• Tidak ada hasil yang ditemukan

Silabus Kelas 3 K13 Revisi 2018 Websiteedukasi.com

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Silabus Kelas 3 K13 Revisi 2018 Websiteedukasi.com"

Copied!
101
0
0

Teks penuh

(1)

SILABUS

TAHUN PELAJARAN 2018 / 2019

Nama Sekolah

:

Kelas / Semester

:

III / 1

Tema 1

:

Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

SUB TEMA 1 PB 1 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri,

kebutuhan (makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat yang disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan.

Membaca dan menjawab pertanyaan sesuai teks tentang ciri-ciri makhluk hidup. Mengidentifikasi ciri-ciri

makhluk hidup.

Menulis ciri-ciri makhluk hidup.

 Mengidentifikasi ciri-ciri makhluk hidup berdasarka n gambar. Critical Thinkin g and Problem Solving  Berdiskusi dan menjawab

pertanyaan yang disampaik an guru mengenai ciri-ciri makhluk hidup.

 Menuliskan ciri-ciri nyamu k dan ikan yang ada pada g ambar. Mandiri

4.4 Menyajikan laporan tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan

perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat secara tertulis menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

MTK

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi h itung pada bilangan cacah.

Menulis nama dan lambang bilangan.

Mengurutkan bilangan.

 Mengenal nama dan lamba ng bilangan ribuan. Comm unication

 Berlatih mengurutkan bilan gan, sesuai dengan kartu bi langan yang dimiliki bersa ma 4 orang teman lainnya. Critical Thinking and Pro blem Solving

 Berlatih menuliskan nama dan lambang bilangan 1.00 0 sampai dengan 10.000 ya ng ada pada buku.

4.1 Menyelesaikan masalah yang melibatkan penggunaan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.

SBdP

3.2 Mengetahui bentuk danvariasi pola irama dalamlagu.

Menyanyi lagu yang memiliki pola irama sederhana.

Membaca pola irama

 Mengenal lagu Cicak di Di nding.

(2)

irama melalui lagu. sederhana pada lagu. makhluk hidup yang ada pa da teks lagu. Critical Thin king and Problem Solving  Mengamati guru menyanyi

kan lagu Cicak di Dinding.

 Mengamati tanda dan yang ada pada syair lagu.

 Berlatih menyanyi secara b ergantian.

SUB TEMA 1 PB 2 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri,

kebutuhan (makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat yang disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan.

Membaca dan mengidentifikasi ciri-ciri makhluk hidup.

Membuat kalimat berdasarkan kosa kata yang diberikan.

 Mengamati ciri kedua makhluk hidup yaitu

bernapas. Siswa

berdiskusimengenai cara tumbuhan bernapas. Jika memungkinkan lakukan kegiatanpercobaan untuk membuktikan tumbuhan bernapas.Creativity and In novation

 Mendiskusikan ciri-ciri makhluk hidup lainnya, yaitu tumbuh. Sejak kelas 1sampai dengan kelas 3 tentunya ada banyak perubahan pada siswa. Begitupunpada makhluk hidup lainnya. Kucing, ayam, dan tumbuhan akan tumbuh dari kecilmenjadi besar.Critical Thinking an d Problem Solving

 Berlatih menuliskan berbagai cara berkembang biak hewan.

4.4 Menyajikan laporan tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan

perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat secara tertulis menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

PPKn

1.1. Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banten g, dan padi kapas pada lamban g negara “Garuda Pancasila” s ebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa.

Berdiskusi tentang cara memenangkan sebuah perlombaan dan sikap yang harus dilakukan.

Bercerita tentang 

pengalaman mempraktikkan sikap bersyukur.

 Membaca teks tentang Bersyukur kepada Tuhan.

 Menuliskan cara-cara bersyukur atas rahmat

Tuhan terutama

berkaitandengan karunia keragaman makhluk hidup dan alat geraknya.Critical Thinking and Problem So lving

2.1 Bersikap jujur, peduli, kasih sa yang sesuai dengan sila-sila P ancasila dalam lambang negar a “Garuda Pancasila”.

(3)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran mbang negara “Garuda Pancas

ila”.

 Menuliskan pada tempat yang tersedia.Mandiri  Menceritakan hasil tulisan

di depan teman-teman. 4.1 Menceritakan arti gambar pada

lambang negara “Garuda Panc asila”.

PJOK

3.1 Memahami kombinasigerak dasar lokomotorsesuai dengan konseptubuh, ruang, usaha, danketerhubungan

dalamberbagai bentuk permainansederhana dan atautradisional.

Mempraktikkan berbagai macam cara berjalan dan berlari.

Mempraktikkan gerak kombinasi jalan dan lari.

 Mempraktikkan berbagai cara berjalan dan berlari. Berjalan danberlari merupakan cara manusia bergerak dan berpindah tempat.Creativity and Inn ovation

 Mencoba melakukan berbagai cara berlari secara perkelompok

danperorangan.

 Mencoba kegiatan

kombinasi berlari dan berjalan melalui permainanlomba jalan dan lari.Creativity and Innovat ion

4.1 Mempraktikkan kombinasigerak dasar lokomotorsesuai dengan konseptubuh, ruang, usaha, danketerhubungan

dalamberbagai bentuk permainansederhana dan atautradisional.

SUB TEMA 1 PB 3 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri,

kebutuhan (makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat yang disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan.

Mengidentifikasi ciri-ciri makhluk hidup berdasarkan gambar.

Menemukan hubungan antar kedua gambar.

Menceritakan hasil perbandingan.

 Mengamati ciri-ciri makhluk hidup yang adapada gambar.

 Menuliskan hasil

pengamatan pada tempat yang tersedia pada buku.M andiri

 Mengamati gambar

keluarga Siti sedang makan bersama dan gambarinduk, telur, serta anak ayam.

 Berlatih menuliskan informasi yang dapat diperoleh dari gambar tersebut,dan menuliskan.C ritical Thinking and Probl em Solving

4.4 Menyajikan laporan tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan

perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat secara tertulis menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifatoperasi hitung padabilangan cacah.

Berlatih membilang secara loncat bilangan 1.000 sampai dengan 10.000.

Berlatih mengurutkan bilangan 1.000 sampai dengan 10.000.

 Diingatkan kembali dengan bilangan ribuan dan berlatih membaca namadan lambang bilangannya. 4.1 Menyelesaikan masalahyang

(4)

sifat-sifatoperasi hitung padabilangan cacah.

Berlatih menentukan nilai tempat bilangan.

 Mengamati contoh suatu data hasil dari sebuh peternakan.

 Berlatih menyelesaikan soal latihan mengenai nama dan lambang bilangan.Critical Thinking and Problem Solving

SBdP

3.2 Mengetahui bentuk danvariasi pola irama dalamlagu.

Menyanyikan lagu Anak Ayam.

Mengidentifikasi ciri-ciri makhluk hidup yang ada pada lagu Anak Ayam.

Mengidentifikasi pola irama sederhana pada lagu.

 Mengamati guru

menyanyikan lagu Anak Ayam.

 Berlatih menyanyi lagu Anak Ayam.

 Mengidentifikasi ciri-ciri makhluk hidup yang ada

pada syair lagu

AnakAyam.

 Mengidentifikasi jenis pola irama yang ada pada lagu Anak Ayamdengan cara memberi simbol bunyi panjang dan bunyi pendek pada syair lagu.Critical Th inking and Problem Solvi ng

 Berlatih membuat pola bunyi panjang dan bunyi pendek pada lagu AnakAyam.

 Menyanyikan lagu Anak Ayam dengan pola yang telah dibuat.

4.2 Menampilkan bentuk danvariasi irama melalui lagu.

SUB TEMA 1 PB 4 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri,

kebutuhan (makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat yang disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan.

Berdiskusi pentingnya menjaga kesehatan.

 Mendengarkan penjelasan g uru tentang ciri makhluk hid up lainnya yaitu tumbuh. Co mmunication

 Pertumbuhan artinya bertam bah ukuran baik berat maupu n tingginya.

 Pertumbuhan juga dipengaru hi kebiasaan berolahraga. 4.4 Menyajikan laporan tentang

konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan

(5)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran yang ada di lingkungan setempat

secara tertulis menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

PPKn

1.1. Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banten g, dan padi kapas pada lamban g negara “Garuda Pancasila” s ebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa.

Mengidentifikasi cara bersyukur.

 Menulis dan menceritakan pengalaman sikap bersyukur.

 Membaca teks tentang Bersyukur kepada Tuhan.

