33 sehingga kita dilayakkan dan dimampukan untuk berseru kepada Tuhan: ya Abba, ya Bapa!” (Galatia 4:6-7). Bagian kedua bercerita tentang rasa hormat kita yang juga dilayakkan menjadi ahli waris dari Allah yang juga Raja di atas segala Raja. Bagian ketiga bercerita tentang bagaimana kita menyikapi dan menjalankan identitas kita sebagai anak Tuhan dan Raja.
Setiap bagian dari komposisi ini memiliki pesan dan cerita yang berhubungan. Dari bagian pertama sampai ketiga menjelaskan dengan runtut tentang bagaimana kita diangkat menjadi anak Tuhan dan Raja, juga cara kita menyikapi dan menjalankan tugas kita sebagai anak Tuhan dan Raja di dunia ini.
Komposisi “Aku Anak Tuhan dan Raja” ini disusun dalam bentuk a
cappella untuk paduan suara remaja. Pemilihan paduan suara remaja ini
berdasarkan peranan remaja di gereja sebagai penerus badan pelayanan di gereja. Sehingga mereka tahu apa yang harus mereka lakukan di gereja dengan identitas mereka sebagai anak Tuhan dan Raja.
B. Saran
34