• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERLIDUNGAN HUKUM BAGI ANAK TERHADAP AKIBAT PEMBERIAN VAKSINASI DALAM PROGRAM IMUNISASI DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2002 TENTANG PERLINDUNGAN ANAK.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERLIDUNGAN HUKUM BAGI ANAK TERHADAP AKIBAT PEMBERIAN VAKSINASI DALAM PROGRAM IMUNISASI DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2002 TENTANG PERLINDUNGAN ANAK."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PERLIDUNGAN HUKUM BAGI ANAK TERHADAP AKIBAT PEMBERIAN VAKSINASI DALAM PROGRAM IMUNISASI DITINJAU

DARI UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2002 TENTANG PERLINDUNGAN ANAK

ABSTRAK

Anak merupakan subjek hukum yang mendukung hak dan kewajiban. Hak anak merupakan hak asasi manusia yang wajib dijamin dan dilindungi serta dipenuhi oleh semua lapisan masyarkat baik Negara, pemerintah, keluarga, dan masyarakat. Kesehatan anak merupakan hak anak yang wajib dilindungi dan dipenuhi. Program imunisasi sebagai bentuk program pelayanan kesehatan yang dilaksanakan oleh pemerintah merupakan salah satu bentuk upaya untuk melindungi setiap anak dari penyakit yang berbahaya. Namun kenyataannya, meninggalnya anak pasca pemberian vaksinasi dalam program imunisasi tersebut tentunya bertentangan dengan prinsip perlindungan anak. Adapun penulisan ini membahas mengenai perlindungan hukum bagi anak terhadap pemberian vaksinasi dalam program imunisasi ditinjau dari Undang-Undang Perlindugan Anak serta upaya hukum yang dapat dilakukan oleh orang tua terhadap petugas kesehatan yang melakukan perbuatan melawan hukum

Penelitian ini bersifat deskriptif analitis yaitu memberikan data yang seteliti mungkin tentang suatu keadaan atau gejala-gejala lainnya kemudian dianalisis berdasarkan teori atau ketentuan peraturan yang berlaku. Metode pendekatan yang digunakan adalah yuridis normatif yaitu suatu metode yang menekankan pada ilmu hukum dan juga berusaha menelaah kaidah-kaidah hukum yang berlaku di masyarakat, serta menitikberatkan penelaahan melalui peraturan perundang-undangan yang berlaku. Metode analisis data dalam penulisan ini adalah yuridis kualitatif. Data yang telah diolah kemudian dianalisis menggunakan bahan hukum primer, sekunder, dan tersier yang berkaitan dengan permasalahan dan disusun secara teratur dan sistematis, kemudian dianalisis untuk menarik kesimpulan.

Pelaksanaan perlindungan hukum bagi anak terhadap akibat pemberian vaksinasi dalam program imunisasi ditinjau dari Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak masih belum optimal. Negara, pemerintah, keluarga, serta orang tua masih kurang

mengoptimalkan pelaksanaan pelayanan kesehatan terhadap

Referensi

Dokumen terkait

Anak merupakan generasi penerus dan pewaris bangsa yang wajib dilindungi. Di Indonesia anak dilindungi dengan Undang-Undang Perlindungan Anak No. Perlindungan anak

REGISTRASI SIM CARD YANG DILAKUKAN OLEH ANAK DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2002 TENTANG PERLINDUNGAN ANAK DAN UNDANG-UNDANG NOMOR 11 TAHUN.. 2008 TENTANG INFORMASI

“PERLINDUNGAN HUKUM BAGI ANAK KORBAN KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA DIKAITKAN DENGAN UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2002 TENTANG PERLINDUNGAN ANAK (Studi Kasus Putusan

Upaya perlindungan hukum kepada anak-anak yang menjadi korban dari tindak pidana pelecehan seksual pada dasarnya telah diupayakan dengan diberlakukannya

“PERLINDUNGAN HUKUM BAGI ANAK KORBAN KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA DIKAITKAN DENGAN UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2002 TENTANG PERLINDUNGAN ANAK (Studi Kasus Putusan

Ada beberapa permasalahan dalam penelitian yaitu: Bagaimana ketentuan hukum pengangkatan anak menurut Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak dan

tujuan dalam penulisan skripsi ini adalah untuk mengetahui bagaimana perlindungan hukum bagi anak hasil perkawinan campuran berdasarkan Undang- Undang Nomor 17 Tahun 2016 Tentang

ABSTRAK PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP ANAK KORBAN PENCABULAN MENURUT NOMOR 35 TAHUN 2014 TENTANG PERUBAHAN ATAS UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2002 TENTANG PERLINDUNGAN ANAK JERY ANDRIAN