PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS VIDEO TUTORIAL PADA MATERI TEKNIK DASAR PASSING BOLA VOLI PESERTA
DIDIK KELAS X SMA NEGERI 1 PUPUAN TAHUN PELAJARAN 2021/2022
OLEH
I WAYAN ARYA KRIPA RADITYA NIM 1716011052
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI JURUSAN PENDIDIKAN OLAHRAGA
FAKULTAS OLAHRAGA DAN KESEHATAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA
SINGARAJA 2021
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS VIDEO TUTORIAL PADA MATERI TEKNIK DASAR PASSING BOLA VOLI PESERTA
DIDIK KELAS X SMA NEGERI 1 PUPUAN TAHUN PELAJARAN 2021/2022
HALAMAN JUDUL
SKRIPSI
Diajukan kepada
Universitas Pendidikan Ganesha
Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Dalam Menyelesaikan Program Sarjana Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Oleh
I Wayan Arya Kripa Raditya NIM 1716011052
JURUSAN PENDIDIKAN OLAHRAGA FAKULTAS OLAHRAGA DAN KESEHATAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA 2021
SKRIPSI
DIAJUKAN UNTUK MELENGKAPI TUGAS DAN MEMENUHI SYARAT-SYARAT UNTUK MENCAPAI GELAR SARJANA PENDIDIKAN
PERSETUJUAN PEMBIMBING
Menyetujui
Pembimbing I, Pembimbing II,
Drs. I Putu Panca Adi, M.Pd I Gede Suwiwa, S.Pd., M.Pd
NIP. 19630709 199003 1 001 NIP. 19850117 200812 1 001
Skripsi oleh I Wayan Arya Kripa Raditya ini Telah dipertahankan di depan dewan penguji Pada tanggal 30 Desember 2021
PERSETUJUAN PENGUJI
Dewan Penguji,
Drs. I Putu Panca Adi, M.Pd (Ketua)
NIP. 19630709 199003 1 001
I Gede Suwiwa, S.Pd., M.Pd (Anggota)
NIP. 19850117 200812 1 001
I Ketut Budaya Astra, S.Pd., M.Or (Anggota)
NIP. 19680408 199703 1 002
Kadek Yogi Parta Lesmana, S.Pd., M.Pd (Anggota)
NIP. 19841025 200812 1 002
Diterima oleh Panitia Ujian Fakultas Olahraga dan Kesehatan Universitas Pendidikan Ganesha
Guna memenuhi syarat-syarat untuk mencapai gelar sarjana pendidikan PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN
Pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 30 Desember 2021
Mengetahui,
Ketua Ujian Sekretaris Ujian
Dr. I Ketut Yoda, S.Pd., M.Or I Gede Suwiwa, S.Pd., M.Pd NIP. 19680517 200112 1 001 NIP. 19850117 200812 1 001
Mengesahkan
Dekan Fakultas Olahraga dan Kesehatan
I Ketut Budaya Astra, S.Pd., M.Or NIP. 19680408 199703 1 002
LEMBAR PERNYATAAN
Dengan ini saya menyatakan bahwa karya tulis yang berjudul “Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial Pada Materi Teknik Dasar Passing Bola Voli Peserta Didik Kelas X SMA Negeri 1 Pupuan” beserta seluruh isinya adalah benar-benar karya sendiri dan saya tidak melakukan penjiplakan dan pengutipan dengan cara-cara yang tidak sesuai dengan etika yang
berlaku dalam masyarakat keilmuan. Atas pernyataan ini, saya siap menanggung risiko/sanksi yang dijatuhkan kepada saya apabila kemudian ditemukan adanya pelanggaran atas etika keilmuan dalam karya saya ini, atau ada klaim terhadap keaslian karya saya ini.
KATA PERSEMBAHAN
Dengan segala puji syukur kepada Ida Sang Hyang Widhi Wasa dan atas dukungan dan doa dari orang-orang tersayang akhirnya skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik dan tepat pada waktunya. Oleh karena itu dengan rasa bangga dan bahagia saya haturkan rasa syukur dan terimakasih saya kepada :
BAPAK & IBU TERCINTA
I Made Ari Sanjaya dan Ni Made Alit Suasih
“Terimakasih atas doa, cinta, kasih sayang, motivasi dan semangat serta segala pengorbanan yang telah diberikan untuk dapat menggapai cita-cita yang saya
harapkan”.
