• Tidak ada hasil yang ditemukan

METODE Waktu dan Tempat Bahan dan Alat Jenis dan Cara Pengambilan Data Sampel

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "METODE Waktu dan Tempat Bahan dan Alat Jenis dan Cara Pengambilan Data Sampel"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

METODE

Waktu dan Tempat

Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret sampai Mei 2011. Penelitian ini dilakukan dengan pengambilan sampel berdasarkan kategori jenisnya (FAO dan WHO, 2010) di wilayah kota Bogor, kemudian dilakukan pengujian sampel di Laboratorium Kimia dan Analisis Pangan, Departemen Gizi Masyarakat, Fakultas Ekologi Manusia, IPB, Bogor.

Bahan dan Alat

Bahan-bahan yang digunakan pada penelitian ini adalah berbagai jenis minuman komersial dengan kategori susu cair dan bubuk, air mineral, jus buah dan sayur cair maupun bubuk, minuman berasa berbasis air soda berkalori, soda non-kalori, isotonik, serta energy drink, minuman lain teh cair maupun bubuk dan kopi bubuk. Daftar sampel minuman komersial tersebut berasal dari daftar produk halal yang dikeluarkan oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan kemudian di sesuaikan dengan kategori Codex (FAO dan WHO 2010) serta penyesuaian yang dilakukan berdasarkan ketersediaan sampel yang terdapat pada tempat pembelian sampel.

Alat-alat yang digunakan untuk analisis minuman komersial yaitu gelas kimia, batang pengaduk, pH meter, magnetik stirrer, gelas piala.

Jenis dan Cara Pengambilan Data Sampel

Jenis data sampel yang di olah dalam penelitian ini adalah komposisi zat gizi yang terkandung dalam tiap sampel minuman komersial berdasarkan Nutrition Fact. Tahap-tahap dalam penelitian ini ada dua tahapan, tahapan pertama adalah pembelian sampel minuman baik yang cair maupun yang bubuk. Kemudian setelah sampel di beli dicatat komposisi zat gizi yang terdapat pada nutrition fact. Hal ini merupakan salah satu cara pengambilan data sampel minuman komersial yang di teliti dalam penelitian ini, kemudian minuman komersial tersebut di ukur asiditasnya dengan menggunakan alat pH meter.

Dokumentasi Kandungan Energi serta kandungan lainnya pada Minuman Komersial

Kandungan Energi, KH, Protein dan Lemak, Vitamin dan Mineral yang terdapat pada sampel minuman komersial di dapatkan dari pencatatan terhadap

(2)

kandungan zat tersebut sesuai dengan nutrition fact yang terdapat pada kemasan minuman komersial.

Analisis pH Minuman Komersial

Pada sampel yang Ready to Drink dilakukan pengujian langsung. Sedangkan untuk sampel yang bubuk terlebih dahulu dilarutkan sesuai dengan ketentuan yang terdapat pada kemasan minuman komersial tersebut, setelah itu dilakukan pengukuran pH pada berbagai sampel minuman komersial. Pengukuran asiditas ini dilakukan dengan menggunakan alat pH meter dan dengan metode Elektrometri. Pengukuran pH minuman komersial ini dilakukan pada suhu ruang. Gambar 1 merupakan diagram alir analisis pH minuman komersial dimodifikasi dari SNI 01-3554-2006 tentang cara uji air minum dalam kemasan

Gambar 1 Diagram alir analisis kadar pH minuman komersial dimodifikasi dari SNI 01-3554-2006 tentang Cara uji air minum dalam kemasan

Pengolahan Data

Pengolahan data pada awalnya dilakukan dengan cara pentabulasian data yang didapatkan baik dari pengukuran sampel maupun dari nutrition fact , kemudian data tersebut dilakukan pengkodingan, pengklasifikasian (tabel 2), pengeditan, kemudian dikelompokkan sesuai dengan kategori Codex. Data yang

