• Tidak ada hasil yang ditemukan

DOKUMEN Rancangan Awal Perubahan Rencana Kerja (Ranwal Renja-P) Tahun 2019

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "DOKUMEN Rancangan Awal Perubahan Rencana Kerja (Ranwal Renja-P) Tahun 2019"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

DOKUMEN

Rancangan Awal Perubahan

Rencana Kerja (Ranwal Renja-P)

Tahun 2019

Badan Penanggulangan Bencana Daerah

(BPBD) Provinsi Bengkulu

Jl. P. Natadirja, Km. 7 Kota Bengkulu  0736 -349674  bpbdbkl@gmail.com  bpbd.bengkuluprov.go.id 

(2)

i Halaman DAFTAR ISI ... i BAB I PENDAHULUAN 1. Latar Belakang ... ... 1 2. Landasan Hukum ... ... 3

3. Maksud dan Tujuan ... ... 4

4. Sistematika Penulisan ... ... 5

BAB II HASIL EVALUASI RENJA-PD SAMPAI DENGAN TRIWULAN II 1. Evaluasi Pelaksanaan Renja-PD Sampai Dengan Triwulan II ... .. 6

BAB III PENUTUP ... ... 8

(3)

ii

DAFTAR TABEL

Tabel

(4)

1

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 mengamanatkan bahwa setiap daerah harus menyusun dokumen perencanaan yang dituangkan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) untuk jangka waktu 20 (dua puluh) tahun, yang kemudian dijabarkan ke dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) yang memiliki rentang waktu 5 (lima) tahun dan Rencana Pembangunan Tahunan Daerah yang selanjutnya disebut dengan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) untuk periode 1 (satu) tahun.

Dokumen-dokumen perencanaan daerah tersebut selanjutnya dijadikan pedoman bagi arah pelaksanaan kegiatan pembangunan Satuan Kerja Perangkat Daerah (OPD) dengan penyusunan Rencana Strategis Satuan Kerja Perangkat Daerah (RENSTRA OPD) yang berkurun waktu 5 (lima) tahun yang selanjutnya dijabarkan dalam Re ncana Kerja Satuan Kerja Perangkat Daerah (RENJA OPD) yang berkurun waktu 1 (satu) tahun. Renja OPD sangat terkait dengan dokumen RKPD dan Renstra OPD. Dokumen tersebut merupakan satu kesatuan yang tidak dapat dipisahkan karena didalam Renja OPD merupakan penjabaran dan adanya hubungan keselarasan dengan dokumen daerah yang ada di atasnya seperti RPJMD, Renstra OPD dan RKPD. Renja OPD merupakan masukan utama bagi penyusunan RKP, Renstra OPD, dan RPJMD, bagi RKA OPD, KUA, PPAS, dan RAPBD.

Rencana Kerja (Renja) OPD adalah dokumen perencanaan OPD untuk periode 1 (satu) tahun, yang memuat kebijakan, program dan kegiatan pembangunan baik yang dilaksanakan oleh pemerintahan daerah maupun upaya bersama dengan mendorong partisipasi masyarakat. Renja OPD merupakan sebuah dokumen rencana resmi untuk mengarahkan program dan kegiatan pelayanan OPD khususnya, dan pembangunan daerah pada umumnya. Renja OPD memiliki fungsi strategis dalam sistem perencanaan daerah, karena menjadi produk perencanaan pada unit satuan kerja pemerintah yang berhubungan langsung dengan pelayanan pada masyarakat. Kualitas penyusunan Renja OPD sangat menentukan kualitas

(5)

RANWAL RENJA-P BPBD PROVINSI BENGKULU

2

2019

pelayanan pada publik yang merupakan tujuan utama penyelenggaraan pemerintahan daerah.

