• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Reward Dan Punishment Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Perkebunan Nusantara III (PERSERO) Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Reward Dan Punishment Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Perkebunan Nusantara III (PERSERO) Medan"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh positif antara reward dan punishment terhadap kinerja karyawan dan seberapa besar pengaruh tersebut pada karyawan PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) Medan . Variabel penelitian ini terdiri dari variabel kinerja (Y) sebagai variabel terikat, dan variabel reward (X1) dan variabel punishment (X2) sebagai variabel bebas.

Teknik analisis data yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan bantuan program SPSS versi 17.0. Penelitian ini menggunakan Analisis Regresi Linier Berganda. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) Medan, dan pengambilan sampel didasarkan pada rumus Slovin. Pengambilan data primer menggunakan kuesioner.

Hasil penelitian menunjukkan ada pengaruh positif antara reward dan punishment terhadap kinerja. Hal ini berdasarkan hasil uji t, dimana nilai signifikansi t untuk reward (X1) = 0,02 dan nilai signifikansi t untuk punishment (X2) = 0,016, nilai ini lebih kecil dari nilai α = 0,05. Pada pengujian koefisien determinasi diperoleh nilai R = 0,175, yang menunjukkan pengaruh reward dan punishment terhadap kinerja karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) Medan sebesar 17,5% dan sisanya 82,5% (100% - 17,5%) dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak dimasukkan dalam penelitian ini.

Kata Kunci : Kinerja, Punishment, dan Reward

(2)

ABSTRACT

The purpose of this research is to investigate positive influence of reward and punishment on employee performance and how much the influence is on employees of PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) Medan. The variables of this research are performance (Y) as dependent variable, and reward variable (X1) and punishment variable (X2) as independent variables.

The data analysis that has been used is quantitative method using SPSS 17.0. This research used multiple linear regression analysis. The population of this research are all employees of PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) Medan, and samples are selected by using Slovin method. The collection of primary data using questionnaires.

The result showed that reeward and punishment has positve influence on employee performance. It is based on the result of the t test, where the significance value of reward (X1) = 0,02 and significance value of punishment (X2) = 0,016, this value is smaller that α = 0,05. The coefficient of determination test obtained R value = 0,175, which shows the influence of reward and punishment on employees performance of PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) Medan is 17,5% , and the remaining 82,5% (100% - 17,5%) explained by other variables that not included in this research.

Keyword: Employee Performance, Punishment, Reward

Referensi

Dokumen terkait

Pelaksanaan Pekerjaan : 4 (empat) bulan kalender sejak diterbitkannya Surat Perintah Mulai Pekerjaan (SPMK). Demikian, atas perhatiannya diucapkan

Hasil Koreksi Aritmatik terhadap Harga Penawaran Perusahaan yang dievaluasi

Pengelolaan kawasan konservasi bertujuan bukan hanya difokuskan pada potensi spesies flora dan fauna khas yang dilindungi, namun juga kebutuhan sosial ekonomi

Sehubungan dengan pelaksanaan Evaluasi Penawaran dari perusahaan yang saudara pimpin,. maka dengan ini kami mengundang saudara dalam Kegiatan Klarifikasi Berkas

[r]

Dalam hal Kepala Desa tidak meninjaklanjuti hasil evaluasi sebagaimana dimaksud dalam pasal 16 ayat (1), dan tetap menetapkan menjadi Peraturan Desa, Bupati/Walikota

Ringkasan biaya dan pendapatan awal untuk masing-masing opsi pada Tabel 8.1 di atas telah diperluas untuk analisis lebih lanjut untuk asumsi usia proyek 25

• Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada siswa tentang mengurutkan dan menuliskan urutan peristiwa pada teks (Bahasa Indonesia KD 3.8 dan 4.8) serta