• Tidak ada hasil yang ditemukan

Audit Terhadap Siklus Jasa Personel

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Audit Terhadap Siklus Jasa Personel"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

Audit Terhadap Siklus Jasa Personel

Deskripsi siklus jasa personel

Siklus jasa personel terdiri dari dua sistem informasi akuntansi:

1. Sistem informasi akuntansi penggajian, digunakan untuk melaksanakan perhitungan, pembayaran, dan pencatatan gaji bagi karyawan yang dibayar tetap secara bulanan. Terdiri dari jaringan prosedur berikut ini :

a. Prosedur pencatatan waktu hadir b. Prosedur pembuatan daftar gaji c. Prosedur pembayaran gaji d. Prosedur distribusi biaya gaji

2. Sistem informasi akuntansi pengupahan, digunakan untuk melaksanakan perhitungan, pembayaran, dan pencatatan upah bagi karyawan yang dibayar berdasarkan hari, jam, atau jumlah satuan produk yang dihasilkan. Terdiri dari jaringan prosedur berikut ini :

a. Prosedur pemcatatan waktu hadir b. Prosedur pencatatan waktu kerja c. Prosedur pembuatan daftar upah d. Prosedur pembayaran biaya upah e. Prosedur distribusi upah

Siklus jasa personel dalam perusahaan manufaktur melibatkan fungsi personalia, fungsi keuangan, dan fungsi akuntansi.

Tujuan audit terhadap siklus jasa personel

1. Keberadaan atau keterjadian, tujuan audit terhadap golongan transaksi adalah biaya gaji dan upah, biaya pajak atas gaji dan upah karyawan yang tercatat berkaitan dengan kompensasi jasa yang diserahkan oleh karyawan selama periode yang diaudit. Tujuan audit terhadap saldo akun adalah saldo utang dan upah dan utang pajak penghasilan karyawan mencerminkan jumlah yang terutang oleh perusahaan pada tanggal neraca.

2. Kelengkapan, tujuan audit terhadap golongan transaksi adalah semua biaya gaji dan upah dan biaya pajak atas gaji dan upah mencakup semua biaya yang terjadi untuk jasa personel selama periode diaudit. Tujuan audit terhadap saldo akun adalah saldo utang gaji dan upah dan utang pajak penghasilan karyawan mencakup semua kewajiban kepada personel dan pemerintah pada tanggal neraca.

(2)

3. Hak dan kewajiban, tujuan audit terhadap saldo akun adalah utang gaji dan upah dan utang pajak penghasilan karyawan merupakan kewajiban perusahaan pada tanggal neraca.

4. Penilaian atau alokasi, tujuan audit terhadap golongan transaksi adalah semua transaksi yang berkaitan dengan jasa personel telah dicatat dalam jurnal, diringkas, dan diposting ke dalam akun dengan benar. Tujuan audit terhadap saldo akun adalah biaya gaji dan upah dan biaya pajak penghasilan karyawan telah dihitung dan dicatat dengan benar.

5. Penyajian dan pengunggkapan, tujuan audit terhadap golongan transaksi adalah rincian transaksi yng berkaitan dengan jasa personel mendukung penyajian akun yang berkaitan dalam laporan keuangan, baik klasifikasinya maupun pengungkapannya. Tujuan audit terhadap saldo akun adalah biaya gaji dan upah dan biaya pajak penghasilan karyawan telah diidentifikasi dan diklasifikasi dengan semestinya dalam neraca.

Perancangan program audit untuk pengujian pengendalian terhadap siklus jasa personel

1. Pemahaman sistem informasi akuntansi untuk pelaksanaan transaksi pembayaran jasa personel.

2. Penentuan kemungkinan salah saji dalam setiap tahap pelaksanaan transaksi pembayaran jasa personel

3. Penentuan aktivitas pengendalian yang diperlukan untuk mendeteksi dan mencegah salah saji dalma setiap tahap pelaksanaan transaksi pembayaran jasa personel 4. Penentuan prosedur audit untuk mendeteksi efektivitas aktivitas pengendalian 5. Penyusunan program audit untuk pengujian pengendalian terhadap transaksi

Sistematika uraian

A. Fungsi terkait

1. Fungsi penerima pegawai 2. Fungsi pencatat waktu

3. Fungsi pembuat daftar gaji dan upah 4. Fungsi pembuat bukti kas keluar 5. Fungsi pembayar gaji dan upah 6. Fungsi akuntansi biaya

7. Fungsi akuntasi umum B. Dokumen yang digunakan

(3)

2. Pencatatan pembayaran gaji dan upah C. Catatan akuntansi yang digunakan

1. Jurnal umum 2. Kartu kos produk 3. Buku pembantu biaya 4. Kartu penghasilan karyawan D. Bagan alir sistem informasi akuntansi

E. Salah saji potensial, aktivitas pengendalian yang diperlukan, dan prosedur audit untuk pengujian pengendalian yang dapat digunakan oleh auditor terhadap siklus jasa personel.

