• Tidak ada hasil yang ditemukan

RKPD Provinsi Bengkulu Tahun 2016 (Bab VII)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "RKPD Provinsi Bengkulu Tahun 2016 (Bab VII)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

BAB VII

P E N U T U P

Rancangan   Awal   Rencana   Kerja   Pembangunan   Daerah   (RKPD)   Provinsi Bengkulu Tahun 2016,   yang  memuat rancangan  kerangka ekonomi  daerah, program   prioritas   pembangunan   daerah,   rencana   kerja   dan   pendanaannya serta   prakiraan   maju   dengan   mempertimbangkan   kerangka   pendanaan   dan pagu indikatif, baik yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah   maupun   sumber­sumber   lain   yang   ditempuh   dengan   mendorong partisipasi masyarakat.

Berkaitan   dengan   Era   Otonomi   Daerah,   Pemerintah   Provinsi   Bengkulu berkewajiban untuk memberikan pelayanan, peningkatan partisipasi, prakarsa dan pemberdayaan masyarakat yang ditujukan untuk pemberdayaan daerah dan   peningkatan   kesejahteraan   rakyat,   juga   merupakan   kerangka   dasar otonomi   daerah   yang   salah   satunya   mengamanatkan   dilaksanakannya perencanaan   pembangunan   dari   bawah   secara   partisipatif,   dimulai   dari Musyawarah   Warga,   Musrenbang   Desa/Kelurahan,   Musrenbang   Kecamatan serta   Musrenbang   Tingkat   Kabupaten,   sampai   menjadi   RAPBD,   hal   ini dimaksudkan guna memperoleh keterpaduan dan sinkronisasi dalam proses perencanaan   pembangunan   berdasarkan   prioritas   pembangunan   yang   telah disepakati.

Sebagaimana   diketahui   bersama,   bahwa   RKPD   tahun   2016   menjadi dasar/landasan dalam penyusunan RABPD tahun anggaran 2016, berkaitan dengan   hal   tersebut   maka   Pemerintah   Provinsi   Bengkulu   bersama   dengan Dewan   Perwakilan   Rakyat   Daerah   Provinsi   Bengkulu   seyogyanya   dapat memperhatikan   dan   menjaga   konsistensi   antara  RKPD   Tahun  2016   dengan alokasi   anggaran   dalam   RAPBD   Tahun   Anggaran   2016   dalam   mewujudkan pelayanan kepada masyarakat serta demi tercapainya tujuan bernegara.

(2)

1. Pemerintah   Daerah   bersama   masyarakat   termasuk   dunia   usaha berkewajiban   untuk   mendukung   dan   berpartisipasi   dalam   menentukan arah pembangunan yang ingin dicapai dengan sebaik­baiknya;

2. Satuan Kerja Pemerintah Daerah (SKPD) Provinsi Bengkulu berkewajiban menyusun   Rancangan   Rencana   Kerja   (Renja)   SKPD   yang   menjabarkan prioritas pembangunan, dengan memperhatikan hal berikut:

a. Dokumen RKPD Provinsi Bengkulu tahun 2016 harus menjadi acuan bagi setiap SKPD dalam menyusun Rancangan Rencana Kerja (Renja) SKPD tahun 2016 yang disusun dengan pendekatan prestasi kerja dan indikator kinerja yang akan dicapai;

b. Dalam   hubungannya   dengan   keuangan   daerah,   keberadaan   RKPD Provinsi   Bengkulu     merupakan   dasar   penyusunan   Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) tahun anggaran berikutnya, utamanya sebagai rujukan dalam penyusunan Kebijakan Umum   (KU)   APBD   serta   Prioritas   dan   Plafon   Anggaran   Sementara (PPAS);

c. Rancangan   Renja   SKPD   yang   disusun   dengan   pendekatan   prestasi kerja   dan   indikator   kinerja   yang   akan   dicapai   harus   menjamin konsistensi perencanaan yang pada akhirnya menjadi pedoman dalam penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran SKPD (RKA­SKPD)

GUBERNUR BENGKULU

Referensi

Dokumen terkait

Beberapa praktek pendidikan yang telah dilaksanakan oleh bangsa Indonesia adalah: pendidikan modern zaman kolonial Belanda, praktek pendidikan zaman kemerdekaan sampai pada tahun 1965,

Angka agregat ekonomi makro yang disajikan dalam Produk Analisis Ekonomi Regional Kota Semarang Tahun 2015 ini dapat digunakan sebagai acuan perencanaan

Lebih jauh lagi Thomas (E. 83) mengungkapkan tentang efektifitas sekolah dalam.. kaitannya dengan produksi sekolah atau output lulusan dapat berfungsi ditengah masyarakat

Dalam hal Nasabah tidak aktif melakukan transaksi di Mandiri dalam kurun waktu tertentu dan Nasabah tidak dapat dihubungi karena terjadinya perubahan alamat dan Nasabah tidak

Dengan telah diundangkannya Peraturan Pemerintah Nomor 97 Tahun 2012 tentang Retribusi Pengendalian lalu Lintas Dan Retribusi Perpanjangan Izin Mempekerjakan Tenaga

Jumlah dokumen perencanaan Tata Ruang yang telah disusun Pemerintah Kota Semarang selama tahun 2016 melalui Program Perencanaan Tata Ruang sebanyak 5 Dokumen melebihi

Peserta lelang sudah melakukan registrasi dan telah terdaftar pada Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Kabupaten Muara Enim di situs internet

Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika 2016 ~ Universitas Kanjuruhan Malang | 267 konteks pemecahan masalah; (d) Kemampuan berkomunikasi dan bekerjasama (Communication and