Sebagai dokumen perencanaan, Renja OPD merupakan rancangan usulan APBD pada BPBD Provinsi Bengkulu dengan target yang terukur serta telah disesuaikan berdasarkan prioritas dan strategi utama guna mendukung visi dan misi BPBD Provinsi Bengkulu. Pengajuan Renja ini telah disusun secara realistis untuk mencapai tujuan pembangunan. Renja sebagai penjabaran tahunan dari renstra merupakan bentuk komitmen seluruh komponen BPBD Provinsi Bengkulu dalam penyelenggaraan penanggulangan bencana di Bengkulu sekaligus wujud dan peran serta BPBD Provinsi Bengkulu dalam pelaksanaan pembangunan daerah yang telah ditetapkan dalam RPJMD Provinsi Bengkulu 2016-2021. Dokumen tersebut merupakan menjadi pedoman dalam pengambilan keputusan baik dalam perencanaan, penganggaran, pengawasan serta evaluasi kinerja.

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bengkulu merupakan OPD yang terbentuk berdasarkan pada Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 03 Tahun 2008 tentang Pedoman Pembentukan Badan Penanggulangan Bencana Daerah. Peraturan Kepala Badan tersebut merupakan implementasi dari Undang-undang Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana, dimana pada pasal 10 dinyatakan bahwa untuk menyelenggarakan penanggulangan bencana secara terkoordinasi dan terpadu, Pemerintah membentuk Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dan sesuai Pasal 18, Pemerintah Daerah membentuk Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) di Provinsi dan Kabupaten/Kota.

BPBD memiliki kedudukan, tugas dan fungsi yang termuat dalam Peraturan Daerah Nomor 09 Tahun 2008 Tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Perangkat Daerah yang dijabarkan dalam Peraturan Gubernur Nomor 21 Tahun 2008 Tentang Tupoksi Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Bengkulu. Dalam menjalakankan tupoksi yang telah ditetapkan tersebut, BPBD Provinsi Bengkulu membuat dokumen Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) Satuan Kerja Perangkat Daerah (OPD), yang selanjutnya disebut RENSTRA OPD. Pembuatan dokumen tersebut juga merupakan salah satu upaya dalam mengimplementasikan Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang sistem perencanan nasional yang bertujuan untuk menjamin kegiatan pembangunan dapat

(6)

3

berjalan efektif, efisien dan bersasaran. Rencana Strategis (Renstra) OPD juga menjadi pedoman dalam penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) yang selanjutnya dijabarkan dalam Rencana Kerja OPD (Renja OPD). Rencana Kerja OPD (Renja OPD) merupakan dokumen perencanaan untuk periode 1 (satu) tahun atau rencana tahunan.

1.2. Landasan Hukum

Penyusunan Rencana Kerja OPD (Renja OPD) dalam rangka penyelenggaran penanggulangan bencana berlandaskan kepada :

1. Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara

2. Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1967 tentang Pembentukan Provinsi Bengkulu 3. Undang-undang Nomor 6 Tahun 1974 tentang Ketentuan Pokok Kesejahteraan

Sosial;

4. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;

5. Undang-undang Nomor 24 tahun 2008 tentang Penanggulangan Bencana;

6. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional;

7. Undang-undang Nomor 27 Tahun 2008 tentang Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana;

8. Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah;

9. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Daerah ;

10. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan Antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Provinsi dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota;

11. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah;

12. Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2008 tentang Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana;

13. Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2008 tentang Pendanaan dan Pengelolaan Bantuan Bencana;

14. Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2008 tentang Peran Serta Lembaga Internasional dan Lembaga Asing Nonpemerintah dalam Penanggulangan Bencana

(7)

RANWAL RENJA-P BPBD PROVINSI BENGKULU

4

2019

15. Peraturan Presiden Nomor 8 Tahun 2008 tentang Badan Nasional Penanggulangan Bencana;

16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 46 Tahun 2008 tentang Pedoman Organisasi dan Tata Kerja Badan Penanggulangan Bencana Daerah;

17. Peraturan Daerah Nomor 3 Tahun 2006 Tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Provinsi Bengkulu 2005-2010

18. Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2008 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Provinsi Bengkulu Tahun 2005;

19. Peraturan Daerah Provinsi Bengkulu Nomor 9 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Lain Perangkat Daerah Provinsi Bengkulu;

20. Peraturan Gubernur Bengkulu Nomor 21 Tahun 2008 Tentang Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Lembaga Lain Perangkat Daerah Provinsi Bengkulu.

