• Tidak ada hasil yang ditemukan

Welcome to Repositori Universitas Muria Kudus - Repositori Universitas Muria Kudus

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Welcome to Repositori Universitas Muria Kudus - Repositori Universitas Muria Kudus"

Copied!
25
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENERAPAN MODEL STAD (STUDENTTEAMS ACHIEVEMENT

DIVISIONS) BERBANTUAN MEDIA TIGA DIMENSI DALAM PEMBELAJARAN IPA MATERI PESAWAT SEDERHANA

PADA SISWA KELAS V SDN 1 DERSALAM KUDUS

Oleh

MUHAMAD ANANG JAMALUDIN NIM 201233145

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(2)
(3)

iii

PENERAPAN MODEL STAD (STUDENTTEAMS ACHIEVEMENT

DIVISIONS) BERBANTUAN MEDIA TIGA DIMENSI DALAM PEMBELAJARAN IPA MATERI PESAWAT SEDERHANA

PADA SISWA KELAS V SDN 1 DERSALAM KUDUS

SKRIPSI

Diajukan kepada Universitas Muria Kudus untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Progam Studi Pendidikan Guru Sekolah dasar

Oleh

MUHAMAD ANANG JAMALUDIN NIM 201233145

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(4)

iv

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

MOTTO

“Sesungguhhnya Allah tidak merubah keadaan suatu kaum sehingga mereka merubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri.” (QS. Ar Ra’d: 11)

PERSEMBAHAN

Karya skripsi ini dipersembahkan kepada:

1. Orang tua saya terhormat, Bapak Sugiyanto dan Ibu Kuneni.

2. Adik saya tersayang, Aminudin Rohmansyah dan Shodiq Romano.

3. Teman-teman tercinta mahasiswa prodi PGSD angkatan 2012.

4. Sekolah Dasar Negeri 1 Dersalam Kudus. 5. Almamater kebanggaanku, Universitas Muria

(5)
(6)
(7)

vii PRAKATA

Puji syukur peneliti panjatkan kehadirat Allah SWT yang senantiasa melimpahkan rahmat, karunia, dan berkah-Nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul “Penerapan model STAD berbantuan media tiga dimensi dalam pembelajaran IPA materi pesawat sederhana pada siswa kelas V SD 1 Dersalam.”

Penulisan skripsi ini peneliti banyak mendapatkan bimbingan dari berbagai pihak, baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena Itu, pada kesempatan ini peneliti mengucapkan banyak terima terima kasih kepada: 1. Dr. Slamet Utomo, M.Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muria Kudus yang telah memberikan izin untuk melaksanakan penelitian.

2. Dr. Murtono, M.Pd., Ketua Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Muria Kudus dan sekaligus Dosen Pembimbing I yang telah memberi rekomendasi untuk melaksanakan penelitian serta sabar memberikan bimbingan dan saran-saran kepada peneliti sejak awal penelitian sampai dengan selesainya penulisan skripsi ini.

3. Khamdun, S.Pd., M.Pd., Dosen pembimbing II, yang telah sabar memberikan bimbingan dan arahan kepada peneliti sejak awal penelitian sampai dengan selesainya penulisan skripsi ini.

(8)

viii

5. Hariyati, S.Pd. SD., Guru kelas V SDN 1 Dersalam Kudus, yang telah memberikan izin kepada peneliti untuk mengadakan penelitian di kelas V. 6. Seluruh guru dan karyawan SDN 1 Dersalam Kudus, yang telah membantu

peneliti melaksanakan penelitian.

7. Seluruh siswa kelas V SDN 1 Dersalam Kudus, yang telah membantu peneliti melaksanakan penelitian.

8. Semua pihak yang telah banyak membantu peneliti dalam penulisan skripsi ini dan tidak dapat peneliti sebutkan satu persatu.

Akhirnya hanya kepada Allah SWT kita tawakal memohon hidayah dan inayah-Nya. Semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak.

Kudus, 7 Agustus 2016 Peneliti

(9)

ix ABSTRACT

Jamaludin, Muhamad Anang. 2016. The Application of STAD (Student Teams Achievement Divisions) Model Aided Three Dimensional Media In Simple Tools Materials Science On Student Class V SDN 1 Dersalam Kudus. Teacher of Elementary School Education, Teacher Training and Education Faculty, Muria Kudus University. Advisor (1) Dr. Murtono, M.Pd. (2) Khamdun, S.Pd., M.Pd.