 Menuliskan cara-cara bersyukur atas rahmat

Tuhan terutama

berkaitandengan karunia keragaman makhluk hidup dan alat geraknya.Critical Thinking and Problem So lving

 Menuliskan pada tempat yang tersedia.Mandiri  Menceritakan hasil tulisan

di depan teman-teman. 2.1 Bersikap jujur, peduli, kasih sa

yang sesuai dengan sila-sila P ancasila dalam lambang negar a “Garuda Pancasila”.

3.1 Memahami arti gambar pada la mbang negara “Garuda Panca sila”.

4.1 Menceritakan arti gambar pada lambang negara “Garuda Panc asila”.

PJOK

3.1 Memahami kombinasi gerak da sar lokomotor sesuai dengan k onsep tubuh, ruang, usaha, da n keterhubungan dalam berba gai bentuk permainan sederha na dan atau tradisional.

Bermain kuda-kudaan. Berdiskusi manfaat

berolahraga melalui kegiatan bermain kuda-kudaan.

 Siswa akan berolahraga mela lui permainan kuda-kudaan.

 Sebelum bermain, siswa mel akukan pemanasan terlebih d ahulu.

 Bermain kuda-kudaan adala h salah satu kegiatan olahrag a. Karena permainan kuda-k udaan dapat membantu mem perkuat tangan dan kaki sisw a.

 Berdiskusi mengenai manfaa t olahraga melalui permainan kuda-kudaan. Communicati on

4.1 Mempraktikkan kombinasi ger ak dasar lokomotor sesuai den gan konsep tubuh, ruang, usah a, dan keterhubungan dalam b erbagai bentuk permainan sed erhana dan atau tradisional.

SUB TEMA 1 PB 5 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri,

kebutuhan (makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat yang disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan.

Mengidentifikasi kegiatan pada setiap gambar berseri.

Membuat cerita berdasarkan gambar berseri.

 Mengamati gambar berseri.

 Menuliskan cerita berdasar kan gambar tersebut.

(6)

4.4 Menyajikan laporan tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan

perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat secara tertulis menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

PPKn

1.1. Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banten g, dan padi kapas pada lamban g negara “Garuda Pancasila” s ebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa.

Mengidentifkasi kebiasaan baik yang harus dilakukan sebelum dan sesudah makan. Menceritakan kebiasaan baik

yang harus dilakukan sebelum dan sesudah makan.

 Berdiskusi mengenai hal-h al yang mengakibatkan sis wa tersebut sakit. Critical Thinking and Problem So lving

 Salah satu hal yang menye babkan dia sakit adalah kar ena makan sebelum cuci ta ngan. Setelah bermain tana h, tentunya banyak kuman yang hinggap ditangannya.

 Saat dia makan tanpa menc uci tangan terlebih dahulu, menyebabkan ia mudah unt uk sakit.

 Menuliskan kebiasaan baik yang biasa dilakukan sebel um makan.

2.1 Bersikap jujur, peduli, kasih sa yang sesuai dengan sila-sila P ancasila dalam lambang negar a “Garuda Pancasila”.

3.1 Memahami arti gambar pada la mbang negara “Garuda Pancas ila”.

4.1 Menceritakan arti gambar pada lambang negara “Garuda Panc asila”.

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi

hitung pada bilangan cacah. Berlatih menyelesaikan soal penjumlahan dengan cara susun ke bawah.

 Berlatih menyelesaikan soal cerita penjumlahan.

 Berlatih menyelesaikan pers oalan yang diberikan. Critic al Thinking and Problem S olving

 Memberikan tambahan soal untuk latihan siswa.

4.1 Menyelesaikan masalah yang melibatkan penggunaan sifat-sifat operasi hitung pada bilan gan cacah.

SUB TEMA 1 PB 6 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri,

kebutuhan (makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat yang disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan.

Mengidentifikasi ciri-ciri makhluk hidup.

Menuliskan ciri-ciri makhluk hidup berdasarkan gambar dan sikap yang harus dilakukan.

 Mengingat kembali ciri-ciri makhluk hidup.

 Mengamati gambar, lalu mengidentifikasiciri-ciri makhluk hidup yang ada pada gambar.

 Mengidentifikasi sikap yang erkaitan dengan gambar tersebut.Critical T hinking and Problem Solv 4.4 Menyajikan laporan tentang

(7)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran (makanan dan tempat hidup),

pertumbuhan, dan

perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat secara tertulis menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

ing

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi

hitung pada bilangan cacah. Menyelesaikan soal penjumlahan.

 Berlatih membuat soal cerita.

 Mengingat kembali teknik penjumlahan susun ke

bawah yang

sudahdipelajari sebelumnya.

 Menjawab pertanyaan tentang soal penjumlahan yang diberikan guru.Mand iri

 Menyelesaikan soal yang ada pada gambar ikan.Criti cal Thinking and Problem Solving

 Berlatih membuat soal cerita penjumlahan, lalu meminta teman lain menjawab pertanyaan yang dibuatnya. Lakukan kegiatan tersebut secara bergantian. Collaboration 4.1 Menyelesaikan masalah yang

melibatkan penggunaan sifat-sifat operasi hitung pada bilan gan cacah.

SBdP

3.2 Mengetahui bentuk dan variasi

pola irama dalam lagu. Mengidentifikasi cara bersyukur. Menuliskan sikap bersyukur

yang pernah dilakukan.

 Mengerjakan latihan tentang cara bersyukur.

 Cara bersyukur atas karunia kaki untuk berjalan bisa dilakukan dengan caramemelihara kaki. Menggunakan sepatu atau sandal agar terhindar dari bendaberbahaya.

Menggunakan untuk hal yang baik.

 Mensyukuri badan yang tumbuh besar dengan cara

menjaga asupan

makanan.Badan yang kuat membuat energi makin kuat. Kekuatan digunakan untukmelindungi atau membantu yang lain. 4.2 Menampilkan bentuk dan varia

(8)

 Mensyukuri karena memiliki makanan dan minuman dengan cara berdoa sebelumdan sesudah makan.

 Mensyukuri kemampuan bernapas dengan ikut menjaga lingkungan. Sehinggaudara yang dihirup selalu bersih dan sehat untuk tubuh.

 Bersyukur atas keluarga yang menyayangi dengan

cara menyayangi

kembalisemua anggota keluarga.

SUB TEMA 2 PB 1 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakatadalam teks tentangkonsep ciri-ciri, kebutuhan(makanan dan tempathidup),

pertumbuhan,dan

perkembanganmakhluk hidup yang ada dilingkungan setempat yangdisajikan dalam bentuklisan, tulis, visual, dan/ ataueksplorasi lingkungan.

 Mengidentifikasi ciri-ciri

pertumbuhan dan

perkembangan manusia.  Membuat pertanyaan untuk

mewawancarai orang tua.

 Membaca teks tentang pert umbuhan dan perkembanga n manusia.

 Menjawab pertanyaan guru tentang pertumbuhan dan p erkembangan berdasarkan t eks yang dibaca. Mandiri  Mengidentifikasi pertumbu

han dan perkembangan diri nya. Untuk melengkapi inf ormasi tentang pertumbuha n dan perkembangan diriny a, siswa diminta untuk me mbuat pertanyaan yang aka n disampaikan pada orang t uanya. Mandiri

4.4 Menyajikan laporantentang konsepciri-ciri,

kebutuhan(makanan dan tempathidup),

pertumbuhan,dan

perkembanganmakhluk hidup

yangada di

lingkungansetempat secara tertulismenggunakan

kosakatabaku dalam kalimat efektif.

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifatoperasi hitung padabilangan cacah.

Berlatih menyelesaian soal penjumlahan tanpa teknik menyimpan.

 Mengingat kembali cara pe nyelesaian soal penjumlaha n.

 Mengamati penjelasan tent ang cara penyelesaian soal penjumlahan dengan nilai bilangan ribuan.

 Dikenalkan dengan cara pe njumlahan dengan teknik menyimpan.

4.1 Menyelesaikan masalahyang melibatkanpenggunaan sifat-sifatoperasi hitung

(9)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

SBdP

3.3 Mengetahui dinamikagerak tari.  Berlatih menari dengan gerakan lambat pada tangan.

 Berlatih mempraktikkan ge rak lemah dan kuat dalam s ebuah tarian

4.3 Meragakan dinamika geraktari.

SUB TEMA 2 PB 2 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakatadalam teks tentangkonsep ciri-ciri, kebutuhan(makanan dan tempathidup),

pertumbuhan,dan

perkembanganmakhluk hidup yang ada dilingkungan setempat yangdisajikan dalam bentuklisan, tulis, visual, dan/ ataueksplorasi lingkungan.

 Menulis tentang

pertumbuhan dan

perkembangan diri.