1.3. Maksud dan Tujuan

1. Maksud

a. Pedoman bagi BPBD Provinsi Bengkulu dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi melalui program dan kegiatan penyelenggaraan penanggulangan bencana sesuai dengan visi dan misi Provinsi Bengkulu dalam RPJMD 2016-2021 dan visi dan misi BPBD Provinsi Bengkulu.

b. Pedoman dan kerangka acuan dalam proses pelaksanaan program dan kegiatan, pemantauan/monitoring, dan evaluasi di lingkungan BPBD Provinsi Bengkulu.

c. Mewujudkan Rencana Pembangunan Tahunan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bengkulu sebagai tindak lanjut Rencana Strategis (Renstra) OPD yang berkaitan erat dengan penyusunan RAPBD Provinsi Bengkulu.

2. Tujuan

a. Untuk mewujudkan upaya terselenggaranya sistem penanggulangan bencana secara terencana, terpadu, terkoordinasi dan menyeluruh dalam rangka menjalan tupoksi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bengkulu.

(8)

5

b. Sebagai landasan operasional BPBD Provinsi Bengkulu untuk penyusunan Rencana Kerja Anggaran (RKA) ataupun Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) dalam rangka melaksanakan tugas pokok dan fungsi dalam penyelenggaraan penanggulangan bencana.

c. Mewujudkan efisiensi dan efektivitas dalam perencanaan pembangunan.

1.4. Sistematika Penulisan

Sistematika Penyusunan Rancangan Awal Perubahan Rencana Kerja (Ranwal Renja-P OPD) Badan penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Bengkulu mengikuti petunjuk Peraturan Gubernur Bengkulu Nomor : 36 Tahun 2011 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Daerah sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang 1.2. Landasan Hukum 1.3. Maksud dan Tujuan 1.4. Sistematika Penulisan

BAB II. EVALUASI PELAKSANAAN RENJA PERANGKAT DAERAH SAMPAI DENGAN TRIWULAN II

2.1. Evaluasi Hasil Terhadap Renja Perangkat Daerah Periode Pelaksanaan Triwulan II

(9)

RANWAL RENJA-P BPBD PROVINSI BENGKULU

6

2019

BAB II

HASIL EVALUASI RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN LALU

2.1. Evaluasi Renja Perangkat Daerah Sampai Dengan Triwulan II

Tahun anggaran 2019, BPBD Provinsi Bengkulu mengelola anggaran belanja program kegiatan sebesar Rp. 8.500.000.000,- (Delapan Milyar Lima Ratus Juta rupiah). Anggaran tersebut dialokasikan untuk pembiayaan 10 (sepuluh) program dan 37 (tiga puluh tujuh) kegiatan. Secara fisik sampai dengan triwulan II tercapai sekitar 15%, dengan realisasi keuangan sebesar Rp. 1.183.720.807,- (14%).

Realisasi anggaran pada Triwulan II tahun 2019 masih cenderung kecil dikarenakan terdapat 2 (dua) kegiatan dengan anggaran besar yaitu Operasional Satgas Bencana (Rp. 3.200.000.000) dan Pengadaan Peralatan Penanggulangan Bencana (Rp. 800.000.000) yang belum terlaksana. Untuk kegiatan Operasional Satgas Bencana tidak dapat dilaksanakan dan akan diganti dengan kegiatan Sosialisasi dan Pembentukan Relawan Mitigasi Bencana dalam APBD Perubahan. Sedangkan kegiatan Pengadaan Peralatan Penanggulangan Bencana juga tidak bisa terlaksana karena terkendala Proposal Permintaan Bantuan Kabupaten/Kota.

Mendasarkan capaian/realisasi keuangan program/kegiatan TA 2018, Hasil Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja (Renja) OPD tahun 2018 dan perkiraan capaian Rencana Kerja (Renja) OPD tahun 2019 yang telah dirumuskan dalam rencana strategis maupun rencana kinerja tahunan yang mengacu kepada APBD tahun berjalan yang dikaitkan dengan Renstra OPD berdasarkan realisasi program dan kegiatan pelaksanaan Renja OPD tahun sebelumnya dapat dilihat dari tabel Evaluasi Renja Triwulan II.