Key words: STAD (Student Teams Achievement Divisions), Media Three Dimensional, Science, Simple Tools.

This study aims to find their improving student learning outcomes cognitive, describes an increase in activity of students affective and psychomotor domains, and describe the skills upgrading of teachers with the application of STAD (Student Teams Achievement Divisions) model aided three dimensional media in simple tools materials science on student class V SDN 1 Dersalam Kudus.

STAD (Student Teams Achievement Divisions) model is a cooperative learning model in which there are small groups of 4 to 5 students are heterogeneous. These groups will learn together and help each other to ensure that all parties had learned to master the material, which in the end all students will undergo an individual quiz on the material. Values quiz results summed students to value the group and the group that reaches certain criteria can receive the title of team super, great, and good. Three dimensional media are often used in teaching is the model. The model is a three-dimensional imitation of some real object that is too big, too far, too small, too expensive, too little, or too complicated to be brought into the classroom and students studied in its original form. Three-dimensional media used in this study is a model or mock object type of work. Learning is to build students' learning experience with a variety of skills so that the process of getting new experiences and knowledge. The Science is the study of the phenomena of nature, born and developed through scientific methods such as observation and experimentation as well as demanding scientific attitudes such as curiosity, open, and honest. The hypothesis in this study is action there is an increase in student learning outcomes cognitive, student activity affective domain and the domain of psychomotor and skills of teachers with the application of STAD (StudentTeams Achievement Divisions) model aided three dimensional media in simple tools materials science on student class V SDN 1 Dersalam Kudus the academic year 2015/2016.

(10)

x

variable is the learning science. The instrument of this research is interview, observation sheets, and achievement test.

The Results of research include cognitive learning outcomes of students in the first cycle reaches 70.83% with a success rate of learning "high" and the second cycle increased to 100% with a success rate of learning "very high". Student activity affective student first cycle reaches the percentage of 72.92% with the criteria of "good" and the second cycle increased to 81.12% with the criteria of "good". Activities students psychomotor domain of the first cycle of students reached 72.57% with the criteria of "good" and the second cycle increased to 85.25% with the criteria of "very good". Skills of teachers in the first cycle reaches the percentage of 81.48% with the qualification of "good" and progressing the second cycle into 88.43% with qualification "very good".

(11)

xi ABSTRAK

Jamaludin, Muhamad Anang. 2016. Penerapan Model STAD (Student Teams Achievement Divisions) Berbantuan Media Tiga Dimensi Dalam Pembelajaran IPA Materi Pesawat Sederhana Pada Siswa Kelas V SDN 1 Dersalam Kudus. Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muria Kudus. Dosen Pembimbing (1) Dr. Murtono, M.Pd. (2) Khamdun, S.Pd., M.Pd. Kata Kunci: STAD (Student Teams Achievement Divisions), Media Tiga

Dimensi, Pembelajaran IPA, Pesawat Sederhana.

Penelitian ini bertujuan untuk menemukan adanya peningkatan hasil belajar siswa ranah kognitif, mendeskripsikan peningkatan aktivitas siswa ranah afektif dan ranah psikomotorik, dan mendeskripsikan peningkatan keterampilan guru dengan penerapan model STAD berbantuan media tiga dimensi dalam pembelajaran IPA materi pesawat sederhana pada siswa kelas V SDN 1 Dersalam Kudus.

