• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Program Studi Ilmu Hukum

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Program Studi Ilmu Hukum"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS TERHADAP EFEKTIFITAS PELAKSANAAN PASAL 30 AYAT (3) BUTIR C UNDANG-UNDANG NO 16 TAHUN 2004 TENTANG KEJAKSAAN DALAM PENYELENGGARAAN KEGIATAN PENGAWASAN TERHADAP

BARANG CETAKAN

(STUDI KASUS DI KEJAKSAAN NEGERI KOTA KEDIRI)

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum

Program Studi Ilmu Hukum

Disusun oleh:

ILHAM ADIANSYAH PANE NIM: 201610110311426

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS HUKUM

(2)
(3)
(4)
(5)

KATA PENGANTAR Assalamualaikum Wr.Wb

Puji syukur terhadap kehadirat Allah, dengan segala keagungan dan pemilik alamsesta lengkap dengan isinya, shalawat dan salam tetap tercurahkan kepada nabi besar kita Nabi Muhammmad yang telah mengantarkan kami dari zaman kegelapan menuju jalan terang benderang yakni addinul islam. Tak lupa pula rasa syukur oleh karenannya penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum yang berjudul :

“Analisis Terhadap Efektifitas Pelaksanaan Pasal 30 Ayat 3 Butir C Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2004 Tentang Kejaksaan Dalam penyelengaraan Kegiatan Pengawasan Terhadap Barang cetakan ( Studi kasus di Kejaksaan Negeri Kota Kediri )”

Penulisan hukum ini adalah syarat yang harus dipenuhi mahasiswa fakultas Hukum dalam jenjang Pendidikan Strata satu (S-1) Universitas Muhammadiyah Malang, yang telah disadari oleh penulis bahwa penulisan hukum ini tak akan mampu selesai apabila tidak ada dukungan dari berbagai pihak oleh karenya perkenankan penulis untuk menyampaiakan terima kasih kepada :

1. Keluarga penulis yang telah menjadi wadah yakni Abdul fuar pane selaku penopang hidup sekaligus contoh dalam menjalanin hidup saya dan mama Suryani batubara yang memberikan semangat dan selalu mendoakan saya dalam hidupnya sepanjang hidup penulis, serta keempat kakak penulis yakni Kheri firmansyah pane beserta istri Sandria Inggit polwantika, dan Amir Mahmud pakpahan beserta Istri Desi Arisyani pane tetap menjadi kakak kesayangan penulis tak lupa pula keluarga besar penulis yang telah memberi semangat, dorongan serta motivasi sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum ini

2. Bapak Dr. Drs. H. Fauzan MPD selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang

3. Bapak Dr.Tongat SH,M.Hum selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Malang

4. Ibu Hj, Catur Wido Haruni S.H M.Si, M.Hum Selaku Pembantu Dekan 1 Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Malang

5. Bapak Dr. Haris Thofly, S.H., MH selaku Pembantu Dekan II Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Malang

6. Bapak said Noor Prasetyo, S.H selaku Pembantu Dekan III Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Malang

7. Bapak Nu’man Aunuh S.H M.Hum selaku Kepala Program Studi Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Malang

8. Ibu Ratri Novianti S.H M.H selaku Sekretaris Program Studi Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Malang

9. Bapak Bayu Dwiwiddy Jatmiko S.H M.Hum selaku pembimbing Pertama yang telah memberi ilmu, waktu dan kesabaran serta saran

10. Ibu Cholidah S.H, M.H selaku Pembimbing kedua yang telah sabar dan tak lupa penulis ucapan banyak terimakasih atas saran dan masukan yang diebrikan

(6)

11. Bapak Mokhammad najih S.H M.Hum. Ph.D selaku Dosen Wali yang telah ikut serta membantu dalam proses berjalannya penulisan hukum yang senantiasa selalu memberi dukungan dan motivasi

12. Seluruh dosen dan staf pengajar serta segenap civitas akademikan Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah malang

13. Polres Malang Kota yang telah menjadi wadah serta memberi data data yang diperlukan oleh penulis

14. Triska Septi wandayani, selaku seseorang yang memberi semangat dan mengingatkan penulis

15. Sahabat sahabat seperjuangan yang selalu memberi doa dan semangat

16. Serta pihak pihak yang selalu terlibat dalam penulisan hukum yang belum sempat disebutkan

Akhir kata semoga Penulisan Hukum ini selalu bermanfaat dalam hal positif serta penulis apabila terdapat kesalahn penulis ucapkan mohon maaf sebesar besarnya

Wassalamualaikum Wr.Wb

Malang,05 Juni 2020

(7)