 Mengidentifikasi informasi apa saja yang diterima dari orang tua mengenaiproses

pertumbuhan dan

perkembangan yang dialaminya. Misalnya, berat badansaat lahir, usia saat pertama kali bisa merangkak atau berjalan, dan lain-lain.Critical Thin king and Problem Solving  Menuliskan kembali

informasi tersebut menjadi

sebuah cerita

tentangpertumbuhan dan perkembangan dirinya.Ma ndiri

4.4 Menyajikan laporantentang konsepciri-ciri,

kebutuhan(makanan dan tempathidup),

pertumbuhan,dan

perkembanganmakhluk hidup

yangada di

lingkungansetempat secara tertulismenggunakan

kosakatabaku dalam kalimat efektif.

PPKn

1.1. Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banten g, dan padi kapas pada lamban g negara “Garuda Pancasila” s ebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa.

 Menuliskan sikap baik dalam menerima perbedaan.

 Membaca teks tentang “Menghargai Perbedaan”.

 Berlatih menuliskan pendapatnya jika melihat perbedaan yang ada disekitar.Mandiri

 Menyampaikan

pendapatnya di depan teman-teman.Communicat ion

 Diingatkan kembali tentang contoh–contoh

sikap yang

merupakanpengamalan Pancasila. Saling

menghormati dan

menyayangi

antarsesamatermasuk pengamalan sila kedua Pancasila.Creativity and I 2.1 Bersikap jujur, peduli, kasih sa

yang sesuai dengan sila-sila P ancasila dalam lambang negar a “Garuda Pancasila”.

3.1 Memahami arti gambar pada la mbang negara “Garuda Pancas ila”.

(10)

nnovation PJOK

3.1 Memahami kombinasigerak dasar lokomotorsesuai dengan konseptubuh, ruang, usaha, danketerhubungan

dalamberbagai bentuk permainansederhana dan atautradisional.

 Bermain adu kecepatan berjalan merangkak dan berlari.

 Perkembangan kekuatan dan kecepatan juga berbeda-beda.

 Siswa diajak bermain adu kecepatan berjalan merangkak dan berlari.

 Selain tinggi dan berat badan, setiap orang juga memiliki kekuatan yang berbeda.

 Kekuatan ini juga dipengaruhi oleh beberapa faktor. Misalnya, perbedaanpertumbuhan tulang dan otot. Semua perbedaan anugerah

Tuhan, kita

wajibmensyukurinya.

4.1 Mempraktikkan

kombinasigerak dasar lokomotorsesuai dengan konseptubuh, ruang, usaha, danketerhubungan

dalamberbagai bentuk permainansederhana dan atautradisional.

SUB TEMA 2 PB 3 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakatadalam teks tentangkonsep ciri-ciri, kebutuhan(makanan dan tempathidup),

pertumbuhan,dan

perkembanganmakhluk hidup yang ada dilingkungan setempat yangdisajikan dalam bentuklisan, tulis, visual, dan/ ataueksplorasi lingkungan.

 Mengidentifikasi makanan yang baik untuk dikonsumsi.  Menuliskan syarat makanan

yang baik untuk dikonsumsi.

 Membaca teks tentang pentingnya makanan untuk kesehatan.

 Berdiskusi setelah membaca teks yang ada pada buku tentang jenis-jenismakanan, syarat makanan sehat, dan juga kandungannya.

 Mengamati gambar

berbagai makanan, lalu memberikan pendapat danmenuliskan pendapat mengenai makanan yang bisa dimakan setiap hari dansesekali terkait kandungan yang ada pada makanan tersebut.Critical Thinking and Problem So lving

 Menuliskan pendapat pada tempat yang disiapkan.Ma ndiri

4.4 Menyajikan laporantentang konsepciri-ciri,

kebutuhan(makanan dan tempathidup),

pertumbuhan,dan

perkembanganmakhluk hidup

yangada di

lingkungansetempat secara tertulismenggunakan

kosakatabaku dalam kalimat efektif.

Matematika

(11)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran hitung padabilangan cacah. penjumlahan dengan teknik

menyimpan.

menyelesaikan soal penjumlahan dengan teknikmenyimpan.Critical Thinking and Problem Sol ving

4.1 Menyelesaikan masalahyang melibatkanpenggunaan sifat-sifatoperasi hitung

padabilangan cacah. SBdP

3.3 Mengetahui dinamikagerak tari.

 Menari dengan gerakan kuat dan lemah pada tangan.

 Mengingat kembali gerakan tari yang sudahdipelajari pada pertemuan sebelumnya.

 Pada pertemuan ini, siswa diajak

mempraktikkangerakan tari yang digabungkan dengan sebuah nyanyian.

 Setelah berlatih menari, siswa berdiskusi mengenai perasaan saat menari.Com munication

 Siswa secara berkelompok berlatih menciptakan gerak kuat dan lemah dalamsuatu tarian.Collaboration  Siswa dapat menggunakan

lagu yang sama ataupun lagu lainnya.

4.3 Meragakan dinamika geraktari.

SUB TEMA 2 PB 4 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakatadalam teks tentangkonsep ciri-ciri, kebutuhan(makanan dan tempathidup),

pertumbuhan,dan

perkembanganmakhluk hidup yang ada dilingkungan setempat yangdisajikan dalam bentuklisan, tulis, visual, dan/ ataueksplorasi lingkungan.

 Mengidentifkasi pengaruh makanan pada proses

pertumbuhan dan

perkembangan manusia.

 Membaca teks yang ada pad a buku.

 Mendiskusikan mengenai te ks. Teks menjelaskan menge nai pentingnya sarapan deng an makanan sehat sebelum p ergi ke sekolah. Communic ation

 Berlatih menjawab latihan se suai dengan teks yang dibaca nya. Mandiri

4.4 Menyajikan laporantentang konsepciri-ciri,

kebutuhan(makanan dan tempathidup),

pertumbuhan,dan

perkembanganmakhluk hidup

yangada di

lingkungansetempat secara tertulismenggunakan

(12)

PPKn

1.1. Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banten g, dan padi kapas pada lamban g negara “Garuda Pancasila” s ebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa.

 Menghargai perbedaan.  Mengamati contoh sikap dal am menghadapi perbedaan.

2.1 Bersikap jujur, peduli, kasih sa yang sesuai dengan sila-sila P ancasila dalam lambang negar a “Garuda Pancasila”.

3.1 Memahami arti gambar pada la mbang negara “Garuda Pancas ila”.

4.1 Menceritakan arti gambar pada lambang negara “Garuda Panc asila”.

PJOK

3.1 Memahami kombinasi gerak da sar lokomotor sesuai dengan k onsep tubuh, ruang, usaha, da n keterhubungan dalam berba gai bentuk permainan sederha na dan atau tradisional.

 Bermain Kijang dan Rusa.  Berlatih menguji kekuatan m elalui kegiatan bermain Kija ng dan Rusa. Creativity and Innovation

 Berdiskusi tentang pengalam an bermain Kijang dan Rusa. Communication

4.1 Mempraktikkan kombinasi ger ak dasar lokomotor sesuai den gan konsep tubuh, ruang, usah a, dan keterhubungan dalam b erbagai bentuk permainan sed erhana dan atau tradisional.

SUB TEMA 2 PB 5 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakatadalam teks tentangkonsep ciri-ciri, kebutuhan(makanan dan tempathidup),

pertumbuhan,dan

perkembanganmakhluk hidup yang ada dilingkungan setempat yangdisajikan dalam bentuklisan, tulis, visual, dan/ ataueksplorasi lingkungan.

 Menjelaskan faktor olahraga dan rekreasi pada proses

pertumbuhan dan

perkembangan.

 Mewawancara teman

mengenai olahraga kesukaan.

 Berlatih menyampaikan hasil wawancara di depan kelas-kelasnya.

 Mendengarkan penjelasan guru tentang pentingnya berolahraga dan rekreasi dalam proses perkembangan

dan pertumbuhan.

Communication

4.4 Menyajikan laporantentang konsepciri-ciri,

(13)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran tempathidup),

pertumbuhan,dan

perkembanganmakhluk hidup

yangada di

lingkungansetempat secara tertulismenggunakan

kosakatabaku dalam kalimat efektif.

PPKn

1.1. Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banten g, dan padi kapas pada lamban g negara “Garuda Pancasila” s ebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa.

 Menghargai perbedaan kesukaan.

 Menceritakan olahraga kesukaan.

 Kegiatan dilanjutkan dengan membandingkan perbedaan kesukaan antarteman dan car a menghargai perbedaan.

 Menjawab pertanyaan tentan g pentingnya menghargai per bedaan dan manfaat bekerja sama. Critical Thinking and Problem Solving

 Berlatih menanyakan olahra ga kesukaan pada teman-tem annya.