KEDUA ORANG TUA DAN KELUARGA BESAR
Yang selalu memberikan doa, dukungan, semangat dan motivasi yang tiada henti
ALMAMATER
Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi Jurusan Pendidikan Olahraga
Fakultas Olahraga dan Kesehatan Universitas Pendidikan Ganesha
MOTTO
“DOA DAN USAHA adalah jembatan antara cita-cita dan pencapaian kesuksesan”
PRAKATA
Puji syukur peneliti panjatkan kehadap Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rahmat-Nya skripsi yang berjudul “Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial Pada Materi Teknik Dasar Passing Bola Voli Peserta Didik Kelas X SMA Negeri 1 Pupuan” ini dapat terselesaikan. Banyak permasalahan yang peneliti hadapi selama menyusun skripsi ini. Namun, peneliti memahami bahwa hambatan dan halangan tersebut membuat peneliti belajar banyak hal yang bermanfaat untuk kehidupan kedepannya. Dukungan moral dan material yang mengalir dari banyak pihak membuat peneliti bersemangat dan berkomitmen menyelesaikan skripsi ini dengan sebaik-baiknya.
Dalam menyelesaikan skripsi ini, peneliti banyak mendapat bimbingan, bantuan dan dukungan dari berbagai pihak, maka dalam kesempatan ini peneliti mengucapkan terima kasih kepada :
1. Prof. Dr. I Nyoman Jampel, M.Pd selaku Rektor Universitas Pendidikan Ganesha yang telah memberikan kesempatan kepada peneliti untuk kuliah di Universitas Pendidikan Ganesha.
2. I Ketut Budaya Astra, S.Pd., M.Pd selaku Dekan Fakultas Olahraga dan Kesehatan Universitas Pendidikan Ganesha yang telah banyak memberikan
bimbingan dan saran selama menempuh pendidikan di Universitas Pendidikan Ganesha.
3. Dr. I Ketut Yoda, M.Pd selaku Wakil Dekan I Fakultas Olahraga dan Kesehatan Universitas Pendidikan Ganesha yang telah banyak memberikan
bimbingan dan saran selama menempuh pendidikan di Universitas Pendidikan Ganesha.
4. Dr. I Wayan Artanayasa, M.Pd selaku Wakil Dekan II Fakultas Olahraga dan Kesehatan Universitas Pendidikan Ganesha yang telah banyak memberikan
bimbingan dan saran selama menempuh pendidikan di Universitas Pendidikan Ganesha yang sekaligus sebagai pakar instrumen dalam pembuatan skripsi ini.
5. I Kadek Happy Kardiawan, S.Pd., M.Pd selaku Wakil Dekan III Fakultas
Olahraga dan Kesehatan Universitas Pendidikan Ganesha yang telah banyak
memberikan bimbingan dan saran selama menempuh Pendidikan di Universitas Pendidikan Ganesha yang sekaligus sebagai pakar instrumen dalam pembuatan skripsi ini.
6. Gede Doddy Tisna, MS, S.Or., M.Or selaku Ketua Laboratorium Fakultas yang telah banyak memberikan bimbingan dan saran selama menempuh pendidikan di Universitas Pendidikan Ganesha.
7. I Made Satyawan, S.Pd., M.Pd selaku Ketua Jurusan Pendidikan Olahraga yang telah banyak membantu penyelesaian pendidikan di Jurusan Pendidikan Olahraga yang sekaligus sebagai pakar instrumen dalam pembuatan skripsi ini.
8. Dr. I Made Agus Wijaya, M.Pd selaku Sekretaris Jurusan yang telah membantu dalam pembuatan surat – surat dan administrasi lainnya dalam pembuatan skripsi ini.
9. I Gede Suwiwa, S.Pd., M.Pd selaku Ketua Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi yang sekaligus sebagai pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dengan cermat, teliti serta memberikan arahan dan petunjuk sehingga skripsi ini dapat diselesaikan.
10. Drs. I Putu Panca Adi, M.Pd selaku Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dengan cermat, teliti serta memberikan arahan dan petunjuk sehingga skripsi ini dapat diselesaikan.
11. Luh Putu Spyanawati, S.Pd., M.Pd selaku Pembimbing Akademik yang telah memberikan bimbingan, dan memberikan saran yang membangun selama ini dengan penuh tulus ikhlas.
12. Dewan penguji proposal dan skripsi yaitu : Drs. I Putu Panca Adi, M.Pd., I Gede Suwiwa, S.Pd., M.Pd., I Ketut Budaya Astra, S.Pd., M.Or., Kadek Yogi Parta Lesmana, S.Pd., M.Pd., yang telah banyak memberikan masukan dan arahan untuk menyempurnakan skripsi ini.
13. Ahli isi/materi mata pelajaran yaitu : I Komang Sukarata Adnyana, S.Pd.,
M.Or., yang telah banyak memberikan bimbingan dan penilaian tentang materi penelitian yang dikembangkan.