Model STAD (Student Teams Achievement Divisions) merupakan model pembelajaran kooperatif yang didalamnya terdapat kelompok-kelompok kecil 4 sampai 5 siswa yang heterogen. Kelompok-kelompok ini akan belajar bersama dan saling membantu untuk memastikan semua kelompok menguasai materi yang telah dipelajarinya, yang pada akhirnya semua siswa akan menjalani kuis perseorangan tentang materi tersebut. Nilai hasil kuis siswa dijumlahkan untuk nilai kelompok dan kelompok yang mencapai kriteria tertentu bisa mendapat predikat tim super, hebat, dan baik. Media tiga dimensi yang sering digunakan dalam pengajaran adalah model. Model adalah tiruan tiga dimensional dari beberapa objek nyata yang terlalu besar, terlalu jauh, terlalu kecil, terlalu mahal, terlalu jarang, atau terlalu ruwet untuk di bawa ke dalam kelas dan dipelajari siswa dalam wujud aslinya. Media tiga dimensi yang digunakan dalam penelitian ini adalah model atau benda tiruan jenis kerja. Pembelajaran adalah membangun pengalaman belajar siswa dengan berbagai keterampilan proses sehingga mendapatkan pengalaman dan pengetahuan baru. Ilmu Pengetahuan Alam merupakan ilmu yang mempelajari gejala-gejala alam, lahir dan berkembang melalui metode ilmiah seperti observasi dan eksperimen serta menuntut sikap ilmiah seperti rasa ingin tahu, terbuka, dan jujur. Hipotesis tindakan dalam penelitian ini adalah ada peningkatan hasil belajar siswa ranah kognitif, aktivitas siswa ranah afektif dan ranah psikomotorik, dan keterampilan guru dengan penerapan model STAD(StudentTeams Achievement Divisions) berbantuan media tiga dimensi dalam pembelajaran IPA materi pesawat sederhana pada siswa kelas V SDN 1 Dersalam kudus tahun pelajaran 2015/2016.

(12)

xii

model STAD (Student Teams Achievement Divisions) dan media tiga dimensi. Sedangkan Variabel terikat adalah pembelajaran IPA. Instrumen penelitian ini adalah pedoman wawancara, lembar observasi, dan tes hasil belajar.

Hasil penelitian meliputi hasil belajar siswa ranah kognitif pada siklus I mencapai 70,83% dengan tingkat keberhasilan pembelajaran “tinggi” dan pada siklus II meningkat menjadi 100% dengan tingkat keberhasilan pembelajaran “sangat tinggi”. Aktivitas siswa ranah afektif siswa siklus I mencapai persentase 72,92% dengan kriteria “baik” dan siklus II meningkat menjadi 81,12% dengan

kriteria “baik”. Aktivitas siswa ranah psikomotorik siswa siklus I mencapai 72,57%

dengan kriteria “baik” dan siklus II meningkat menjadi 85,25% dengan kriteria “

sangat baik”. Keterampilan guru pada siklus I mencapai persentase 81,48% dengan

kualifikasi ”baik” dan mengalami perkembangan siklus II menjadi 88,43% dengan

kualifikasi “sangat baik”.

(13)

xiii

LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING ... v

LEMBAR PENGESAHAN ... vi

PRAKATA ... vii

DAFTAR LAMPIRAN ... xxiii

BAB I PENDAHULUAN ...1

1.1 Latar Belakang Masalah ...1

1.2 Rumusan Masalah ...5

1.3 Tujuan Penelitian ...6

1.4 Kegunaan Penelitian ...7

1.4.1 Kegunaan Teoritis ...7

1.4.2 Kegunaan Praktis ...7

1.5 Ruang Lingkup Penelitian ...8

1.6 Definisi Operasional ...9

1.6.1 Model STAD (StudentTeams Achievement Divisions) ...9

1.6.2 Media Tiga Dimensi ...10

1.6.3 Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam ...10

1.6.4 Pesawat Sederhana ...11

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS TINDAKAN ...12

2.1 Kajian Pustaka ...12

2.1.1 Model STAD (StudentTeams Achievement Divisions) ...12

2.1.1.1 Pengetian Model STAD (StudentTeams Achievement Divisions) ...12

(14)