1. Transaksi pembuatan daftar gaji dan upah, salah saji potensialnya orang yang tidak diotorisasi masuk ke dalam daftar gaji, aktivitas pengendaliannya adalah pemisahan fungsi, dan pengujian pengendalian yang dapat dikakukan adalah lakukan pengamatan terhadap pemisahan fungsi.

2. Transaksi pembuatan bukti kas keluar, salah saji potensialnya pembayaran gaji dan upah yang tidak diotorisasi, aktivitas pengendaliannya adalah setiap bukti kas keluar untuk pembayaran gaji dan upah harus didasarkan pada daftar gaji dan upah yang telah diotorisasi oleh manajer berwenang, pengujian pengendalian yang dapat dilakukan adalah pemeriksaan otorisasi pada bukti kas keluar untuk pembayaran gaji dan upah.

3. Transaksi pembayaran gaji dan upah, salah saji potensialnya gaji dan upah dibayarkan kepada orang yang tidak berhak menerimanya, aktivitas pengendalian yang dapat dilakukan adalah hanya karyawan yang memiliki identitas yang sah dan berhak menerima gaji dan upah, pengujian pengendalian yang dapat dilaksanakan adalah lakukan pengamatan terhadap prosedur pembayaran gaji dan upah.

4. Transaksi pencatatan biaya gaji dan upah serta kewajiban yang berkaitan, salah saji potensialnya biaya gaji dan upah dicatat ke dalam akun yang berkaitan, salah saji potensialnya biaya gaji dan upah dicatat ke dalam akun yang salah, aktivitas pengendalian yang diperlukan adalah penggunaan panduan akun pelaporan biaya gaji dan upah pada waktu yang tepat, pengujian pengendalian yang dapat dilaksanakan adalah periksa ketersediaan panduan akun dan amati penggunaannya minta keterangan tentang laporan biaya gaji dan upah.

(4)

G. Penyusunan program audit untuk pengujian pengendalian terhadap transaksi yang bersangkutan

H. Penjelasan program audit untuk pengujian pengendalian terhadap silus jasa personel

1. Lakukan pengamatan terhadap pemisahan fungsi pembuatan daftar gaji dan upah dari fungsi pembayaran gaji dan upah dan fungsi pencatatan waktu hadir dari fungsi operasi

2. Lakukan pengamatan terhadap pembayaran gaji dan upah

3. Lakukan pengamatan terhadap pencatatan waktu hadir dan jam kerja karyawan 4. Ambil sampel daftar gaji dan upah

5. Ambil sampel kartu jam hadir karyawan

6. Periksa bukti digunakannya formulir bernomor urut tercetak dan pertanggungjawaban pemakaian formulir tersebut

7. Ambil sampel bukti kas keluar yang disetujui untuk pembayaran gaji dan upah dan lakukan pengusutan ke dokumen pendukung dan catatan akuntansi yang bersangkutan

8. Periksa adanya pengencekan independen terhadap posting ke buku pembantu dan jurnal

Evaluasi hasil pengujian pengendalian

Setelah memperoleh pemahaman atas kebijakan dan prosedur struktur pengendalian intern yang relevan dengan pelaporan keuangan siklus jasa personel dan setelah menaksir risiko pengendalian untuk berbagai asersi akun yang terkait dengan siklus jasa personel, auditor harus membandingkan tingkat risiko pengendalian sesungguhnya atau final dengan tingkat risiko pengendalian yang direncanakan untuk asersi tersebut.

Pengujian substantive terhadap saldo akun yang terkait dengan siklus jasa personel

Pengujian substantive yang secara spesifik berlaku terhadap berbagai saldo akun yang terkait dengan siklus jasa personel terletak pada:

1. Prosedur analitik

Referensi

Dokumen terkait

Pengujian ini bertujuan untuk mencari hasil dari perhitungan error dan waktu pemrosesan dari metode kinematika inverse dan akan dibandingkan dengan hasil dari

vii Prosiding Seminar Nasional Hasil-Hasil Penelitian Perikanan dan Kelautan ke-VI Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan – Pusat Kajian Mitigasi Bencana dan Rehabilitasi

sementara pada indikator negative emotions , aplikasi Tiket.com mendapatkan hasil yang kurang baik dibandingkan KAI Access, karena memiliki nilai emosi negatif yang

Algoritme Trivium pada protokol MQTT menggunakan Raspberry Pi dapat menghasilkan keystream yang sesuai dengan test vector yang berarti bahwa hasil keystream

peningkatan kedisiplinan beribadah siswa di MTsN Bandung sebagai berikut:.. Selain itu, wali kelas juga bekerjasama dengan guru mata pelajaran seperti dengan guru fiqih

[r]

TRECHO ABADI Kom plek Karya I ndah Blok F No.. MENUNGGAL SAKTI Perum Yeyes Lest

[r]