Pencelupan elektroda yang telah dibersihkan dengan aquades kedalam 50ml sampel yang akan diukur pH-nya

Pencelupan elektroda yang telah dibersihkan dengan aquades kedalam 50ml sampel yang akan diukur pH-nya (Ulangan II)

Persiapan Sampel Minuman Komersial

Pembilasan elektroda dengan aquades

Pencatatan dan pembacaan nilai pH sampel (Ulangan I)

Pencatatan dan baca nilai pH sampel lakukan hal yang sama untuk sampel lainnya

(3)

untuk melihat distribusi frekuensinya. Data distribusi frekuensi dari pengukuran sampel tersebut dijelaskan dalam bentuk tabel dan narasi.

Tabel 2 Sampel Minuman Komersial

No Kategori dan Merek

1 Susu Cair

Indomilk Es Krim Vanila, Indomilk Coklat, Indomilk Stroberi, HiLo School VegiBeri, Frisian Flag Cool-Choco, Indomilk Susu UHT Stroberi, Ultra Milk Susu UHT Coklat, Frisian Flag Cool-Strawberry, Indomilk Susu UHT Coklat, HiLo Teen Chocolate, Indomilk Kids Susu UHT Coklat, YES! Fruity Apel, YES! Fruity Tutti Fruity, YES! Fruity Stroberi, YES! Fruity Jeruk, YES! Fruity Anggur, Indomilk Melon, Calpico Original, Calpico Stroberi dan Blackcurrant, Nestle Bear Brand Susu Steril, Nestle Bear Brand Gold dengan Sari Teh putih, Nestle Bear Brand Gold dengan Sari Malt putih, Mimi Susu UHT Rasa Stroberi, Indomilk Kids Susu UHT Vanila, Indomilk Kids Susu UHT Stroberi, Ultra Milk Susu UHT Stroberi, VitaMilk Prebiotik Coklat, VitaMilk Prebiotik Stroberi, Diamond Milk Rasa Stroberi, Diamond Milk Rasa Coklat, Indomilk Susu UHT Vanilla, Frisian Flag Low Fat High Ca Californian Strawberry, Frisian Flag Low Fat High Ca Belgian Chocolate, Frisian Flag Low Fat High Ca French Vanilla, Frisian Flag Rasa Stroberi, Frisian Flag Rasa Full Cream, Frisian Flag Rasa Coklat, Ultra Milk Susu UHT Full Cream, Ultra Milk Susu UHT Low Fat Hi-Ca, Ultra Milk Susu UHT Full Cream, Mimi Susu UHT Rasa Stroberi, Mimi Susu UHT Rasa Vanila, Mimi Susu UHT Rasa Coklat, Indomilk Kids Susu UHT Rasa Vanila, Diamond Milk Minuman Susu Rasa Sereal Coklat, Diamond Milk Minuman Susu Rasa Sereal Stroberi, Diamond Milk Minuman Susu Rasa Sereal, Indomilk Pasteurised Milk Fresh Milk Full Cream, Indomilk Pasteurised Milk Fresh Milk Full Cream Chocolate, Diamond Pasteurised Chocolate Milk, Diamond Pasteurised Farm Fresh Milk

2 Susu Bubuk

Dancow full cream milk powder instant, Dancow full cream milk powder instant coklat, Pop Ice Grape, Pop Ice Strawberry, Pop Ice Durian, Pop Ice Mango, Pop Ice Cappucino, Pop Ice Coffee Moccacino, Pop Ice Avocado, Pop Ice Soursup, Pop Ice Melon, Pop Ice Milk Chocolate, Pop Ice Lychee, Pop Ice Chocolate, Pop Ice Vanilla Blue, Pop Ice Bubble Gum, Pop Ice Coffee Vanilla Latte

3 Air Mineral Dalam Kemasan

Hexagonal, SUPER O2, Nestle, Cleo, Amidis, Evian, 2Tang, Prima, Club, AQUA, Alto, VIT, Ron 88