xiv

2.1.1.3 Langkah-langkah Model STAD ...15

2.1.1.4 Kelebihan Model STAD ...20

2.1.1.5 Kekurangan Model STAD ...21

2.1.1.6 Cara Mengatasi Kekurangan Model STAD ...22

2.1.2 Media Tiga dimensi ...22

2.1.2.1 Media ...23

2.1.2.1.1 Pengertian Media Pembelajaran ...23

2.1.2.1.2 Fungsi Media Pembelajaran ...24

2.1.2.1.3 Jenis-Jenis Media Pembelajaran ...27

2.1.2.2 Pengertian Media Tiga Dimensi ...29

2.1.2.2.1 Jenis-Jenis Media Tiga Dimensi ...30

2.1.3 Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam ...32

2.1.3.1 Hakikat Belajar ...32

2.1.3.2 Pengertian Pembelajaran ...33

2.1.3.3 Keterampilan Guru Dalam Pembelajaran ...35

2.1.3.4 Aktivitas Siswa ...37

2.1.3.5 Hasil Belajar ...39

2.1.3.6 Hakikat IPA ...40

2.1.3.7 Pembelajaran IPA Di SD ...42

2.1.3.8 Tujuan Pembelajaran IPA ...42

2.1.3.9 Ruang Lingkup Pembelajaran IPA ...43

2.1.4 Pesawat Sederhana ...43

2.1.4.1 Pengungkit ...44

2.1.4.1.1 Pengungkit Jenis Pertama ...46

2.1.4.1.2 Pengungkit Jenis Kedua ...47

2.1.4.1.3 Pengungkit Jenis Ketiga ...48

2.1.4.2 Bidang Miring ...49

2.1.4.3 Katrol ...51

2.1.4.4 Roda berporos ...54

2.2 Hasil Penelitian Yang Relevan ...55

(15)

xv

2.4 Hipotesis Penelitian ...60

BAB III METODE PENELITIAN ...61

3.1 Setting Dan Karakteristik Subjek Penelitian ...61

3.1.1 Tempat Penelitian ...61

3.1.2 Waktu Penelitian ...61

3.1.3 Karakteristik Subjek Penelitian ...60

3.2 Variabel Penelitian ...62

3.2.1 Variabel Bebas ...62

3.2.2 Variabel Terikat ...62

3.3 Rancangan Penelitian ...63

3.3.1 Prosedur Tindakan ...64

3.3.1.1 Perencanaan ...64

3.3.1.2 Pelaksanaan Tindakan ...65

3.3.1.3 Observasi ...65

3.3.1.4 Refleksi ...65

3.3.2 Siklus Penelitian ...66

3.3.2.1 Siklus Pertama Pertemuan 1 ...66

3.3.2.1.1 Perencanaan ...66

3.3.2.1.2 Pelaksanaan Tindakan ...66

3.3.2.1.3 Observasi ...67

3.3.2.1.4 Refleksi ...68

3.3.2.2 Siklus Pertama Pertemuan 2 ...68

3.3.2.2.1 Perencanaan ...68

3.3.2.2.2 Pelaksanaan Tindakan ...68

3.3.2.2.3 Observasi ...69

3.3.2.2.4 Refleksi ...70

3.3.2.3 Siklus Kedua Pertemuan 1 ...70

3.3.2.3.1 Perencanaan ...70

3.3.2.3.2 Pelaksanaan Tindakan ...70

3.3.2.3.3 Observasi ...71

(16)

xvi

3.3.2.4 Siklus Kedua Pertemuan 2 ...72

3.3.2.4.1 Perencanaan ...72

3.3.2.4.2 Pelaksanaan Tindakan ...72

3.3.2.4.3 Observasi ...74

3.3.2.4.4 Refleksi ...74

3.4 Prosedur Penelitian ...74

3.4.1 Teknik Pengumpulan Data ...74

3.4.1.1 Wawancara ...74

3.4.1.2 Observasi ...75

3.4.1.3 Tes ...76

3.4.1.4 Dokumentasi ...77

3.4.2 Instrumen Penelitian ...77

3.4.2.1 Pedoman Wawancara ...78

3.4.2.2 Lembar Observasi ...78

3.4.2.3 Tes Hasil Belajar ...79

3.4.3 Validasi Instrument ...80

3.4.3.1 Validitas ...80

3.4.3.2 Reliabilitas ...83

3.5 Teknik Analisis Data ...85

3.5.1 Data Kuantitatif ...85

3.5.2 Data Kualitatif ...88

3.6 Indikator Keberhasilan ...91

3.7 Jadwal Peneilitian ...91

BAB IV HASIL PENELITIAN ...92

4.1 Deskripsi Data Pra Siklus ...92

4.2 Hasil Penelitian Tindakan Kelas ...96

4.2.1 Siklus 1 ...96

4.2.1.1 Perencanaan Pembelajaran ...96

4.2.1.2 Pelaksanaan Tindakan ...97

4.2.1.2.1 Pertemuan 1 ...97

(17)