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Bengkulu tahun 2018 melaksanakan 12 (dua belas) program dan 37 (Tiga Puluh Tujuh) kegiatan. 12 (dua belas) program dan 37 (Tiga Puluh Tujuh) kegiatan tersebut telah mulai dijalankan, hiangga saat ini belum menghadapi hambatan. Jumlah dana/pagu awal tahun 2018 adalah RP 3.581.900.000,- (Tiga Milyar Lima Ratus Delapan Puluh Satu Sembilan Ratus Ribu Rupiah) yang bersumber dari Dana APBD. Jumlah program/kegiatan dan pagu anggaran 2018 ini menurun di bandingkan dengan tahun 2017 yang mencapai anggaran dana 3.959.200.000,- (Tiga Milyar Sembilan Ratus Lima Puluh Sembilan Juta Dua Ratus Ribu Rupiah) dengan 37 (tiga puluh tujuh) kegiatan. Salah satunya

(10)

7

diakibatkan adanya rasionalisasi anggaran dari Pemerintah Provinsi Bengkulu. Target anggaran yang terserap di tahun 2018 adalah 95% atau naik sekitar 9.25% dari tahun 2017 yang mencapai 85.75%.

BPBD Provinsi Bengkulu secara bertahap telah melaksanakan program dan kegiatan penanggulangan bencana sesuai dengan tugas pokok dan fungsi, dengan prioritas pada aspek pra bencana sebagaimana paradigma pengurangan risiko bencana, yaitu dengan menekankan pada upaya-upaya pada saat tidak terjadi bencana ataupun terdapat potensi terjadi bencana.

(11)

RANWAL RENJA-P BPBD PROVINSI BENGKULU

8

2019 BAB III

PENUTUP

Dokumen Rancangan Awal Perubahan Rencana Kerja (RENJA-P) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bengkulu Tahun 2019 merupakan salah satu dokumen yang digunakan untuk melihat kinerja OPD yang berkaitan dengan program, kegiatan serta anggaran yang telah diserap maupun yang diprediksi digunakan pada tahun berikutnya. Hal ini berhubungan dengan evaluasi pertanggungjawaban atau akuntabilitas kinerja pemerintah dimulai dari perencanaan strategis dan diakhiri dengan Laporan Akuntabilitas Kinerja Institusi Pemerintah (LAKIP).

Rancangan Awal Perubahan Rencana Kerja (RENJA-P) memberikan gambaran lebih rinci mengenai sasaran dan program yang akan dilaksanakan selama 4 (empat) bulan dalam rangka penerapan sasaran yang telah ditetapkan dengan mengacu dan mengarah kepada Rencana Strategis (RENSTRA) 5 (lima) tahunan.

Demikian Rancangan Awal Perubahan Rencana Kerja (RENJA-P) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bengkulu tahun 2019. Penyusunan Rencana Kerja ini masih banyak terdapat kekurangan dan ketidaksempurnaan. Dimasa mendatang Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bengkulu juga akan melakukan evaluasi terhadap kinerja pelaksanaan program dan kegiatan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bengkulu untuk tahun berikutnya. Penyusunan Rencana Kerja tahun 2019 akan dijadikan bahan perbaikan lebih lanjut untuk penyempurnaan perencanaan hingga evaluasi program dan kegiatan pada tahun berikutnya.

(12)

Sebelum Perubahan

Sesudah Perubahan

1 2 3 6 7 8 9 10

Meningkatnya Tata Kelola OPD Nilai Evaluasi SAKIP Badan Penanggulangan Bencana Daerah Sasaran : Meningkatnya Tata Kelola OPD Nilai Evaluasi SAKIP Badan Penanggulangan Bencana Daerah

I Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Jumlah Jenis pelayanan administrasi perkantoran yang dilaksanakan 14 Jenis 14 Jenis 1,710,320,000 2,152,920,000 442,600,000

1 Penyediaan Jasa Surat Menyurat Administrasi Surat Menyurat berupa penomoran, pengiriman pengarsipan surat 1300 Surat 1300 Surat 10,000,000 10,000,000 - APBD BengkuluProvinsi

2 daya air dan listrikPenyediaan jasa komunikasi, TV Kabel, sumber Jasa komunikasi, TV Kabel, daya air dan listrik tersedia dengan lancar dan baik 4 Keg 4 Keg 165,000,000 165,000,000 - APBD BengkuluProvinsi