4 Jus Buah dan Sayur Cair

Country Choice Jus Goji Berry, Happy Jus Grape, Pulpy Tropical, Pulpy Orange, Country Choice Jus Mangga, Original Love Juice Orange,Original Love Juice, Pomegranate, Original Love Juice Guava, NutriSari Dragon Fruit, Buavita 2Go Apple Passion, Buavita 2Go Melon Crush, Buavita Jus Mangga, Buavita Jus Jeruk Mandarin, Buavita Jus Jeruk, Buavita Jus Leci, Buavita Jus Sirsak, Buavita Jus Apel, Country Choice Jus Apel, Country Choice Jus Jeruk, NutriSari

Pomegranate, ABC Leci, Country Choice Jus Jambu biji, NutriSari Orange Juice, NutriSari Cucumber Lime, NutriSari Fruits and Vegetables Mix, NutriSari Kiwi Latte, NutriSari Kiwi, Capri-Sonne Apple, Capri-Sonne Strawberry, Capri-Sonne Orange, Capri-Sonne Grape, Capri-Sonne Peach, Happy Jus Apple, Happy Jus Orange, Happy Jus Apple Berry, Happy Jus Cherry-B, Mr. Jussie Fruity Leci, Mr. Jussie Fruity Anggur, Mr. Jussie Milky Orange Twist, Sunkist Sweet Orange, Mr. Jussie Fruity Jeruk, Ale-Ale Strawberry, Ale-Ale Fuji Apple, Ale-Ale Orange, ABC Sirsak, ABC Mangga, ABC Jambu, ABC Apel, ABC Jeruk, Buavita Jus Jambu Biji

(4)

Tabel 2 Lanjutan

5 Jus Buah dan Sayur Bubuk

NutriSari Florida Orange Manis Asam, Nutrisari Guava, Nutrisari Sweet Mango, Marimas Jeruk manis, Marimas melon, Segar sari Jeruk manis, Segar sari Jeruk, Nutrisari

6 Minuman Berasa berbasis Air Soda Kalori

Sprite, Coca Cola, Fanta Strawberry, Pepsi Blue, Pepsi, 7UP, Root Beer, Mirinda, Pepsi Twist, A&W Sarsaparila, TEBS Tea with Soda, Schweppes Air Tonik, Schweppes Rasa Jahe, F&N Sarsi, F&N Kopi Soda, F&N Air Tonik, Green SANDS Recharge Redberry, Green SANDS Original, Fanta Fruitpunch, Fanta Orange, AJE Big Cola, AJE Big Strawberry, AJE Big Orange, AJE Big Lemon, Pepsi (KFC), Pepsi Blue (KFC), Mirinda (KFC), 7Up (KFC)

7 Minuman Berasa berbasis Air Soda Non Kalori Sprite Zero, Coca Cola Zero, Schweppes Air Soda 8 Minuman Berasa berbasis Air Isotonik

Pocari sweat, Myzone lychee lemon, Myzone orange lime isotonik, Myzone apple guava, Myzone passion fruit, Z porto Lemon, Z porto Orange, Fatigon Hydro Original Coco Water, Fatigon Hydro Coco Orange, Powerade Isotonik Rasa Grapefruit-Lemon, Powerade Isotonik Rasa Orange Vit C

9 Minuman Berasa berbasis Air Energy drink

Hemaviton Energy Drink, Hemaviton Energy Drink rasa Anggur, Lipovitan Honey, Lipovitan Pasak Bumi, M-150, Kratingdaeng Energy Drink, Kratingdaeng-S Energy Drink