xvii

4.2.1.2.3 Hasil Belajar Siswa Ranah Kognitif Siklus I ...110

4.2.1.3 Observasi ...112

4.2.1.3.1 Hasil Observasi Aktivitas Siswa ...112

(1) Hasil Observasi Aktivitas Siswa Ranah Afektif ...112

(2) Hasil Observasi Aktivitas Siswa Ranah Psikomotorik ...116

4.2.1.3.2 Hasil Observasi Keterampilan Guru ...119

4.2.1.4. Tahap Refleksi ...128

4.2.1.4.1 Hasil Belajar ...128

4.2.1.4.2 Pengamatan Aktivitas Siswa ...130

(1) Aktivitas Siswa Ranah Afektif ...130

(2) Aktivitas Siswa Ranah Psikomotorik ...130

4.2.1.4.3 Pengamatan Keterampilan Guru ...132

4.2.2 Siklus II ...134

4.2.2.1 Perencanaan Pembelajaran ...135

4.2.2.2 Pelaksanaan Tindakan ...136

4.2.2.2.1 Pertemuan 1 ...136

4.2.2.2.2 Pertemuan 2 ...142

4.2.2.2.3 Hasil Belajar Siswa Kelas V SDN 1 Dersalam Kudus Siklus II ...148

4.2.2.3 Observasi ...150

4.2.2.3.1 Hasil Observasi Aktivitas Siswa ...150

(1) Hasil Observasi Aktivitas Siswa Ranah Afektif ...151

(2) Hasil Observasi Aktivitas Siswa Ranah Psikomotorik ...155

4.2.2.3.2 Hasil Observasi Keterampilan Guru ...159

4.2.2.4 Tahap Refleksi ...164

4.2.2.4.1 Hasil Belajar Siswa ...164

4.2.2.4.2 Pengamatan Aktivitas Siswa ...167

(1) Aktivitas Siswa Ranah Afektif ...167

(2) Aktivitas Siswa Ranah Psikomotorik ...168

4.3 Uji Hipotesis ...170

(18)

xviii

Berbantuan Media Tiga Dimensi Dalam Pembelajaran IPA ...172

5.1.1 Peningkatan Hasil Belajar IPA Ranah Kognitif dengan Penerapan Model StudentTeams Achievement Divisions (STAD) Berbantuan Media Tiga Dimensi ...173

5.1.2 Peningkatan Aktivita Siswa Ranah Afektif dengan Penerapan Model StudentTeams Achievement Divisions (STAD) Berbantuan Media Tiga Dimensi ...176

5.1.2 Peningkatan Aktivita Siswa Ranah Psikomotorik dengan Penerapan Model StudentTeams Achievement Divisions (STAD) Berbantuan Media Tiga Dimensi ...182

5.1.4 Peningkatan Keterampilan Guru dengan Penerapan Model Student Teams Achievement Divisions (STAD) Berbantuan Media Tiga Dimensi ...188

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN ...204

6.1 Simpulan ...204

6.2 Saran ...206

6.2.1 Bagi Guru ...206

6.2.2 Bagi Siswa ...207

6.2.3 Bagi Sekolah ...207

6.2.4 Bagi Peneliti Selanjutnya ...207

DAFTAR PUSTAKA ...209

(19)

xix

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 2.1 Fase-Fase Kooperatif Pembelajaran Tipe STAD ...16

Tabel 2.2 Perhitungan Skor Perkembangan ...19

Tabel 2.3 Tingkat Penghargaan Kelompok ...19

Tabel 2.4 Langkah-Langkah Pembelajaran...20

Tabel 3.1 Kriteria Ranah Kognitif Tes Siklus I ...79

Tabel 3.2 Kriteria Ranah Kognitif Tes Siklus II ...79

Tabel 3.3 Validitas Soal Uji Coba Siklus I ...83

Tabel 3.4 Validitas Soal Uji Coba Siklus II ...83

Tabel 3.5 Kriteria Ketuntasan Minimal Mata Pelajaran IPA Kelas V SDN 1 Dersalam Kudus ...87