3 Penyediaan jasa administrasi keuangan Jasa administrasi keuangan dan perencanaan tersedia dengan baik 156 OB 156 OB 150,120,000 150,120,000 - APBD BengkuluProvinsi

4 Penyediaan alat tulis kantor Alat tulis kantor tersedia dengan baik 64 Jenis 64 Jenis 80,000,000 95,000,000 15,000,000 APBD Provinsi

Bengkulu

5 Penyediaan barang cetakan dan penggandaan Barang cetakan dan penggandaan tersedia dengan memadai 2 Jenis 2 Jenis 10,000,000 10,000,000 - APBD BengkuluProvinsi

6 Penyediaan peralatan rumah tangga Peralatan rumah tangga tersedia 3 Jenis 3 Jenis 6,000,000 6,000,000 - APBD BengkuluProvinsi

7 Penyediaan bahan bacaan dan peraturan

perundang-undangan Bahan bacaan dan publikasi media tersedia 4 Jenis 4 Jenis 50,000,000 50,000,000 - APBD

Provinsi Bengkulu

8 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar

daerah

Meningkatnya pengetahuan dan kemampuan

aparatur 40 Org 55 Org 450,000,000 620,000,000 170,000,000 APBD

Provinsi Bengkulu

9 perkantoranPenyediaan jasa administrasi dan teknis Administrasi dan Teknis perkantoran yang tertib 98 OB 138 OB 187,600,000 265,200,000 77,600,000 APBD BengkuluProvinsi

10 Penatausahaan Kearsipan dan Inventarisir Barang

Milik daerah

Kearsipan dan inventaris barang dapat tertata

dengan baik 1 Dok 1 Dok 50,000,000 50,000,000 - APBD

Provinsi Bengkulu

11 Penyediaan jasa transportasi Kesiapsiagaan dan kelancaran transportasi dalam

menghadapi bencana 112 OB 212 OB 201,600,000 381,600,000 180,000,000 APBD

Provinsi Bengkulu

12 Pembinaan administrasi umum kepegawaian dan

pengelolaan sarana dan prasarana Tertib administrasi dan pembinaan kepegawaian 12 Bulan 12 Bulan 50,000,000 50,000,000 - APBD

Provinsi Bengkulu

13 Peringatan Bulan PRB Partisipasi kegiatan peringatan bulan PRB 1 Keg 1 Keg 100,000,000 100,000,000 - APBD BengkuluProvinsi

14 Penyelenggaraan kegiatan event event penting

daerah

Partisipasi BPBD Provinsi Bengkulu dalam event

event penting daerah 3 Keg 3 Keg 200,000,000 200,000,000 - APBD

Provinsi Bengkulu URUSAN WAJIB PELAYANAN DASAR

KODE URUSAN/BIDANG URUSAN PEMERINTAHAN

DAERAH PROGRAM DAN KEGIATAN Indikator Kinerja Program/Kegiatan

Bertambah / Berkurang (Rp) Sumber Dana Lokasi Sebelum Perubahan Sesudah Perubahan 4 5

KETENTRAMAN DAN KETERTIBAN UMUM SERTA PERLINDUNGAN MASYARAKAT

BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH PROVINSI BENGKULU

BB BB BB BB

(13)

Sebelum Perubahan

Sesudah Perubahan KODE URUSAN/BIDANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH PROGRAM DAN KEGIATAN Indikator Kinerja Program/Kegiatan

Target Pagu Dana

Bertambah / Berkurang (Rp) Sumber Dana Lokasi Sebelum Perubahan Sesudah Perubahan

II Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur Jumlah sarana dan prasarana perkantoran yang diadakan/ dibangun/ direhab/ dipelihara 31 Unit 31 Unit 439,680,000 878,640,000 438,960,000

1 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Peralatan gedung kantor yang memadai 4 Unit 7

Jenis 101,040,000 250,000,000 148,960,000 APBD

Provinsi Bengkulu

2 Pemeliharaan Rutin Barang Perlengkapan kantor Barang perlengkapan kantor yang terpelihara 100 % 100 % 20,000,000 20,000,000 - APBD Provinsi