2.1 Bersikap jujur, peduli, kasih sa yang sesuai dengan sila-sila P ancasila dalam lambang negar a “Garuda Pancasila”.

3.1 Memahami arti gambar pada la mbang negara “Garuda Pancas ila”.

4.1 Menceritakan arti gambar pada lambang negara “Garuda Panc asila”.

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.

 Menyelesaikan soal pengurangan tanpa teknik meminjam.

 Menyelesaikan soal pengurangan tanpa teknik meminjam.

4.1 Menyelesaikan masalah yang melibatkan penggunaan sifat-sifat operasi hitung pada bilan gan cacah.

SUB TEMA 2 PB 6 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakatadalam teks tentangkonsep ciri-ciri, kebutuhan(makanan dan tempathidup),

pertumbuhan,dan

perkembanganmakhluk hidup yang ada dilingkungan setempat yangdisajikan dalam bentuklisan, tulis, visual, dan/ ataueksplorasi lingkungan.

 Menjelaskan tidur sebagai faktor yang mempengaruhi proses pertumbuhan dan perkembangan.

 Menuliskan cerita tentang kebiasaan baik sebelum tidur sesuai gambar.

 Mengamati gambar berseri yang ada di buku.

 Berlatih membuat cerita sesuai gambar.Mandiri  Gambar menunjukkan

(14)

4.4 Menyajikan laporantentang konsepciri-ciri,

kebutuhan(makanan dan tempathidup),

pertumbuhan,dan

perkembanganmakhluk hidup

yangada di

lingkungansetempat secara tertulismenggunakan

kosakatabaku dalam kalimat efektif.

PPKn

1.1. Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banten g, dan padi kapas pada lamban g negara “Garuda Pancasila” s ebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa.

 Mengidentifikasi cara berdoa pada setiap agama.

 Menghargai perbedaan cara berdoa.

 Menceritakan cara berdoa.

 Cara berdoa setiap agama berbeda-beda. Kita harus menghargai perbedaan.

 Mengamati cara berdoa setiap agama melalui gambar.

 Berlatih menceritakan cara berdoa sesuai agama yang dianutnya.

 Menulis pada tempat yang tersedia.Mandiri

2.1 Bersikap jujur, peduli, kasih sa yang sesuai dengan sila-sila P ancasila dalam lambang negar a “Garuda Pancasila”.

3.1 Memahami arti gambar pada la mbang negara “Garuda Pancas ila”.

4.1 Menceritakan arti gambar pada lambang negara “Garuda Panc asila”.

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.

 Menyelesaikan soal

pengurangan dengan teknik meminjam.

 Mengingat kembali cara menyelesaikan soal pengurangan dengan teknikmeminjam.Critical Thinking and Problem So lving

 Berlatih memasangkan soal dengan jawaban.

4.1 Menyelesaikan masalah yang m elibatkan penggunaan sifat-sif at operasi hitung pada bilanga n cacah.

SUB TEMA 3 PB 1 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam tek s tentang konsep ciri-ciri, keb utuhan (makanan dan tempat h idup), pertumbuhan, dan perke mbangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat ya ng disajikan dalam bentuk lisa n, tulis, visual, dan/atau ekspl

 Mengidentifikasi pertumbuh an ayam.

 Menuliskan tahapan pertumb uhan dan perkembangan aya m.

 Mengamati gambar pertum buhan dan perkembangan a yam.

(15)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

orasi lingkungan. cation

 Menuliskan beberapa hewa n yang memiliki ciri-ciri ya ng hampir sama dengan ay am misalnya badannya ber bulu, memiliki paruh, mem iliki sayap, kakinya dua, da n berkembang biak dengan cara bertelur. Mandiri 4.4 Menyajikan laporan tentang kon

sep ciri-ciri, kebutuhan (maka nan dan tempat hidup), pertum buhan, dan perkembangan ma khluk hidup yang ada di lingk ungan setempat secara tertulis menggunakan kosakata baku d alam kalimat efektif.

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.

 Menyelesaikan soal perkalia n.

 Mengingat kembali menge nai cara menyelesaikan soa l-soal perkalian.

4.1 Menyelesaikan masalah yang m elibatkan penggunaan sifat-sif at operasi hitung pada bilanga n cacah.

SBdP

3.1 Memahami unsur-unsur seni ru pa dalam karya dekoratif.

 Menggambar hewan sesuai i majinasi.

 Mengamati gambar dekorat if hewan.

 Sebelum siswa berlatih me nggambar dekoratif dengan tema ayam dan induk aya m, siswa berlatih membuat garis lengkung dan zigzag t erlebih dahulu dengan cara menebalkan garis.

 Berlatih menggambar indu k dan anak ayam.

 Mewarnai gambar hasil kar yanya.

4.1 Membuat karya dekoratif.

SUB TEMA 3 PB 2 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam tek s tentang konsep ciri-ciri, keb utuhan (makanan dan tempat h idup), pertumbuhan, dan perke mbangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat ya ng disajikan dalam bentuk lisa n, tulis, visual, dan/atau ekspl orasi lingkungan.

 Mengidentifikasi pertumbuh an dan perkembangan kucin g.

 Menjawab pertanyaan tentan g pertumbuhan dan perawata n kucing sesuai teks.

 Berdiskusi tentang perbedaa n warna anak kucing.

 Menulis hewan yang memili ki kemiripan dengan kucing.

 Berdiskusi mengenai salah satu isi teks yang menyampaikan bahwaanak kucing Siti berwarna macam-macam.Communic ation

 Menyebutkan berbagai hewan yang memiliki

kesamaan ciri

dengankucing.Mandiri  Kucing memiliki ciri-ciri

kulit berambut,

berkembang biak dengan cara melahirkan,menyusui, 4.4 Menyajikan laporan tentang kon

(16)

alam kalimat efektif. dan berkaki empat.

PPKn

1.4 Mensyukuri makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar sebagai anugerah Tuha n Yang Maha Esa.

 Memberikan pendapat tentan g sikap saling membantu tem an.

 Menyampaikan pendapat tentang sikap yang harus

dilakukan saat

melihatperbedaan di depan teman-temannya.Commun ication

 Diingatkan bahwa saling

menghargai dan

menyayangi adalah sikap yangharus dilakukan.

 Semua perbedaan ini diciptakan oleh Tuhan yang harus kita syukuri sebagaiucapan terima kasih kita padaNya.

2.4 Menampilkan sikap kerja sama sebagai wujud bersatu dalam keberagaman di lingkungan se kitar.

3.4 Memahami makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar.

4.4 Menyajikan bentuk-bentuk kebe rsatuan dalam keberagaman di lingkungan sekitar.

PJOK

3.1 Memahami kombinasi gerak da sar lokomotor sesuai dengan k onsep tubuh, ruang, usaha, da n keterhubungan dalam berba gai bentuk permainan sederha na dan atau tradisional.

 Berlatih mempraktikkan gera k kombinasi lari dan lompat.

 Berlatih menirukan gerak kuda saat berlari dan melompat.

 Mengevaluasi diri masing-masing mengenai batas kemampuan melompat. 4.1 Mempraktikkan kombinasi gera

k dasar lokomotor sesuai deng an konsep tubuh, ruang, usah a, dan keterhubungan dalam b erbagai bentuk permainan sed erhana dan atau tradisional.

SUB TEMA 3 PB 3 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam tek s tentang konsep ciri-ciri, keb utuhan (makanan dan tempat h idup), pertumbuhan, dan perke mbangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat ya ng disajikan dalam bentuk lisa n, tulis, visual, dan/atau ekspl orasi lingkungan.

 Mengidentifikasi dan menuli skan jenis ikan dan ciri-cirin ya.

 Membaca teks tentang ciri-ciri ikan.

 Berdiskusi mengenai berbagai jenis ikan yang pernah dilihatnya.Commu nication

 Menuliskan minimal 5 informasi tentang jenis-jenis ikan dan ciri-cirinya. Mandiri

 Menceritakan hasil wawancara terhadap teman tentang jenis-jenis

ikanyang pernah

dilihatnya.Communication 4.4 Menyajikan laporan tentang kon

(17)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.

 Menyelesaikan soal perkalia n.

 Mengingat kembali langkah-langkah dalam menyelesaikan soal pembagian.

 Berlatih dengan soal yang diberikan guru.Critical Thi nking and Problem Solvin g

4.1 Menyelesaikan masalah yang m elibatkan penggunaan sifat-sif at operasi hitung pada bilanga n cacah.

SBdP

3.1 Memahami unsur-unsur seni ru pa dalam karya dekoratif.

 Menghias gambar dekoratif i kan dengan menggunakan ga ris.

 Mengamati contoh gambar dekoratif hewan.Communi cation

 Mengamati garis dan warna yang ada pada gambar dekoratif ikan.