Tabel 3.6 Kriteria Tingkat Keberhasilan Pembelajaran ...87

Tabel 3.7 Pedoman Penskoran Lembar Observasi Keterampilan Guru ...88

Tabel 3.8 Rambu-Rambu Analisis Hasil Observasi Keterampilan Guru ...89

Tabel 3.9 Indikator Aktivitas Siswa ...89

Tabel 3.10 Pedoman Penskoran Lembar Aktivitas Siswa ...90

Tabel 3.11 Rambu-Rambu Analisis Hasil Observasi Aktivitas Siswa ...90

Tabel 4.1 Persiapan Pra Penelitian Tindakan Kelas...92

Tabel 4.2 Hasil Belajar Pra Siklus Berdasarkan Nilai Interval ...94

Tabel 4.3 Jadwal Penelitian Tindakan Kelas ...95

Tabel 4.4 Jadwal Pelajaran IPA Kelas V SDN 1 Dersalam Kudus ...96

Tabel 4.5 Hasil Belajar Siswa Ranah Kognitif Siklus I Berdasarkan Nilai Interval ...111

Tabel 4.6 Hasil Observasi Aktivitas Siswa Ranah Afektif Pada Siklus I ...112

Tabel 4.7 Hasil Observasi Siswa Ranah Psikomotorik Pada Siklus I ...116

Tabel 4.8 Hasil Pengamatan Keterampilan Guru Pada Siklus I ...120

Tabel 4.9 Hasil Belajar Siklus II Berdasarkan Nilai Interval ...149

Tabel 4.10 Hasil Observasi Aktivitas Siswa Ranah Afektif Pada Siklus II ...151

(20)

xx

Tabel 4.12 Hasil Pengamatan Keterampilan Guru Pada Siklus II ...159 Tabel 4.13 Perolehan Nilai Pra Siklus, Siklus I dan Siklus II ...164 Tabel 4.14 Perkembangan Aktivitas Siswa Ranah Afektif

Siklus I dan Siklus II ...167 Tabel 4.15 Perkembangan Aktivitas Siswa Ranah Psikomotorik

(21)

xxi

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 2.1 Diagram Tuas Atau Pengungkit ...44

Gambar 2.2 Tuas Dengan Titik Tumpu Diapit Oleh Titik Beban dan Titik Kuasa ...46

Gambar 2.3 Media Tiga Dimensi Jungkat-Jungkit ...46

Gambar 2.4 Tuas Dengan Titik Beban Diapit Oleh Titik Tumpu dan Titik Kuasa ...46

Gambar 2.5 Media Tiga Dimensi Gerobak Beroda Satu ...47

Gambar 2.6 Tuas Dengan Titik Kuasa Diapit Oleh Titik Tumpu dan titik beban ...48

Gambar 2.7 Media Tiga Dimensi Sapu Lidi ...48

Gambar 2.8 Media Tiga Dimensi Truk ...49

Gambar 2.9 Media Tiga Dimensi Katrol Tunggal ...51

Gambar 2.10 Media Tiga Dimensi Katrol Ganda ...52

Gambar 2.11 Media Tiga Dimensi Katrol Tunggal ...53

Gambar 2.12 Media Tiga Dimensi Katrol Bebas/Bergerak ...54

Gambar 2.13 Media Tiga Dimensi Mobil-Mobilan ...55

Gambar 2.14 Bagan Kerangka Berpikir ...59

Gambar 3.1 Bagan Modifikasi Siklus PTK Menurut Kemmis dan MC Taggart ...64

Gambar 4.1 Siswa Mendengarkan Penjelasan Guru ...99

Gambar 4.2 Siswa Melakukan Percobaan Kelompok ...100

Gambar 4.3 Siswa Mengerjakan Kuis Individual ...102

Gambar 4.4 Setiap Kelompok Menerima Penghargaan Sesuai Dengan Predikatnya ...103

Gambar 4.5 Siswa Mendengarkan Penjelasan Guru ...105

Gambar 4.6 Siswa Melakukan Percobaan Kelompok ...106

Gambar 4.7 Siswa Mengerjakan Kuis Individual ...107

(22)

xxii

Gambar 4.9 Siswa Mengerjakan Soal Evaluasi Siklus I ...109

Gambar 4.10 Diagram Perolehan Nilai Rata-Rata Hasil Belajar IPA Sebelum PTK dan Siklus I ...129

