PERMOHONAN CALON RESPONDEN
Semarang, Maret 2006
Kepada Yth.
Calon Responden Penelitian Di tempat
Dengan hormat,
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Marisa Aprilina NIM : G2A204022
Alamat : Ds. Kuripan Karangawen Demak
Adalah mahasiswa Program Studi S1 Keperawatan Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS) yang sedang melakukan penelitian dengan judul “Hubungan Tingkat Pengetahuan Ibu Tentang Stimulasi Kinetik Dengan Tingkat Perkembangan Motorik Kasar Pada Anak Usia Prasekolah Di Desa Pucangrejo Wilayah Kerja Puskesmas Gemuh Kendal”.
Penelitian ini tidak menimbulkan akibat yang merugikan bagi ibu sebagai responden. Kerahasiaan semua informasi yang diberikan akan dijaga dan hanya digunakan untuk kepentingan penelitian.Apabila ibu menyetujui, maka saya mohon kesediaannya untuk menandatangani lembar persetjuan respondenserta mengisi lembar pertanyaan yang telah tersedia.
Atas perhatian dan kesediaan ibu menjadi responden, saya ucapkan banyak terima kasih.
MARISA APRILINA LEMBAR PERSETUJUAN RESPONDEN
Yang bertanda tangan dibawah ini, saya :
Nama : Alamat :
Dengan ini menyatakan bersedia untuk menjadi responden penelitian yang dilakukan MARISA APRILINA mahasiswa S1 Keperawatan Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS) yang berjudul : “Hubungan Tingkat Pengetahuan Ibu Tentang Stimulasi Kinetik Dengan Tingkat Perkembangan Motorik Kasar Anak Usia Prasekolah Di Desa Pucangrejo Wilayah Kerja Puskesmas Gemuh Kendal”. Saya memahami bahwa penelitian ini tidak menyebabkan kerugian pada saya, oleh karena itu saya bersedia menjadi responden pada penelitian ini.
Responden
LEMBAR KUESIONER IBU
Petunjuk : Isilah atau lingkarilah jawaban yang sesuai dengan keadaan anda A. IDENTITAS DIRI
1. Nama :
2. Alamat :
3. Umur :
4. Pendidikan terakhir : a. Tidak sekolah b. Tamat SD c. Tamat SLTP d. Tamat SLTA e. Tamat Akademi/Universitas 5. Agama : 6. Pekerjaan : 7. Penghasilan : 8. Jumlah anak :
9. Status Perkawinan : tidak kawin/kawin/cerai
B. IDENTITAS ANAK
1. Nama :
KUESIONER TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG STIMULASI KINETIK
Pilihlah jawaban yang paling benar dengan memberikan tanda silang (X) pada salah satu jawaban yang tersedia !