Bengkulu

3 Pemeliharaan Rutin / Berkala Gedung Kantor Gedung kantor dapat terpelihara secara rutin

berkala 1 Unit 1 Unit 50,000,000 150,000,000 100,000,000 APBD

Provinsi Bengkulu

4 Dinas/OperasionalPemeliharaan rutin/berkala Kendaraan Kendaraan dinas roda empat dan roda dua terpelihara dan berjalan dengan baik 25 Unit 25 Unit 218,640,000 383,640,000 165,000,000 APBD BengkuluProvinsi

5 Teknologi dan InformatikaPemeliharaan Rutin/Berkala Alat dan Jaringan Alat dan jaringan teknologi dan informatika penunjang kinerja tersedia dengan baik 1 Jaringan 1 Jaringan 50,000,000 75,000,000 25,000,000 APBD BengkuluProvinsi

6 Pengadaan kendaraan dinas/operasional Tersedianya kendaraan operasional yang memadai - - 5 Unit - - - APBD Provinsi

Bengkulu

III Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja Dan Keuangan Jumlah dokumen perencanaan, penganggaran dan pelaporan yang disusun 11 dok 11 dok 275,000,000 302,560,000 27,560,000

1 pelaporan Serta Capaian KinerjaPenyusunan Rencana Anggaran, kegiatan dan Laporan Rencana Anggaran, Kegiatan dan Capaian Kinerja yang Baik dan Akuntabel 10 Dok 10 Dok 50,000,000 75,380,000 25,380,000 APBD BengkuluProvinsi

2 Kegiatan BPBD Provinsi dan Kabupaten/KotaPembinaan, evaluasi dan sinkronisasi Program dan Dokumen Laporan Rapat koordinasi sinkronisasi kegiatan BPBD Provinsi dan kab/kota 1 Dok 1 Dok 225,000,000 227,180,000 2,180,000 APBD BengkuluProvinsi

Tujuan : MENURUNNYA RISIKO

BENCANA INDEKS RISIKO BENCANA

SASARAN : MENURUNNYA RISIKO

BENCANA INDEKS RISIKO BENCANA

IV Program Peningkatan Kualitas SDM dan Kesiagaan Tanggap Darurat Persentase SDM Tanggap Darurat yang ditingkatkan kompetensinya 58 % 58 % 200,000,000 200,000,000

1 Peningkatan Kapasitas dan Operasional TRC Jumlah SDM Tim Reaksi Cepat (TRC) BPBD Kabupaten/Kota Yang Siaga 40 Org 40 Org 200,000,000 200,000,000 - APBD BengkuluProvinsi

V Program Pencegahan dan Mitigasi Bencana 1. Persentase Desa Tangguh Bencana 45 % 45 % 725,000,000 2,300,961,500 1,575,961,500

1 Pembentukan Desa Tangguh Bencana Jumlah Desa/Kelurahan Tangguh Bencana di

Provinsi Bengkulu 2 Desa 3 Desa 250,000,000 250,000,000 - APBD

Provinsi Bengkulu

VI Program Pencegahan dan Mitigasi Bencana 2. Persentase Sekolah Aman Bencana 36 % 36 %

2 Pembentukan Sekolah/ Madrasah Aman Bencana Jumlah sekolah/ madrasah sebagai Pilot Project yang aman bencana 1 Sekolah 1 Sekolah 125,000,000 125,000,000 - APBD BengkuluProvinsi

157.22 157.22 157.22 157.22

(14)

VII Program Pencegahan dan Mitigasi Bencana 3. Persentase masyarakat yang diberi

pemahaman pengurangan risiko bencana 10.92 % 10.92 %

3 pengurangan risiko bencanaKerjasama dengan perguruan tinggi untuk Kerja sama dengan perguruan tinggi berjalan dengan baik 2 PT 2 PT 75,000,000 75,000,000 - APBD BengkuluProvinsi

4 Penyebarluasan Informasi Potensi dan Mitigasi

Bencana

Jumlah dialog interaktif (termasuk LSM), sosialisasi, buklet, spanduk, pamflet, leflet, buku saku tentang Informasi