DAFTAR ISI

Lembar Cover / Sampul Dalam…………...….………..i

Lembar Pengesahan……... ………..….ii

Surat Pernyataan Plagiasi…………..…………...……...……….…….iii

Ungkapan Pribadi/Motto………..iv Abstraksi…..………...……v Abstrack…...………..…vi Kata Pengantar……...………..………….………….………viii Daftar Isi…..………..………...……….ix Daftar Tabel/Bagan/Lampiran……..………....………...………...xi DAFTAR LAMPIRAN……….…..xiv BAB I PENDAHULUAN………..………..………...…1 A. Latar Belakang……....……….……….….….………...…….1 B. Rumusan Masalah ……..………...….…………...6 C. Tujuan Penelitian……….…...………...…….6 D. Manfaat Penelitian………...……….….….………...7 E. Kegunaan Penulisan…….….……...………...………..…….7 F. Metode Penelitian……….………..………..………...8 G. Sistematika Penulisan………….………..…..……...…...12

BAB II TINJAUAN PUSTAKA…..………...………..……...14

A. Tinjauan Umum Efektifitas Hukum………..…………14

B. Tinjauan Umum Tentang Barang Cetakan………..18

1. Pengertian Barang Cetakan………...18

2. Jenis-Jenis Barang Cetakan…...………...19

3. Kriteria barang cetakan yang di perbolehkan………..20

4. Kriteria Barang Cetakan yang dilarang………...21

C. Tinjauan Umum Tentang Pengawasan Barang cetakan ……...24

1. Pengertian Pengawasan………..24

2. Fungsi dan Tujuan Pengawasan Barang cetakan ………25

D. Tinjauan Umum Tentang Tugas dan Wewenang Kejaksaan Dalam Penyelengaraan Pengawasan Terhadap Barang Cetakan...26

1. Pengertian Kejaksaan………...26

2. Tugas dan Wewenang Kejaksaan...………27

E. Tinjauan Umum Prosedur Hukum terkait Pengawasan dan Penindakan terhadap barang cetakan yang mengganggu katertiban umum ………...28

BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN………..….…31

A. Gambaran Lokasi Penelitian….……….…31

1. Deskripsi Umum Tempat Penelitian………...…31

B. Efektifitas Pasal 30 Ayat 3 Butir C Undang-undang No 16 Tahun 2004 Tentang Kejaksaan dalam Penyelenggaraan Penggawasan Barang Cetakan………...………. 39

1. Kerjasama Pelaksanaan Penyelenggaran Penggawasan Barang Cetakan...………. 40

(8)

C. Hambatan Kejaksaan dalam pelaksanaan penyelenggaraan

pengawasan terhadap barang cetakan ……...……...………54

1. Faktor Hukum……… 55

2. Faktor Sarana dan Prasarana………...60

BAB IV PENUTUP………...64

A. KESIMPULAN……….64

(9)

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Kerjasama Pelaksanaan penyelenggaraan pengawasan peredaran barang cetakan di Kejaksaan Negeri Kota Kediri Tahun 2019……….. Tabel 2.Data Pelaksanaan kegiatan penyuluhan penyelenggaraan pengawasan peredaran barang cetakan di Kejaksaan Negeri Kota Kediri Tahun 2015-2019…… Tabel 3.Data penyitaan barang cetakan dalam proses plaksanaan penyelenggaraan penggawasan peredaran barang cetakan di Kejaksaan Negeri Kota Kediri Tahun 2018-2019 ………...

(10)

DAFTAR BAGAN

(11)

DAFTAR SKEMA

(12)

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Berita acara seminar proposal

Lampiran 2. Kartu kendali bimbingan Lampiran 3. Surat izin observasi

Lampiran 4. Surat Tugas atau Surat Keterangan Lampiran 5. Surat keterangan dari lokasi penelitian Lampiran 6. Lampiran Foto

Lampiran 7. Daftar indeks Lampiran 8. Bukti fisik lainya

(13)

Daftar Pustaka Buku

Achmad Ali,2009, Menguak Teori Hukum (Legal Theory) dan Teori Peradilan (Judicialprudence) Termasuk Interpretasi Undang-Undang (Legisprudence).Penerbit Kencana,Jakarta.

Barda Nawawi Arief, Kapita Selekta Hukum Pidana, Citra Aditya Bakti,Bandun 2003. Koentjaraningrat, 1985, Pengantar Ilmu Antropologi, Aksara baru, Jakarta .

Marwan Effendy, 2007. Kejaksaan Republik Indonesia, Posisi dan Fungsinya dari Perspektif Hukum, Ghalia Indonesia.

