• Tidak ada hasil yang ditemukan

Soal Geografi Prediksi 7 SBMPTN 2018 Bimbingan Alumni UI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Soal Geografi Prediksi 7 SBMPTN 2018 Bimbingan Alumni UI"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

Program Persiapan SBMPTN, SIMAK UI, dan Ujian Mandiri

Bimbingan Alumni UI

www.bimbinganalumniui.com

1. Aliran sungai akan mengikis batuan baik secara vertikal maupun horizontal yang mengakibatkan adanya proses pengendapan tanah/batuan di tempat lain. Bentukan hasil pengendapan tersebut adalah..

(A)Delta, dataran banjir, dan ngarai (B)Ngarai, delta, dan dataran alluvial (C)Dataran banjir, meander, dan palung

sungai

(D)Ox bow lake, meander, dan delta

(E)Dataran alluvial, delta dan tanggul alam

2. Pada peta topografi bentuk permukaan bumi digambarkan dalam wujud garis kontur. Suatu wilayah yang digambarkan dengan garis kontur rapat menunjukkan daerah yang..

(A)Bergelombang (B)Datar

(C)Terjal (D)Landai

(E)Bergunung-gunung

3. Sungai-sungai di Indonesia pada umumnya kering di musim kemarau dan banjir di musim hujan. Kondisi ini menggambarkan bahwa sungai-sungai di Indonesia umumnya berkaitan erat dengan curah hujan, kecuali Sungai Membramo dan Sungai Digul di Papua. Di lihat dari sumber airnya Sungai Membramo termasuk

sungai…

(A) Hujan (B)Glasial (C)Campuran (D)Periodic (E)Epimelal

4. Diketahui luas lahan persawahan palawija dan lahan sayuran di wilayah X. Menurut rencana akan dijadikan areal tanah intensifikasi=1.725.620 ha, jumlah penduduk di provinsi tersebut kurang lebih 300.000 jiwa, jadi kepadatan penduduk

agrarisnya adalah…

(A)0,14 ha/jiwa (B)0,15 ha/jiwa (C)0,16 ha/jiwa (D)0,7 ha/jiwa (E)0,18 ha/jiwa

5.

STASIUN SEISMOGRAF

GELOMBANG SEKUNDER

GELOMBANG PRIMER

DAERAH A PK 20.52’32” PK 20.51’20”

DAERAH B PK 20.51’56” PK 20.50’47”

DAERAH C PK 20.52’42” PK 20.51’36”

Berdasarkan tabel di atas, jarak episentrum ke daerah A, B, dan C adalah..

(A)500 km, 250 km, 200 km (B)250 km, 200 km, 150 km (C)200 km, 150 km, 100 km (D)150 km, 200 km, 250 km (E)100 km, 150 km, 200 km

6. Suatu kawasan alam dimana di dalamnya terdapat unsur-unsur hayati (organism) dan unsur-unsur non hayati (abiotik) terjadi saling berhubungan secara timbal balik, disebut..

(A)Populasi (B)Habitat (C)Ekosistem (D)Biosfer (E)Biocycles

(2)

Program Persiapan SBMPTN, SIMAK UI, dan Ujian Mandiri

Bimbingan Alumni UI

PREDIKSI 7: SOSHUM

GEOGRAFI

7. Berikut ini yang merupakan contoh fauna

Indonesia bagian timur adalah…

(A)Gajah

(B)Burung elang bondol (C)Burung maleo (D)Burung nuri (E)Komodo

8. Dilihat dari pola keruangannya, paling sedikit ada tiga unsur utama desa yaitu.. (A)Penduduk, dusun, dan daerah (B)Norma, daerah, dan dusun

(C)Tata kehidupan, dusun, dan daerah (D)Daerah, penduduk, dan tata kehidupan (E)Daerah, dusun, dan tata kehidupan

9. Pada tahun 1988 PBB menetapkan bahwa 500 dolar USA dijadikan ukuran dalam melihat status suatu negara dalam pembangunan sosial-ekonomi.

SEBAB

Artinya jika pendapatn per kapita suatu negara mencapai 600 dolar USA, maka negara tersebut tidak termasuk negara miskin.

10. Setelah perang dunia (PD) ke II, negara Jepang benar-benar hancur terutama perekonomiannya. Pada saat itu kaisar Jepang bertanya kepada para pembantunya mengenai jumlah tenaga guru yang masih hidup. Ini artinya setelah hancur, Jepang harus bangkit kembali.

SEBAB

Hal ini bisa terjadi apabila pendidikan rakyat Jepang maju. tentu kemajuan Jepang tidak hanya dilatarbelakangi oleh tingkat pendidikan saja, tetapi oleh faktor lain seperti etos kerja dan keuletan, fisiografi dan sumber energi.

11. Berdasarkan data dari World Bank Development, bahwa sampai dengan pertengahan tahun 1987 yang pendapatan perkapitanya tertinggi berkisar antara 18.280 dolar USA sampai dengan 21.340 dolar USA adalah negara-negara industri dan negara surplus-surplus minyak.