 Brlatih menghias gambar ikan dengan berbagai

macam garis

mengikuticontoh.Creativit y and Innovation

 Mewarnai gambar agar lebih menarik.

4.1 Membuat karya dekoratif.

SUB TEMA 3 PB 4 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam tek s tentang konsep ciri-ciri, keb utuhan (makanan dan tempat h idup), pertumbuhan, dan perke mbangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat ya ng disajikan dalam bentuk lisa n, tulis, visual, dan/atau ekspl orasi lingkungan.

 Mengidentifkasi pertumbuha n dan perkembangan kupu-k upu.

 Menulis setiap tahap pertum buhan dan perkembangan ku pu-kupu.

 Membaca teks tentang pert umbuhan dan perkembanga n kupu-kupu. Communicat ion

 Mengamati gambar daur hi dup kupu-kupu.

 Berbagi cerita pengalaman melihat tahapan-tahapan pa da daur hidup kupu-kupu te rsebut.

 Mendengarkan tahapan dan proses yang terjadi selama daur hidup kupukupu.

 Menuliskan tahapan perke mbangan/daur hidup kupu-kupu dengan bahasanya se ndiri. Mandiri

4.4 Menyajikan laporan tentang kon sep ciri-ciri, kebutuhan (maka nan dan tempat hidup), pertum buhan, dan perkembangan ma khluk hidup yang ada di lingk ungan setempat secara tertulis menggunakan kosakata baku d alam kalimat efektif.

PPKn

1.4 Mensyukuri makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan

 Menuliskan saran untuk tem an sebagai bentuk mengharg

(18)

sekitar sebagai anugerah Tuha n Yang Maha Esa.

ai. ang kemampuan gerak ters

ebut. Creativity and Innov ation

 Berlatih menyampaikan sar annya.

 Menceritakan pengalaman memberi saran kepada tem annya.

2.4 Menampilkan sikap kerja sama sebagai wujud bersatu dalam k eberagaman di lingkungan sek itar.

3.4 Memahami makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar.

4.4 Menyajikan bentukbentuk keber satuan dalam keberagaman di lingkungan sekitar.

PJOK

3.1 Memahami kombinasi gerak da sar lokomotor sesuai dengan k onsep tubuh, ruang, usaha, da n keterhubungan dalam berba gai bentuk permainan sederha na dan atau tradisional.

 Menirukan gerak tahapan da ur hidup kupu-kupu.

 Berlatih menirukan gerak s esuai contoh.

 Melakukan pemanasan terl ebih dahulu seperti berlari mengelilingi lapangan.

 Bercerita mengenai pengal aman menirukan gerak dau r hidup kupu-kupu. Comm unication

4.1 Mempraktikkan kombinasi gera k dasar lokomotor sesuai deng an konsep tubuh, ruang, usah a, dan keterhubungan dalam b erbagai bentuk permainan sed erhana dan atau tradisional.

SUB TEMA 3 PB 5 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam tek s tentang konsep ciri-ciri, keb utuhan (makanan dan tempat h idup), pertumbuhan, dan perke mbangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat ya ng disajikan dalam bentuk lisa n, tulis, visual, dan/atau ekspl orasi lingkungan.

 Mengidentifikasi pertumbuh an dan perkembangan katak.

 Mengamati gambar daur hidup katak.

 Membaca teks tentang daur hidup katak.Communicati on

 Mengamati kembali tahapan daur hidup katak, lalu menganalisa tahapanyang paling penting.Critical Thinking and Problem Solving 4.4 Menyajikan laporan tentang kon

sep ciri-ciri, kebutuhan (maka nan dan tempat hidup), pertum buhan, dan perkembangan ma khluk hidup yang ada di lingk ungan setempat secara tertulis menggunakan kosakata baku d alam kalimat efektif.

PPKn

1.4 Mensyukuri makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar sebagai anugerah Tuha n Yang Maha Esa.

 Menuliskan saran kepada te man agar saling menghargai.

 Memberi saran kepada tema n agar bersikap saling mengh argai.

 Pentingnya untuk saling

menyayangi dan

(19)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran sebagai wujud bersatu dalam k

eberagaman di lingkungan sek itar.

 Berlatih menuliskan saran tentang hal tersebut.

 Berlatih menyampaikan saran.

3.4 Memahami makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar.

4.4 Menyajikan bentukbentuk keber satuan dalam keberagaman di lingkungan sekitar.

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.

 Berlatih soal perkalian.  Berlatih menyelesaikan soal perkalian.

 Berlatih membuat soal cerita.Mandiri

4.1 Menyelesaikan masalah yang m elibatkan penggunaan sifat-sif at operasi hitung pada bilanga n cacah.

SUB TEMA 3 PB 6 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam tek s tentang konsep ciri-ciri, keb utuhan (makanan dan tempat h idup), pertumbuhan, dan perke mbangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat ya ng disajikan dalam bentuk lisa n, tulis, visual, dan/atau ekspl orasi lingkungan.

 Menjelaskan pertumbuhan d an perkembangan nyamuk.

 Membuat poster ajakan men ghindari penyakit demam ber darah.

 Membaca teks yang ada pada buku.

 Berdiskusi tentang berbagai penyakit yangdisebabkan oleh nyamuk. Communication  Berdikusi tentang cara dan

tempat

nyamukberkembang biak.

 Berdiskusi cara menjaga lingkungan untuk mencegah berbagai penyakityang disebabkan nyamuk.

 Mencoba membuat poster sebagai ajakan untuk menjaga lingkungan agarterhindar dari berbagai penyakit yang disebabkan oleh nyamuk.Creativity an d Innovation

(20)

PPKn

1.4 Mensyukuri makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar sebagai anugerah Tuha n Yang Maha Esa.

 Berlatih menuliskan saran.  Melanjutkan kegiatan untuk berlatih memberi saran pada tetangga.

2.4 Menampilkan sikap kerja sama sebagai wujud bersatu dalam k eberagaman di lingkungan sek itar.

3.4 Memahami makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar.

4.4 Menyajikan bentukbentuk keber satuan dalam keberagaman di lingkungan sekitar.

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.

 Berlatih soal perkalian.  Berlatih menyelesaikan soal perkalian.

4.1 Menyelesaikan masalah yang m elibatkan penggunaan sifat-sif at operasi hitung pada bilanga n cacah.

SUB TEMA 4 PB 1 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam tek s tentang konsep ciri-ciri, keb utuhan (makanan dan tempat h idup), pertumbuhan, dan perke mbangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat ya ng disajikan dalam bentuk lisa n, tulis, visual, dan/atau ekspl orasi lingkungan.

 Mengidentifikasi daun. Membaca teks.

 Mengamati berbagai cara p ertumbuhan dan perkemba ngan tumbuhan, lebih baik jika siswa mengamati langs ung berbagai tumbuhan ya ng berkembangbiak dengan umbi.

 Berdiskusi tentang berbaga i jenis tumbuhan sesuai den gan cara berkembangbiak. Communication

4.4 Menyajikan laporan tentang ko nsep ciri-ciri, kebutuhan (mak anan dan tempat hidup), pertu mbuhan, dan perkembangan m akhluk hidup yang ada di ling kungan setempat secara tertuli s menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.

 Menyelesaikan soal pembagi

an.  Berlatih soal pembagian.

(21)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran elibatkan penggunaan sifat-sif

at operasi hitung pada bilanga n cacah.

SBdP

3.1 Mengetahui unsur-unsur seni ru pa dalam karya dekoratif.

 Membuat kerajinan mozaik. Mengamati salah satu cont oh kerajinan mozaik.

 Berlatih menghias gambar dengan tempelan daun keri ng yang disebut dengan ker ajinan mozaik. Creativity a nd Innovation

3.4 Mengetahui teknik potong, lipa t, dan sambung.

4.1 Membuat karya dekoratif.

4.4 Membuat karya dengan teknik p otong, lipat, dan sambung.

SUB TEMA 4 PB 2 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam tek s tentang konsep ciri-ciri, keb utuhan (makanan dan tempat h idup), pertumbuhan, dan perke mbangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat ya ng disajikan dalam bentuk lisa n, tulis, visual, dan/atau ekspl orasi lingkungan.

 Mengidentifikasi tumbuhan yang berkembang biak denga n biji.

 Menuliskan tahapan pertumb uhan tanaman yang berkemb ang biak dengan biji.

 Membaca dan menjawab pertanyaan gurutentang pertumbuhan tumbuhan yang berkembangbiak dengan biji. Communicati on

 Berdiskusi tentang bagian-bagian biji yang

merupakan calon

tumbuhanbaru.

 Menggali informasi mengenai pengetahuan mereka tentang jenis-jenistumbuhan yang berkembang biak dengan biji.