14. Ahli media pembelajaran yaitu Dewa Gede Agus Putra Prabawa, S.Pd., M.Pd., yang telah memberikan bimbingan dan penilaian tentang media yang dikembangkan.
15. Ahli desain pembelajaran yaitu Dr. I Kadek Suartama, S.Pd., M.Pd., yang telah banyak memberikan bimbingan dan penilaian tentang desain pembelajaran yang dikembangkan.
16. Staf Dosen di lingkungan Fakultas Olahraga dan Kesehatan yang telah berjasa memberikan ilmu, pengalaman, bantuan dan motivasi kepada peneliti
dalam menempuh pendidikan di Prodi Penjaskesrek.
17. Drs. I Wayan Suarma, M.Pd selaku Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Pupuan yang telah memberikan ijin kepada peneliti untuk melaksanakan penelitian serta membimbing dan memfasilitasi kegiatan penelitian peneliti di sekolah yang dipimpinnya.
18. Sang Ketut Armika, S.Pd selaku guru mata pelajaran PJOK yang mengajar di kelas X SMA Negeri 1 Pupuan atas segala bantuan dan kerjasamanya selama peneliti melaksankan penelitian.
19. Peserta didik kelas X Mipa 1 dan X Mipa 2 SMA Negeri 1 Pupuan tahun 2021/2022 yang telah menjadi subjek penelitian dalam skripsi ini.
20. Teman-teman seperjuangan di kelas 7B yang telah memberikan saran dan informasi sehingga skripsi ini dapat terselesaikan.
21. Semua pihak yang tidak bisa peneliti sebutkan satu persatu yang telah membantu dalam pembuatan skripsi ini.
Peneliti menyadari sepenuhnya bahwa apa yang tersaji dalam skripsi ini masih jauh dari sempurna karena keterbatasan kemampuan yang peneliti miliki. Untuk itu peneliti mengharapkan segala kritik maupun saran yang sifatnya membangun dari bebagai pihak.
Peneliti berharap skripsi ini bermanfaat bagi kita semua khususnya bagi pengembangan dunia pendidikan.
Singaraja,
Peneliti
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ... i
PERSETUJUAN PEMBIMBING ... ii
PERSETUJUAN PENGUJI ... iii
PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN ... iv
LEMBAR PERNYATAAN ... v
KATA PERSEMBAHAN ... vi
MOTTO ... vii
PRAKATA ... viii
ABSTRAK ... xii
DAFTAR ISI ... xiii
DAFTAR TABEL ... xvi
DAFTAR GAMBAR ... xvii
DAFTAR LAMPIRAN ... xviii
BAB I PENDAHULUAN ... 1
1.1 Latar Belakang ... 1
1.2 Identifikasi Masalah ... 7
1.3 Pembatasan Masalah ... 8
1.4 Rumusan Masalah ... 8
1.5 Tujuan Pengembangan ... 9
1.6 Manfaat Hasil Pengembangan ... 9
1.7 Spesifikasi Produk Yang Diharapkan ... 11
1.8 Pentingnya Pengembangan ... 12
1.9 Asumsi dan Keterbatasan Pengembangan ... 12
1.10 Definisi Istilah ... 14
BAB II KAJIAN TEORI ... 16
2.1 Pengertian Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK) ... 16
2.2 Hakikat Permainan Bola Voli ... 17
2.2.1 Permainan Bola Voli ... 17
2.2.2 Teknik Dasar Permainan Bola Voli ... 18
2.2.3 Teknik Dasar Passing Bola Voli ... 20
2.3 Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial ... 27
2.3.1 Media Pembelajaran ... 27
2.3.2 Fungsi Media Pembelajaran ... 28
2.3.3 Jenis-jenis Media Pembelajaran ... 30
2.3.4 Video Pembelajaran ... 31
2.3.5 Video Tutorial ... 33
2.4 Model-Model Pengembangan ... 36
2.4.1 Model Pengembangan Borg dan Gall ... 36
2.4.2 Model Pengembangan Gagne dan Briggs ... 36
2.4.3 Model Pengembangan ADDIE ... 37
2.5 Kajian Hasil Penelitian yang Relevan ... 38
2.6 Kerangka Berpikir ... 41
2.7 Perumusan Hipotesis ... 43
BAB III METODE PENELITIAN ... 44
3.1 Metode Penelitian Pengembangan ... 44
3.2 Prosedur Penelitian Pengembangan ... 45
3.3 Uji Coba Produk ... 55
3.3.1 Desain Uji Coba ... 55
3.3.2 Subjek Uji Coba ... 56
3.3.3 Jenis Data ... 58
