• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS KEPUASAN MASYARAKAT DARI PELAYANAN PENDIDIKAN DI KABUPATEN KLATEN | Haris | HASIL PENELITIAN 739 1300 1 PB

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS KEPUASAN MASYARAKAT DARI PELAYANAN PENDIDIKAN DI KABUPATEN KLATEN | Haris | HASIL PENELITIAN 739 1300 1 PB"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS KEPUASAN MASYARAKAT DARI PELAYANAN PENDIDIKAN DI KABUPATEN KLATEN

Abdul Haris Abdul Hadi

Abstrak

Penelitian ini merupakan penelitian ini deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk mengetahui gambaran mengenai kepuasan siswa/masyarakat dan pelayanan pendidikan di Kabupaten Klaten.

Dalam rangka untuk mengetahui peta posisi variabel-variabel yang mempengaruhi kinerja/pelayanan pendidikan digunakan diagram kartesisus, sedangkan teknik pengambilan samplingnya digunakan metode proporsional random sampling dengan jumlah sampling 100 responden.

Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pelayanan pendidikan di Kabupaten Klaten secara keseluruhan belum memuaskan siswa/masyarakat. Variabel yang paling dominan dari pelayanan pendidikan terhadap kepuasan siswa/masyarakat adalah reability. Dari analisis diagram kartesius diperoleh hasil bahwa prioritas utama peningkatan kepuasan siswa/masyarakat adalah kelengkapan dan kenyamanan ruang belajar, kemampuan guru untuk cepat tanggap permasalahan siswa, pelayanan administrasi baik dan cepat, waktu belajar digunakan dengan baik, serta sekolah memahami kesulitan siswa.

Referensi

Dokumen terkait

Karakter kinerja mahasiswa etnik Minangkabau diungkap dengan inventori karakter kinerja yang sudah teruji baik keterbacaan, pandangan ahli, validitas dan

Tujuan kelompok adalah keadaan atau hal-hal yang inginkan dapat dicapai oleh kelompok dan para anggotanya. Tujuan kelompok tersebut dapat dilihat dari sifat dan

Pada hasil output berupa plot dapat dilihat bahwa secara visual atau tampilan pada variabel harapan kepuasan pelayanan dealer dan dari perhitungan sudut (lampiran) yang

1. Sistem free fight liberalism yang menumbuhkan eksploitasi terhadap manusia dan bangsa lain yang dalam sejarahnya di Indonesia telah menimbulkan dan mempertahankan

Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial akuntabilitas publik, kejelasan sasaran anggaran, dan sistem pengendalian manajemen berpengaruh positif dan signifikan

Untuk menentukan persediaan yang optimal, yang dapat menjamin kelangsungan proses produksi secara efektif dan efisien, maka perlu kebijaksanaan-kebijaksanaan yang berhubungan

Bentuk burung enggang dalam ornamen digunakan sebagai pengingat bahwa persatuan antar masyarakat dayak merupakan hal yang penting terutama disaat semakin banyaknya

Data sekunder adalah data yang diperoleh secara tidak langsung dari sumbernya yang berupa brosur, literatur, majalah, dan bacaan lainnya yang ada hubungannya dengan