Reksodiputro,Mardjono, 1994 Hak Asasi Manusia dalam Sistem Peradilan Pidana, (Jakarta: Pusat Pelayanan Keadilan dan Pengabdian Hukum, Lembaga Kriminologi, Universitas Indonesia,

Soejono Soekanto,1984, Pengantar Penelitian Hukum, UI Press, Jakarta.

Soerjono Soekanto. 2007 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penegakan Hukum. Penerbit PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta,

Tim pustaka buana,2007 kitab lengkap KUHP KUHAP KUHPER KUHAPER, puataka buana. Peraturan Perundang-Undangan

Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2004 Tentang Kejaksaan

Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2017 Tentang Penyelenggaraan Sistem Perbukuan. Undang-Undang Nomor 39 Tahun1999 Tentang Hak Asasi Manusia.

Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1991 Tentang Kejaksaan. Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP)

Keputusan Jaksa Agung Nomor KEP-190/A/JA/2003 Tanggal 25 Maret 2003 Keputusan Mahkamah Konstitusi Nomor No-13-20/PUU-VII/2010 tahun 2010 Keputusan Jaksa Agung Nomor Kep-011/JA/01/1997 Tahun 1997.

Jurnal

Asnawi,Efektivitas Penyelenggaraan Publik, Pada Samsat Corner Wilayah Malang Kota,2003 , Skripsi S-1 Jurusan Ilmu Pemerintahan, FISIP, UMM.

Darmawan, Permohonan Pengujian Pasal 30 ayat (3) huruf c UU No. 16 tahun 2004 tentang Kejaksaan terhadap Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

(14)

Mahrus ahli , Pengawasan barang cetakan Dur prosses of law dan hak kebebasa mengeluarkan pendapat, jurnal konstitusi vol.8, No.4, Agustus 2011.

Internet

Damang averoes,Teori Pengawasana, https://www.negarahukum.com, akses Tgl 24 Nov 2019, Pukul 21:00

Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), Pengertian Kejaksaan, https://kbbi.web.id, akses tgl 24 Nov 2019.

Kamus Besar Bahasa Indonesia, Pengertian Efektifitas, https://kbbi.web.id, acces tgl 15 novembber 2019.

Kamus Besar Bahasa Indonesia, Pengertian Pengawasan, https://kbbi.web.id, akses tgl 24 Nov 2019.

Kamus Besar Bhasa Indonesia, Pengertian barang cetakan, https://kbbi.web.id, akses tgl 24 Nov 2019.

Kejaksaan Republik Indonesia Keputusan Jaksa Agung Nomor: KEP-190/A/JA/3/2003 tanggal 25 Maret 2003, https://www.kejaksaan.go.id, akses tgl 26 des 2019.

Kejaksaan Republik Indonesia, https://www.kejaksaan.go.id Akses, tgl 8 januari 2020. Kewenangan barang cetakan, http://m.hukumonline.com, update tgl 05 Mei 2009.

(15)

Gambar

Tabel  1.  Kerjasama  Pelaksanaan  penyelenggaraan  pengawasan  peredaran  barang  cetakan di Kejaksaan Negeri Kota Kediri Tahun 2019…………………………….

Referensi

Dokumen terkait

55 Selain lima kanal yang merupakan fitur utama dari Suarakomunitas.net, terdapat pula fitur-fitur seperti Dari Wilayah, AudioPODCast, Streaming, Media Sosial, Berita

 Siswa dapat Melengkapi pernyataan yang sesuai dengan teks  Siswa dapat Menentukan hal-hal penting dari teks yang didengarkan..  Siswa dapat Meringkas teks yang

Terselesaikan penyusunan tugas akhir menjadi suatu kebanggaan tersendiri bagi penulis dengan menyelesaikan penelitian dengan judul: Kajian Yuridis Terhadap

Alhamdullah, puji syukur terhadap Allah SWT yang telah memberikan kekuatan, kesehatan, taufik serta Hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan

Dalam proses penulisan skripsi yang berjudul “Realisasi Pemberian Bantuan Hukum secara Cuma Cuma oleh advokat dalam masalah Perkara Sengketa Keperdataan (Ditinjau dari Pasal

Ibu Catur Wido Haruni, S.H., M.Si., M.H., selaku Dosen Wali Fakultas Hukum UMM Kelas B Angkatan 2015 serta menjabat sebagai Wakil Dekan II Fakultas Hukum UMM yang telah

Puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat dan Hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir yang berjudul “Tinjauan Yuridis Sosiologis

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala hikmat dan berkat serta kesempatan dan kesehatan yang diberikan-Nya sehingga penulis dapat