Gambar 4.11 Siswa Mendengarkan Penjelasan Guru ...138

Gambar 4.12 Siswa Melakukan Percobaan Kelompok ...139

Gambar 4.13 Siswa Mengerjakan Kuis Individual ...141

Gambar 4.14 Setiap Kelompok Menerima Penghargaan Sesuai Dengan Predikatnya ...142

Gambar 4.15 Siswa Mendengarkan Penjelasan Guru ...144

Gambar 4.16 Siswa Melakukan Percobaan Kelompok ...145

Gambar 4.17 Siswa Mengerjakan Kuis Individual ...146

Gambar 4.18 Setiap Kelompok Menerima Penghargaan Sesuai Dengan Predikatnya ...147

Gambar 4.19 Siswa Mengerjakan Soal Evaluasi Siklus II ...148

(23)

xxiii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman Lampiran 1. Daftar Nama Siswa Kelas V SDN 1 Dersalam Kudus

Tahun Ajaran 2015/2016...215

Lampiran 2. Daftar Kelompok Diskusi Penerapan Model STAD ...216

Lampiran 3. Lembar Wawancara Dengan Guru Kelas V SDN 1 Dersalam Kudus tahun ajaran 2015/2016 ...217

Lampiran 4. Lembar Wawancara Dengan Siswa Kelas V SDN 1 Dersalam Kudus Tahun Ajaran 2015/2016 ...219

Lampiran 5. Nilai Ulangan Tengah Semester 1 Mata Pelajaran IPA Kelas V SDN 1 Dersalam Kudus tahun ajaran 2015/2016 ...221

Lampiran 6. Indikator Keterampilan Guru...223

Lampiran 7. Silabus Pembelajaran Siklus I ...226

Lampiran 8. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I ...234

Lampiran 9. Materi Pesawat Sederhana Siklus I ...244

Lampiran 10. Lembar Kegiatan Siswa Siklus I ...249

Lampiran 11. Kuis individu siklus I ...261

Lampiran 12. Kisi-Kisi Soal Evaluasi Uji Coba Siklus I ... 265

Lampiran 13. Soal Uji Coba Siklus I ... 267

Lampiran 14. Kunci Jawaban Soal Uji Coba Siklus I ... 273

Lampiran 15. Uji Validitas dan Reliabilitas Soal Uji Coba Siklus I ...274

Lampiran 16. Kisi-Kisi Soal Evaluasi Siklus I ...277

Lampiran 17. Soal Evaluasi Siklus I ...279

Lampiran 18. Kunci Jawaban Soal Evaluasi Siklus I ...289

Lampiran 19. Hasil Evaluasi Siklus I ...290

Lampiran 20. Nilai Kuis Individu Siklus I ...291

Lampiran 21. Lembar Pengamatan Aktivitas Siswa Ranah Afektif Siklus I Pertemuan 1 ...293

(24)

xxiv

Lampiran 23. Hasil Pengamatan Aktivitas Siswa Ranah Afektif Siklus I ...305

Lampiran 24. Lembar Pengamatan Aktivitas Siswa Ranah Psikomotorik Siklus I Pertemuan 1 ...306

Lampiran 25. Lembar Pengamatan Aktivitas Siswa Ranah Psikomotorik Siklus I Pertemuan 2 ...312

Lampiran 26. Hasil Pengamatan Aktivitas Siswa Ranah Psikomotorik Siklus I ...318

Lampiran 27. Lembar Pengamatan Keterampilan Guru siklus I Pertemuan 1 ..319

Lampiran 28. Lembar Pengamatan Keterampilan Guru Siklus I Pertemuan 2 ...322

Lampiran 29. Lembar Hasil Observasi Keterampilan Guru Dalam Pembelajaran IPA Siklus I ...325