4.4 Menyajikan laporan tentang ko nsep ciri-ciri, kebutuhan (mak anan dan tempat hidup), pertu mbuhan, dan perkembangan m akhluk hidup yang ada di ling kungan setempat secara tertuli s menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

PPKn

1.1. Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banten g, dan padi kapas pada lamban g negara “Garuda Pancasila” s ebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa.

 Memahami pentingnya beker jasama.

 Salah satu hal yang perlu diperhatikan agar permainan dapat berjalan denganbaik adalah kerja sama.

 Kerja sama yang baik antara sesama pemegang bambu, agar gerakan harmonisdan tidak membahayakan pemain yang sedang melompat.Go tong Royong

 Untuk bekerja sama dengan baik perlu dilatih 2.4 Menampilkan sikap kerja sama

sebagai wujud bersatu dalam k eberagaman di lingkungan sek itar.

3.4 Memahami makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar.

(22)

lingkungan sekitar. berkomunikasi yang baik. Berdiskusisebelum

permainan, berlatih bersama, saling memberi saran dengan bahasa yangsantun adalah bagian dari kerja sama.

PJOK

3.1 Memahami kombinasi gerak da sar lokomotor sesuai dengan k onsep tubuh, ruang, usaha, da n keterhubungan dalam berba gai bentuk permainan sederha na dan atau tradisional.

 Bermain lompat bambu.  Mendiskusikan berbagai manfaat bambu.

 Salah satu manfaat bambu adalah untuk permainan.

 Mempraktikkan permainan lompat bambu dengan tahapan seperti berikut.

 Mendiskusikan

pengalaman saat bermain lompat bambu.

 Berdiskusi tentang cara bermain yang baik.

4.1 Mempraktikkan kombinasi gera k dasar lokomotor sesuai deng an konseptubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam ber bagai bentuk permainan seder hana dan atau tradisional.

SUB TEMA 4 PB 3 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam tek s tentang konsep ciri-ciri, keb utuhan (makanan dan tempat h idup), pertumbuhan, dan perke mbangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat ya ng disajikan dalam bentuk lisa n, tulis, visual, dan/atau ekspl orasi lingkungan.

 Mengidentifikasi berbagai m acam bunga.

 Mendeskripsikan salah satu bunga.

 Mendengarkan penjelasan guru tentang bagian-bagian bunga, terutamaputik dan benangsari.Communicatio n

 Membaca teks tentang

bunga kebanggan

Indonesia.

 Menulis deskripsi tentang salah satu bunga pilihan

dan mencari

informasitentang cara perkembangbiakan

tumbuhan tersebut.Mandir i

4.4 Menyajikan laporan tentang ko nsep ciri-ciri, kebutuhan (mak anan dan tempat hidup), pertu mbuhan, dan perkembangan m akhluk hidup yang ada di ling kungan setempat secara tertuli s menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.

 Menyelesaikan soal pembagi an.

 Mengingat kembali teknik penyelesaian soal pembagian seperti contoh. Critical Thinking and Pro blem Solving

(23)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran SBdP

3.3 Mengetahui dinamika gerak tar i.

 Menghias gambar bunga den gan potongan kertas yang di potong-potong.

 Mengamati berbagai gambar bunga yang ada pada buku.

 Menggunting kertas warna-warni menjadi ukuran yang

sangat kecil.

Bentukguntingan

sembarang, atau bisa dilakukan dengan cara merobek.Creativity and In novation

 Berlatih mewarnai gambar bunga dengan potongan kertas warna-warniyang tersedia.

 Mewarnai dengan cara menempel potongan kertas pada gambar bunga yangtersedia sampai penuh.

4.4 Membuat karya dengan teknik p otong, lipat, dan sambung.

SUB TEMA 4 PB 4 Bahasa Indonesia

3.4 Mencermati kosakata dalam tek s tentang konsep ciri-ciri, keb utuhan (makanan dan tempat h idup), pertumbuhan, dan perke mbangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat ya ng disajikan dalam bentuk lisa n, tulis, visual, dan/atau ekspl orasi lingkungan.

 Menjelaskan tumbuhan yang berkembang biak dengan um bi.

 Menyebutkan berbagi jenis u mbi.

 Mengamati umbi-umbian dan makanan hasilolahan yang berasal dari umbi-umbian yang dibawaoleh guru.

 Menjawab pertanyaan tentang nama, rasa,dan makanan yang berasal dari umbi-umbian.Mandiri  Mengamati berbagai

umbi-umbian lalu

membandingkan satu denganlainnya.

 Menuliskan hasil

perbandingan di tempat yang disediakan.Critical T hinking and Problem Solv ing

4.4 Menyajikan laporan tentang ko nsep ciri-ciri, kebutuhan (mak anan dan tempat hidup), pertu mbuhan, dan perkembangan m akhluk hidup yang ada di ling kungan setempat secara tertuli s menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

PPKn

1.4 Mensyukuri makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar sebagai anugerah Tuha n Yang Maha Esa.

 Menceritakan pengalaman b ekerja sama.

(24)

sebagai wujud bersatu dalam k eberagaman di lingkungan sek itar.

umbian. Saat bekerja mereka membagi tugas dengan merata, sehingga semua pekerjaan dapat diselesaikan dengan baik dan dalam waktu yang lebih singkat. Critical Thinking and Problem Solving

 Menulis pengalaman bekerja sama dengan teman pada tempat yangtersedia.Gotong Royo ng

3.4 Memahami makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar.

4.4 Menyajikan bentuk-bentuk kebe rsatuan dalam keberagaman di lingkungan sekitar.

PJOK

3.1 Memahami kombinasi gerak da sar lokomotor sesuai dengan k onsep tubuh, ruang, usaha, da n keterhubungan dalam berba gai bentuk permainan sederha na dan atau tradisional.

 Bermain lari dan lompat.  Bermain lari dan lompat.

4.1 Mempraktikkan kombinasi gera k dasar lokomotor sesuai deng an konsep tubuh, ruang, usah a, dan keterhubungan dalam b erbagai bentuk permainan sed erhana dan atau tradisional.

SUB TEMA 4 PB 5 Bahasa Indonesisa

3.4 Mencermati kosakata dalam tek s tentang konsep ciri-ciri, keb utuhan (makanan dan tempat h idup), pertumbuhan, dan perke mbangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat ya ng disajikan dalam bentuk lisa n, tulis, visual, dan/atau ekspl orasi lingkungan.

 Berlatih membaca percakapa n.

 Mencari kata-kata baru, lalu mencari artinya dalam kamu s.

 Menggunakan kata-kata ters ebut dalam kalimat.

 Membaca teks tentang perkembangbiakantumbuh an dengan spora.

 Berlatih membaca teks dialog secaraberpasangan. Collaboration

 Mendengarkan penjelasan guru tentang teks dialog.

 Berdiskusi tentang isi bacaan.Communication  Menuliskan kata-kata baru

yang ditemui dan mencari arti kata tersebutpada kamus.

 Berlatih membuat kalimat dari kata-kata baru yang ditemuinya.

(25)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran PPKn

1.4 Mensyukuri makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar sebagai anugerah Tuha n Yang Maha Esa.

 Menulis cerita  Untuk memantapan

pemahaman mengenai perkembangbiakan dengan spora,siswa menuliskan kembali teks dialog yang dibaca dalam bentuk cerita. Mandiri

 Berlatih bekerja sama membersihkan lingkungan kelas secara berkelompok. Collaboration

2.4 Menampilkan sikap kerja sama sebagai wujud bersatu dalam k eberagaman di lingkungan sek itar.

3.4 Memahami makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar.

4.4 Menyajikan bentukbentuk keber satuan dalam keberagaman di lingkungan sekitar.

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.

 Menyelesaikan soal pembagi an.

Kegiatan terakhir, siswa berlatih menyelesaikan soal-soal pembagian sesuaicontoh yang diberikan.

4.1 Menyelesaikan masalah yang m elibatkan penggunaan sifat-sif at operasi hitung pada bilanga n cacah.

SUB TEMA 4 PB 6 Bahasa Indonesisa

3.4 Mencermati kosakata dalam tek s tentang konsep ciri-ciri, keb utuhan (makanan dan tempat h idup), pertumbuhan, dan perke mbangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat ya ng disajikan dalam bentuk lisa n, tulis, visual, dan/atau ekspl orasi lingkungan.

 Menjelaskan perkembanganb iakan tumbuhan dengan bant uan manusia.

 Menjawab pertanyaan sesuai teks.

 Mencari arti kata dalam kam us.