1. Stimulasi atau rangsangan pada anak adalah ……
a. Alat permainan yang bersifat mendidik anak
b. Keterampilan ibu dalam mengasuh dan mendidik anak
c. Perangsangan dan latihan terhadap pertumbuhan dan perkembangan anak
d. Dorongan untuk meningkatkan kesehatan anak
2. Stimulasi atau rangsangan datang dari ……
a. Anak itu sendiri
b. Lingkungan diluar anak
c. Orang tua
d. Tuhan YME
3. Tujuan dari stimulasi atau rangsangan pada anak adalah ……
a. Memantau pertumbuhan dan perkembangan anak mencapai tingkat
pertumbuhan dan perkembangan yang setinggi-tingginya
b. Memberikan perawatan pada anak yang cacat
c. Mengasuh dan mendidik anak
d. Untuk memastikan apakah anak ada kelainan
a. Setiap kali dalam keadaan apa saja
b. Pada waktu-waktu tertentu
c. Bila anak dalam keadaan sakit
d. Saat anak disekolah
5. Stimulasi atau rangsangan pada anak dapat diberikan oleh ……
a. Guru disekolah
b. Dokter dan perawat anak
c. Keluarga dirumah
d. Jawaban a, b dan c benar
6. Pemberian stimulasi atau rangsangan pada anak dimulai sejak ……
a. Dalam kandungan
b. Setelah masuk TK
c. Setelah anak dilahirkan
d. Mengenal alat permainan atau bermain
7. Perkembangan anak yang di stimulasi adalah, kecuali ……
a. Kemandirian dan bergaul
b. Bahasa, berbicara dan kecerdasan
c. Pergerakan yang melibatkan tubuh tertentu saja
d. Kemampuan untuk hanya mengenal orang yang paling dekat dengan dirinya
yaitu ibunya
8. Pemberian stimulasi harus disesuaikan dengan …….
a. Status anak (sulung, tengah, bungsu atau tunggal)
b. Perkembangan zaman
c. Usia anak
9. Stimulasi atau rangsangan dapat diberikan dengan cara, kecuali ……
a. Anak diberi mainan
b. Anak diberi pujian atas keberhasilannya
c. Anak dipeluk dan digendong
d. Anak selalu ditemani orang tua saat bermain
10. Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam melakukan stimulasi adalah, kecuali …
a. Suasana dibuat menyenangkan
b. Alat bantu stimulasi cari yang sederhana
c. Dimulai dari tahap atau kemampuan yang belum bisa dicapai anak
d. Bertahap dan berkelanjutan
11. Stimulasi yang diberikan secara berlebihan menyebabkan anak ……
a. Mandiri
b. Cerdas
c. Bosan
d. Sehat
12. Salah satu cara yang perlu diperhatikan dalam menolong anak bermain adalah
a. Alat permainan tidak mudah rusak
b. Alat permainan atau bermain sesuai taraf perkembangan
c. Anak dibiasakan bermain di ruang khusus
d. Memberikan banyak macam alat permainan dengan tipe yang sama
13. Keuntungan-keuntungan yang didapat dari bermain adalah ……
b. Berkembangnya berbagai keterampilan yang akan berguna sepanjang masa
kanak-kanaknya
c. Dapat mandiri
d. Terampil
14. Untuk membentuk motorik kasar pada anak, maka stimulasi yang diberikan
adalah ……
a. Melatih anak melakukan kegiatan sehari-hari
b. Memperkenalkan suasana gotong royong
c. Melatih keterampilan gerak
d. Melatih bicara
15. Perkembangan motorik kasar anak dapat distimulasi dengan ……
a. Anak menggambar dan menulis
b. Memberikan mainan yang dapat didorong dan ditarik
c. Memberikan alat permainan yang dapat dipakai bersama anak lain
d. Melatih anak dalam hal kebersihan
16. Contoh cara memperkenalkan pengertian yang bersifat ilmu alam adalah ...
a. Membedakan benda dengan perabaan
b. Memperkenalkan sumber suara
c. Mengenai terapung dan tenggelam
d. Memperkenalkan gotong royong
17. Contoh alat permainan yang dapat menstimulasi perkembangan motorik kasar
a. Pensil
b. Tali
c. Bola
d. Sepeda roda tiga
18. Stimulasi kinetik adalah ……
a. Perangsangan dan latihan pada anak dengan memberikan mainan yang
mengeluarkan bunyi
b. Perangsangan dan latihan pada anak untuk menunjang kemampuan anak
untuk membedakan benda dan perabaan
c. Perangsangan dan latihan yang diberikan pada anak untuk mengerjakan
kegiatan sehari-hari
d. Perangsangan dan latihan yang diberikan pada anak dengan memberikan
mainan untuk menunjang pergerakan dan sikap tubuh
19. Stimulasi kinetik diperoleh anak dari ……
a. Anak itu sendiri
b. Alat permainan dan orang tua atau keluarga
c. Dokter anak dan perawat anak
d. Alat-alat permainan
20. Tujuan dari Stimulasi kinetik adalah ……
a. Meningkatkan kemampuan anak dalam pergerakan dan sikap tubuh
b. Memberikan perawatan pada anak yang cacat
c. Meningkatkan kemampuan anak untuk membedakan berbagai macam benda
dengan perabaan
21. Stimulasi kinetik dilakukan dengan cara …..
a. Melatih anak berjalan atau dengan memberikan permainan yang merangsang
anak untuk melakukannya sehingga anak melakukan pergerakan
b. Melatih anak berbicara dan bernyanyi
c. Memeluk, membelai, menggendong anak dan memberikan alat permainan
dengan beragam ukuran, bentuk dan tekstur
d. Mengenalkan berbagai warna dan memberikan alat permainan yang dapat
dipakai bersama
22. Manfaat Stimulasi kinetik adalah ……
a. Anak mampu membedakan berbagai benda, merasa nyaman dan percaya diri
pada lingkungan
b. Akan meningkatkan kemampuan kretivitasnya
c. Anak mampu membedakan kata-kata yang didengar
d. Meningkatkan pertumbuhan anak
23. Alat permainan yang termasuk dalam stimulasi kinetik adalah ……
a. Pensil berwarna dan buku gambar
b. Sepeda roda tiga atau dua
c. Air dan pasir
d. Boneka
24. Anak yang kurang mendapatkan Stimulasi kinetik akan menyebabkan……
a. Kemampuan pergerakan anak terbatas
b. Sulit membedakan berbagai macam suara
d. Sulit mengembangkan kemampuan bahasa
25. Stimulasi kinetik bermanfaat bagi perkembangan …….
a. Pergerakan dan sikap tubuh
b. Bahasa
c. Perilaku sosial
d. Kecerdasan
LEMBAR OBSERVASI KPSP
(KUESIONER PRA SKRENING PERKEMBANGAN) Perkembangan Motorik Kasar
Umur 3 tahun
Pertanyaan Ya Tidak
1. Anak dapat berjalan, berlari dan melompat lebih mantap 2. Anak dapat naik sepeda roda tiga
3. Anak dapat jalan jinjit 4. Anak melompat jauh
5. Anak bisa berdiri dengan satu kaki dalam waktu 2 detik 6. Anak dapat berjalan mundur
Umur 4 tahun
Pertanyaan Ya Tidak
2. Anak mampu berayun dan meluncur
3. Anak mampu melompat dengan kaki bergantian 4. Anak bisa berdiri dengan satu kaki dalam waktu 3
detik
5. Anak dapat melompat untuk masing-masing kaki 6. Anak dapat melempar dan menangkap bola
Umur 5 tahun
Pertanyaan Ya Tidak
1. Anak dapat melompat dengan kaki bergantian 2. Anak dapat meloncat, mulai meluncur dan berenang 3. Anak dapat meluncur dengan keseimbangan yang
baik
4. Anak berjalan dengan tumit ke jari kaki 5. Anak dapat berjalan mundur