputi sikap ilmiah dan peduli pada keselamatan diri dan lingkungan. 2) persentase kemunculan aspek afektif dalam buku teks pelajaran biologi kelas XI SMA terbitan non-pemerintah mencapai 77.92%. 3) aspek afektif yang dikembangkan dalam buku sesuai dengan Kompetensi Inti 2 meskipun kegiatan yang tercantum dalam buku teks pelajaran biologi kelas XI SMA terbitan non-pemerintah tidak sesuai dengan kegiatan pembelajaran yang tertuang dalam silabus.

Referensi

Dokumen terkait

Kompetensi dasar Indikator Materi pokok Pembelajaran Strategi Alokasi waktu Referensi /acuan Evaluasi.. Mengetahui dan memahami konsep perancangan proses dan permesinan pada

Semakin menurunnya nilai pH dari cairan fermentasi mengindikasikan bahwa semakin banyak konsentrasi asam laktat pada cairan tersebut (Tabel 2). Hal ini dikarenakan semakin

Tujuan penerapan Kesrawan : melindungi sumberdaya hewan dari perlakuan orang atau badan hukum yang dapat mengancam kesejahteraan dan kelestarian hewan,

Sehubungan dengan telah dilakukannya evaluasi administrasi, teknis dan kewajaran harga serta evaluasi formulir isian kualifikasi untuk penawaran paket pekerjaan

Pada hari ini Kamis , tanggal Dua puluh lima bulan Oktober tahun Dua Ribu Tujuh Belas kami Pokja Pada Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang Kabupaten Manggarai telah

 Menjawab pertanyaan tentang materi Makna hadis yang berkaitan dengan taat, kompetisi dalam kebaikan, dan etos kerja yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar

Tujuan dari perancangan interior rumah robot di Surabaya ini adalah untuk memfasilitasi serta mengembangkan bakat anak-anak di Surabaya yang memiliki bakat dan minat

Benda uji kubus mortar yang diuji pada umur 14 hari, 2 hari setelah. dibuat dilakukan pembongkaran bekisting lalu direndam selama