3 Keg 3 Keg 125,000,000 225,000,000 100,000,000 APBD Provinsi

Bengkulu 5

Sosialisasi Mitigasi dan Pengurangan Risiko Bencana Berbasis Masyarakat, Dunia Usaha dan Pemerintahan

Jumlah masyarakat yang meningkat pengetahuan

dan kesadaran tentang penanggulangan bencana 40 Org 40 Org 150,000,000 150,000,000 - APBD

Provinsi Bengkulu

6 Sosialisasi Pengurangan Risiko Bencana bagi

siswa/I SD s/d SMA di Daerah rawan Bencana

Jumlah Sekolah SD s/d SMA yang paham tentang

Pengurangan Risiko Bencana di 10 Kabupaten/kota - - 6 Sekolah - - - APBD

Provinsi Bengkulu

7 Pembentukan dan Pengukuhan Relawan Mitigasi Bencana Di Provinsi Bengkulu Jumlah personil relawan mitigasi bencana - - 1500 Org - 1,475,961,500 1,475,961,500 APBD BengkuluProvinsi

VIII Program Penguatan Peraturan Perundangan dan Kapasitas Kelembagaan Persentase Ketersediaan Produk Hukum Penanggulangan Bencana sesuai Standar 75 % 75 % 3,300,000,000 100,000,000

1 Operasional Satgas Bencana Jumlah personil dan operasional satgas bencana di

Kabupaten/Kota se-Provinsi Bengkulu 7500 Org - - 3,200,000,000 - (3,200,000,000) APBD

Provinsi Bengkulu 2

Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pasca Bencana Provinsi Bengkulu

Dokumen pemantauan rehabilitasi dan rekonstruksi 10 Kab/Kota 10 Kab/Kota 100,000,000 100,000,000 - APBD BengkuluProvinsi

IX Program Pemulihan Dengan Segera Sarana dan Prasarana Vital

1. Persentase sarana dan prasarana yang terdampak kerusakan dan kerugian yang dapat diidentifikasi

100 % 100 % 250,000,000 446,890,000 196,890,000 2. Persentase SDM Jitupasna yang ditingkatkan

kompetensinya 32 % 32 %

1 Workshop kajian Kebutuhan Pasca Bencana

(Jitupasna)

SDM yg mampu menghitung dan mengkaji

kerusakan akibat bencana 40 Org 40 Org 150,000,000 150,000,000 - APBD

Provinsi Bengkulu

2 Kajian Kebutuhan Pasca Bencana Dokumen Jitupasna 1 Dok 1 Dok 100,000,000 296,890,000 196,890,000 APBD Provinsi

Bengkulu

X Program Perencanaan Penanggulangan Bencana

Persentase Dokumen Penanggulangan Bencana

yang disusun 95 % 95 % - 56,000,000 56,000,000

1 Pengadaan Sertifikat Tanah Jumlah sertifikat tanah untuk gudang logistik - - 6 Sertifikat - 56,000,000 56,000,000 APBD BengkuluProvinsi

XI Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Logistik Persentase Ketersediaan Logistik yang sesuai standar 63 % 63 % -Persentase Jumlah Peralatan yang sesuai

standar 63 % 63 %

1 BencanaKegiatan Penyiapan Logistik dikawasan Rawan Sandang dan Pangan siap saji dapat disalurkan pada kawasan rawan bencana 10 Kab/Kota 10 Kab/Kota 200,000,000 200,000,000 - APBD BengkuluProvinsi

2 Pemeliharaan dan Penghapusan Barang-Barang Logistik Jumlah Paket logistik yang terpeliharan dan dihapuskan 10 Kab/Kota - - 50,000,000 - (50,000,000) APBD BengkuluProvinsi

1,250,000,000

1,250,000,000

(15)

Sebelum Perubahan

Sesudah Perubahan KODE URUSAN/BIDANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH PROGRAM DAN KEGIATAN Indikator Kinerja Program/Kegiatan

Target Pagu Dana

Bertambah / Berkurang (Rp) Sumber Dana Lokasi Sebelum Perubahan Sesudah Perubahan