Lampiran 30. Pedoman Penskoran Keterampilan Guru ...326

Lampiran 31. Silabus Pembelajaran Siklus II ...335

Lampiran 32. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II ...343

Lampiran 33. Materi Pesawat Sederhana Siklus II ...353

Lampiran 34. Lembar Kegiatan Siswa Siklus II ...358

Lampiran 35. Kuis Individu Siklus II ...370

Lampiran 36. Kisi-Kisi Soal Evaluasi Uji Coba Siklus II ... 374

Lampiran 37. Soal Uji Coba Siklus II ...376

Lampiran 38. Kunci Jawaban Soal Uji Coba Siklus II ... 382

Lampiran 39. Uji Validitas dan Reliabilitas Soal Uji Coba Siklus II ...383

Lampiran 40. Kisi-Kisi Soal Evaluasi Siklus II ...386

Lampiran 41. Soal Evaluasi Siklus II ...388

Lampiran 42. Kunci Jawaban Soal Evaluasi Siklus II ...396

Lampiran 43. Hasil Evaluasi Siklus II ...397

Lampiran 44. Nilai Kuis Individu Siklus II ...398

Lampiran 45. Lembar Pengamatan Aktivitas Siswa Ranah Afektif Siklus II Pertemuan 1 ...400

Lampiran 46. Lembar Pengamatan Aktivitas Siswa Ranah Afektif Siklus II Pertemuan 2 ...406

(25)

xxv

Siklus II Pertemuan 1 ...413

Lampiran 49. Lembar Pengamatan Aktivitas Siswa Ranah Psikomotorik Siklus II Pertemuan 2 ...419

Lampiran 50. Hasil Pengamatan Aktivitas Siswa Ranah Psikomotorik Siklus II ...425

Lampiran 51. Lembar Pengamatan Keterampilan Guru Siklus II Pertemuan 1 ...426

Lampiran 52. Lembar Pengamatan Keterampilan Guru Siklus II Pertemuan 2 ...429

Lampiran 53. Lembar Hasil Observasi Keterampilan Guru Dalam Pembelajaran IPA Siklus II ... 432

Lampiran 54. Pedoman Penskoran Keterampilan Guru ... 433

Lampiran 55. Hasil Wawancara Setelah PTK Dengan Guru Kelas V SDN 1 Dersalam Kudus ...441

Lampiran 56. Hasil Wawancara Setelah Tindakan pada Siswa Kelas V ...443

Lampiran 57. Jadwal Kegiatan Penelitian Tindakan Kelas ...445

Lampiran 58. Dokumentasi Proses Pembelajaran ...449

Lampiran 59. Dokumentasi Setelak PTK...453

Lampiran 60. Pernyataan Peneliti ...454

Lampiran 61. Keterangan Selesai Bimbingan ...455

Lampiran 62. Permohonan Ujian Skripsi ...456

Lampiran 63. Keterangan Penelitian ...457

Lampiran 64. Keterangan Uji Coba Soal ...458

Lampiran 65. SK Bimbingan ...459

Lampiran 66. Permohonan Ijin Penelitian ...460

Lampiran 67. Berita Acara Bimbingan ...461

Gambar

Tabel 4.15 Perkembangan Aktivitas Siswa Ranah Psikomotorik   Siklus I dan Siklus II  .......................................................................169

Referensi

Dokumen terkait

"Semua pegawai negeri yang sebagai demikian dan tidak dalam tugas sebagai bendaharawaan, dengan melakukan perbuatan yang melanggar hukum atau dengan melalaikan kewajiban

Semisal dari desa terjadi perubahan sosial atau mobilitas sosial seperti semakin sedikit atau sudah penuhnya lapangan pekerjaan, masyarakat yang tidak dapat

4 pasal 22 tahun 1992 tentang perumahan dan permukiman, dimana permukiman kumuh adalah permukiman yang tidak layak huni antara lain karena berada pada lahan yang

Bab ini berisi uraian tentang berbagai masalah yang timbul antara lain : pengertian kredit, prosedur pemberian kredit, pelaksanaan early warning system (ews) pada

perusahaan terutama perusahaan jasa, memberikan kualitas layanan yang baik sangat wajib dilakukan perusahaan untuk memuaskan nasabahnya, citra bank merupakan identitas

Dengan memanjatkan puji Syukur Kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, karunia dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “ Pengaruh

Kecenderungan hewan melakukan aktivitas yang bergantung pada suhu akan. mempengaruhi tingkat metabolisme dan asupan makanan terutama pada ikan

Peserta didik secara berkelompok menata perbedaan struktur dari dua teks editorial/ opini yang telah ditemukan dalam diskusi