 Membuat kalimat

 Membaca teks tentang proses

mencangkoktanaman. Jika ada contoh hasil proses

cangkokdan ada

narasumber yang

memahami

prosespencangkokan, lebih baik kegiatan diskusi danpengamatan langsung. Communication

 Berlatih menyelesaikan latihan soal terkait proses pencangkokan.Critical Thi nking and Problem Solvin g

 Mengamati kata-kata baru yang ditemui, lalu

menuliskan dan

mencariartinya di kamus. 4.4 Menyajikan laporan tentang ko

nsep ciri-ciri, kebutuhan (mak anan dan tempat hidup), pertu mbuhan, dan perkembangan m akhluk hidup yang ada di ling kungan setempat secara tertuli s menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

(26)

1.4 Mensyukuri makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar sebagai anugerah Tuha n Yang Maha Esa.

 Menceritakan kegiatan kerja sama.

 Berdiskusi tentang berbagai kegiatan kerja sama yang biasa dilakukan dirumah.Communication  Menuliskan kegiatan kerja

sama yang biasa dilakukan di rumah.

 Menuliskan pendapat tentang berbagai kegiatan kerja sama.

 menceritakan pendapatnya di depan teman-teman.Ma ndiri

2.4 Menampilkan sikap kerja sama sebagai wujud bersatu dalam k eberagaman di lingkungan sek itar.

3.4 Memahami makna bersatu dala m keberagaman di lingkungan sekitar.

4.4 Menyajikan bentukbentuk keber satuan dalam keberagaman di lingkungan sekitar.

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.

 Menyelesaikan soal pembagi an.

 Berlatih menyelesaikan soal-soal pembagian sesuaicontoh yang diberikan.Critical Thinkin g and Problem Solving  Berlatih membuat soal

cerita pembagian. 4.1 Menyelesaikan masalah yang m

elibatkan penggunaan sifat-sif at operasi hitung pada bilanga n cacah.

Mengetahui

Kepala Sekolah

Semarapura,

(27)

SILABUS

TAHUN PELAJARAN 2018 / 2019

Nama Sekolah

:

Kelas / Semester

:

III / 1

Tema 2

:

Menyayangi Tumbuhan dan Hewan

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

SUB TEMA 1 PB 1 Bahasa Indonesia

3.8 Menguraikan pesan dalamdongeng yang disajikansecara lisan, tulis, da nvisual dengan tujuan untukkesena ngan

 Membaca dongeng dengan nyaring.

 Menjawab pertanyaan dari teks dongeng.

 Membaca teks dongeng secara bergantian dengan suara lanta ng. Setiap siswa membaca sat u paragraf. Pada kegiatan ini g uru melakukan penilaian. Ma ndiri

 Mendiskusikan kata-kata yang belum dipahami siswa. Comm unication

4.8 Memeragakan pesan dalamdongeng sebagai bentukungkapan diri meng gunakankosa kata baku dan kalima tefektif

SBDP

3.2 Mengetahui bentuk danvariasi pola i rama dalam lagu

 Bernyanyi lagu dengan pol a irama sederhana.

 Menyanyikan lagu Cemara bersama-sama yang dipandu oleh guru. Mandiri

 Menyanyi lagu Cemara secara individual bila waktu masih tersedia.

4.2 Menampilkan bentuk danvariasi ira ma melalui lagu

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat- sifatoperasi hitun g pada bilangancacah

 Menyelesaikan soal-soal p ertukaran pada penjumlaha n.

 Mengerjakan latihan soal-soal dengan memperhatikan sifat pertukaran pada penjumlahan. Guru menilai hasil pekerjaan siswa. Mandiri

4.1 Menyelesaikan masalah yangmeliba tkan penggunaansifat-sifat operasi hitungpada bilangan cacah

SUB TEMA 1 PB 2 Bahasa Indonesia

3.8 Menguraikan pesan dalamdongeng yang disajikansecara lisan, tulis, da nvisual dengan tujuan untukkesena ngan

 Bercerita tentang pesan mo ral pada dongeng secara lis an.

 Mendiskusikan pesan moral ya ng terkandung padadongeng P engembara dan Sebuah Pohon Collaboration

(28)

efektif

PPKn

1.1 Menerima arti bintang,rantai, pohon beringin,kepala banteng, dan padik apas pada lambang negara“Garuda Pancasila” sebagaianugerah Tuhan Yang MahaEsa

 Menuliskan pengalaman be rterima kasih.

 Menjawab pertanyaan tentang fungsi kata terima kasih danpe rasaan ketika mengucapkan ter ima kasih. Mandiri

 Menuliskan dua pengalaman b erterima kasih pada tempat ya ngtersedia di buku siswa. 2.1 Bersikap jujur, peduli, kasihsayang

sesuai dengan silasilaPancasila dala m lambangnegara “Garuda Pancasil a”

3.1 Memahami arti gambar padalamban g negara “GarudaPancasila”

4.1 Menceritakan arti gambarpada lamb ang negara“Garuda Pancasila”

PJOK

3.2 Memahami kombinasi gerakdasar n on-lokomotor sesuaidengan konsep tubuh, ruang,usaha, dan keterhubun gandalam berbagai bentukpermaina n sederhana danatau tradisional

 Melakukan gerakan memut ar dan meliukkan badan.

 Melakukan gerakan kombinasi memutar danmeliuk, guru dan siswa melakukan gerakan pen dinginan yang dicontohkangur u. Collaboration

 Memberi contoh gerakan-gera kan kombinasi memutar dan m eliuk. Communication

4.2 Mempraktikkan gerakkombinasi ger ak dasar nonlokomotorsesuai denga nkonsep tubuh, ruang, usaha,dan ke terhubungan dalamberbagai bentuk permainansederhana dan atautradisi onal

SUB TEMA 1 PB 3 Bahasa Indonesia

3.8 Menguraikan pesan dalamdongeng yang disajikansecara lisan, tulis, da nvisual dengan tujuan untukkesena ngan

 Menceritakan kembali isi d ongeng secara lisan.

 Membagi siswa dalam beberapa kelompok. Setiap siswa membaca dongeng yang berjudul Asal Mula Buah Kelapa secara bergantian. Inte gritas

 Menceritakan kembali isi dongeng.

 Menyimak dan mengisi lembar pengamatan.

 Mengamati kegiatan bercerita dengan berkeliling kelas. Setelah kegiatan ini selesai, siswa mengumpulkan lembar pengamatan. Collaboration  Mendiskusikan pesan yang

terdapat dalam isi dongeng. Setiap kelompok menuliskan pesan yang terkandung pada 4.8 Memeragakan pesan dalamdongeng

(29)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran isi dongeng di buku siswa. Co mmunication

 Mendiskusikan hasil kerja tiap kelompok hingga disimpulkan pesan moral yang terkandung pada isi dongeng. Collaborati on

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifatoperasi hitun g pada bilangancacah

 Menyelesaikan soal-soal ya ng bersifat pertukaran pada penjumlahan.

 Mengerjakan latihan yang menerapkan sifat pertukaran pada penjumlahan. Mandiri

4.1 Menyelesaikan masalah yangmelib atkan penggunaansifat-sifat operasi hitungpada bilangan cacah

SBdP

3.2 Mengetahui bentuk danvariasi pola irama dalamlagu

 Menyanyikan lagu dengan pola irama sederhana yang berjudul Tomat

 Mendiskusikan tentangmanfaa t Tomat bagi kehidupan manu sia.Siswa didorong untuk men gajukanpertanyaan seputar to mat dan manfaatnya. Collabor ation

 Membaca lirik laguberjudul “Tomat.” Mandiri

4.2 Menampilkan bentuk danvariasi ira ma melalui lagu

SUB TEMA 1 PB 4 Bahasa Indonesia

3.8 Menguraikan pesan dalamdongeng yang disajikansecara lisan, tulis, da nvisual dengan tujuan untukkesena ngan

 Bermain peran berdasarkan isi cerita yang ada pada do ngeng.

 Membaca dongeng yang adap ada buku siswa.

 Mendiskusikan pesanyang ter dapat pada dongeng. Mereka j ugamendiskusikankarakter ya ng ada dalam.

 Menuliskan tokoh-tokoh dan k arakter yang terdapat padadon geng “Bunga Melati yang Bai k Hati” di buku siswa.

4.8 Memeragakan pesan dalamdongeng sebagai bentukungkapan diri meng gunakankosa kata baku dan kalima tefektif

PPKn

1.1 Menerima arti bintang,rantai, pohon beringin,kepala banteng, dan padik apas pada lambang negara“Garuda Pancasila” sebagaianugerah Tuhan Yang MahaEsa

 Menceritakan pengalaman meminta maaf.