3.3.4 Metode dan Instrumen Pengumpulan Data ... 58
3.4 Metode dan Teknik Analisis Data ... 64
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 66
4.1 Hasil Penelitian ... 66
4.1.1 Penyajian Data Uji Coba ... 66
4.1.2 Hasil Analisis Data ... 94
4.1.3 Revisi Produk ... 97
4.2 Pembahasan Hasil Penelitian ... 103
4.3 Implikasi Penelitian ... 108
BAB V PENUTUP ... 109
5.1 Rangkuman ... 109
5.2 Simpulan ... 112
5.3 Saran ... 113
DAFTAR PUSTAKA ... 115
DAFTAR LAMPIRAN………... 117
DAFTAR TABEL
Tabel 3.1 Naskah Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial/Storyboard ... 48
Tabel 3.2 Kisi-kisi Instrument Review Validasi Produk Uji Ahli Isi Materi/Mata Pelajaran ... 58
Tabel 3.3 Kisi-kisi Instrument Review Validasi Produk Uji Ahli Desain Pembelajaran ... 60
Tabel 3.4 Kisi-kisi Instrument Review Validasi Produk Uji Ahli Media Pembelajaran ... 61
Tabel 3.5 Kisi-kisi Instrument Review Validasi Produk Uji Lapangan/Peserta Didik ... 62
Tabel 3.6 Konversi PAP pencapaian dengan skala 5 ... 65
Tabel 4.1 Naskah Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial/Storyboard ... 69
Tabel 4.2 Data Review Ahli Isi Terhadap Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial ... 76
Tabel 4.3 Data Review Ahli Desain Pembelajaran Terhadap Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial ... 78
Tabel 4.4 Data Review Ahli Media Terhadap Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial ... 80
Tabel 4.5 Hasil Penilaian Uji Coba Perorangan Terhadap Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial ... 83
Tabel 4.6 Masukan, Saran Dan Komentar Uji Coba Perorangan ... 84
Tabel 4.7 Hasil Penilaian Uji Coba Kelompok Kecil ... 84
Tabel 4.8 Masukan, saran dan Komentar Uji Coba Kelompok Kecil ... 86
Tabel 4.9 Hasil Penilaian Uji Coba Kelompok Besar ... 88
Tabel 4.10 Masukan, Saran dan Komentar Uji Coba Kelompok Besar ... 90
Tabel 4.11 Masukan dan Saran dari Uji Ahli Desain ... 99
Tabel 4. 12 Masukan dan Saran dari Uji Ahli Media ... 101
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Teknik Dasar Sikap Awal Passing Atas ... 21
Gambar 2.2 Teknik Dasar Sikap Pelaksanaan Passing Atas ... 22
Gambar 2.3 Teknik Dasar Sikap Akhir Passing Atas ... 23
Gambar 2.4 Teknik Dasar Sikap Awal Passing Bawah ... 24
Gambar 2.5 Teknik Dasar Sikap Pelaksanaan Passing Bawah... 25
Gambar 2.6 Teknik Dasar Sikap Akhir Passing Bawah ... 26
Gambar 2.7 Kerucut Edgar Dele ... 28
Gambar 2.8 Bagan Kerangka Berpikir ... 42
Gambar 4.1 Flowchart Video Tutorial ... 73
Gambar 4.2 Penambahan keterangan pada pelaksanaan passing bawah………. 98
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 Surat Tugas Pembimbing……….. 117
Lampiran 2 Surat Ijin Observasi………... 118
Lampiran 3 Surat Izin Penelitian……….. 119
Lampiran 4 Surat Keterangan Dari Sekolah………. 120
Lampiran 5 Surat Tugas Pakar Instrumen………. 121
Lampiran 6 Surat Tugas Uji Ahli……….. 122
Lampiran 7 Hasil Angket Uji Ahli Isi………... 123
Lampiran 8 Hasil Angket Uji Ahli Desain……… 126
Lampiran 9 Hasil Angket Uji Ahli Media………. 129
Lampiran 10 Daftar Nama Peserta Peserta Didik Uji Perorangan……… 132
Lampiran 11 Hasil Uji Perorangan……… 132
Lampiran 12 Daftar Nama Peserta Didik Kelompok Kecil………... 133
Lampiran 13 Hasil Uji Kelompok Kecil……… 133
Lampiran 14 Daftar Nama Peserta Didik Kelompok Besar………... 134
Lampiran 15 Hasil Uji Kelompok Besar……… 135
Lampiran 16 Dokumentasi Pengambilan Data………... 136
Lampiran 17 Screenshot Video Tutorial Pembelajaran Passing Bola Voli.. 137