10 Minuman Lain Teh Cair

Tehbotol Jasmine tea, NU Green tea, Joy Tea Green Tea Honey Lemon, Joy Tea Green Tea Jasmine, NutriSari Golden Flower, Frestea Markisa, Frestea Apel, Tehbotol Jasmine Tea Less Sugar, C2 Lemon, Frestea Jasmine, Fruittea HOT, C2 Apel, Frestea Lemon, Joy Tea Green tea Jasmine Less Sugar, Frestea Green, Fruittea Apple, Fruittea Blackcurrant, Fruittea Strawberry, Fruittea Fussion, Fruittea Extreme, Fruittea WOW, Fruittea Guava, NU Green tea Madu, TEAZ Iced Tea Honey Lemon, Teh Rio, Teh Gelas Green tea, Mountea Apel, Mountea Stroberi, Mountea Jambu, Mountea Blackcurrant

11 Minuman Lain Teh Bubuk

Teh sisri tea extract, Teh sisri blackcurrant, Teh sisri apel, Teh sisri gula batu, Teh sisri lemon, Teh sisri lemon cola, Teh sisri cincau, Teh sisri melati, Teh sisri madu, Max tea Tarik

12 Minuman Lain Kopi Bubuk

Good Day The Original, Good Day Vanilla Latte, Good Day Coolin' Coffee, Good Day Mocacino, Good Day Chococinno

Good Day Carrebian Nut, Good Day Cappuccino, Torabika Duo, Torabika Moka, Torabika Jahe Susu, Torabika Susu, Torabika Cappuccino, Kopi ABC Susu, Kopi ABC Moka, Kopi ABC Brownies, Indocafe Coffeemix, Kopi Kapal Api, Susu Ginseng, Kopiko Brown Coffee

(5)

Definisi Operasional

Aspek Gizi berbagai Minuman Komersial adalah kandungan energi serta zat-zat lain, seperti vitamin dan mineral yang terdapat pada sampel berdasarkan nutrition fact.

pH berbagai Minuman Komersial adalah tingkatan yang menunjukkan asam atau basanya suatu minuman komersial yang diukur pada skala 0 sampai dengan 14.

Minuman komersial adalah minuman yang diperjual belikan di beberapa swalayan terbesar di kota Bogor, baik susu maupun minuman bukan susu, tidak termasuk minuman alkohol.

Gambar

Gambar  1  Diagram  alir  analisis  kadar  pH  minuman  komersial  dimodifikasi  dari  SNI 01-3554-2006 tentang Cara uji air minum dalam kemasan
Tabel 2 Sampel Minuman Komersial  No  Kategori dan Merek
Tabel 2 Lanjutan

Referensi

Dokumen terkait

ini menentukan apakah seseorang yang menghafalkan al- Qur‟an akan mendapatkan barokah atau justru mendapat Muhdorot (keburukan) dari menghafal. Oleh karena itu,

Tabel 3 menunjukkan bahwa faktor dosis pupuk urea tidak berbeda nyata tinggi tanaman, diameter dan jumlah daun umur 30, 60 dan 90 HST terhadap pertumbuhan bibit coklat.. Hal ini

pembelajaran bukan hanya transformasi pembelajaran saja akan tetapi yang utama adalah transformasi nilai yang menyangkut kehidupan beragama, bermasya- rakat seperti

Upaya Penyelesaian Tanggung Jawab apabila terjadi perselisihan terkait masalah yang telah dipaparkan, dilakukan sesuai dengan ketetapan pasal 17 dalam Surat Perjanjian Penunjukan

Tindakan pertolongan pertama pada kecelakaan atau yang lebih dikenal dengan P3K dilakukan untuk membantu meringankan rasa sakit korban kecelakaan bahkan

Sedangkan didalam Undang-Undang KHI (Kompilasi Hukum Islam) pada bab XII tentang “Hak dan Kewajiban Suami Istri” pas al 77 ayat (3), serta dengan

(stakeholders) telah melakukan perencanaan berapa kegiatan dalam rangka pengelolaan kawasan konservasi Taman Nasional Teluk.. Cenderawasih pada kurun waktu 20

akan didapatkan oleh kedua calon mempelai pengantin jika melakukan akad nikah pada jam yang ditandai dengan simbol (x) tersebut. Adapun untuk mengetahui hari dan