• Tidak ada hasil yang ditemukan

« RAT-SAT Tutorial Non Pendas (S1-Kearsipan) ASIP4322_RAT

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "« RAT-SAT Tutorial Non Pendas (S1-Kearsipan) ASIP4322_RAT"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

Mata Kuliah : Tata Persuratan dan Formulir

Kode/SKS : ASIP4322/2 SKS

Nama Pengembang : Yuli Tirtariandi El Anshori Nama Penelaah : Yanti Hermawati

Deksripsi singkat

mata kuliahtutorial :

Tutorial ini membahas Matakuliah ini mempelajari tentang Hubungan naskah dinas dengan manajemen arsip dinamis dan korespondensi, konsep dasar penyusunan naskah dinas dan formulir, jenis-jenis naskah dinas dan bentuk-bentuk format surat, naskah dinas arahan, prosedur pengurusan dan pengiriman surat. Strategi tutorial yang dilakukan adalah diskusi dan ceramah. Evaluasi untuk mengukur kemampuan dan pemahaman mahasiswa terhadap konsep-konsep dalam mata kuliah ini dilakukan melalui pemberian tugas tutorial sebanyak 3 kali dalam bentuk essay. Mata kuliah ini memiliki relevansi dengan mata kuliah lain seperti Pengurusan Surat. Mata kuliah ini bermanfaat bagi mahasiswa dalam menyiapkan naskah dinas dan formulir untuk mendukung pelaksanaan tugas sebuah organisasi.

(2)

1 2 3 4 5 6 7 8 1

Mahasiswa dapat

menerapkan konsep tutorial

dan belajar mandiri yang

efektif

Orientasi tutorial dan

belajar mandiri yang

efektif

 Ruang lingkup tutorial

 belajar mandiri yang efektif

-Presentasi -kerja individu - diskusi

Tugas partisipasi (Membuat peta konsep)

BMP ASIP4322 I

2 Menjelaskan Hubungan Tata Persuratan dengan Manajemen Arsip Dinamis dan Korespondensi **

Hubungan Tata Persuratan dengan Manajemen Arsip Dinamis dan Korespondensi

 Pengertian arsip dan naskah dinas

 Pengertian korespondensi  Pengertian

manajemen arsip dinamis

ceramah/pre sentasi

Tugas partisipasi Modul 1 KB. 1 BMP ASIP4322

II

Menjelaskan konsep Tata Persuratan Dinas **

Tata Persuratan Dinas  Fungsi surat/naskah

Tugas partisipasi : membaca materi modul 2, dilanjutkan dengan membuat peta konsep materi Modul 2 3 Menjelaskan dan

menentukan cara terbaik dalam penyiapan

pembuatan surat dinas sebagai bagian dari

Penyiapan Naskah atau

Surat Dinas

Penyusunan naskah

pengklasifikasian

informasi surat

Ceramah dan diskusi, simulasi

mahasiswa

mengerjakan Tugas I di kelas

Modul 2 KB. 1 BMP ASIP4322

(3)

1 2 3 4 5 6 7 8 kegiatan korespondensi

dalam organisasi **

Tugas I : Menjawab pertanyaan-pertanyaan terkait materi tentang Hubungan Tata Persuratan dengan Manajemen Arsip Dinamis dan Korespondensi, tata Persuratan Dinas, dan Penyiapan Surat Dinas

4 Menjelaskan dan

menentukan cara terbaik dalam pengamanan surat dinas sebagai bagian dari kegiatan korespondensi dalam organisasi **

Pengamanan

naskah/surat dinas

Proses pengetikan surat

penggandaan

surat

pendistribusian surat

Problem

solving

Tugas partisipasi

Modul 2 KB. 2 BMP ASIP4322

IV

Tugas partisipasi : Membaca Materi Modul 3 dan membuat peta konsep 5 Menjelaskan dan

membedakan jenis surat dinas di organisasi **

Jenis surat dinas Penggolongan surat Ceramah dan diskusi kelas

Modul 3 KB. 1 BMP ASIP4322

V

Menjelaskan berbagai bentuk surat/naskah dinas **

Bentuk Surat  Macam bentuk surat

 bentuk surat berperihal

 bentuk surat berjudul

 memorandum dan nota dinas

Modul 3 KB. 2 BMP ASIP4322

Tugas 2: Menjawab pertanyaan-pertanyaan terkait materi tentang pengamanan naskah dinas dan jenis surat dinas