3 Operasional Peralatan Penanggulangan Bencana Peralatan yang siaga dan siap pakai untuk menghadapi bencana 30 Unit 30 Unit 200,000,000 250,000,000 50,000,000 APBD BengkuluProvinsi

4 Pengadaan Peralatan Penanggulangan Bencana Tersedianya peralatan penanggulangan bencana di Kabupaten/kota yang memadai 10 Kab/Kota 10 Kab/Kota 800,000,000 800,000,000 - APBD BengkuluProvinsi

XII

Program Peningkatan Sumber Daya Aparatur Penanggulangan Bencana Bidang Logistik dan Peralatan

Persentase Sumber Daya Aparatur

Penanggulangan Bencana Bidang Logistik dan Peralatan yang ditingkatkan kompetensinya

48 % 48 % 100,000,000 100,000,000

-1

Pemantapan Kapasitas Petugas Pengelolaan Perundangan Logistik dan Peralatan Penanggulangan Bencana

Jumlah petugas profesional pergudangan logistik

dan peralatan Penanggulangan Bencana 1 Keg 1 Keg 100,000,000 100,000,000 - APBD

Provinsi Bengkulu

2 Drill teknis peralatan penanggulangan bencana Jumlah SDM yang mampu mengoperasikan

peralatan Penanggulangan Bencana - - 10 Kab/Kota - - - APBD

Provinsi Bengkulu

XIII Program Peningkatan Kesiapsiagaan

Menghadapi Bencana Persentase Data Kebencanaan yang dilaporkan 60 % 60 % 250,000,000 350,000,000 100,000,000

1 Pengelolaan Manajemen Operasional Pusat

Pengendali Operasi (Pusdalops)

Data informasi bencana online sistem peringatan

dini terpenuhi dengan baik 1 Keg 1 Keg 250,000,000 250,000,000 - APBD

Provinsi Bengkulu

2 Pemantauan lokasi terjadinya bencana dan

pelaporan

Dokumen jumlah dan lokasi bencana yang dipantau

dan dilakukan pembinaan - - 10 Kab/Kota - 100,000,000 100,000,000 APBD

Provinsi Bengkulu

3

Rapat Koordinasi dan Evaluasi Penanganan Darurat Penanggulangan Bencana Provinsi Bengkulu

Dokumen Laporan Rapat Koordinasi dan Evaluasi Penanganan Darurat Penanggulangan Bencana Provinsi Bengkulu

- 1 Dok - - - APBD BengkuluProvinsi

8,500,000,000

8,137,971,500 (362,028,500) TOTAL

Referensi

Dokumen terkait

DP3AK Provinsi Jawa Timur dalam mendukung Prioritas Pembangunan sebagaimana tertuang dalam Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2019 adalah mendukung pada sisi

Rencana Kerja (Renja) Kecamatan Pulau Derawan Kabupaten Berau Tahun 2019 adalah Dokumen Perencanaan Kecamatan Pulau Derawan untuk periode 1 (satu) tahun yaitu tahun

Dengan mempedomani Rencana Nasional Penanggulangan Bencana 2015-2019, Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) Daerah Tahun 2016-2021 dan mempertimbangkan potensi,

Renja Perubahan Camat Pagerbarang Tahun 2021 merupakan dokumen perencanaan anggaran untuk periode 1 (satu) tahun yang disusun berdasarkan rancangan awal Renja Keraj

Rencana Kerja ( Renja ) Badan Kesatuan Bangsa, Politik dan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Kepulauan Anambas Tahun 2020 merupakan acuan dalam pelaksanaan program

Rencana Kerja (Renja) Kecamatan Pulau Derawan Kabupaten Berau Tahun 2019 adalah Dokumen Perencanaan Kecamatan Pulau Derawan untuk periode 1 (satu) tahun yaitu tahun

Draft Renja 2019 Dispusipda Prov Jabar 38 Rencana Kerja (Renja) Dispusipda Provinsi Jawa Barat Tahun 2019 sebagai. dokumen perencanaan yang tidak dapat dipisahkan dari

Rencana Kerja (Renja) Badan Penanggulangan Bencana Daerah Dan Pemadam Kebakaran (BPBD-PK) Kota Padang Tahun 2015 ini merupakan rencana kerja tahunan berdasarkan Renstra