 Mendiskusikan tentang arti pe nting meminta maaf, apadamp ak meminta maaf pada hubung an pertemanan, dan bagaiman aperasaan orang yang memint a maaf/ orang yang memberi maaf. Communication

(30)

am lambangnegara “GarudaPancas ila”

 Menceritakanpengalamannya meminta maaf kepada orang la in. Literasi

3.1 Memahami arti gambar padalamban g negara “GarudaPancasila”

4.1 Menceritakan arti gambarpada lamb ang negara“Garuda Pancasila”

PJOK

3.2 Memahami kombinasi gerakdasar n on-lokomotor sesuaidengan konsep tubuh, ruang,usaha, dan keterhubu ngandalam berbagai bentukpermai nan sederhana danatau tradisional

 Melakukan gerakan kombi nasi memutar lengan dan meliukkan badan.

 Melakukan gerakan memutar l engan dan meliukkan badan. S etelahsemua siswa dapat meng hapal dan melakukan gerakan memutar lengandan meliukka n badan, mengamati gerakan-g erakan siswa. Mandiri

4.2 Mempraktikkan gerakkombinasi ger ak dasar nonlokomotorsesuai deng ankonsep tubuh, ruang, usaha,dan keterhubungan dalamberbagai bent uk permainansederhana dan atautra disional

SUB TEMA 1 PB 5 Bahasa Indonesia

3.8 Menguraikan pesan dalamdongeng yang disajikansecara lisan, tulis, da nvisual dengan tujuan untukkesena ngan

 Bermain peran berdasarka n isi cerita yang ada pada d ongeng.

 Setelah kegiatan bermain pera n, siswa mendiskusikan pesan yangterkandung dalam dongen g “Bunga Melati yang Baik H ati”.

 Siswa menuliskan hasil diskus i tentang pesan yang terkandu ng dalamdongeng “Bunga Mel ati yang Baik Hati” pada buku siswa.

4.8 Memeragakan pesan dalamdongeng sebagai bentukungkapan diri meng gunakankosa kata baku dan kalima tefektif

PPKn

1.1 Menerima arti bintang,rantai, pohon beringin,kepala banteng, dan padik apas pada lambang negara“Garuda Pancasila” sebagaianugerah Tuhan Yang MahaEsa

 Menuliskan pengalaman m endoakan orang lain.

 Siswa masih tetap dalam kelo mpoknya masing-masing. Mer ekamendiskusikan arti penting nya bersikap baik, yaitu mend oakan oranglain. Communicat ion

 Siswa mencoba menuliskan pe ngalamannya mendoakan oran g lain.

2.1 Bersikap jujur, peduli, kasihsayang s esuai dengan silasilaPancasila dala m lambangnegara “Garuda Pancasi la”

3.1 Memahami arti gambar padalamban g negara “GarudaPancasila”

4.1 Menceritakan arti gambarpada lamb ang negara“Garuda Pancasila”

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifatoperasi hitun g pada bilangancacah

 Menyelesaikan soal-soal y ang bersifat pertukaran pa

(31)

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran da penjumlahan. ulis di depanteman-teman kelo

mpoknya.

 Selanjutnya, guru mereview k onsep sifat pertukaran pada pe njumlahan.

4.1 Menyelesaikan masalah yangmeliba tkan penggunaansifat-sifat operasi hitungpada bilangan cacah

SUB TEMA 1 PB 6 Bahasa Indonesia

3.8 Menguraikan pesan dalamdongeng yang disajikansecara lisan, tulis, da nvisual dengan tujuan untukkesena ngan

 Menceritakan kembali isi dongeng dalam bentuk ga mbar.

 Menuliskan perbuatan baik yang ada pada isi dongeng.

 Membaca teks dongeng “Peta ni yang Baik Hati” yang ada p ada bukusiswa.

 Menceritakan kembali isi don geng dengan menggambarkan nyapada tempat yang tersedia. Communication

 Menuliskan pesan yang terdapat pada dongeng “Petani yang Baik Hati”

4.8 Memeragakan pesan dalamdongeng sebagai bentukungkapan diri meng gunakankosa kata baku dan kalima tefektif

PPKn

1.1 Menerima arti bintang,rantai, pohon beringin,kepala banteng, dan padik apas pada lambang negara“Garuda Pancasila” sebagaianugerah Tuhan Yang MahaEsa

 Menggambarkan pengala man mendoakan orang lai n.

 Mengambarkan perbuatan

baik yang pernah

dilakukannya, yaitu saat mendoakan orang lain.

2.1 Bersikap jujur, peduli, kasihsayang s esuai dengan silasilaPancasila dala m lambangnegara “Garuda Pancasi la”

3.1 Memahami arti gambar padalamban g negara “GarudaPancasila”

4.1 Menceritakan arti gambar pada lamb ang negara “Garuda Pancasila”

Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifatoperasi hitun g pada bilangancacah

 Membuat bentuk penjumla han yang memiliki sifat pe rtukaran.

 Mengerjakan latihan membuat bentuk penjumlahan yang memiliki sifat pertukaran berdasarkan cerita pada soal. Mandiri

4.1 Menyelesaikan masalah yangmeliba tkan penggunaansifat-sifat operasi hitungpada bilangan cacah

SUB TEMA 2 PB 1 Bahasa Indonesia

3.8 Menguraikan pesan dalamdongeng yang disajikansecara lisan, tulis, da nvisual dengan tujuan untukkesena ngan

 Membaca dongeng dengan nyaring.

 Mengisi teka teki dongeng berdasarkan teks bacaan.

(32)

sebagai bentukungkapan diri meng gunakankosa kata baku dan kalima tefektif

nilaian.

 Membaca dan diskusi, siswa mengerjakan teka teki silang yang tersedia pada buku siswa berdasarkan isi dongeng “Ayam Jago Baru”. Mandiri Matematika

3.1 Menjelaskan sifat-sifatoperasi hitun g pada bilangancacah

 Menyelesaikan soal-soal p ertukaran pada perkalian.

 Menyimak penjelasan guru tentang sifat pertukaran pada perkalian.

 Mengamati siswa dengan berkeliling kelas sekaligus juga membantu jika ada siswa yang masih belum memahami konsep pertukaran pada perkalian.

4.1 Menyelesaikan masalah yangmelib atkan penggunaansifat-sifat operas i hitungpada bilangan cacah

SBDP

3.3 Mengetahui dinamika geraktari.  Menirukan gerakan kupu-k upu.

 Mendiskusikan tentang gerakan macam-macam binatang. Ada binatang yang berjalan, melompat, terbang,

dan lain-lain.

Bermacammacam gerakan binatang bisa menjadi sumber ide untuk menciptakan gerakan tarian. Misalnya, ada tari merak, tari kupu-kupu, dan tari kuda lumping.

 Membuat 3 gerakan kupu-kupu secara berurutan.

4.3 Memeragakan dinamikagerak tari.

SUB TEMA 2 PB 2 Bahasa Indonesia

3.8 Menguraikan pesan dalamdongeng yang disajikan secaralisan, tulis, da n visual dengantujuan untuk kesen angan

 Menuliskan pesan yang ter dapat pada dongeng yang dibaca.

 Menceritakan kembali isi dongeng.

 Menuliskan sifat-sifat yan g dimiliki tokoh-tokoh pad a teks bacaaan.

 Menceritakan kembali isidong eng “Kisah Semut dan Merpat i.”

 Mengamati proses bercerita ya ngdilakukan siswa di kelompo knya. Critical Thinking and Problem Solving

 Menuliskan sifat-sifat yang di miliki oleh tokoh-tokoh pada t eksbacaaan.

Gambar

gambar berseri.
gambar tersebut.Critical T
gambar dekoratif ikan.
gambar  bunga  yang  ada
+5

Referensi

Dokumen terkait

3.1 Menggali informasi dari teks laporan investigasi tentang ciri makhluk hidup dan lingkungan dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan

Ciri-ciri makhluk hidup  Siswa mengamati makhluk hidup (baik tumbuhan, hewan dan manusia) di lingkungan sekitar kemudian menyebutkan ciri- cirinya.. 1.1.1 Menyebutkan

Di bawah ini, yang termasuk ciri-ciri makhluk hidup ialah ………a. memerlukan makanan

 Dengan mencermati teks bacaan yang disajikan, siswa mampu memukan informasi tentang berbagai penyakit yang berhubungan dengan organ pernapasan manusia..  Dengan

Setelah mengamati gambar dan teks yang dibaca, siswa dapat menemukan kata/ istilah khusus tentang ciri-ciri makhluk hidup dengan tepat.. Setelah mengamati contoh, siswa dapat

- Disajikan sebuah lagu, siswa memilih lagu yang sesuai pola iramanya C5 4,5 2 3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan

4.4 Menyajikan laporan tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan makanan dan tempat hidup, pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat secara tertulis

Kompetensi Dasar dan Indikator Bahasa Indonesia Kompetensi Dasar: 3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan makanan dan tempat hidup, pertumbuhan, dan