(4)

1 2 3 4 5 6 7 8 naskah dinas arahan ** fungsi surat

keputusan  klasifikasi surat

keputusan

dan diskusi

Tugas partisipasi

BMP ASIP4322

Menjelaskan tentang naskah dinas arahan **

Surat perjanjian Syarat Surat perjanjian  fungsi surat

perjanjian  aneka surat

perjanjian  surat perintah

(penjelasan surat perintah belum ada di Power Pointnya)

Modul 4 KB. 2 BMP ASIP4322

7 Menjelaskan konsep dasar pengurusan surat **

Pengertian, Tujuan dan lingkup serta program pengurusan surat

Tujuan dan

mengerjakan tugas III di kelas

Modul 5 BMP ASIP4322

(5)

1 2 3 4 5 6 7 8 power pointnya)

 program

pengurusan surat

Menjelaskan dan membedakan prosedur pengurusan surat

Prosedur pengurusan surat masuk dan ke luar

 Perencanaan pengurusan surat masuk

 pelaksanaan prosedur surat masuk

 Perencanaan pengurusan surat ke luar

 pelaksanaan prosedur surat ke luar

Modul 5 BMP ASIP4322

Menjelaskan tentang pentingnya formulir dan menerapkan pengawasan terhadap formulir dalam organisasi **

Manajemen Formulir  Pengertian dan fungsi formulir  tujuan dan unsur

program manajemen formulir

(6)

1 2 3 4 5 6 7 8

jenis,analisis dan

disain formulir (power point terkait analisis dan desain blm ada di power point)

formulir elektronik (penjelasan ini belum ada di power point)

Tugas III : Menjawab pertanyaan-pertanyaan terkait Penyusunan surat keputusan, Tujuan dan lingkup serta program pengurusan surat. VIII

8

Membahas materi pertemuan 1-7, disertai tanya-jawab, dan merangkum tutorial dari pertemuan 1-7

Materi pertemuan 1-7 VIII

1 Menjelaskan dan merangkum materi pertemuan 1-7. ***

Materi pertemuan 1-7 Ceramah dan diskusi kelas

(7)

1 2 3 4 5 6 7 8

Akhir Tutorial VIII8

Pembahasan menyeluruh, latihan tes formatif, diskusi, evaluasi

(8)

Referensi

Dokumen terkait

Deskripsi Singkat Mata kuliah : Matakuliah ini membahas tentang manajemen produksi, jenis operasional bisnis, strategi proses, desain produk, desain proses dan layout,

Deskripsi Singkat Mata kuliah : Matakuliah ini membahas tentang risiko, proses manajemen risiko, Enterprice Risk Management (ERM), identifikasi dan pengukuran risiko,

Kompetensi Umum Setelah selesai mempelajari matakuliah ini, mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan manajemen kinerja sebagai suatu sistem, faktor-faktor yang memengaruhi

Deskripsi Singkat : Matakuliah Manajemen Operasi Jasa ini mempelajari tentang sejarah singkat manajemen operasi jasa, desain operasi jasa, strategi opearsi jasa,

Deskripsi Singkat : Matakuliah in i membahas tentang konsep dasar manajemen risiko, sistem dan lembaga keuangan syariah, manajemen risiko pada lembaga keuangan

Kompetensi Khusus : Mahasiswa mampu menjelaskan tentang: - Penyimpanan dan Pelestarian Arsip Video - Penyusutan Arsip Video. Pokok Bahasan : Manajemen Penyimpanan

Deskripsi Singkat : Tutorial matakuliah ini mencakup penjelasana tentang pengertian, konsep, proses, fungsi dan pendekatan manajemen, karakteristik dunia penerbitan,

Deskripsi Singkat : Matakuliah ini membahas peranan manajemen logistik dalam organisasi publik; urgensi pelayanan kepada pelanggan dalam kegiatan logistik, manajeman