SEBAB

Indonesia sampai dengan tahun 1999 telah mencapai 1.110 dolar USA, sementara negara-negara seperti Kolombia, India, Pakistan, Filipina dan Cina masuk dalam kategori menengah (middle income).

12. Kualitas penduduk suatu negara dilihat dari kondisi sosial ekonominya. Negara yang pendapatannya penduduknya kurang dari 500 dolar USA masuk dalam kategori miskin yang standar hidupnya rendah.

SEBAB

Faktor yang biasanya dijadikan ukuran adalah pendapatan per kapita penduduk sedangkan ciri yang dapat ditelusuri dari penduduk standar hidup rendah yakni pendikan, kesehatan, perumahan, dan lain.

13. Kita perlu melakukan perlindungan

terhadap fauna karena….

(1) Hewan berguna untuk memenuhi kebutuhan pangann manusia

(2) Hewan dibutuhkan oleh tumbuhan dalam penyerbukannya

(3) Hewan dapat dipergunakan untuk kepentingan pembangunan

(4) Kepunahan akan menganggu keseimbangan ekosistem dan berdampak negative terhadap kehidupan di muka bumi

14. Suatu wilayah kota yang merupakan gejala pemusatan penduduk dengan jumlah paling sedikit dua juta jiwa/ disebut kota..

(1) Konurbasi (2) Megapolis (3) Neighborhood

(3)

Program Persiapan SBMPTN, SIMAK UI, dan Ujian Mandiri

Bimbingan Alumni UI

PREDIKSI 7: SOSHUM

GEOGRAFI

15. Hutan dapat berfungsi untuk menjaga banyaknya bunga tanah (humus) dari bahaya erosi,karena tumbuhan pada hutan dapat mengikat atau menahan air hujan. Fungsi ini disebut..

(1) Fungsi sosial (2) Fungsi ekonomi

(3) Menjaga kondisi udara dari pencemaran (4) Fungsi hidrologis

16. Faktor-faktor biotik yang mempengaruhi kehidupan di muka bumi ialah…

(1) Tanah, iklim, dan relief (2) Cuaca, iklim, dan tanah

(3) Manusia, tekanan udara dan iklim (4) Flora, fauna, dan manusia

17. Kebutuhan kayu untuk menunjang pembangunan perumahan di P.Jawa sebagai dampak dari laju pertumbuhan penduduk yang sangat pesat, menyebabkan oknum-oknum tertentu melakukan pembalakan hutan (illegal loging) tanpa mau melakukan rebosiasi. Kondisi ini menyebabkan kerusakan lingkungan sebagai berikut

kecuali…

(1) Terjadi lahan kritis (2) Terjadi bencana banjir (3) Terjadi banjir galodo

(4) Membuka lapangan pekerjaan

18. Pengertian dari pusat pertumbuhan

adalah…

(1) Wilayah yang mempengaruhi wilayah lain

(2) Wilayah yang berkembang lebih baik dari sebelumnya

(3) Wilayah yang memiliki kegiatan industri

(4) Wilayah yang perkembangannya sangat pesat dan mampu mempengaruhi wilayah lain

19. Dampak negatif akibat interaksi antara desa dengan kota adalah sebagai berikut

kecuali…

(1) Tingkat pendidikan di desa semakin maju

(2) Meningkatnya permasalahan sosial (3) Terjadinya urbanisasi

(4) Tingginya tingkat imigrasi

20. Pada hari Tritura ke 27 Presiden Republik Indonesia, Soeharto, menetapkan tiga satwa langka sebagai satwa nasional. Satwa tirta telah ditetapkan ikan yang sangat mempesona berasal dari Kalimantan, yaitu.. (1) Ikan louhan

Referensi

Dokumen terkait

Dengan demikian dapat dinyatakan bahwa ada hubungan yang signifikan antara Pandangan Siswa Tentang Keterampilan Mengajar Guru dengan Motivasi Belajar Siswa kelas X

Car Free Day telah menjadi arena kontestasi produksi-konsumsi sekaligus transformasi ruang sosial-kultural kontemporer baru dalam pembentukan agensi komposit

pertolongan-Nya yang luar biasa dengan terkabulnya doa Rosario dan Novena Tiga Salam Maria, sehingga peneliti mampu menyelesaikan penelitian dan penulisan tesis

Rumah berfungsi sebagai tempat untuk melepaskan lelah, tempat bergaul dan membina rasa kekeluargaan diantara anggota keluarga, tempat berlindung dan menyimpan

Akibatnya, perencanaan tata ruang lebih menitikberatkan pada akses-akses permodalan industri dengan pembangunan pabrik-pabrik khususnya di wilayah Gresik utara.. Kata

Saya yakin bahwa saya dapat memahami materi pelajaran yang paling sulit yang diajarkan guru. Hal yang paling memuaskan saya adalah jika saya berhasil meraih nilai

Memenuhi persyaratan pencegahan penularan penyakit antarpenghuni rumah dengan penyediaan air bersih, pengelolaan tinja dan limbah rumah tangga, bebas vektor penyakit dan

Gedung H, Kampus Sekaran-Gunungpati, Semarang 50229 Telepon: (024) 8508081, Fax.